Anda di halaman 1dari 13

modul ajar MATEMATIKA

INFORMASI UMUM

1. Identifikasi Sekolah
Penyusun : Achmad Wahyu Nur Rizky
Sekolah : SDN 1 BANARAN
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : III
Fase :D
Materi Pokok : Diagram Batang
Alokasi Waktu : 1 Minggu x 2 jam pelajaran @35 Menit
Jumlah Peserta didik : 14 Siswa (8 Laki laki – 4 Perempuan)
Target Peserta didik : Peserta Didik Reguler
Model Pembelajaran : Problem Base Learning (PBL)
2. Kompetensi Awal
Peserta didik sebaiknya telah memiliki pengetahuan mengenai definisi awal Diagram dan
perhitungan matematik.
3. Profil Pancasila
Beriman : Bertaqwa kepada Tuhan YME dan Berakhlak Mulia
Mandiri : Bertanggungjawab atas proses dan hasil belajarnya
Bernalar Kritis : Memperoleh dan memproses informasi dan gagasan)
Kreatif : Menghasilkan karya dan gagasan yang orisinal
4. Sarana dan Prasarana (Sumber Belajar)
1. Buku Paket Mari Belajar Matematika
2. Lembar Kerja Peserta Didik
3. Media Pembelajaran PADING “Papan Diagram Batang”
4. Bahan Ajar
5. Target Peserta Didik
Siswa Reguler
6. Model Pembelajaran
Model pembelajaran yang digunakan dalam pembelajaran materi Diagram Batang ialah
Problem Base Learning (PBL).
modul ajar MATEMATIKA

KOMPONEN INTI

A. ELEMEN
Analisa Data dan Peluang

B. CAPAIAN PEMBELAJARAN
Pada akhir fase B, peserta didik dapat mengurutkan, membandingkan, menyajikan,
menganalisis dan menginterpretasikan data dalam bentuk table, diagram gambar, pictogram,
diagram garis dan diagram batang (Skala satu satuan)

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui model PBL, peserta didik menganalisis data banyaknya benda menggunakan turus dan
hasil pengukuran benda dalam diagram batang dengan tepat.
2. Melalui model PBL peserta didik dapat menjelaskan hasil melakukan percobaan membuat
diagram batang dengan tepat.
3. Melalui model PBL, peserta didik dapat mengkaitkan manfaat diagram batang dengan kejadian
sehari-hari dengan tepat.

D. ASESMEN
a. Pengamatan : Asesmen Formatif
b. Ketrampilan : Laporan Tertulis dasar Diagram batang, dan Menganalisis Data
c. Sikap : Observasi / Jurnal

E. PEMAHAMAN BERMAKNA
Dengan memahami materi ini, peserta didik dapat menggunakan suatu diagram
batang untuk menunjukkan perubahan pada data atau kejadian sehari-hari dengan tepat.

F. PERTANYAAN PEMATIK
Pertanyaan pemantik untuk peserta didik sebagai berikut.
1. Kemarin anak-anak mengerjakan tugas dan nilai anak-anak sangat bervariatif ada yang
60,70,80,90 dan 100 Sekarang tunjuk jari biar temanmu tau siapa saja yang mendapat
nilai 60,70,80,90 dan 100 Nah kalau begini kan tidak terlihat secara jelas, karena kiat
harus menghitung satu- satu dulu. Hari ini kita akan mempelajari bagaimana biar kita
tahu siapa saja yang mendapat nilai 60,70,80,90 dan 100 Bagaimana cara mengolah
data menjadi diagram?

2. Bagaimana cara menyajikan data dalam bentuk diagram batang ?


modul ajar MATEMATIKA

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
NO Langkah Aktivitas Alokasi Profil Pelajar
Pembelajaran Waktu Pancasila
Pendahuluan ( 10 Menit )
1. Persiapan dan Guru membuka pembelajaran dengan salam 2 menit Beriman,
Orientasi Bertaqwa kepada
Tuhan Yang Maha
Peserta didik berdoa Bersama sebelum
memulai Pelajaran

Guru memeriksa kehadiran siswa

2. Apersepsi a. Melakukan apersepsi “mengelompokkan 2 menit


benda dan mengukur benda.”
b. Guru menenyakan bulan lahir peserta
didik
c. Guru mengingatkan Kembali tentang
materi sebelumnya yaitu “ Diagram Garis
“Anak – anak kemaren kita telah
belajar materi Diagram Garis, sekarang
dari diagram garis Kita belajar tentang
diagram yang menggunakan batang
untuk mewakili data yang disajikan.
3. Pertanyaan a. Bagaimana sebuah data bisa dibaca 2 menit
Pemantik denga mudah?
b. Bagaimana cara mengolah data
menjadi diagram?
4. Motivasi a. Guru menyampaikan pertanyaan 2 menit Bernalar Kritis
pemantik untuk memotovasi siswa
b. Agar membaca dan menyajikannya lebih
mudah maka akan dibuat menjadi
diagram.kalau kemaren kita belajar
diagram garis, sekarang kita belajar
diagram yang menggunakan batang
untuk mewakili data yang disajikan.
- Mari kita pelajari Bersama – sama
5. Tujuan Guru menyampaikan tujuan Pembelajaran 2 menit
Pembelajaran

Kegiatan Inti (40 Menit)


1. Pertanyaan 1. Guru menyampaikan topik mengenai 5 menit Bernalar Kritis
Mendasar sebuah data untuk diolah menjadi
diagram batang dan mengajukan
pertanyaan bagaimana cara
memecahkan masalah tersebut

2. Peserta didik Mengajukan pertanyaan


mendasar apa yang harus dilakukan
peserta didik terhadap topik/
pemecahan masalah

2. Mendesain a) Guru memastikan setiap peserta didik 5 menit


modul ajar MATEMATIKA

Perencanaan dalam kelompok memilih dan


Produk mengetahui prosedur pembuatan
proyek/produk yang akan dihasilkan.
Mengenai diagram batang
b) Peserta didik berdiskusi menyusun
rencana pembuatan proyek pemecahan
masalah meliputi pembagian tugas,
persiapan alat, bahan, media, sumber
yang dibutuhkan.
c) Pembagian tugas
- Mengolah data
- Menggunting kertas warna untuk
diagram batang
- Menggarisi sumbu x dan sumbu y
- Menulis angka
- Mengelem
d) Persiapan Alat dan bahan
- Kertas asturo / kardus
- Pensil/ bolpoin
- Penggaris
- Gunting
- Kertas warna
e) Persiapan Media

Media akan di buat berkelompok


dengan cara bekerja sama dengan sesame
anggota

3. Menyusun a. Guru dan peserta didik membuat 15 menit Bernalar Kritis


Jadwal kesepakatan tentang jadwal pembuatan
Pembuatan proyek (tahapan-tahapan dan
pengumpulan)
b. Peserta didik menyusun jadwal
penyelesaian proyek dengan
memperhatikan batas waktuyang telah
ditentukan bersama.
c. Jadwal pembuatan proyek
 Guru menyuruh pekerjaan selesai
dalam 15 menit mulai dari sekarang
 Peserta didik menyetujui
d. Tahapan – tahapan
 Mengolah data yang ada di LKPD
 Mulai membuat diagram batang di
buku
 Kalau sudah dirasa benar siswa
mulai membuat diagram batang di
kardus/ asturo yang telah disipakan
e. Pengumpulan
Karya diagram batang dikumpulkan 15
menit setelah pengerjaan

4. Memonitor 1. Guru memantau keaktifanpeserta didik 5 menit Bergotong royong,


Keaktifan dan selama melaksanakan proyek, Kreatif, dan
modul ajar MATEMATIKA

Perkembangan memantau realisasi perkembangan dan Bernalar Kritis


Proyek membimbing jika mengalami kesulitan.
2. Peserta didik melakukan pembuatan
proyek sesuai jadwal, mencatat setiap
tahapan, mendiskusikan masalah yang
muncul selamapenyelesaian proyek
dengan guru.
5. Menguji Hasil a. Guru berdiskusi tentang prototipe 5 menit
proyek, memantau keterlibatan peserta
didik, mengukur ketercapaian standar.
b. Membahas kelayakan proyek yang
telah dibuat dan membuat laporan
produk/ karya untuk dipaparkan kepada
orang lain.
6. Evaluasi a. Guru membimbing proses pemaparan 5 menit
Pengalaman proyek, menanggapi hasil, selanjutnya
Belajar guru dan peserta didik merefleksi/
kesimpulan.
b. Setiap peserta didik memaparkan
laporan, peserta didik yang lain
memberikan tanggapan, dan bersama
guru menyimpulkan hasil proyek.
- Peserta didik maju untuk presentasi
produk
- Kelompok lain menanggapi

Penutup (20 menit)


1. Refleksi Peserta didik bersama guru melakukan 3 menit
refleksi atas pembelajaran yang telah
berlangsung
2. Evaluasi Peserta didik mendapat penguatan terhadap 15 menit
materi yang telah dipelajari dari guru.
Melaksanakan evaluasi pembelajaran, guru
(membagikan lembar evaluasi )
3. Tindak Lanjut Peserta didik menyimak penjelasan guru 2 menit
tentang aktivitas pembelajaran pada
pertemuan selanjutnya (Diagram Lingkaran)

H. PENGAYAAN DAN REMIDIAL


a. Pengayaan diberikan pada peserta didik dengan capaian tinggi dengan memberikan tugas
laporan pengamatan tentang Banyaknya kendaraan yang lewat didepan rumahnya selama 30
menit untuk dibuat diagram batang
b. Remedial diberikan kepada peserta didik dengan capaian rendah membuat table umur
didalam keluarga dan membuat diagram batang

I. REFLEKSI PESERTA DIDIK DAN GURU


modul ajar MATEMATIKA

REFLEKSI PESERTA DIDIK


NO PERTANYAAN JAWABAN
1 Bagian mana dari materi yang kalian rasa paling
sulit ?
2 Apa yang kalian lakukan untuk dapat lebih
memahami materi ini ?
3 Apakah kalian memiliki cara sendiri untuk
memahami materi ini ?
4 Kepada siapa kalian akan meminta bantuan
untuk memahami materi ini ?
5 Jika kalian diminta memberikan Bintang dari 1
sampai 5, berapa Bintang yang akan kalian
berikan pada usaha yang kalian lakikan untuk
memahami materi ini ?

REFLEKSI GURU
NO PERTANYAAN JAWABAN
1 Apakah 100% peserta didik mencapai tujuan
pembelajaran ? Jika tidak, berapa persen kira
kira peserta didik yang mencapai pembelajaran ?
2 Apa kesulitan yang dialami peserta didik
sehingga tidak mencapai tujuan pembelajaran ?
Apa yang akan anda lakukan untuk membantu
peserta didik ?
3 Apakah terdapat peserta didik yang tidak fokus ?
Bagaimana cara guru agar mereka bisa fokus
pada kegiatan berikutnya ?

J. KOMPONEN LAINNYA
1. Lembar Kerja Peserta Didik
LKPD membuat diagram batang

2. Bahan bacaan guru dan peserta didik


- Buku teks siswa
- Buku panduan guru
modul ajar MATEMATIKA

- Guru mendorong siswa mencari refrensi lain dari internet dengan di dampingi oleh guru
atau orang tua

3. GLOSARIUM
- Diagram dapat didefinisikan sebagai suatu visualisasi dan teknik penyajian baik berupa
data, petunjuk, maupun informasi tertentu.
- Diagram batang adalah diagram yang menggunakan batang untuk mewakili data yang
disajikan.
- Pictogram adalah suatu ideogram yang menyampaikan suatu makna melewati
penampakan gambar yang menyerupai/meniru keadaan fisik objek yang sebenarnya.
- Turus: garis-garis yang mewakili banyaknya data

4. Daftar Pustaka
- Amalia fitri dkk, buku siswa Kurikulum Merdeka, Puskurbuk Balitbangbuk
Kemenristekdikti, Jakarta, 2021
- Amelia fitri dkk, buku guru Kurikulum Merdeka, Puskurbuk Balitbangbuk
Kemenristekdikti, Jakarta, 2021
- Referensi lain : buku Penerbit dan Percetakan Putra Nugraha

Surakarta, 04 Oktober 2023


Mengetahui,

Kepala SDN 1 BANARAN Guru Matematika

Supardi, S.Pd Siti Istiqomah, S.Pd

MATERI DIAGRAM BATANG


modul ajar MATEMATIKA
modul ajar MATEMATIKA
modul ajar MATEMATIKA
modul ajar MATEMATIKA
modul ajar MATEMATIKA
modul ajar MATEMATIKA

Lembar Kerja Peserta Didik


Mata Pelajaran : Matematika
Kontens : “Diagram Batang”
Jenjang/Kelas : SD/III
Nama/Kelompok :
1 .……………………………
2. ……………………………
3. ……………………………
4. ……………………………
A. Capaian Pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai