Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN MAMUJU

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


SD INPRES PUNCAK
Alamat : Jl. H. Baharuddin Lopa, Kel. Rimuku, Kecamatan Mamuju, Kabupaten Mamuju, Sul-Bar 91511

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR INPRES PUNCAK


Nomor : 421.2/I48/SDIP/V/2023
TENTANG
PANITIA PELAKSANA PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU
TAHUN PELAJARAN 2023/2024
SD INPRES PUNCAK

Menimbang : 1. Untuk memperlancar tertibnya pelaksanaan kegiatan tersebut, maka dipandang


perlu membentuk panitia pelaksana yang dimaksud.
2. Sehubungan dengan maksud tersebut di atas, maka perlu ditetapkan dengan
Surat keputusan Kepala sekolah.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 Pemerintah Daerah [ Lembaga Negara ]
Tahun 2004 Nomor 125 [ Tambahan Lembaga Negara Nomor: 4437 ]
3. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 Tentang Perimbangan Pusat dan Daerah
4. Peraturan Pemerintah No. 74 Tahun 2008 Tentang Guru.
5. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional No: 060/U/2012 Tentang Pedoman
Pendidikan Sekolah.

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Pertama : Mengangkat/mengunjuk Tenaga Pendidik yang namanya tersebut dalam lampiran
keputusan ini
Kedua : Segala biaya yang timbul akibat dikeluarkannya keputusan ini dibebankan pada
anggaran dan belanja sekolah
Ketiga : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya

Ditetapkan di : Mamuju
Pada tanggal : 05 Mei 2023
Kepala Sekolah,

SAMSUDDIN, S.Pd., M.Pd


NIP. 19661231992031172
Lampiran : Surat Keputusan
Nomor : 421.2/148/SDIP/V/2023

PANITIA PELAKSANA PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU

KOORDINATOR : KEPALA SEKOLAH


: SAMSUDDIN, S.Pd., M.Pd

I.KETUA : JULMIAH, S.Pd


II. SEKRETARIS : ST. FATIMAH S, S.Pd
III. BENDAHARA : NURMALAH, S.Pd

ANGGOTA : 1. SITTI ADIAH, S.Pd


2. ANDI HARTIA, S.Kom
3. NARDA, S.PdI

Mamuju, 05 Mei 2023


Kepala Sekolah

SAMSUDDIN, S.Pd., M.Pd


NIP. 196612311992031172

Anda mungkin juga menyukai