Anda di halaman 1dari 11

ANALISIS KURIKULUM

Nama : Normasari
Nim : 2130111720490
Satuan Pendidikan : ………………………
Kelas / Semester : III/II
Tema : 6. Energi dan Perubahannya
Subtema : 1. Sumber Energi
Pembelajaran :6
Alokasi Waktu : 2 X 35 Menit

STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR


SIKAP 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama PPKn
Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap: yang dianutnya. 3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan hak sebagai
1. Beriman dan bertakwa kepada Tuhan YME 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, anggota keluarga dan warga sekolah.
2. Berkatakter, jujur, dan peduli, santun, perduli, percaya diri, dalam berinteraksi dengan 4.2 Menyajikan hasil identifikasi kewajiban dan hak sbagai
3. Bertanggung jawab, keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah anggota keluarga dan warga sekolah.
4. Pembelajar sejati sepanjang hayat, dan air.
5. Sehat jasmani dan rohani 3. Memahami pengetahuan factual, konseptual, Bahasa Indonesia
Sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan prosedural, dan metakognitif pada tingkat dasar dengan 3.2 Menggali informasi tentang sumber energi yang
keluarga, sekolah, masyarakat dan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan disajikan dalam bentuk lisan, tulis, verbal dan/atau
lingkungan alam sekitar, bangsa, dan negara. rasa ingin tahu tenntang dirinya, makhluk Tuhan dan eksplorasi lingkungan.
kegiatannya, serta benda-benda yang dijumpai di 4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi tentang
PENGETAHUAN rumah, di sekolah, dan tempat bermain. konsep dan bentuk energi dalam bentuk tulis dan
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak visual menggunakan kosakata baku dan kalimat
Memiliki pengetahuan factual, konseprual, prosedural efektif.
kreatif, produktif, ktiris, mandiri, kolaboratif, dan
dan metakognitif pada tinggkat dasar berkenaan dengan: komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis
dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam Gerakan Matematika
1. Ilmu pengetahan, yang mencerminkan anak sehat, dan Tindakan yang 3.6 Menjelaskan dan menentukan lama waktu suatu
2. Teknologi, mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap kejadian berlangsung.
3. Seni, dan perkembangannya. 4.6 Menyelesaikan masalah yang berkaitan lama waktu
4. Budaya.
suatu kejadian berlangsung.
Mampu mengaitkan pengetahuan di atas dalam konteks
diri sendiri, keluarga, sekolah, masyarakat dan
lingkungan alam sekitar, bangsa, dan negara.

KETERAMPILAN
Memiliki keterampilan berpikir dan bertindak:
1. Kreatif,
2. Produktif,
3. Kritis,
4. Mandiri,
5. Kolaboratif, dan
6. Komunikatif
Melalui pendekatan ilmiah sesuai dengan tahap
perkembangan anak yang relevan dengan tugas yang
relevan dengan tugas yang diberikan.
SILABUS

Satuan Pendidikan : …………………………


Kelas / Semester : III / II
Tema : 6. Energi dan Perubahan
Subtema : 1. Sumber Energi
Pembelajaran :6
Alokasi Waktu : 2 X 35 Menit

KOMPETENSI INTI
1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, perduli, percaya diri, dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan factual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tenntang dirinya, makhluk Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda yang dijumpai di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, ktiris, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam
karya yang estetis, dalam Gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan Tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

Sumber/Media/
Mata Kompetensi Dasar Tujuan Kegiatan Pendekatan/Metode
Indikator Materi AW Alat Penilaian
Pelajaran (KD) Pembelajran Pembelajaran / dan peserta
Pembelajaran
PPKn 3.2Mengidentifikas 3.2.1Menentukan 1. Melalui  Perilaku 1. Siswa mengamati 2X  Pendekatan:  Buku guru Sikap:
i kewajiban dan perilaku yang menonton hak dan video mengenai 35 Saintifik dan  Buku siswa • Jujur
hak sebagai menunjukkan video terkait kewajiban anak yang Menit TPACK  Internet • Disiplin
anggota kewajiban di penggunaan penghema menggunakan  Metode: • Tanggung
 Lingkungan
keluarga dan rumah terkait energi listrik tan berbagai alat Ceramah, tanya Jawab
warga sekolah. penghematan di rumah, elektronik dalam  Teks • Santun
sumber jawab, problem
energi. (C3) siswa mampu waktu bersamaan. menghemat • Peduli
energi solving
menentukan sumber • Percaya diri
listrik di 2. Guru  Model: Project
hak dalam energi • Kerja Sama
rumah. menyebutkan Based Learning
keluarga listrik.
beberapa istilah (PJBL)
sesuai dengan yang digunakan  Gambar Jurnal:
kewajiban perilaku hak • Catatan
yang telah dalam video dan pendidik
dilaksanakan tersebut dan kewajiban tentang sikap
terkait melakukan tanya penghemata peserta didik
penghematan jawab mengenai n sumber saat di sekolah
sumber energi arti istilah energi maupun
dengan tepat. tersebut. listrik. informasi dari
(C3) 3. Siswa membuat orang lain
4.2Menyajikan 4.2.1Menunjukkan 2. Melalui informasi
hasil pengalaman kegiatan mengenai sumber Penilaian Diri:
identifikasi menjalankan menulis energi istrik. • Peserta didik
kewajiban dan kewajiban dan pengalaman mengisi daftar
hak sebagai hak sebagai menjalankan cek tentang
anggota anggota kewajiban sikap peserta
keluarga dan keluarga dan dan hak didik saat di
warga sekolah. warga seolah. penghemata rumah, dan di
(P2) n energi, sekolah
siswa
mampu Keterampilan:
menerapka  Menyampaikan
n hak dan kembali
kewajiban informasi terkait
sebagai sumber energi
anggota
keluarga dan Pengetahuan:
warga  Tes lisan
sekolah tentang
dengan baik. kosakata terkait
(P2) sumber energi
Bahasa 3.2Menggali 3.2.1Menjelaskan 3. Dengan  Sumber 4. Siswa dan maknanya
Indonesia informasi kata/istilah mengamati energi mengidentifikasi  Tes lisan
tentang sumber terkait energi video tentang listrik di hak di rumah tentang
energi yang yang ada pada penggunaan rumah. yang berkaitan kewajiban-
disajikan dalam teks. (C2) berbagai alat dengan kewajiban kewajiban
bentuk lisan, elektronik yang telah menghemat
tulis, verbal yang menyala dilakukan pada sumber energi
dan/atau dalam satu video.
eksplorasi waktu, siswa 5. Siswa menuliskan Pengetahuan
lingkungan. mampu dan membacakan  Tes tertulis
menjelaskan pengalamannya tentang
kata/istilah menjalankan menemukan dan
terkait energi kewajiban dan menceritakan
yang ada pada hak penghematan kembali pokok-
video dengan energi listrik di pokok
benar. (C2) rumah. informasi.
4.2Menyajikan 4.2.1Membuat 4. Melalui  Tes tertulis
hasil istilah yang kegiatan tentang perilaku
penggalian berkaitan menonton hemat energi.
informasi dengan sumber video, siswa  Tes tertulis
tentang konsep energi. (P5) mampu tentang
dan bentuk membuat menentukan
energi dalam informasi waktu
bentuk tulis terkait  Menyusun
dan visual sumber energi informasi terkait
menggunakan listrik dengan sumber energi
kosakata baku tepat. (P5)  Tes lisan
dan kalimat tentang hak
efektif. dalam
Matematika 3.6 Menjelaskan 3.6.1Menentukan 5. Dengan  Mengukur 6. Siswa mengamati menggunakan
dan satuan waktu latihan soal lama waktu soal cerita dan energi.
menentukan jam dengan cerita kegiatan. menghitung  Tes tertulis
lama waktu tepat. (C3) mengenai perubahan waktu tentang
suatu kejadian perubahan jam ke menit dan menyusun
berlangsung waktu, siswa sebaliknya. informasi
mampu 7. Siswa melakukan tertulis tentang
menghitung latihan soal sumber energi.
perubahan  Tes tertulis
satuan waktu menghitung lama tentang
jam dan waktu kegiatan penentuan
menit yang dilakukan. waktu
dengan
tepat. (C3) Keterampilan
4.6Menyelesaikan 4.6.1Menyelesaikan 6. Melalui Menyampaikan
masalah yang masalah lama latihan soal hasil diskusi
berkaitan lama waktu suatu cerita, siswa tentang perilaku
waktu suatu kegiatan mampu hemat energi
kejadian berlangsung. mengerjakan
berlangsung. (P5) lama waktu
suatu
kegiatan
berlangsung
dengan tepat.
(P3)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
KURIKULUM 2013
(BLENDED LEARNING)

Satuan Pendidikan : …………………………………………


Kelas/Semester : III / Genap
Tema :6
Sub Tema :1
Pembelajaran Ke :6
Fokus Pembelajaran : PPKn, Bahasa Indonesia, dan Matematika
Alokasi Waktu : 2 X 35 Menit

A. KOMPETENSI INTI (KI)


1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, perduli, percaya diri,
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tenntang dirinya, makhluk Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda yang
dijumpai di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, ktiris, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam Gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
Tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


PPKn
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan hak 3.2.1Menentukan perilaku yang
sebagai anggota keluarga dan warga menunjukkan kewajiban di rumah
sekolah. terkait penghematan energi. (C3)
4.2Menyajikan hasil identifikasi kewajiban 4.2.1Menunjukkan pengalaman
dan hak sebagai anggota keluarga dan menjalankan kewajiban dan hak
warga sekolah. sebagai anggota keluarga. (P2)

BAHASA INDONESIA
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.2 Menggali informasi tentang sumber 3.2.1Menjelaskan kata/istilah terkait
energi yang disajikan dalam bentuk lisan, energi yang ada pada teks. (C2)
tulis, verbal dan/atau eksplorasi
lingkungan.
4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi 4.2.1Membuat istilah yang berkaitan
tentang konsep dan bentuk energi dalam dengan sumber energi. (P5)
bentuk tulis dan visual menggunakan
kosakata baku dan kalimat efektif.
Matematika
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.6 Menjelaskan dan menentukan lama 3.6.1Menentukan satuan waktu jam
waktu suatu kejadian berlangsung. dengan tepat. (C3)
4.6Menyelesaikan masalah yang berkaitan 4.6.1Menyelesaikan masalah lama waktu
lama waktu suatu kejadian berlangsung. suatu kegiatan berlangsung. (P5)

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui menonton video terkait penggunaan energi listrik di rumah, siswa mampu
menentukan hak dalam keluarga sesuai dengan kewajiban yang telah dilaksanakan
terkait penghematan sumber energi dengan tepat. (C3)
2. Melalui kegiatan menulis pengalaman menjalankan kewajiban dan hak penghematan
energi, siswa mampu menerapkan hak dan kewajiban sebagai anggota keluarga
dengan baik. (P2)
3. Dengan mengamati video tentang penggunaan berbagai alat elektronik yang menyala
dalam waktu bersamaan, siswa mampu menjelaskan kata/istilah terkait energi yang
ada pada video dengan benar. (C2)
4. Melalui kegiatan menonton video, siswa mampu membuat informasi terkait sumber
energi listrik dengan tepat. (P5)
5. Dengan latihan soal cerita mengenai perubahan waktu, siswa mampu menghitung
perubahan satuan waktu jam dan menit dengan tepat. (C3)
6. Melalui latihan soal cerita, siswa mampu mengerjakan lama waktu suatu kegiatan
berlangsung dengan tepat. (P3)

D. STRATEGI PEMBELAJARAN
Pendekatan : Saintific, TPACK (Technological and Pedagocal Concent
Knowledge), HOTs, dan 4C
Model : Project Based Learning (PjBL)
Metode : Ceramah, tanya jawab, penugasan, dan problem solving
Karakter : Religius, nasionalisme, kedisiplinan, kemandirian, ketelitian

E. MATERI PEMBELAJARAN
PPKn : Perilaku hak dan kewajiban penghematan sumber energi listrik di
rumah.
Bahasa Indonesia : Kalimat informasi melalui tulisan cerita pengalaman.
Matematika : Mengukur lama waktu kegiatan.

F. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Sumber Media
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka kegiatan pembelajaran
dengan memberi salam dan dilanjutkan
dengan berdoa bersama dipimpin oleh
10
salah satu siswa. (PPK-Religius,
menit
Kedisiplinan)
2. Guru melakukan presensi dengan
memanggil siswa sesuai absen.
3. Siswa diajak menyanyikan lagu
Indonesia Raya beserta iringan musik.
Guru memberikan penguatan tentang
pentingnya menanamkan semangat
kebangsaan. (PPk-Nasionalisme)
4. Siswa diminta memeriksa kerapian diri
dari kebersihan kelas. (Integritas, PPK-
Kemandirian)
5. Siswa memperhatikan penjelasan guru
tentang tujuan, manfaat, dan aktivitas
pembelajaran yang akan dilakukan.
(Saintifik-mengamati dan 4C-
Communication)
6. Guru mengaitkan materi pembelajaran
sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari. (4C-Communication)
7. Guru memberikan pertanyaan pemantik
tentang gambaran manfaat mempelajari
materi yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari. (4C-
Colaboration)
Inti 1. Siswa menyimak video yang diputar Link video
guru mengenai anak menggunakan kegiatan inti 1:
berbagai alat elektronik dalam waktu https://www.yout
bersamaan. (Saintific-mengamati dan ube.com/watch?v
TPACK) =uewAJAT8Yrk
2. Guru memberikan pertanyaan terkait
video tentang energi listrik. (4C-
Communication)
3. Siswa dan guru melakukan tanya jawab
mengenai kewajiban dalam
menggunakan energi listrik di rumah.
(4C-Colaboration, Communication)
4. Guru mengajak siswa menuliskan hak
apa yang diperoleh siswa jika sudah 50
melakukan kewajiban dalam Menit
menggunakan energi listrik di rumah.
(4C-Critical Thinking)
Sintak PjBL Tahap 1 (Pertanyaan
Mendasar):
5. Siswa bersama guru melakukan tanya
jawab tentang istilah-istilah yang
terdapat dalam video. (Saintific-
menanya, 4C-Communication, dan
Critical Thinking)
6. Guru bersama siswa melakukan tanya
jawab mengenai arti istilah tersebut.
(Saintific-menanya, 4C-Communication,
dan Critical Thinking)
7. Siswa diminta guru untuk membuat
kalimat informasi mengenai istilah-
istilah sumber energi listrik. (4C-Critical
Thinking dan Creativity dan Saintific-
mencoba)
Sintak PjBL Tahap 2 (Mendesain
Perencanaan Produk):
8. Siswa menyimak penjelasan guru
mengenai proyek yang akan dibuat siswa
mengenai menuliskan pengalaman siswa
dalam menghemat penggunaan energi
listrik di rumah yang dikerjakan pada
LKPD. (Saintific-mengamati)
Sintak PjBL Tahap 3 (Menyusun
Pembuatan Jadwal):
9. Siswa bersama guru membuat
kesepakatan tentang jadwal
pengumpulan proyek tersebut. (4C-
Communication)
Sintak PjBL Tahap 4 (Memonitor
Keaktifan dan Perkembangan Proyek):
10. Siswa melakukan pembuatan proyek
mengenai pengalaman siswa dalam
menghemat energi listrik di rumah. (4C-
Creativity)
Sintak PjBL Tahap 5 (Menguji Hasil):
11. Guru menanyakan kepada siswa tentang
kelayakan proyek untuk dipaparkan di
depan kelas. (4C-Communication)
Sintak PjBL Tahap 6 (Evaluasi
Pengalaman Belajar):
12. Siswa melakukan pemaparan hasil
proyek yang sudah diselesaikan dengan
bimbingan guru di depan kelas.
(Saintific-mengkomunikasikan dan 4C-
Communication)
13. Berdasarkan kegiatan-kegiatan siswa di
rumah, siswa bersama guru mengukur
lama waktu kegiatan seberti belajar,
menonton tv, tidur dan lain sebagainya.
(4C-Colaboration dan Critical Thinking)
14. Siswa mengamati soal cerita yang
dicontohkan guru dan menghitung
perubahan waktu jam ke menit dan
sebaliknya. (Saintific-mengamati)
15. Siswa melakukan latihan soal
menghitung lama waktu kegiatan yang
dilakukan. (4C-Critical Thinking)
Penutup 1. Bersama-sama siswa membuat 10
kesimpulan / rangkuman materi yang Menit
telah dipelajari. (Integritas)
2. Bertanya jawab tentang materi yang
telah dipelajari (untuk mengetahui hasil
ketercapaian materi) (4C-Colaboration)
3. Melakukan penilaian hasil belajar.
4. Guru memberikan refleksi tentang
proses pembelajaran.
5. Guru melakukan umpan balik.
6. Mengajak semua siswa berdoa menurut
agama dan keyakinan masing-masing
(Religius)

G. MEDIA/ALAT PEMBELAJARAN
Alat Bantu : Laptop, LCD dan Proyektor, Handphone
Audio-Visual : Video terkait Sumber Enegri Listrik

H. SUMBER BELAJAR
1. Buku guru dan buku siswa kelas III, Tema 6 : Energi dan Perubahan, Subtema 1 :
Sumber Energi, Pembelajaran 6. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Revisi 2018.
Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI
2. Lingkungan sekitar.
3. Sumber Internet : Youtube video

I. PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Tabel Observasi
2. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis (Soal)
3. Penialian Keterampilan : Unjuk Kerja (Lembar Kerja Peserta Didik)

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Kelas III

……………………….. ……………………..

Anda mungkin juga menyukai