Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN HASIL PRAKTEK PKWU

PENGOLAHAN MAKANAN KHAS DAERAH YANG DIMODIFIKASI


(Isi dengan nama makanannya)

A. LAPORAN PERSIAPAN BAHAN DAN ALAT PRAKTEK PENGOLAHAN


MAKANAN KHAS DAERAH YANG DIMODIFIKASI
(Laporan ini berisi dokumen berupa photo bahan dan alat praktek yang kalian butuhkan
secara rinci dan jelas) semua wajib didokumentasikan dan disebutkan detail, dan dapat
menggunakan format sbb:

Nomor Dokumentasi / photo Keterangan


Diisi Tampilkan photo bahan dan Sebutkan nama bahan/alat tersebut
nomor alat

B. LAPORAN PROSES PENGOLAHAN BAHAN MAKANAN KHAS DAERAH


YANG DIMODIFIKASI
(Laporan ini berisi tentang proses dari awal sampai akhir pengolahan, dari mulai
mencampur bahan-bahan sampai bahan terebut siap untuk di kukus/goreng/rebus dll)
Contoh formatnya dapat dicontoh sebagai berikut:

Nomor Dokumentasi/photo Keterangan


(diisi (Ditampilkan gambar detail (menjelaskan gambar/photo yg kalian
nomor) dari proses pengolahan) sajikan)

C. LAPORAN TEKNIK PENGOLAHAN PRODUK MAKANAN KHAS DAERAH


YANG DIMODIFIKASI
(Laporan ini berisi tentang teknik yang kalian lakukan misal dengan menampilkan saat
kalian memanggang, merebus, mengukus, menggoreng dll) jadi fokus ke teknik
pengolahannya dengan teknis panas basah atau kerimg disebutkan.
D. LAPORAN MERK, PENGEMASAN DAN MEDIAM PROMOSI PRODUK
MAKANAN KHAS DAERAH YANG DIMODIFIKASI
Laporan ini berisi tentang 3 hal yaitu:
1. Merk produk makanan kalian berupa dokumentasi dan keterangan
2. Pengemasan saat produk siap dijual secara rapi
3. Promosi produk makanan kalian misal melalui medsos tunjukan iklannya swpeti
yang pernah kalian kumpulkan perorangan

E. LAPORAN PENJUALAN PRODUK MAKANAN KHAS DEARAH YANG


DIMODIFIKASI
Laporan ini berisi tentang penjualan baik secara langsung maupun online dengan
mlampirkan bukti pnjualan berupa orang konsumen yang membeli produk kalian, makin
banyak pnjualan makin bagus prosentase nilai pada tahap 5 ini.

Anda mungkin juga menyukai