Anda di halaman 1dari 3

Bangkinang Kota, 22 September 2023

Kepada Yth.

Ketua Pengadilan Agama Bangkinang Di

Bangkinang.

Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : IBNU AZHARI bin TAMRIN
NIK : 1401031210930003
Umur : 29 Tahun
Agama : Islam
Pendidikan : Sekolah Lanjutan Tingkat Atas
Pekerjaan : Wiraswasta
Dusun I PS. Buah, RT 001 RW 002, Desa Kualu Nenas,
Tempat tinggal : Kecamatan Tambang, Kab. Kampar,Provinsi Riau
nursammnursamm88@gmail.com /
No. Telp dan Domisili elektronik :
082283338975
Selanjutnya disebut Pemohon.

Mengajukan permohonan cerai Terhadap :


Nama : GUSTIARMI binti JAINI
Umur : 26 Tahun
Agama : Islam
Pendidikan : Sekolah Dasar
Pekerjaan : Mengurus Rumah Tangga
JL. Padang Jua, (Pasar Tempurung ), RT - RW -, Kinali
Tempat tinggal : Jorong Iv Koto, Kecamatan Kinali, Kab. Pasaman Barat
Hp. 082170768707
Selanjutnya disebut Termohon.

TENTANG PERMASALAHANNYA

1. Bahwa pada tanggal 16 Juni 2014, Pemohon dan Termohon telah melangsungkan
pernikahan yang dicatat oleh Pegawai Pencatat Nikah pada Kantor Urusan Agama (KUA)
Kecamatan KINALI, KABUPATEN PASAMAN BARAT, PROVINSI SUMATRA
BARAT, sebagaimana sesuai dengan Kutipan Akta Nikah Nomor : 293/39/VI/2014,
tertanggal 18 Juni 2014;
2. Bahwa setelah menikah, Pemohon dan Termohon tinggal bersama di rumah kontrakan
bersama selama 7 Tahun di Kualu Nenas dan terakhir tinggal dirumah orang tua
Termohon di Kinali Pasaman Barat selama 1,5 tahun sudah di karuniai 2 anak yang
bernama
:
LATIFAH ZAKIYAH AZHARI usia 8 tahun;
SUCI AISYAH AZHARI usia 5 tahun;
3. Bahwa sejak Maret 2021 keadaan rumah tangga Pemohon dan Termohon mulai tidak
harmonis disebabkan karena :
Bahwa sering terjadi perselisihan dan pertengkaran oleh pemohon dan Termohon
disebabkan oleh termohon tidak pernah menghargai hasil jerih Payah Pemohon.
Bahwa Termohon sering menyangkal perkataan pemohon disaat Pemohon
menasehati.
Bahwa Termohon selalu mencurugai Pemohon tanpa ada alasan yang jelas. Bahwa
disaat terjadi perselisihan antara pemohon dan Termohon , Termohon sering pergi
dan keluar dari rumah tanpa seizin pemohon.
Bahwa Pemohon sudah mencoba bersabar dan mengingatkan Termohon untuk
merubah sikap, namun Termohon tidak pernah berubah.
Bahwa, puncaknya pada bulan Desember tahun 2022 terjadi pertengkaran dimana
Termohon ingin pindah ke kampung halaman nya kembali di kualu nenas karna ada
tawaran pekerjaan, namun Termohon berburuk sangka, terhadap Pemohon,
dengan mengatakan orang tua dari Pemohon ingin memisahkan, dari kejadian
tersebut Termohon mengusir Pemohon dari rumah nya, dan Pemohon setelah diusir
dari rumah kediaman nya, pergi dari rumah dan meninggalkan Termohon tidak
pernah kembali lagi hingga sampai sekarang ini.
4. Bahwa Dari kejadian tersebut Pemohon dan Termohon sudah pisah ranjang dan pisah
tempat tinggal lebih kurang 1 Tahun sampai Permohonan ini di ajukan.
5. Bahwa Pihak keluarga Pemohon sudah pernah mendamaikan Pemohon dan Termohon
akan tetapi usahanya tidak pernah berhasil
6. Bahwa berdasarkan dalil-dalil di atas, telah cukup alasan bagi Pemohon untuk mengajukan
Permohonan ini sebagaimana dimaksud dalam Pasal 19 Peraturan Pemerintah No. 9 Tahun
1975, dan untuk itu Pemohon mohon kepada Bapak Ketua Pengadilan Agama Bangkinang
kiranya berkenan menerima dan memeriksa perkara ini;
7. Bahwa Pemohon sanggup membayar biaya yang timbul dalam perkara ini;

Berdasarkan alasan-alasan tersebut di atas, Pemohon mohon kepada Majelis Hakim untuk
menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi sebagai berikut:

Primer

1. Mengabulkan Permohonan Pemohon seluruhnya;


2. Memberikan izin kepada Pemohon (IBNU AZHARI bin TAMRIN) untuk menjatuhkan
talak satu raj’i terhadap Termohon (GUSTIARMI binti JAINI) di depan sidang
Pengadilan Agama Bangkinang setelah putusan ini berkekuatan hukum tetap;

3. Membebankan biaya perkara ini sesuai peraturan yang berlaku;


Subsider:

Jika Majelis Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadil-adilnya (ex aequo et bono);

Demikian Permohonan ini diajukan, atas perhatiannya Pemohon mengucapkan terima kasih.

Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Hormat Pemohon,

Kode : DGZWA2ZSAF IBNU AZHARI bin TAMRIN

Anda mungkin juga menyukai