Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah :Madrasah Aliyah Ma’arif 7 (MA)


Kelas/Semester :XII/ Ganjil
Mata Pelajaran/Tema/Subtema :Ketrampilan Tatabusana/ membuat busana semi
formal/ membuat pola busana semi formal
Materi Pokok : membuat pola busana monumental
Alokasi Waktu :14x 45 Menit
A. Kompetensi Inti (KI)
KI 3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kerja Tata Busana pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks,
berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora
dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah,
dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur
kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja
Tata Busana, Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas
yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan
menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung, Menunjukkan keterampilan,
mempersespsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak
alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembagan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
No KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
3.2 Menganilisis langkah-langkah 3.1.1. Menjelaskan langkah membuat pola busana
membuat pola busana monumental
monumental 3.1.2. Mengidentifikasi teknik pola busana
monumental
4.2 membuat pola busana 4.2 membuat pola busana monumental
monumental

C. Tujuan pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran problem based
learning ini peserta didik diharapkan:
1. Setelah melihat ppt, membaca materi dan mendengarkan penjelasan guru peserta didik
dapat Menjelaskan langkah pola busana semi formal busana dengan benar
2. Setelah berdiskusi kelompok dengan teman, peserta didik mampu Mengidentifikasi
teknik pola busana monumental busana dengan tepat
3. Setelah berdiskusi kelompok peserta didik mampu pola busana monumental busana
sesuai dengan langkah dan teknik membuat pola
D. Materi Pembelajaran
Daftar ukuran yang dibutuhkan:

 Mengukur Lingkar leher : diukur sekeliling leher tidak terlalu ketat dan tidak
terlalu longgar
 Lebar muka: diukur 6 atau 7 cm dari lekuk leher ke bawah, kemudian diukur datar
dari batas lingkar kerung lengan kiri sampai batas lingkar kerung lengan kanan
 Lingkar badan: diukur sekeliling badan terbesar dengan posisi cm tidak terlalu
kencang dan ditambah 4 cm.
 Tinggi dada : diukur dari lekuk leher tengah muka sampai batas diantara dua titik
payudara kiri dan kanan.
 Lingkar pinggang: diukur pas sekeliling pinggang
 Lingkar panggul ; diukur melingkar pada pinggul yang paling tebal secara
horizontal dengan tidak terlalu ketat
 Tinggi panggul : diukur dari pinggang sampai batas panggul terbesar pada bagian
belakang

Pola dasar

keterangan pola badan:


A – B = panjang baju
A – C = panjang punggung
A – G = ½ panjang punggung + 1 cm
A–H=½A–G
C – D = tinggi panggul
A – A1 = 1/6 lingkar leher + 1 cm
A – A2 = A – A1
A2 – E = Panjang bahu
E – E1 = 3 cm
Buat garis datar di titik E1
A2 – E2 = Panjang bahu
H – H1 = ½ Lebar punggung
G – G1 = ¼ Lingkar badan + 2 cm
C – C1 = ¼ Lingkar pinggang + 2 cm
D – D1 = ¼ Lingkar panggul + 2 cm
B – B1 = D – D1
keterangan pola lengan:
A – B = Panjang lengan
A – C = Tinggi puncak lengan ( 11 cm)
A – D = ½ Lingkar kerung lengan +1cm
A – E = ½ Lingkar kerung lengan+ 1cm
B – B1 = ½ Lingkar pergelangan tangan
B2 – B = B – B1

I. Pola dasar Rok


Daftar Ukuran Yang dibutuhkan Untuk Membuat Busana Rok:
a. Lingkar pinggang: diukur pas sekeliling pinggang
b. Lingkar panggul ; diukur melingkar pada pinggul yang paling tebal secara horizontal
dengan tidak terlalu ketat
c. Tinggi panggul : diukur dari pinggang sampai batas panggul terbesar pada bagian
belakang
d. Panjang rok : diukur dari pinggang sampai panjang rok yang diinginkan
Langkah-langkah membuat pola rok:
A-B :panjang rok
A-C :tinggi panggul
A-E :1/4 lingkar pinggang + 4cm
C-D :1/4 lingkar pinggul + 1cm
B- F :C-D
F-G :10 cm
Membuat kubnat
A-A1 :1/10 lingkar pinggang
A1-A2 :3cm
A1-A3 : 1,5cm atau setengah panjang A1-A2
A3 – A4 : panjang kubnat 12 cm
Tarik garis dari titik A4 ke titik A1 dan A3

E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : saintific
2. Model : problem based learning
3. Metode : diskusi kelompok, ceramah, penugasan, presentasi
F. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan I
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan
1. Guru masuk kelas tepat waktu dan mengucapkan salam 5 menit
(persiapan (integritas, religiusitas)
/orientasi) 2. Peserta didik dicek kehadiran dengan melakukan
presensi oleh guru
3. Peserta didik berdoa bersama sebelum memulai
pembelajara (Religiusitas)
4. Peserta didik menyiapkan diri agar siap untuk belajar
serta memeriksa kerapihan diri dan bersikap disiplin
dalam setiap kegiatan pembelajaran (Communication)
dan (integritas, kemandirian)
5. Peserta didik menyanyikan lagu wajib nasional
(nasionalisme)
Apresepsi 1. Guru menanyakan kabar kepada peserta didik dan 3 menit
bertanya kesiapan peserta didik dalam menerima materi
pebelajaran
2. Guru bertanya terkait materi yang telah disampaikan
dipertemuan sebelumnya
3. peserta didik menjawab petanyaan guru terkait materi
yang telah disampaikan dipertemuan sebelumnya
Motivasi Peserta didik mendapatkan penjelasan mengenai tujuan 2 menit
pembelajaran dan menyampaikan materi yang akan
dipelajari hari ini
Inti
Fase 1 1. Peserta didik ditunjukkan power point salah satu 12 menit
Oerientasi peserta gambar desain busana (Technological Content
didik pada Knowledge)
masalah 2. Guru meminta peserta didik mengamati
komponen apa saja yang terdapat gambar desain
tersebut
3. Dengan tanya jawab guru dan peserta didik
menanggapi masalah yang tampil pada
powerpoint. (Critical Thingking) (Pedagogical
Knowledge)
4. Secara proaktif, peserta didik mengidentifikasi
masalah dan strategi untuk menyelesaikan
masalah tersebut dengan berbagai cara.
(Creativity) (Content Knowledge)
5. Guru menjelaskan materi tentang unsur-unsur
desain
6. peserta didik mendengarkan dan memperhatikan
penjelasan yang disampaikan guru
7. Guru menanyakan pemahaman peserta didik
terkait materi yang disampaikan
8. peserta didik menjawab pertanyaan guru
Fase 2 1. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa 6 menit
Mengorganisasika kelompok yang terdiri 3-4 orang
n peserta didik 2. Guru membagi gambar yang akan digunakan
untuk belajar. sebagai bahan diskusi dan membagikan LKPD
3. Guru menjelaskan pentunjuk yang terdapat dalam
LKPD
4. Peserta didik membaca petunjuk, mengamati
LKPD berisi tentang macam-macam gambar
busana. (literasi)
5. Peserta didik melakukan diskusi dalam kelompok
masing-masing berdasarkan petunjuk yang ada
dalam LKPD
6. Secara individu dalam kelompok peserta didik
menggambar desain sesuai gambar yang telah
didiskusikan
Fase 3 1. Peserta didik mendiskusikan, mengolah data dan 15 menit
Membimbing memecahkan masalah pada gambar yang telah
penyelidikan diberikan guru untuk memperdalam pemahaman
individu maupun terkait materi yang sedang dibahas (literasi)
kelompok (collaboration).
2. Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam
kelompok jika menemukan berbagai kesulitan
yang dialami memberikan kesempatan untuk
mempertanyakan hal-hal yang belum paham.
3. Guru mengarahkan peserta didik dalam kelompok
untuk menyelesaikan permasalahan dengan
cermat dan teliti
Fase 4 1. Peserta didik dalam kelompok menyajikan secara 20 menit
Mengembangkan tertulis dan lisan hasil diskusi kelompoknya
dan menyajikan mulai dari apa yang telah diamati dan dipahami
hasil karya berkaitan dengan permasalahan yang diberikan
guru(Communication)
2. Peserta didik yang lain dan guru memberikan
tanggapan dan menganalisis hasil presentasi
melalui tanya jawab untuk mengkonfirmasi,
memberikan tambahan informasi, melengkapi
informasi ataupun tanggapan lainnya
Fase 5 1. Peserta didik melakukan analisis dan evaluasi 7 menit
Menganalisis dan penyelesaian masalah dengan menggunakan
mengevaluasi berbagai ide (Creativity) (Content Knowledge)
proses pemecahan 2. Dengan bimbingan guru, peserta didik membuat
masalah kesimpulan.
3. Guru memberikan apresiasi atas partisipasi semua
peserta didik
Akhir/Penutup 1. Peserta didik bersama guru melakukan analisis 10 menit
terhadap materi yang sudah dipelajari
(Collaboration, Critical Thingking)
2. Peserta didik mengidentifikasi hambatan-
hambatan yang dialami saat menyelesaikan
masalah (Critical Thingking)
3. Peserta didik menyimpulkan pembelajaran hari
ini dengan dibimbing oleh guru secara
keseluruhan
4. Peserta didik menyimak informasi guru tentang
rencana pembelajaran berikutnya.
(Communication)
5. Guru bersama peserta didik menutup kegiatan
pembelajaran dengan bacaan alhmdulillah dan
salam.

G. Media/Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Media/Alat : PPT, / laptop, Lcd
2. Bahan : LKDP, buku materi
3. Sumber Belajar : Sumaryati, Catri. "Dasar desain II." (2013). Buku materi tata busana
kelas XII http://anaarisanti.blogspot.com/2010/12/unsur-unsur-desain-
busana.html https://youtu.be/lkYPquKC_4M
https://youtu.be/9MialPFsO6o
H. Penilaian
1. Jenis dan Teknik Penilaian
a. Jenis
• Sikap : observasi
• Pengetahuan : uraian
• Keterampilan : unjuk kerja
b. Teknik
• Sikap : pengamatan
• Pengetahuan : tes tertulis
• Keterampilan : praktek menggambar desain busana
2. Instrumen Penilaian
• Sikap : lembar observasi
• Pengetahuan : soal uraian
• Keterampilan : lembar penilaian kinerja
I. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1. Remedial : apabila hasil penilaian kurang dari KKM maka akan dilakukan
remedial dengan materi yang sama
2. Pengayaan :
Bagi peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan pembelajaran
pengayaan sebagai berikut:
 Peserta didik yang mencapai nilai KKM diberikan materi masih dalam cakupan KD
dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.
 Peserta didik yang mencapai nilai lebih dari KKM diberikan materi melebihi
cakupan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.

Mengetahui, Banjaranyar, 17 Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Mapel

Ahmad Zubaidi, S.TP ,M.Si Ika Zuli Widyastuti S.Pd

LAMPIRAN
LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

Mata Pelajaran :Ketrampilan Tatabusana


Kelas/Semester :XII/ Ganjil
Tahun Pelajaran :2023/2024
Waktu Pengamatan :Selama proses pembelajaran

Indikator perkembangan sikap: Spiritual, Disiplin, Tanggung jawab, Toleransi, Santun,


Percaya diri, Jujur dan kerja sama
1. Kurang jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam
menyelesaikan tugas
2. Cukup jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
tugas tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten
3. Baik jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas yang
cukup sering dan mulai ajeg/konsisten
4. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
tugas secara terus-menerus dan ajeg/konsisten

Berikan nilai 1, 2, 3, atau 4 pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan

Sikap
No Nama Peserta didik
Spiritual Disiplin Tanggun Toleransi Kerja sama
g jawab
1
2
3
4
5
...
Rubrik Penilaian Sikap

No Sikap Aspek yang dinilai


1. Spiritual a. Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan
sesuatu
b. Menjalankan ibadah tepat waktu

c. Memberi salam pada awal dan akhir


pelajaran
d. Mengucapkan syukur ketika berhasil
mengerjakan sesuatu
e. Berserah diri kepada Tuhan apabila gagal
dalam mengerjakan sesuatu
f. Memelihara hubungan baik sesame umat
ciptaan Tuhan yang Maha Esa
g. Menghormati orang lain menjalankan
ibadah sesuai agamnaya
2. Disiplin a. Datang tepat waktu

b. Patuh pada tata tertib atau aturan


bersama/sekolah
c. Mengerjakan/mengumpulkan tugas sesuai
waktu yang ditentukan
3. Tanggung jawab a. Melaksanakan tugas individu dengan baik

b. Menerima resiko dari tindakan yang


dilakukan
c. Tidak menuduh orang lain tanpa bukti yang
akurat
d. Mengembalikan barang yang dipinjam

e. Meminta maaf atas kesalahan yang


dilakukan
4. Toleransi a. Tidak mengganggu teman yang berbeda
pendapat
b. Menghormati teman yang berbeda suku,
agama, ras, budaya, dan gender
c. Menerima kesepakatan meskipun berbeda
dengan pendapatnya
d. Dapat menerima kekurangan orang lain

e. Dapat memaafkan kesalahan orang lain


5. Kerja sama a. terlibat aktif dalam melaksanakan diskusi
b. bersedia melaksanakan tugas sesuai
kesepakatan kelompok
c. menghargai pendapat teman satu kelmpok
dan kelompok lain
d. membantu teman satu kelompok yang
belum memahami materi pembelajaran
LEMBAR PENILAIAN PRAKTIK

Mata Pelajaran/Tema/Subtema :Ketrampilan tatabusana/ membuat celana piyama/


menjahit celana piyama
Kelas/Semester :XII/ Ganjil
Tahun pelajaran :2023/2024

Lembar Penilaian
Nilai Unjuk Kerja
No Komponen/Sub Komponen Penilaian
1 2 3 4

Persiapan Kerja
1. Menyiapkan/ membersihkan tempat praktik

I 2. Menyediakan peralatan hingga alat siap


pakai
3. Menyiapkan dan mengecek ulang bahan dan
alat yang diperlukan
Skor Komponen I:

Proses (Sistematika dan Cara Kerja)


1. Mengukur
2. Membuat pola dasar
II 3. membuat pecah pola
Skor Komponen II :

Hasil Kerja
1. Ketepatan sesuai dengan desain
III 2. Kesesuaian dengan ukuran
3. Kesesuaian pecah pola
4. Kerapian
Skor Komponen III :

Sikap Kerja
1. Penggunaan alat
IV 2. Keselamatan kerja
Skor Komponen IV :

Waktu
V Waktu penyelesaian praktik

Skor Komponen V:

Skor komponen I + II + III + IV +V


Nilai akhir= X 100
Skor maksimal komponen I + II + III + IV +V

Skor komponen I + II+ III + IV +V


Nilai akhir= X 100 Rubrik Penilaian Praktik
52
No Komponen yang dinilai Indikator Skor
I Persiapan kerja
1. Memilih alat dan bahan  Alat tidak dipilih dan tidak tersedia 1
 Alat yang dipilih kurang tepat dan tidak dalam 2
jumlah yang cukup
 Alat yang dipilih kurang tepat dan dalam jumlah 3
yang cukup
 Alat yang dipilih tepat dan tersedia dalam jumlah 4
yang cukup
II Proses (sistematika dan cara kerja)
1. Mengukur  hasil ukuran tidak tepat 1
 hasil ukurang kurang tepat 2
 hasil ukuran cukup tepat 3
 hasil ukuran tepat 4
2. Membuat pola dasar  pola dasar yang dipilih tidak sesuai 1
 pola dasar yang dipilih kurang sesuai 2
 pola dasar yang dipilih cukup sesuai 3
 pola dasar yang dipilih sesuai 4
3. Membuat pecah pola  pecah pola tidak sesuai dengan desain 1
 pecah pola kurang sesuai dengan desain 2
 pecah pola cukup sesuai dengan desain 3
 pecah pola sesuai dengan desain 4
III Hasil kerja  pemilihan pola dasar tidak sesuai, pecah pola tidak 1
sesuai dengan desain.
 pemilihan pola dasar kurang sesuai, pecah pola 2
kurang sesuai dengan desain.
 pemilihan pola dasar cukup sesuai, pecah pola cukup 3
sesuai dengan desain.
 pemilihan pola dasar sesuai, pecah pola sesuai 4
dengan desain.
IV Sikap kerja  Tidak memperhatikan K3, tidak disiplin,ntidak taat 1
asas
 Perlengkapan keselamatan dan kesehatan kerja 2
dilakukan sebelum memulai kegiatan, kelengkapan
alat dan bahan diperiksa dengan teliti
 Perlengkapan keselamatan dan kesehatan kerja 3
dilakukan sebelum memulai kegiatan, semua
prosedur dilakukan, kelengkapan alat dan bahan
diperiksa dengan teliti
 perlengkapan keselamatan dan kesehatan kerja 4
dilakukan sebelum memulai kegiatan, semua
prosedur dilakukan, sistematis sesuai pedoman,
kelengkapan alat dan bahan diperiksa dengan teliti
V Waktu  selesai menjahit lebih dari 15 menit dari waktu yang 1
ditentukan
 selesai menjahit lebih dari 10 menit dari waktu yang 2
ditentukan
 selesai menjahit lebih dari 5 menit dari waktu yang 3
ditentukan
 selesai menjahit sesuai dengan waktu yang 4
ditentukan

Predikat capaian

kompetensi Sangat

baik (A) : 86-100

Baik (B) : 71-85

Cukup (C) : 56-70

Kurang (D) : ≤ 55
RPP III
(MEMBUAT POLA BUSANA
MONUMENTAL)

Anda mungkin juga menyukai