Anda di halaman 1dari 20

PERANGKAT PEMBELAJARAN

MODUL AJAR

Mata Pelajaran : Konsentrasi Keahlian Busana


Kelas : XIl (Dua Bebelas)
Semester : 5 dan 6

Disusun Oleh:

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 3 GARUT
PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 3 GARUT
Jl. Merdeka No. 121 Telp: (0262) 233071 Fax : (0262)233171
Website : www.smkn3garut.net
Email : infosmkn3garut.net

MODUL AJAR

INFORMASI UMUM
Identitas Modul
1. Nama Penyusun : MGMP Busana
2. Institusi/Sekolah : SMK N 3 Garut
3. Tahun Disusun : 2023
4. Jenjang Sekolah : SMK
5. Kelas/Fase : XII/F
6. Elemen : Menjahit Produk Busana
7. Semester : 3/Ganjil
8. Alokasi Waktu : 6 JP (45`x 6 JP)
9. Jumlah Pertemuan : 5 x Pertemuan
10. Jumlah Peserta Didik 35 Orang
Kompetensi Awal : Menguasai Teknik dasar menjahit
Menguasai Pengoperasian mesin jahit High speed
Profil Pelajar Pancasila :  Bergotong-royong
 Kreatif
 Bernalar kritis
 Mandiri

Sarana dan Prasarana :  Sarana: LCD Proyektor, laptop, mesin jahit high speed,
mesin obras, alat jahit pokok dan alat jahit tambahan
 Prasarana: Contoh produk, Power point, Handout
pembuatan blus, video tutorial menjahit gaun
LKPD
Target Peserta Didik :  Peserta didik reguler/tipikal tidak ada kesulitan dalam
mencerna dan memahami materi ajar.
 Peserta didik tidak memiliki kesulitan belajar, disesuaikan dengan
gaya belajar peserta didik, yaitu melalui visual (dengan powerpoint
dan pemberian handout), Kinestetik (diskusi kelompok dalam
mencari materi dan praktek )
Strategi Pembelajaran :  Observasi langsung
 Diskusi
 Penugasan
 Praktik

Model Pembelajaran : Project Based Learning


KOMPETENSI INTI
A. Capaian Pembelajaran : Pada akhir fase F, peserta didik mampu menjahit sesuai
dengan prosedur, trimming, pressing, dan mengawasi
mutu produk busana, serta melaksanakan penyelesaian
akhir busana.

B. Tujuan Pembelajaran : 1. Peserta didik mampu mampu menjahit gaun pesta sesuai
dengan prosedur
2. Peserta didik mampu melakukan Trimming dan Pressing
3. Peserta didik mampu melakukan pengawasan mutu produk
busana (Quality Control)
4. Peserta didik mampu melakukan penyelesaian akhir
busana (Finishing)
C. Pemahaman Bermakna : 1. Peserta didik setelah mengikuti pembelajaran ini, mampu
menjahit sesuai prosedur
2. Peserta didik setelah mengikuti pembelajaran ini, mampu
mengembangkan kreativitas menjahit busna

D. Pertanyaan Pemantik :
1) Apa kalian pernah mendengar, apa itu prosedur
dalam menjahit?
2) Apa manfaat belajar menjahit menurut kalian?

E. Persiapan pembelajaran : Mempersiapan bahan ajar dan sarana prasarana dalam


pembelajaran

F. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1 dan 3
Pendahuluan (15 menit) : 1) Guru dan peserta didik bersama-sama mengucapkan salam
dan doa
2) Guru mendata kehadiran peserta didik sambil mengingatkan
pentingnya disiplin masuk sekolah untuk kedepannya ketika
memasuki dunia kerja
3) Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk
membaca buku dan menggali dari media sosial yang
berkaitan dengan materi pelajaran untuk meningkatkan minat
baca peserta didik
4) Guru memberikan motivasi sesuai dengan pembelajaran
yang akan dilaksanakan
Inti (60 Menit) : Aktivitas Guru Aktivitas Peserta Didik
1) Pertanyaan Mendasar :  Guru memberikan asesmen  Peserta didik
diagnostik untuk menjawab pertanyaan
mengetahui sejauh mana asesmen diagnostik
pengetahuan peserta didik sesuai dengan
terhadap materi menjahit pengalamannya
gaun pesta
 Guru menyampaikan topik  Peserta didik
materi yang akan dipelajari menyimak penjelasan
dengan membuat rasa ingin tahu tujuan, manfaat,
 Guru memberikan apersepsi strategi pembelajaran
dan mengaitkannya dengan secara disiplin, rasa
tujuan pembelajaran yang akan ingin tahu, percaya diri
dicapai dengan meminta dan tanggung jawab
peserta didik mengamati yang akan digunakan
powerpoint dan video saat mengamati
tutorial menjahit gaun pesta video tutorial
sesuai prosedur menjahit gaun pesta
 Guru mengajukan pertanyaan sesuai prosedur
cara memecahkan masalah  Peserta didik
terkait topik yang akan mengamati dan
dibahas atau dikerjakan oleh memahami masalah
peserta didik yang disampaikan guru
 Guru memberikan dengan membaca
kesempatan kepada peserta didik handout yang telah
untuk bertanya diberikan
 Guru memotivasi peserta didik
secara komunikatif
2) Mendesain Perencanaan Produk :  Guru memastikan dan  Peserta didik
memantau peserta didik berdiskusi langkah
memilih proyek yang akan kerja menjahit gaun
dihasilkan pesta sesuai prosedur

3) Menyusun Jadwal pembuatan  Guru dan peserta didik membuat  Peserta didik
kesepakatan tentang jadwal menyusun
penyusunan pembuatan jadwal penyelesaian
projek menjahit gaun pesta pemasangan/
sesuai prosedur dan umur penentuan dalam
atau waktu pengumpulannya penyusunan
menggambar gaya
dan gerakan tubuh/
gesture dalm fashion
figure sesuai jenis
kelamin dan umur
dengan
memperhatikan
batas waktu yang
telah ditentukan
bersama
4) Memonitor keaktifan dan :  Guru memantau keaktifan  Peserta didik
perkembangan proyek peserta didik selama melakukan
melaksanakan projek pembuatan projek
menjahit gaun pesta sesuai menjahit gaun pesta
prosedur sesuai prosedur
 Memantau realisasi  Mencatat setiap
perkembangan dan tahapan
membimbing peserta didik  Mendiskusikan
yang mengalami kesulitan masalah yang
 Sambil memantau muncul selama
pekerjaan peserta didik , penyelesaian projek
guru memberikan asesmen dengan guru.
formatif
5) Menguji Hasil :  Guru berdiskusi dengan  Menjahit gaun pesta
peserta didik cara menjahit dalam LKPD Yang
gaun pesta sesuai prosedur sudah disajikan

6) Evaluasi pengalaman Belajar  Guru membimbing proses  Peserta didik


pembuatan projek, membuat projek
 Menanggapi hasil yang telah  Bersama guru
dipaparkan menyimpulkan dan
 Guru memberikan evaluasi hasil projek
penguatan kognitif
mengenai Cara menjahit
gaun pesta sesuai prosedur
 Guru melakukan evaluasi
hasil jadi/produk
 Bersama dengan peserta
didik
merefleksi/menyimpulkan
hasil projek

Penutup (15 menit) :  Peserta didik menanyakan hal-hal yang masih ragu
 Guru Membantu peserta didik untuk menjelaska hal-hal yang masih di
ragukan sebagai informasi menjadi benar dan tidak terjadi
kesalah pahama terhadap materi
 Guru dan peserta didik melakukan refleksi terhadap pembelajaran
pada pertemuan hari ini dan mengingatkan peserta didik untuk belaja
untuk materi berikutnya.
 Guru memberikan tugas tindak lanjut yaitu tugas individu yang
dapat dikerjakan dirumah
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan
untuk tetap belajar
 Pembelajaran diakhiri dengan salam
Jenis Bentuk  Sikap (profil pelajar
1. Asesmen Diagnostik Performa pancasila): Observasi,
(sebelum penilaian diri, penilaian teman
pembelajaran) sebaya, dll
2. Asesmen Formatif Performa dan Tertulis  Performa: observasi,
(selama  Tertulis: essay
pembelajaran)
3. Asesmen Sumatif Performa dan tertulis
(akhir
pembelajaran)

G. Refleksi Peserta Didik dan Guru


1) Refleksi peserta didik
No. Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah kalian merasa senang pada materi menjahit gaun pesta
sesuai prosedur ?

2. Apakah kalian memshsmi materi pembelajaran hari ini?

3. Bagian mana yang menurut kalian sulit dikerjakan?

4 Apa yang kalian lakukan saat merasa kesulitan pada saat


mengerjakan projek?

2) Refleksi Guru
No Pertanyaan Ya Tidak
.
1. Apakah peserta didik sudah memahami dan dapat
mengerjakan semua tugas yang diberikan?

2 Apakah target peserta didik sudah tercapai?

3 Bagaimana skor yang mereka peroleh!

4 Guru melakukan penilaian praktik

LAMPIRAN
LEMBAR ASESMEN DIAGNOSTIK
B. ASESMEN NON-KOGNITIF

Informasi apa saja yang ingin Pertanyaan kunci yang ingin ditanyakan
digali?
Kesejahteraan psikologis dan sosial Apa hal yang menyenangkan dan tidak menyenangkan
emosipeserta didik padasaat mendapat materi pembelajaran ?
Aktivitas peserta didik selama Apa hal yang paling menyenangkan dan tidak
belajardirumah menyenangkanketika belajar dirumah ?
Kondisi keluarga dan pergaulan siswa Jika belajar dirumah siapa yang mendampingi atau
membantusaat belajar ?
Apakah teman yang kamu miliki membantu atau bekerja
samadalam menyelesaikan tugas pembelajaran selama
dirumah ?
Gaya belajar, karakter serta Aktifitas apa saja yang di lakukan dengan fasilitas
minatpeserta didik IT (HP,Laptop) yang dimiliki ?

Soal- Asesmen Non- Kognitif


1. Coba amati lingkungan rumahmu saat ini, pilih emoji berikut yang mewakili perasaanmu .

A B C
2. Berikan pendapatmu tentang bagaimana kondisi lingkungan akan berdampak pada
semangatbelajarmu?
3. Apa saja yang dapat kamu lakukan untuk menciptakan kenyamanan belajar dirumah ?
4. Apa yang kamu rasakan saat masuk ke ruang praktek di sekolah dalam kedaan tidak nyaman,
misalnya dalam hal kebersihan ;ingungan, susuan mobile, dan alat praktek yang tidak teratur?
5. Apa harapanmu kamu mempelajari materi menjahit gaun pesta sesuai prosedur?

PEMBELAJARAN PENGAYAAN DAN REMEDIAL


Pembelajaran pengayaan diberikan kepada
1. Pengayaan peserta didik yang telah mencapai atau
melampaui ketuntasan belajar, dilaksanakan
dengan:
 Belajar kelompok, mencari 2 model gaun
pesta yang berbeda, peserta didik
dikelompokkan dan diberi tugas pengayaan
diluar jam pelajaran sekolah
 Belajar mandiri, peserta didik diberi tugas
pengayaan menganalisis desain dikerjakan
secara individu

2. Remedial Pembelajaran remedial diberikan kepada peserta


didik yang belum mencapai ketuntasan belajar,
dilaksanakan dengan cara:
1. Membimbing secara individu/perorangan
dalam materi menjahit gaun pesta sesuai
prosedur
2. Memberikan tugas-tugas atau latihan- latihan
secara khusus sesuai dengan kemampuan
peserta didik dalam menjahit gaun pesta
3. Dengan menerapkan model
pembelajaran tutor sebaya, peserta didik
dibantu oleh teman sekelasyang telah
mencapai
ketuntasan belajar
DESAIN DAN PRODUKSI BUSANA
SMK NEGERI 3 GARUT
JOBSHEET MENJAHIT GAUN PESTA
Semester Gasal Membuat Gaun Pesta Jam Pertemuan
45 Menit

I. CAPAIAN PEMBELAJARAN

Pada akhir fase F, peserta didik mampu menjahit sesuai dengan prosedur, trimming, pressing, dan

mengawasi mutu produk busana, serta melaksanakan penyelesaian akhir busana.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


1. Peserta didik mampu mampu menjahit sesuai dengan prosedur
2. Peserta didik mampu melakukan Trimming dan Pressing
3. Peserta didik mampu melakukan pengawasan mutu produk busana (Quality Control)
4. Peserta didik mampu melakukan penyelesaian akhir busana (Finishing)
III. MATERI
Pada Kegiatan menjahit gaun pesta peralatan yang digunakan antara lain:

a. Alat
 Mesin jahit High Speed
 Peralatan jahit
 Alat Pressing

b. Bahan
Bahan yang akan digunakan untuk membuat gaun pesta
 Bahan utama : Shimmer, bridal, shifon
 Bahan Tambahan : Furing ( Satin Asahi, eroew dll)
 Garnitur hiasan busana : ( Macam-macam Burci)

c. Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)


Menggunakan jas lab
Menggunakan alas kaki
d. Lembar Kerja
Langkah kerja menjahit gaun pesta
1. Menjahit garis priences
2. Menjahit tengah belakang dan pasang ritsluiting
3. Pressing awal ( pressing garis priences)
4. Menyambung bahu dan sisi badan pada bahan utama
5. Menjahit tengah belakang furing samapai batas ritsluiting
6. Menjahit bahu dan sisi furing
7. Menyelesaikan lapisan leher anatara furing dan bahan utama dengan penyelesaian depun
8. Pressing furing
9. Menjahit sisi lengan, pasang lengan ke badan
10.Penyelesaian akhir ( Trimming, Som)
11. Pressing akhir
12.Menghias gaun pesta dengan hiasan burci

e. Tugas
Menjahit gaun pesta sampai dengan hiasan burci
f. Kriteria Penilaian
a. Persiapan 10%
b. Proses 60%
c. Hasil 30%

g. Lembar Kerja Peserta didikTerlampir


PENILAIAN UNJUK KERJA (PROJECT)

Pencapaian Kompetensi
No Komponen/Sub komponen Tidak Ya
Penilaian
70-79 80-89 90-100
1 2 3 4 5 6
I Persiapan Kerja
1.1. Uniform
1.2. Bahan
1.3. Alat
Skor Komponen :
II Proses (Sistematika & Cara Kerja)
2.1. Sistematika kerja
2.2. Cara Kerja
2.2.1 Menyiapkan alat
2.2.2. Menyiapkan bahan
2.2.3. Membuat dengan teknik
yang tepat
2.2.4. Menerapkan K3
Skor Komponen :
III Hasil Kerja
3.1. PROJECT Menjahit gaun pesta
3.1.1. Menjahit garis hias
3.1.2. menjahit ritsluiting

3.1.3. Pressing awal Priences

3.1.4 menjahit sisi bahu dan sisi


badan
3.1.5 Menjahit furing

3.1.6 Menjahit penyelesaian leher

3.1.7 Menjahit lingkar kerung


lengan
3.1.8 Penyelesaian akhir/
finishing
3.2 Tampilan Keseluruhan
3.2.1 Model gaun sesuai desain
3.2.2 Pressing
3.2.3 Letak gaun pada tubuh
(kup)
Skor Komponen :
IV Sikap Kerja
4.1. Penggunaan Alat
4.2. Sanitasi
4.3. K3
Skor Komponen :
V Waktu
5.1. Waktu menyelesaikan praktik
Pencapaian Kompetensi
No Komponen/Sub komponen Penilaian Tidak Ya
70-79 80-89 90-100
1 2 3 4 5 6
Skor Komponen :

Keterangan :
Skor masing-masing komponen penilaian ditetapkan berdasarkan perolehan
skor terendah dari sub komponen penilaian

Perhitungan Nilai Praktik (NP) :

Nilai
Prosentase Bobot Komponen Penilaian
Praktik
(NP)
Persiapan Proses Sikap Kerja Hasil Waktu ∑ NK
1 2 3 4 5 6
Bobot (%)
Skor Komponen
NK

Keterangan:
a. Bobot diisi dengan prosentase setiap komponen. Besarnya
prosentase dari setiap komponenditetapkan secara
proposional sesuai karakteristik program keahlian.
b. NK = Nilai Komponen, perkalian dari bobot dengan skor komponen
c. NP = Penjumlahan dari hasil perhitungan nilai komponen
d. Jenis komponen penilaian (persiapan, proses, sikap kerja, hasil,
dan waktu) disesuaikan dengan karakter program keahlian.
KRITERIA PENILAIAN / RUBRIK PENILAIAN

Komponen/
No. Sub komponen Indikator Skor
Penilaian
1 2 3 4
I Persiapan Kerja
Siswa dapat menyiapkan bahan-bahan 90-100
menggambar dan alat sesuai kebutuhan
project, dalam keadaan bersih dan ditata rapi
Siswa dapat menyiapkan bahan-bahan dan 80-89
alat sesuai project, dalam keadaan bersih
Siswa dapat menyiapkan bahan-bahan 70-79
menggambar sesuai project
Siswa dapat menyiapkan bahan-bahan Tidak
makanan dan alat tidak sesuai project
II Proses (Sistematika dan Cara Kerja)
Siswa dapat bekerja secara sistematika, 90-100
efisien dan efektif
Siswa dapat bekerja secara sistematis, efisien 80-89
Siswa dapat bekerja secara sistematis 70-79
Siswa dapat bekerja tidak sistematis Tidak
III Hasil Kerja
Project pembuatan 90-100
Siswa dapat menjahit garis priences,
gaun pesta
ristluiting, sisi badan, bahu, furing, lapisan
leher, lengan dan pressing sesuai dengan
prosedur dan hasil rapi
80-89
Siswa dapat menjahit garis priences,
ristluiting, sisi badan, bahu, furing, lapisan
leher, lengan dan pressing sesuai dengan
prosedur dan hasil kurang rapi
Siswa dapat menjahit garis priences, 70-79
ristluiting, sisi badan, bahu, furing, lapisan
leher, lengan dan pressing tidak sesuai
prosedur dan hasil kurang rapi
Siswa dapat menjahit garis priences, Tidak
ristluiting, sisi badan, bahu, furing, lapisan
leher, lengan dan pressing tidak sesuai
prosedur dan hasil tidak rapi
IV Sikap Kerja
Siswa dapat menggunakan alat sesuai 90-100
prosedur, keselamatan kerja memperhatikan
lingkungan kerja yang tepat
Siswa dapat menggunakan alat sesuai 80-89
prosedur,kebersihan, keselamatan kerja yang
tepat
Siswa dapat menggunakan alat sesuai dengan 70-79
prosedur, kebersihan, keselamatan kerja
Siswa dapat menggunakan alat tidak sesuai Tidak
prosedur dan tidak tepat
V Waktu
Siswa dapat menggunakan waktu sesuai 90-100
bataswaktu terendah yang ditentukan
Siswa dapat menggunakan waktu pada 80-89
batasminimal dan maksimal
Siswa dapat menggunakan waktu dengan 70-79
bataswaktu tertinggi yang ditentukan
Siswa dapat menggunakan waktu tertinggi Tidak
yang ditentukan
Indikator Tingkat Kreativitas Peserta Didik

Skor
No Indikator
1 2 3 4
1 Kelancaran Berpikir
2 Berfikir Luwes
3 Berpikir Original
4 Bersifat Imajinatif
5 Rasa ingin tahu
6 Berani mengambil resiko

Total
Pedoman Penilaian Tingkat Kreativitas Peserta Didik

No Indikator Skor 1 Skor 2 Skor 3 Skor 4


1 Kelancaran Sering Punya banyak Menyelesai Cepat
Berpikir bertanya dan ide dan mampu kan tugas mengerti dan
menjawab mengungkapkan dengan mengidentifi
pertanyaan dengan baik cepat dan kasi
tepat kesalahan
pada objek

2 Berfikir Memiliki Memberi Memiliki Mampu


luwes interpretasi pertimbangan sudut mengubah
yang berbeda berbeda saat pandang arah pikiran
dengan yang diskusi yang secara
lain berbeda saat spontan
diskusi
3 Berpikir Memikirkan Menggunakan Memahami Senang
Original cara baru cara berpikir dan berusaha menganalisa
dalam menemukan masalah dan
menyelesaik sendiri tanpa cara baru tidak terburu-
an masalah terpengaruh dalam buru
orang lain penyelesaia menjawab
n masalah
4 Bersifat Cenderung Sering Melihat hal- Membuat
Imajinatif ikutsuara memprediksi hal baru korelasi antara
mayoritas untuk masalah
suatu masalah memecahka dengan
n kejadian
masalah relevan
5 Rasa ingin Hanya kritis terhadap Tidak Cenderung
tahu datang orang lain,peka membutuhk tertarik
duduk diam an dorongan kepadahal-
dan perasa teman untuk hal yang
bertanya kompleks
6 Berani Berani Mau mengakui Mengemuka Berani
mengambi memperta kesalahan- kan pendapat mencobadan
hankan meski belum tidak takut
lresiko gagasan kesalahan sendiri tentu gagal
benar
Rubrik Penilaian Sikap

Aspek Skor Indikator


4 Selalu bekerjasama dengan teman kelompok.
3 Sering bekerjasama dengan teman kelompok.
Bergotong-royong 2 Kadang-kadang bekerjasama dengan teman kelompok.
1 Tidak pernah bekerjasama dengan teman kelompok.
4 Selalu kritis dalam mengasosiasi/menganalisis data dan
menanggapi
Bernalar
pertanyaan/permasalahan.
Kritis
3 Sering kritis dalam mengasosiasi/menganalisis data dan
menanggapipertanyaan/permasalahan.
2 Kadang-kadang kritis dalam mengasosiasi/menganalisis
data danmenanggapi
pertanyaan/permasalahan.
1 Tidak pernah kritis dalam mengasosiasi/menganalisis data dan
menanggapi
pertanyaan/permasalahan.
4 Selalu Menghasilkan gagasan yang orsinil, menghasilkan karya
Kreatif danTindakan yang orsinil, memiliki keluwesan berpikir dalam
mencari
alternatif solusi
3 Sering Menghasilkan gagasan yang orsinil, menghasilkan karya
dan
Tindakan yang orsinil, memiliki keluwesan berpikir dalam
mencarialternatif solusi
2 Kadang-kadang Menghasilkan gagasan yang orsinil,
menghasilkan karyadan Tindakan yang orsinil, memiliki
keluwesan berpikir dalam mencari
alternatif solusi
1 Tidak pernah Menghasilkan gagasan yang orsinil, menghasilkan
karya dan Tindakan yang orsinil, memiliki keluwesan berpikir
dalam mencari alternatif solusi

Mandiri 4 Selalu memahami kelebihan dan kekurangan dirinya


3 Sering memahami kelebihan dan kekurangan dirinya

2 Kadang-kadang memahami kelebihan dan kekurangan dirinya

1 Tidak pernah memahami kelebihan dan kekurangan dirinya

Keterangan:
1. Skor yang diperoleh
Nilai = Skor maksimal x 100

Nilai keterampilan
2. dikualifikasikan menjadi predikat
sebagai berikut: SB = Sangat Baik
= 89 - 100
B = Baik = 77 - 88
C = Cukup = 66 - 76
K = Kurang = < 60
MATERI

GLOSARIUM

DAFTAR PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai