Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK St GABRIEL MAUMERE


Kompetensi Keahlian : Tata Busana
Mata Pelajaran : Pembuatan Busana Industri
Kelas/Semester : XII / V (Ganjil)
Materi Pokok : Membuat Pola Tunik secara manual dan digital dengan sistem
grading
Pertemuan ke : 1 dan 2
Alokasi Waktu : 2 x 12 jam pelajaran @ 45 menit

Kompetensi 3.16 Menganalisis pola tunik secara 4.16 Membuat pola tunik secara
Dasar manual dan digital dengan sistem manual dan digital dengan sistem
grading grading

IPK 3.1.16 Menganalisis pola tunik secara 4.1.16Menyiapkan pola tunik yang akan
manual dengan sistem grading di grading secara manual
3.2.16 Menganalisis pola tunik digital 4.2.16 Menyiapkan pola tunik yang akan
dengan sistem grading di grading secara digital

A. Tujuan Pembelajaran

Melalui pembelajaran daring, dan dengan menggunakan pendekatan saintifik yang menuntut peseta
didik untuk mengamati (membaca) permasalahan, meneuliskan penyelesaian dan memaparkan
hasilnya dalam lembar kerja peserta didi (LKPD) yang kirim memalui aplikasi google classroom dan
google meeting.

B. Asessment

- Pengetahuan : Tes Tertulis (terlampir)


- Keterampilan : Unjuk Kerja dan Produk

C. Pendekatan, Model dan Metode


D. nt

- Pendekatan pembelajaran : Saintifik


- Model Pembelajaran : Project Based Learning
- Metode Pembelajaran : Observasi, diskusi, tanya jawab, penugasan,
praktek
-
D. Langkah-Langkah Pembelajaran

Pertemuan Ke 1 pembelajaran daring ( online)

Model Deskripsi Kegiatan


Problem 1 Kegiatan Pendahuluan
Based  Melakukan pembukaan dengan salam dan dilanjutkan dengan Membaca
Learning Doa, Guru memeriksa kehadiran siswa melalui Google Meet atau
Aplikasi Daring lainya
Produk:  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang harus dicapai peserta didik
Pola baik berbentuk sikap, ketrampilan, pengetahuan serta manfaat
Busana penguasaan kompetensi bagi karir siswa (motivasi)
Tunik 2 Kegiatan Inti
Guru membuka forum diskusi online google classroom Peserta didik
Deskripsi: diberikan kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait dengan materi
Peserta didik tentang
secara  Pengertian grading pola
Mandiri  Analisis desain produksi tunik
dalam  Ukuran standar untuk membuat pola standar busana tunik
kelompok  Guru menampilkan materi PPT mengenai pengertian grading pola,
dapat desain produksi busana tunik dan ukuran standar grading busana
membuat pola tunik
busana tunik  Peserta didik mengamati menganalisis desain busana tunik
secara manual (menumbuhkan karakter rasa ingin tahu)
dan digital  Peserta didik mengamati job sheet yang diberikan oleh guru
 Peserta didik mencari gambar busana tunik yang sedang trend pada
saat ini.
 Orientasi peserta didik pada masalah
 Peserta didik mencari gambar busana tunik yang sedang trend pada
saat ini
 Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar
 Peserta didik melakukan pengamatan dan menganalisis yang
meliputi: jenis bahan, pembuatan pola, pembuatan marker layout,
prosedur kerja menjahit, serta sasaran produk.
 Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok
 Guru membimbing dan memberi pengarahan pada kelompok dan
individu peserta didik yang mengalami kesulitan dalam membuat
pola, marker layout, dan prosedur menjahit busana anak melalui
Google meet
3 Penutup (30 menit)
Guru memberikan evaluasi terkait praktek yang dilaksanakan.
Guru menginformasikan materi untuk pertemuan berikutnya dan memberi
tugas. Guru menutup pelajaran dengan doa dan salam
Pertemuan Ke 2 pembelajaran daring ( online)

Model Deskripsi Kegiatan


Problem 1 Kegiatan Pendahuluan
Based  Melakukan pembukaan dengan salam dan dilanjutkan dengan Membaca
Learning Doa, Guru memeriksa kehadiran siswa melalui Google Meet atau
Aplikasi Daring lainya
Produk:  Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan
Pola diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik dan (Apersepsi) .
Tunik  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang harus dicapai peserta didik
baik berbentuk sikap, ketrampilan, pengetahuan serta manfaat
Deskripsi: penguasaan kompetensi bagi karir siswa (motivasi)
Peserta didik 2 Kegiatan Inti
secara  Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
Mandiri  Masing-masing kelompok mencoba membuat pecah pola busana
dalam tunik terpilih dengan menggunakan beberapa ukuran standar dan
kelompok marker layout pola busana tunik
dapat Peserta didik mempresentasikan hasil eksplorasinya, Guru memberi
membuat pola penguatan dan mengingatkan tentang K3
tunik secara  Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
manual dan  Siswa menganalisis dan mengevaluasi kekurangan serta kelebihan
digital dari hasil eksplorasinya dan melakukan Tanya jawab dengan guru
Guru memberikan penguatan dan mengarahkan siswa mengatasi
masalah yang ada.
3 Penutup (30 menit)
Guru memberikan evaluasi terkait praktek yang dilaksanakan.
Guru menginformasikan materi untuk pertemuan berikutnya dan memberi
tugas. Guru menutup pelajaran dengan doa dan salam

E. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran

a. Alat/Bahan
Alat pembuatan pola
 Pensil  Penggaris pola  Bolpoint hitam
 Penghapus  Pensil merah  Gunting kertas
 Rautan biru  Skala

b. Bahan pembuatan pola


 Kertas dorslag  Kertas payung/kertas coklat
 Lem kertas  Kertas pola
c. Alat presentasi :
 LCD proyektor
 Laptop
d. Media
 Powerpoint tentang pembuatan  Jobsheet tentang pembuatan pola
pola tunik tunik
 Video dari youtube

Mengetahui Maumere, 11 Juli 2022


Kepala SMKS ST. Gabriel Maumere Guru Mata Pelajaran

Drs. Stanislaus Adil Kornelus Nong Yudi, S.Pd

NAMA: LKPD 3.1 dan 4.1


1. ........................................................................
Materi Pokok : Menganalisis pola tunik secara
............
manual dan digital dengan sistem grading
TUJUAN PEMBELAJARAN
menuntuk peseta didik untuk mengamati (membaca) permasalahan, meneuliskan penyelesaian dan memaparkan hasilnya dalam lembar k

Petunjuk:
1. Baca dan pahami LKPD dengan baik!
2. Diskusikan Materi yang ada dengan teman sekelompokmu!
3. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan tepat!
4. Bagi yang belum paham, tanyakan kepada instruktur!
Kegiatan 1:

Cermatilah!
 Setalah mempelajari pengertian dan penjelasan tentang busana
tunik. Langkah selanjutnya adalah membuat pola busana tunik
sesuai model yang diberikan dengan ukuran standar.
 Bacalah buku sumber referensi-referensi lain yang bisa
AYO!! INGAT KEMBALI membantu kalian dalam memahami dan menemukan beberapa
STRUKTUR DASAR HTML istilah tentang busana tunik dan pembuatan pola busana tunik
secara manual dengan sistem grading.

Setelah membaca buku dan mencari referensi lain yang relevan, Tulislah jawaban-jawaban dari pertanyaan-
pertanyaan berikut!
1. Dalam dunia model di kenal dengan busana tunik. Jelaskan apa yang di maksud dengan busana tunik
2. Amatilah model busana tunik di bawah! Buatlah analisa tentang model busana tunik tersebut

Kegiatan 2:

Petunjuk!
Berdasarkan informasi atau materi yang terdapat pada kegiatan 1, pahami
langkah-langkah untuk membuat dokumen html untuk format kaitan pada
halaman web!
1. Siapkan alat dan bahan untuk membuat pola.
2. Siapkan ukuran standar S, M dan L
3. Buatlah pola busana tunik ukuran standar S
4. Buatlah grading pada pola busan tunik di atas ke ukuran standar M dan L
5. Jangan lupa membuat tanda- tanda pola pada pola yang di buat

==SELAMAT MENGERJAKAN==

Anda mungkin juga menyukai