Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KARAWANG

BADAN LAYANAN UMUM DAERAH


RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
KABUPATEN KARAWANG
Jln. Raya Galuh Mas No. 1 Sukaharja Telukjambe Timur
Telp. (0267) 640444, 640555 Fax. (0267) 640666, 640777
Email : rsudkrw@yahoo.co.id

NOTA DINAS

Kepada : Direktur RSUD Karawang


Dari : Kepala Bidang Keperawatan
Tanggal : 21 Juni 2023
Nomor : 33/VI/Keprwt/2023
Sifat : Biasa
Lampiran : Daftar Nama Tim Surveilens
Perihal : Usulan Dibuatkan SK Tim Surveilens di Rumah Sakit Umum Daerah Kab
Karawang
Tembusan : Wadir Pelayanan Medik dan Keperawatan
Wadir Administrasi dan Keuangan

1. Dasar
a. Peraturat Menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor 949/MENKES/SK/VII/2004
tentang Pedoman Penyelenggaraan Sistema Kewaspadaan Dini Kejadian Luar Biasa
(KLB)
b. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1501/MENKES/SK/VIII/2010
tentang Jenis Penyakit Menular tertentu yang dapat Menimbulkan Wabah dan Upaya
Penanggulangan
c. Permenkes nomor 45 tahun 2014 tentang penyelenggaraan surveilens kesehatan
d. Demi kelancaran pengumpulan data Rumah Sakit

2. Atas dasar tersebut diatas kami Bidang Keperawatan mengusulkan dibuatkan SK Tim
Surveilens di Rumah Sakit Umum Daerah Kab Karawang.
Adapun nama – nama Tim Surveilens di Rumah Sakit Umum Daerah Kab Karawang
terlampir

3. Demikian harap maklum.

KEPALA BIDANG KEPERAWATAN

H. ENDANG KAHARUDIN, SKM


NIP. 19691231 199503 1 011
Lampiran

SUSUNAN TIM SURVEILENS

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KARAWANG

Penasehat : dr. Fitra Hergyana, MH. Kes, Sp. DV

Penanggung Jawab : dr. MHD Parlindungan

Ketua : H. Endang Kaharudin, SKM

Sekretaris : Putri Faridatus Sholihat, S. Kep., Ners

Koordinator Data dan Pelaporan : 1. Alfian Ali Muzaky, S. Kep., Ners

2. Wati Suwarta, S. Kep., Ners

3. Daruquthni, Amk

4. Nina Kurnia Dewi, Amk

Penanggung Jawab Surveilens Unit :

Poli : 1. Margeni, S. Kep

2. Eneng Yuyun Nurhasanah, Amk

Rawat Inap : 1. Endang Muliawati, S. Kep., Ners

2. Nu’manudin, Amd. Kep

3. M. Fajri, S. Kep., Ners

4. Suci Nisfa Januar, S. Kep., Ners

ICU : 1. Dwi Hadi Susilo, S. Kep., Ners

IGD : 1. Fatiha Zahra, S. Kep., Ners

Laboratorium : ………………………………………

KEPALA BIDANG KEPERAWATAN

H. ENDANG KAHARUDIN, SKM


NIP. 19691231 199503 1 011
I. Tugas dan fungsi Tim Surveilans Rumah Sakit Umum Dereah Kabupaten Karawang adalah :
1. Tugas dan fungsi Ketua, wakil ketua, Sekretaris, dan Bendahara :

a. Membuat perencanaan kegiatan dan penganggaran;

b. Melakukan monitoring dan evaluasi kegiatan Surveilans di Rumah Sakit

2. Tugas dan fungsi anggota/kontak person Tim Surveilans RS adalah :

a. Kontak person

Kontak person di setiap unit melakukan surveilans aktif di unit masing-masing dalam
rangka deteksi dini penemuan kasus PD3I dan Penyakit Potensial KLB/Wabah lainnya.

1) Melaksanakan surveilans aktif :

a) Observasi pasien setiap hari di lingkungan kerjanya untuk mencari kasus


penyakit potensi KLB, PD3I atau infeksi nosokomial lainnya.

b) Melakukan cek register unit setiap minggu sebagai upaya antisipasi


kemungkinan adanya kasus yang belum sempat terlaporkan.

2) Membuat laporan :

a) SEGERA (<24 jam) ketika menemukan kasus suspek/tersangka maupun kasus


konfirmasi penyakit potensial KLB/wabah dan PD3I. Laporan disampaikan ke
Rekam Medik.

b) Mingguan : rekap kasus (bila ada kasus), laporan NIHIL (bila tidak ada kasus).
Laporan dikirimkan ke Rekam Medik untuk dilakukan kompilasi lebih lanjut.

b. Petugas “Rekam Medik”

Petugas Rekam Medik/Surveilans RS melaksanakan surveilans pasif dan aktif ke unit-


unit yang ada di Rumah Sakit :

1) Surveilans pasif :

Menerima laporan dari setiap unit, baik laporan kasus maupun laporan nihil
mingguan;

2) Surveilans aktif :

a) Setiap minggu melakukan observasi dan cek register (hospital record review) di
setiap unit sebagai upaya pencarian kasus yang mungkin belum ditemukan dan
dilaporkan;

b) Melaksanakan pencatatan dan pelaporan Surveilans RS sesuai pedoman (C1-


Campak/CBMS, STP-RS, W2-RS, Laporan PD3I, Laporan Infeksi Nosokomial,
dll) mingguan dan bulanan;

c) Menyiapkan laporan penemuan kasus PD3I setiap minggu dan merekap dalam
laporan bulanan surveilans PD3I ke Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon sesuai
dengan format;
d) Membuat laporan KDRS (Kewaspadaan Dini Rumah Sakit) dan atau
notifikasi Rumah Sakit serta mengirimkan dalam waktu <24 jam ke
Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon bila terdapat suspek/tersangka
maupun kasus konfirmasi penyakit potensial KLB dan PD3I.

Anda mungkin juga menyukai