Anda di halaman 1dari 3

Mata Kuliah : Komunikasi Terapeutik Keperawatan

Hari/Tanggal :
Waktu : 30 menit
Pengampu : Ns. Samsidar, S. Kep
Semester : II Reguler (B)

PETUNJUK DALAM MENJAWAB


Pilihlah satu jawaban (a,b,c,d atau e) yang dianggap paling benar

1. Komponen komunikasi kecuali!


a. Komunikator (sumber berita)
b. Komunikan (sasaran/penerima pesan)
c. Pesan
d. Media
e. Dampak komunikasi

2. Hubungan yang didasarkan pada (Humanity of nurse and klien)! (1) Cara perawat
mendefinisikan diri sebagai manusia (human), (2) Menghargai keunikan klien (setiap
klien memiliki karakter berbeda- beda (3) Tidak sekedar hubungan penolong dengan
klien (4) Tapi merupakan hubungan antar manusia (5) Latar belakang keluarga,
budaya dan keunikan setiap individu.
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 4
c. 1, 3 dan 5
d. 4, 5 dan 1
e. Semua jawaban benar

3. Faktor-faktor yg mempengaruhi proses komunikasi adalah!


a. Usia
b. Persepsi
c. Nilai
d. Kebudayaan
e. Kredibilitas

4. Fungsi komunikasi adalah!


a. Mengubah sikap
b. Mempengaruhi
c. Mengubah opini/pendapat
d. Mengubah perilaku
e. Mengubah masyarakat

5. Faktor yang mempengaruhi komunikasi kecuali!


a. Kredibilitas
b. Kesesuaian dengan kepentingan
c. Kesinambungan dan konsistensi
d. Nilai dan waktu
e. Kapabilitas sasaran (memperhitungkan kemampuan sasaran dalam menerima
pesan)
6. Komunikasi media adalah!
a. Radio
b. Telepon
c. Televisi
d. Filem
e. Pers

7. Bentuk komunikasi kecuali!


a. Komunikasi Personal (kesadaran diri/ penilain objektif terhadap masalah)
b. Komunikasi kelompok
c. Komunikasi media
d. Komunikasi massa (mass communication)
e. Isi komunikasi

8. Merenung tentang diri atau evaluasi diri merupakan komunikasi!


a. Intrapersonal
b. Diskusi kelompok
c. Interpersonal
d. Komunikasi Personal
e. Merenung

9. Tujuan komunikasi adalah!


a. Menyampaikan informasi
b. Mendidik
c. Mengubah opini/pendapat
d. Menghibur
e. Mempengaruhi

10. Komunikasi kelompok besar adalah!


a. Ceramah
b. Diskusi panel
c. Forum
d. Kampanye hidup sehat dilapangan
e. Seminar
Essay
Tuliskan cerita singkat yang sering terjadi dengan teman dekan anda berdasarkan hubungan
lima komponen komunikasi!

Anda mungkin juga menyukai