Anda di halaman 1dari 4

a. Jelaskan apa yang Saudara ketahui tentang alfatoksin !

b. Jelaskan mengapa alfatoksin B1 menjadi salah satu penyebab hepatitis akut !


a. alfatoksin merupakan toksin yang bersumber dari kapang. Toksin ini dapat menyebabkan
kehilangan nafsu makan, bintik di saluran empedu hiperplasia, dan dapat menyebabkan kehilangan
bobot pada hewan ternak contoh kapang Aspergillus flavus dan Aspergillus parasiticus
b. paparan aflatoksin B1 akan menghasilkan respons toksik yang dapat menyebabkan penurunan
respons imun tubuh dan menyerang hepar dengan penyakit hepatitis. paparan aflatoksikosis
dengan virus hepatitis B dapat berdampak buruk bagi kesehatan hati dan menyebabkan kanker.
Jelaskan perbedaan food borne infections dan food-borne intoxications mencakup:
a) penyebabnya,
b) mekanisme,
c) periode inkubasi,
d) gejala,
e) transmisi, dan
f) faktor-faktor yang berkaitan dengan kontaminasi makanan !
Food borne infection
a. penyebab : mengonsumsi produk pangan yang terkontaminasi bakteri patogen, dan virus
b. mekanisme : bakteri tumbuh dan berkembang di dalam makanan dan menghasilkan racun.
bakteri yang masuk ke dalam tubuh akan berkembangbiak pada saluran pencernaan dan
melepaskan racun
c. periode inkubasi: dalam hitungan jam sampai hari
d. gejala: diare, mual/muntah, demam
e. transmisi: dapat menularkan ke orang lain
f. faktor-faktor yang berkaitan dengan kontaminasi makanan: kontaminasi silang, proses
pengolahan/pemasakan suatu bahan makanan yang kurang tepat
Food-borne intoxication
a. penyebab : mengonsumsi produk pangan yang terkontaminasi senyawa toksin
b. mekanisme : -
c. periode inkubasi: dalam hitungan menit sampai jam
d. gejala:kegagalan/kesulitan bernapas, mual, demam, diare
e. transmisi: tidak menular
f. faktor-faktor yang berkaitan dengan kontaminasi makanan: proses pemasakan/pengolahan yang
kurang tepat
Jelaskan hubungan antara keberadaan logam berat di alam dan logam berat yang
terkandung di dalam tubuh ikan! (Nilai 20)
keberadaan logam berat di alam akibat aktivitas manusia akan tersalurkan ke dalam tubuh ikan
yang ada di perairan tersebut melalui proses bioakumulasi. perairan yang tercemar logam berat
akan sangat mudah mencemari biota laut. logam berat yang terakumulasi di dalam tubuh ikan
dapat bersumber dari lingkungan maupun mangsa/makanan yang terkontaminasi logam berat.
kadar logam berta dalam tubuh ikan akan terus meningkat bersamaan dengan berjalannya rantai
makanan
Jelaskan keterkaitan logam berat yang terakumulasi dalam tubuh ikan berpengaruh
terhadap ekosistem (pada tingkat organisme, populasi dan komunitas)! (Nilai 20)
ikan yang di dalam tubuhnya mengandung sejumlah logam berat kemudian dimangsa oleh predator
lain maka predator tersebut juga akan terkontaminasi logam berat. melalui rantai makanan yang
terus berputar, kandungan logam berat di tubuh ikan akan terus tersalurkan ke ikan lain yang
kemudian juga akan mencemari ekosistem sekitarnya. dari ekosistem yang telah tercemar tersebut
juga akan mencemari spesies ikan lain yang ada di perairan yang sama.
1. Manakah berikut ini yang merupakan ciri algae dan cyanobacteria? Bila jawaban 1, 2 dan 3
benar
1) simple, plant-like organisms
2) life in the water
3) can rapidly grow out of control
2. Berikut ini adalah ciri-ciri cyanobacteria? Bila jawaban 1,2 dan 3 benar
1) called blue-green algae
2) can produce toxins
3) Their toxin can make people and animals sick
3. When the blooms of algae or cyanobacteria can be harmful to people, animals, or the
environment: Bila semua jawaban benar atau salah
4. when the blooms algae can occur more often or become more severe? Bila jawaban 1 dan 3
benar
1) warmer water temperatures
3) if the amount of nutrients in the water increases
5. How People and Animals Get Sick by bloom alga/toxin algae? Bila semua jawaban benar atau
salah
6. Apa yang mempengaruhi Illnesses and symptoms pada orang yang sakit akibat racun alage?
Bila semua jawaban benar atau salah
7. Apa saja symptoms yang akan muncul jika terkena racun dari algae? Bila jawaban 1, 2 dan 3
benar
1) sakit perut, muntah, atau diare
2) gejala umum, seperti sakit kepala
3) iritasi kulit, mata, hidung, atau tenggorokan
8. Bagaimana tanda perairan mengalami blooming algae? Bila jawaban 1, 2 dan 3 benar
1) looks discolored
2) has foam, scum, mats, or paint-like streaks on the surface
3) has dead fish or other animals washed up on its shore or beach
12. Bagaimana tanda perairan mengalami blooming algae?
1) Looks doscolored
2) Has foam, scum, mats, or paint like streaks on the surface
3) Has head fish or other animals washed up on its shore or beach
13. Apa Tindakan yang dapat anda lakukan untuk menghindari toksin dari alage?
1) Check for swimming
2) If you see a bloom
3) Do not fish, swim
4) Check for n follow
14. Pada periaran tawar, jenis alga apa yang menyebakan blooming?
1) Cyano
2) Blue-green algae
3) Phytoplankton
15. Apa nama toxin yang di hasilkan oleh cyanobacteria?
1) Anatoxin
2) Saxitoxin
3) Nodularin
16. Pada perairan laut jenis alga apa yang menyebakan blooming?
17. Bagaimana Ciri-ciri mamalia atau manusia yang terkena cyanotoxin?
1) Kelebihan alir liur
2) Vomiting
3) Liver failure
18. In salt water, such as oceans and bays, harmful algal blooms are most commonly caused by
1) Diatoms
2) Dinoflagellates
19. When People and animals can exposed to marine algal toxins?
1) Eating shellfish
2) Swimming or other activities in the water
3) Breathing in tiny
20. Silakan cocokan sumber toksin di bawah ini dengan jenis toksin yang di hasilkan !
a. Alexandrium : saxitoksin
b. Pseudo-nitzchia : domoic acid
c. Karenia brevis : brevetoksin
d. Gambiediscus : ciguatoxin
e. Gymnodium catenatum :

Anda mungkin juga menyukai