Anda di halaman 1dari 2

NAMA : MUHAMMAD IMAR OKTARIKA

NIM : 06121282227043
MATA KULIAH : TEKNIK PENGECORAN

DAPUR PELEBURAN
PELEBURAN
Proses mengubah logam padat menjadi logam cair, yang umum
dilakukan dalam industri pengecoran logam adalah dengan
memberikan panas pembakaran dengan dapur peleburan.
Dapur pelebur yang sering digunakan di dalam industri pengecoran
logam adalah :
1. Dapur Kupola
2. Dapur Krusibel
3. Dapur Induksi
Pada masing-masing dapur peleburan tersebut mempunyai
kemampuan dan kelemahan, pemilihan jenis dapur peleburan
tergantung pada ukuran, jumlah produksi, ukuran benda tuang,
jumlah cetakan yang harus dituang dan sifat paduan yang akan dibuat
dan juga logam yang di gunakan sebagai bahan baku.

1. Dapur Kupola
Dapur kupola digunakan pada peleburan besi dan pada umumnya
digunakan untuk menghasilkan peleburan sehari-hari berdasarkan
kapasitas dari bengkel.
A. Konstruksi Dapur Kupola
Konstruksi dapur kupola berbentuk silinder yang berdiri tegak lurus
di atas pondasi yang merupakan kaki penahan dari baja, lapisan tanur
kupola terdiri dari plat-plat baja dan batu tahan api. Pada dapur
kupola konstruksinya dilengkapi oleh berbagai perlengkapan antara
lain :
a. Pintu Pembakaran Awal
Pintu pembakaran awal ini digunakan waktu menghidupkan
mula-mula

Anda mungkin juga menyukai