Anda di halaman 1dari 15

P5 GAYA HIDUP BERKELANJUTAN

“Sayangi Bumi Kita”

A. RELEVANSI PROJEK

Kurangnya kesadaran peserta didik tentang pentingnya menjaga lingkungan dapat menjadi salah satu faktor penyebab sampah berserakan di
lingkungan sekolah sehingga menimbulkan ketidaknyamanan seluruh warga sekolah saat beraktivitas. Kepedulian terhadap lingkungan
menjadi topik yang dipilih karena banyaknya sampah seperti botol plastik,pembungkus makanan,kertas bekas, dan daun kering berserakan di
lingkungan SMP Negeri 6 Jakarta. Projek ini akan mengenalkan dan memberikan edukasi tentang sampah dan dampaknya terhadap
lingkungan yang diharapkan dapat membangun kepedulian peserta didik tentang kelestarian lingkungan dengan melakukan aktivitas yang
mengurangi sampah dan mengolah sampah dengan kreatif menjadi sebuah produk yang bernilai manfaat dan estetik.

B. TUJUAN
Projek penguatan profil Pancasila tema "Gaya hidup berkelanjutan" dengan topik Sayangi bumi kita bertujuan untuk menumbuhkan rasa
peduli peserta didik terhadap lingkungan sekitarnya, dengan mengaplikasikan reduce, reuse, recycle, replace, repair, dan replant dalam
kehidupan sehari hari. Melalui edukasi tentang sampah dan dampaknya, peserta didik diharapkan mampu mengidentifikasi, mengklarifikasi,
dan menganalilisis informasi yang relevan serta memprioritaskan beberapa gagasan untuk peduli terhadap lingkungan. Peserta didik juga
diharapkan dapat membangun kerja sama melalui kegiatan kelompok dan menghasilkan aksi yang kreatif sebagai solusi untuk mengurangi
dampak sampah terhadap lingkungan.

C. ALUR
Projek ini terbagi ke dalam 4 tahap:
1. Tahap pengenalan
2. Tahap kontekstualisasi
3. Tahap aksi, dan
4. Tahap refleksi.
TABEL KEGIATAN P5 GAYA HIDUP BERKELANJUTAN

No. Tanggal Jam Aktivitas Alat dan Bahan PJ

1. Senin, Ke 2 - 3 Penyampaian Teknis Kegiatan Projek Proyektor, laptop, speaker, hp Guru


pendamping
13  Tema P5 : Gaya hidup berkelanjutan
November  Tema Khusus : Sayangi Bumi Kita
2023  Pelaksanaan selama 2 minggu
 Duduk sesuai kelompok (ditentukan walas)
 Menyanyikan Lagu Profil Pelajar Pancasila (tersedia di flashdisk)
 Menyampaikan acara selebrasi di akhir kegiatan P5 pada tanggal 24
November 2023.
Ke 4 - 5  Penayangan video tentang lingkungan dan masalahnya Proyektor, laptop, speaker, hp Guru
https://youtu.be/dliJHzmDQo8?si=qxNtGYhINEUFW6-w Pendamping
https://youtu.be/qWLFB5UCoZA?si=2NHnV_y_6GRll7jY
Siswa : Buku tulis P5 masing-
 Siswa menanggapi isi video tersebut dan mendiskusikannya
masing
bersama guru. (Bernalar Kritis)
 Materi gaya hidup berkelanjutan (dalam bentuk PPT)
 Siswa diminta menyimpulkan informasi tentang hubungan gaya
hidup berkelanjutan di buku P5 masing-masing.
Ke 6 - 7  Ice Breaking : Tepuk Hebat Proyektor, laptop, speaker Guru
 Materi tentang manfaat tanaman bagi kehidupan (dalam bentuk Pendamping
PPT)
Lembar LKPD
 Siswa mengindentifikasi jenis-jenis tanaman yang ada di sekitar
lingkungan sekolah. Masing-masing kelompok perwakilan 2 siswa,
sementara siswa lainnya menonton video pembuatan pupuk
kompos. (Bernalar Kritis)
https://youtube.com/shorts/qsSJIp3Y2uo?si=O_aDH_J8QkrPMaM3
Ke 8 - 9  Materi tentang kompos dan manfaatnya (dalam bentuk PPT) Proyektor, laptop Guru
 Siswa diminta menyiapkan bahan dan alat untuk membuat kompos, Pendamping
Siswa Per Kelompok:
kemudian 3 siswa dari perwakilan masing-masing kelompok
Daun kering, wadah yang ada
mendemonstrasikan pembuatan kompos dari daun-daun kering penutup, tanah subur, sarung
(perkelompok) dilaksanakan di lapangan. (Gotong Royong) tangan plastik, air mentah dalam
3 siswa lainnya membuat teks prosedur membuat pupuk kompos di botol 600 ml.
kertas folio. Kertas folio untuk menulis teks
prosedur membuat kompos.

Contoh toples untuk wadah


kompos:
2. Selasa, 14 Ke 1  Menyanyikan lagu Profil Pancasila di lapangan. Soundsystem Bu Dewi
November
Ke 2 - 3  Materi tentang pembuatan sabun dari mijel (minyak jelantah) oleh Soundsystem Pak
2023
narasumber. (dilaksanakan di lapangan sekolah). Alhayadi

Siswa : Buku tulis P5 masing-


 Siswa merangkum di buku P5 masing-masing
masing

Ke 4 - 6  Menonton video pemanfaatan botol plastik le minerale untuk Proyektor, laptop, speaker, hp Guru
dijadikan pot dan cara menanam dengan baik Pendamping
https://youtu.be/cYJ5X3bClbU?si=v0omqrOVwXQVxHid
https://youtu.be/wwAQ2T8ZWZY?si=Ge1vDwfhuWl_NT2c Siswa Per Kelompok:

 3 Siswa dari perwakilan masing-masing kelompok menanam Tanaman sansivera, galon le


tanaman sanseviera di lingkungan sekolah secara berkelompok. mineral ukuran 5 liter yang sudah
(Kreatif). dipotong dan dicat dari rumah,
 3 Siswa lainnya mengerjakan teks prosedur menanam tanaman media tanam, sarung tangan
sensivera. plastik, air mentah dalam botol,
solasi.
Catatan :
Pot dari botol le mineral diberi nama kelompok dan keterangan
tanamannya.
Ke 7 - 9  Membuat teks deskripsi tentang tanaman sensivera dan tanaman Siswa: Kertas folio Guru
pucuk merah Pendamping
 Presentasi masing-masing kelompok.

CATATAN TUGAS : Peserta didik membuat minuman herbal secara Contoh botol : 250 ml
berkelompok di rumah. Persiapan dan proses pembuatannya divideokan
untuk dipresentasikan besok. 1 Kelompok membuat 8 botol.

3. Rabu, 15 Ke 2 – 4  Siswa menyimak materi tentang pemanfaatan tanaman herbal Proyektor, speaker, laptop, hp Guru
November menjadi minuman sehat (dalam PPT). Pendamping
2023  Siswa mempresentasikan video pembuatan minuman herbal di
Siswa:
depan kelas secara berkelompok. (Kreatif)
Contoh: Minuman kunyit asam, bir pletok, lemon sereh, es cincau, Video hasil pembuatan minuman
beras kencur, dll. herbal, membawa minuman herbal
 Jika sudah jadi, minuman herbal tersebut dibagikan kepada guru- dikemas dalam botol kecil.
guru untuk diberikan penilaian.
Ke 5 - 7  Peserta didik menyaksikan video kreasi menggunakan daun kering. Proyektor, speaker, laptop, hp Guru
https://www.youtube.com/watch?v=8kfi8YYMmoA Pendamping
https://www.youtube.com/watch?v=kS0t-ACrlIg
Siswa: Spidol/ crayon, daun
 Siswa berkreasi menggunakan daun kering. (Kreatif)
kering, lem, gunting

Catatan: kertas gambar sudah


disediakan oleh sekolah.

Ke 8 - 9  Peserta didik menyaksikan video membuat karya seni rupa dua Proyektor, speaker, laptop, hp Guru
dimensi dengan bahan alam (dari daun kering) Pendamping
https://youtu.be/kQz0MvCNtFg?si=0tRMM4KX6DcnqF-i
Siswa:
 Siswa membuat kreativitas karya seni rupa dua dimensi dengan
bahan alam (dari daun kering) (Kreatif) Daun kering berwarna coklat dan
daun hijau, gunting, spidol, lem
fox, cotton bud

Catatan: kertas gambar sudah


disediakan oleh sekolah.

4. Kamis, 16 Ke 1  Menyanyikan lagu Profil Pancasila di lapangan. Soundsystem Bu Dewi


November
Ke 2 - 3  Siswa diberikan artikel manfaat lingkungan bersih bebas sampah. Siswa: Hp dan buku tulis P5 Guru
2023
 Siswa mengerjakan soal yang diberikan guru (berdasarkan artikel masing-masing Pendamping
yang diberikan) di buku P5 masing-masing. (Bernalar Kritis)
Ke 4 – 6  Siswa diberikan tugas (perkelompok 3 siswa) untuk observasi Buku Tulis P5 Guru
permasalahan sampah yang ada disekolah. Pendamping
Catatan: Lembar observasi sudah
 Siswa mempresentasikan hasil observasinya (Bernalar Kritis)
disediakan oleh guru

Ke 6 - 8  Siswa membuat yel-yel bertema kebersihan ligkungan secara Guru


berkelompok. Pendamping
 Penampilan yel-yel
5. Jumat ,17 Ke 1 - 3  Materi cara pengolahan sampah dengan 6R (dalam bentuk PPT) Proyektor, laptop, speaker, HP Guru
November  Siswa diminta secara individu menuliskan kegiatan-kegiatan yang Pendamping
Buku tulis P5 masing-masing.
2023 bisa dilakukan dalam mengurangi sampah dengan metode 6R di
lingkungan rumah dan sekolah. (Bernalar Kritis)
Ke 4 - 6  Peserta didik menonton video membuat lilin aromaterapi dari Proyektor, laptop, speaker, HP Guru
minyak jelantah. Pendamping
https://youtu.be/aOEWkocySZA?si=2Z05Erm1re7nxC_5
 Peserta didik mempraktikan cara membuat lilin aromaterapi dari
Siswa:
minyak jelantah (per kelompok)
-Pewarna makanan (pasta warna
(kreatif)
bebas)
-Crayon
-Minyak goreng bekas 150 ml
-Stearin 50 gram
-Minyak telon/minyak wangi
-Benang katun
-Gelas kaca bening
Catatan:Perwakilan kelas, satu
kompor.
Catatan : Untuk hari Senin, siswa membawa alat-alat yang diperlukan untuk
membuat busana dari bahan daur ulang.

6. Senin, 20 Ke 1 - 3  Siswa membersihkan lingkungan sekolah dari sampah. (gotong Guru : Tempat sampah organik dan Guru
November royong) Anorganik di masing-masing titik. Pendamping
2023 Siswa : Membawa trashbag
 Kelas 8.1 : Koridor Lt. 1 masing-masing kelompok
 Kelas 8.2 : Koridor Lt. 2
 Kelas 8.3 : Koridor Lt.3
 Kelas 8.4 : Koridor Lt. 4
 Kelas 8.5 : Di lapangan
 Kelas 8.6 : Di kantin dan parkiran

Pembagian tugas guru untuk pengawasan siswa disesuaikan dengan


jadwal yang sedang berlangsung.
Lapangan :
Kantin dan sekitarnya :
Koridor Lantai 1 :
Koridor Lantai 2 :
Koridor Lantai 3 :
Koridor Lantai 4 :
Ke 4 - 8  Menyimak materi pemanfaatan sampah menjadi busana yang unik Proyektor, laptop, speaker, HP Guru
dan menarik Pendamping
https://youtu.be/aMyHPa2mY1Q?si=_iEeaNB6OaC6UQ1K
https://youtu.be/lQlfHsJn4Vs?si=qMrYKmGZ9-GOh6gg
 Siswa membuat busana dari plastik bekas/ koran/ botol/ dll.
Siswa : Alat-alat yang diperlukan
(kreatif)
untuk membuat busana dari bahan
Contoh : gaun, mahkota, kemeja dll.
daur ulang.

(koran/plastic/botol bekas)
Ke 9  Siswa mempresentasikan hasil busananya
 Busana terbaik akan dipakai untuk fashion show di acara selebrasi.
7. Selasa, 21 Ke 1  Menyanyikan lagu Profil Pancasila di lapangan. Soundsystem Bu Dewi
November
Ke 2 - 5  Menonton video cara mendaur ulang dan mengubah sampah Proyektor, laptop, speaker, HP
2023
menjadi hiasan atau barang berguna.
Siswa : Botol plastic (600 ml),
https://youtu.be/o4YxuCxmPjM?si=bHnk0pMX02LkJXTw
Gunting, kain flannel berwarna
 Siswa membuat tempat pensil dari botol bekas. (kreatif)
bebas, spidol, penggaris, lem
tembak, kertas origami
Ke 6 - 8  Siswa diberikan teks / jurnal tentang bahaya polusi dan cara Proyektor, laptop, speaker, HP Guru
pencegahannya Pendamping
https://news.detik.com/berita/d-6745332/polusi-udara-pengertian-
penyebab-dan-cara-pencegahannya
 Diskusi terkait langkah-langkah yang bisa dilakukan di lingkungan Siswa : Membawa buku tulis P5
sekolah untuk mengurangi polusi, ditulis di buku P5 secara
individu. (bernalar kritis)
 Guru memilih siswa secara random untuk mempresentasikan hasil
solusinya.
Ke 9  Siswa menjawab soal melalui quiziz tentang bahaya polusi. Siswa : Handphone Guru
https://quizizz.com/admin/quiz/654b1ccc38c9b1338ecce57f Pendamping
/startV4?fromBrowserLoad=true
 Siswa yang mendapat skor tertinggi akan mendapat hadiah.
8. Rabu, 22 Ke 2 - 3  Guru berdiskusi dengan siswa tentang hemat energi. (bernalar Siswa: Buku P5 masing-masing Guru
November kritis) Pendamping
2023  Siswa diminta mengidentifikasi contoh aktivitas sehari-hari yang
hemat energi, baik di sekolah maupun rumah.
 Guru meminta beberapa siswa presentasi.

Ke 4 – 6  Peserta didik menyimak video cara membuat kipas dari kertas. Proyektor, laptop, speaker, HP Guru
https://youtu.be/_BmfaOwHVt4?si=mXgpnR_Y999NeOc9 Pendamping
 Peserta didik membuat kipas . (kreatif)
Siswa per kelompok:

Asturo warna merah, origami,


 spidol hitam, doble tip, stik
eskrim.

Ke 7 - 9  Guru berdiskusi tentang ragam alam lingkungan rumah siswa atau Catatan: Buku gambar disediakan Guru
lingkungan sekolah (misal: perkotaan dll) . dari sekolah Pendamping
Contoh : Lingkungan seperti apa yang kalian idamkan ?
 Siswa diberikan tugas menggambar lingkungan rumahnya atau
menggambar lingkungan sekolahnya dan menuliskan hal hal yang
membuat lingkungan tersebut nyaman.(kreatif)
 Siswa menaburi pupuk kompos yang sudah jadi pada tiap tanaman
Pupuk Kompos yang sudah jadi.
yang ada di sekolah.

9. Kamis, 23
November Guru
2023 Belajar seperti biasa/ penyampaian kisi-kisi PAS Mapel

10. Jumat, 24 Ke 1 - 4 SELEBRASI


November
 Pembukaan
2023
 Sambutan
 Fashion show
 Gelar Karya
 Penutup

Ke 5 - 6  Evaluasi hasil kegiatan dan apa yang telah dipelajari.


 Siswa menuliskan harapan harapan untuk lingkungan yang lebih
baik di masa depan

Anda mungkin juga menyukai