Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA PALEMBANG

DINAS KESEHATAN
Jin. Merdeka Nomor 72 Palembang, Provinsi Sumatera Selatan
E-mail: dinkes@palembanq.go.id Website: www.dlnkes.palembang.go.id

Palembang, l~ November 2023


Nomor 005/~l"t /Dinkes/2023
Sifat Biasa
Lampiran 1 (Satu) Lembar
Perihal Undangan Pertemuan

Yth. Pimpinan, Ketua, Kepala


(Daftar Terlampir)
di-
Palembang

Penanggulangan Tuberkulosis Resistan Obat (TBC RO) telah dilaksanakan di


Indonesia sejak tahun 2009. Saat ini pelayanan pengobatan TBC RO telah berkembang
dan menjangkau 34 Provinsi di seluruh Indonesia. Hingga September 2022, Semakin
bertambahnya jumlah fasyankes TBC RO, tantangan yang dihadapi juga semakin komplek.
Salah satunya adalah gap antara kasus yang terdiagnosis TBC RO dengan yang memulai
pengobatan (initial loss to follow up) di Indonesia masih cukup tinggi.
Dalam rangka memperkecil gap tersebut, diperlukan adanya kegiatan rutin evaluasi
bulanan terkait kasus-kasus TBC RO yaitu melalui kegiatan Monthly Interim Cohort
Analysis (MICA), yang bertujuan untuk meningkatkan enrollment TB dan dapat memonitor
secara rutin kasus-kasus TBC RO yang belum masuk pengobatan. Kegiatan ini juga
mengevaluasi manajemen serta proses pengobatan pasien TBC RO hingga selesai
pengobatan. Menindaklanjuti hal tersebut kami mengundang Bapak/lbu pada :

Hari Kamis,
Tanggal 16 November 2023
Waktu 07.30 WIB s/d Selesai
Tempat Ruang Rapat Puskesmas Merdeka Palembang

Peserta membawa Surat Tugas (2 rangkap)

Demikian, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan banyak terima kasih

Kepala Dinas Kesehatan

'.\..~1:o,..>.
~g
"P'

~ r*f
a, M.Kes
~~~/Muda/lV .c
4012000032006
Lampiran 1 : Daftar Peserta kegiatan Monthly Interim Cohort Analysis (MICA) TBC RO
Kata Palembang, di Ruang Rapat Puskesmas Merdeka Kata Palembang,
Hari Kamis, 16 November 2023

No lnstansi Jabatan Jumlah


1 Dinas Kesehatan Kata Palembang Ketua TIM TB 1
2 Dinas Kesehatan Kata Palembang TOTB 1
3 Dinas Kesehatan Kata Palembang FE PPM 1
4 Dinas Kesehatan Kata Palembang DAFATB 1
5 RSUD Prov Sumsel Siti Fatimah TIM TAK TB RO 1
6 RSI Siti Khadijah TIM TAK TB RO 1
7 RSUD Palembang Bari Pengolata TB RO 1
8 RSUP dr. M. Hoesin Pengelola TB RO 1
9 Komunitas MSS Manager Kasus TB RO 2
10 KOMPAS Palembang Ketua KOMPAS PalembanQ 1
11 KLINIK Citra Utama Pengelola TB RO 1
12 Puskesmas Kampus Pengelola TB RO/ Laboratorium 1
13 Puskesmas Alang-Alang Lebar Penoelola TB RO 1
14 Puskesmas Gandus Penqelola TB RO 1
15 Puskesmas Nagaswidak PenQelola TB RO 1
16 Puskesmas Ariodillah PenQelola TB RO 1
17 RS Bhayangkara Palembang Pengelola TB RO 1
18 RS Islam Siti Khadijah Pengelola TB RO 1
19 RS Umum Ar-Rasyid Palembang Pengelola TB RO 1
Jumlah 20

Kepala Dinas Kesehatan

,M.Kes
da/lV.c
0032006

Anda mungkin juga menyukai