Anda di halaman 1dari 2

Teori Gestalt

Kelompok 5
Nama : Nur Nisrina Zakiya 2210118220036
Mata Kuliah : Belajar dan Pembelajaran
Kelas : A1

1. Sebuah teori yang menjelaskan proses persepsi melalui pengorganisasian komponen-komponen


sensasi yang memiliki hubungan, pola, ataupun kemiripan menjadi kesatuan. Kalimat di atas adalah
pengertian dari teori......
a. Gestalt
b. Behavioristik
c. kognitif
d. Humanistik
e. konstruktivisme

Jawab: A

2. Beberapa masalah yang menjadi perhatian Gestalt, kecuali


a. Kecakapan
b. Praktek
c. Kreativitas
d. Motivasi
e. Pemahaman

Jawab: C

3. A. Law of understanding
B. Law of proximity
C. law of closure
D. Law fo forgetting
E. law of equivalence
yang termasuk hukum-Hukum Pengamatan menurut Aliran Gestalt adalah....
a. A, B, C
b. E, D, A
c. A, B, D
d. D, E, C
e. B, C, E

Jawab: E
4. Belajar yang disertai insight biasanya mempunyai empat ciri, yaitu:
a. Transisi dari pemecahan awal sampai pemecahan akhir terjadi secara kebetulan.
b. Pemecahan masalah yang disertai insight, dipegang teguh untuk pertimbangan lamanya
waktu.
c. Pemecahan yang dilakukan dengan insight biasanya terdapat beberapan kesalahan.
d. Satu prinsip adanya insight adalah kurang mudahnya di aplikasikan terhadap masalah yang
lain.
e. Pemecahan masalah yang disertai insight, dipegang teguh untuk oleh siswa.

Jawab: B

5. Kekuatan pelaksanaan pembelajaran terpadu antara lain, kecuali...


a. Pengalaman dan kegiatan belajar anak akan selalu relevan dengan tingkat
perkembangan anak.
b. Kegiatan yang dipilih sesuai dengan minat dan kebutuhan anak.
c. Pembelajaran terpadu memerlukan bahan bacaan atau sumber informasi yang cukup
banyak dan bervariasi.
d. Seluruh kegiatan belajar lebih bermakna bagi anak sehingga hasil belajar akan dapat
bertahan lebih lama.
e. Menggabungkan berbagai bidang kajian akan menghemat waktu, tenaga dan sarana
serta biaya.

Jawab: C

Anda mungkin juga menyukai