Anda di halaman 1dari 7

BAB IV

LANGKAH KERJA

4.1 Langkah-Langkah Perawatan dan Perbaikan Rem Cakram Mobil


Rem piringan atau rem cakram sebetulnya jauh lebih mudah dalam hal
perawatan dan perbaikan. Adapun langkah untuk perawatan dan perbaikan
rem cakram mobil adalah sebagai berikut:
1. Kuras Minyak Rem
Minyak rem mobil harus di ganti setiap 1 tahun atau 20.000 km,
tergantung kondisi mana yang terlebih dahulu terpenuhi.
Cara menguras minyak rem yaitu pertama buang minyak rem pada tangki
cadangan atau reservoir yang ada diruang mesin bagian depan.Kemudian
buang udara pada saluran minyak rem dari jarak yang jauh dari master
silinder
2. Periksa Ketebalan Pad Rem
Saat memeriksa pad rem cobalah untuk melakukan hal berikut:
a. Untuk pengukur ketebalan sepatu rem cobalah ukur menggunakan
mistar atau penggaris
b. Periksa juga secara visual,pastikan bahwa tidak ada perbedaan yang
sangat mecolok antara sepatu rem yang luar dan dalam.
c. Periksa keausan kanvas rem pastikan merata
d. Jika kanvas rem sudah aus dalam melebih limit maka segera ganti
kanvas rem yang baru
3. Periksa Keausan Serta kerusakan Piringan Rem
Pemeriksaan ini bisa dilakukan secara visual dengan memperhatikan
apakah keausan piringan rem misalnya terbakar dengan ciri permukaan
piringan rem yang menjadi lebih hitam
4. Periksa Kliper Rem
Saat memeriksa bagian kliper rem,cobalah untuk melihat dengan detail
apakah ada kebocoran minyak rem di piston slinder rem.pastikan juga
bahwa sliding pin dan piston rem tidak macet

1
5. Bersihkan Piringan Rem
Untuk membersihkan bagian permukaan piringan kamu bisa
menggunakan kain bersih,kamu harus mengukur ketebalan rotor disc
dengan outside micrometer.
6. Periksa Kebalingan Piring Rem
Cara memeriksa kebalingan piring rem cukup mudah yaitu:
a. Ikat piringan rem menggunakan mur pada bagian bautnya untuk
sementara waktu
b. Cek freeplay bearing hub roda depan untuk mengetahui apakah masih
masuk dalam spesifikasi atau tidak
c. Ukur dengan dial gauge kemudian putar piringan dengan perlahan
7. Ganti Pad Kit Rem Depan
Yang perlu di perhatikan pada saat penggantian pad kit rem depan adalah
tidak melepas atau membuka selang flexible dari kliper rem.
Ada pun cara mengganti pad kit yaitu:
a. Pada permukaan anti squel shims gunakanlah lithium base glycol
grease
b. Pasang shims pada pad kit
c. Pasang kedua shims serta anti squel shims
d. Pasang caliper
e. Tekan pedal rem beberapa kali kemudian cek level minyak
rem,pastikan harus berada pada level garis MAX, jika kurang maka
tambahkan minyak remnya
8. Pasang Pad rem yang Baru
Langkah perawatan dan perbaikan rem cakram mobil yang terakhir adalah
memasang pad rem yang baru dengan cara mendorong piston rem supaya
masuk ke silinder rem menggunakan gagang palu,pastikan agar
melakukannya dengan hati-hati.

2
BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan
Praktek kerja industry merupakan program sekolah yang harus dilakukan
Oleh seluruh siswa/siswi SMK. Dengan kegiatan ini dimaksud supaya
pendidikan kita lebih mantap lagi, terutama praktik yang di peroleh disamping
itu juga dengan adanya praktek kerja industry ini siswa dapat memperoleh
gambaran secara langsung pada situasi pekerjaan diperusahaan serta menerima
kesempatan kepada siswa untuk melatih secara langsung dan disiplin kerja
tinggi agar kelak kemudian hari tidak merasa canggung lagi. Disamping itu
juga mudah-mudahan nantinya dapat menjadi tenaga kerja yang handal.

5.2 Saran
Pembimbing selama waktu kegiatan prakerin haruslah merata dan sering
di
Laksanakan, tidak hanya ke beberapa orang diinstansi yang sedangkan yang
lainnya, juga jangan hanya sekali karena akan ada rasa berbeda bila kami
siswa prakerin di beri perhatian lebih dan di bantu mengatasi masalah-
masalah yang kami hadapi di tempat pelaksanaan prakerin para pembimbing
seharusnya memberikan arahan kepada siswa prakerin karena kami lihat
banyak sekali yang kebingungan bagaimana menyusun laporan prakerin yang
baik. Jikalau tidak memberi penjelasan yang jelas tentang bagaimana cara
membuat laporan prakerin yang benar.

3
DAFTAR PUSTAKA

Online:
https://www.google.com/search.?
q=komponen+komponen+rem+dan+cara+kerjanya&ei=JI_hYZHdOoKUse
MP2p2zuAY&ved=0ahUKEwiRiKGxkrHIAhUCSmwGHdrODGcQ4dUD
CA0&uact=5&oq=komponen+komponen+rem+rem+cara+kerjanya&gs_lcp
=cgdnd3Mtd216EAMyBAgAEEcyBAgAEE

https://lifepal.co.id/media/perawatan-dan-perbaikan-rem-cakram-mobil/

4
SURAT KETERANGAN PRAKERIN

Yang bertanda tangan dibawah ini, menerangkan bahwa:


NAMA : YOGA
NISN : 0067974748
Kelas : XII TKR 1 / Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
Alamat Rumah : Dsn. Salukarondang, Desa. Dandang, Kecamatan Sabbang
Selatan, Kab. Luwu Utara, Sulawesi Selatan

Telah melaksanakan praktek kerja industri (PRAKERIN) di Bengkel kawanua


motor mulai tanggal 20 juni s/d 22 oktober 2023
Dengan hasil : BAIK/CUKUP BAIK/KURANG BAIK. Dan
(Dinyatakan lulus/tidak*)

(daftar nilai terampil disertifikat)


Surat keterangan ini dibuat dengan sebenarnya untuk di gunakan sebagaimananya
mestinya.

Sabbang Selatan, 22 Oktober 2023

HARLIN ALWY

5
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

A. Biodata Siswa
NIS/NISN : 021.101.033 / 0067974748
Nama Lengkap : YOGA
Tempat & Tanggal Lahir : Salukarondang 15 Oktober 2006
Alamat Lengkap : Dusun Salukarondang, Desa Dandang Kecamatan
Sabbang Selatan, Kabupaten Luwu Utara,
Sulawesi Selatan

B. Riwayat Pendidikan Formal & Nonformal


1. SDN 008 DANDANG
2. SMPN 1 SABBANG SELATAN

C. Riwayat Pengalaman Berorganisasi / Pekerjaan


1. Tidak Ada

Sabbang Selatan, 22 Oktober 2023


Saya yang bersangkutan

YOGA

6
DOKUMENTASI

Gambar 1

Gambar 2

Anda mungkin juga menyukai