Anda di halaman 1dari 18

PEMERINTAH KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PANGIAN KECAMATAN PASSI TIMUR
Jalan Raya Desa Pangian Tengah Kode Pos 95751
e-mail : pangianpuskesmas@gmail.com , Telepon : 085341948901

KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS PANGIAN
NOMOR : 040/SK/PKM-PGN/I/2023
TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA UPTD PUSKESMAS PANGIAN,
Menimbang : a. bahwa dalam pengambilan keputusan di puskesmas dalam
peningkatan pelayanan puskesmas, harus tersedia data
dan informasi yang lengkap dan valid;
b. bahwa untuk melaksanakan maksud diatas maka perlu
disusun kebijakan Kepala Puskesmas;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam huruf a dan b perlu menetapkan Surat Keputusan
Kepala UPTD Puskesmas Pangian tentang Penetapan
Indikator Mutu dan Kinerja di UPTD Puskesmas Pangian;
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2023
Tentang Kesehatan;
2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
HK.01.07/MENKES/165/ 2023 Tentang Standar Akreditasi
Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 11 Tahun 2017
tentang Keselamatan Pasien;
4. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 27 Tahun 2017
tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 31 Tahun 2019
Tentang Sistem Informasi Puskesmas;
6. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 43 Tahun 2019
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
7. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 30 Tahun 2022
tentang Indikator Nasional Mutu Pelayanan Kesehatan
Tempat Praktik Mandiri Dokter dan Dokter Gigi, Klinik,
Pusat Kesehatan Masyarakat, Rumah Sakit, Laboratorium
Kesehatan, dan Unit Transfusi Darah.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PANGIAN TENTANG


PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA.

KESATU : Menetapkan indikator mutu dan kinerja sebagaimana tercantum dalam


lampiran keputusan ini;
KEDUA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
akan dilakukan koreksi atau perbaikan apabila ternyata dikemudian hari
terdapat kekeliruan atau perubahan.

Ditetapkan di : Pangian Tengah


Pada Tanggal : 04 Januari 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS PANGIAN
KECAMATAN PASSI TIMUR

MARRY E. KAMOLAN, SKM, M.Kes


PEMBINA
NIP. 19721223 199603 2 004

LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PANGIAN


NOMOR : 040/SK/PKM-PGN/I/2023
TANGGAL : 04 JANUARI 2023
TENTANG : PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN
KINERJA

A. INDIKATOR MANAJEMEN PUSKESMAS


N Jeni Indikator Nilai
s Kriteria Indikator
A Manajemen Input 1. Ijin Operasional Ada, masih berlaku

Operasional
2. Visi, Misi dan Tujuan Puskesmas Ada, terpampang

3. Motto dan janji layanan Ada, terpampamg


4. Struktur Organisasi Terpampang
5. Uraian Tugas Petugas >80% petugas
Puskesmas
6. Jam kerja Ada, terpampang
7. Jenis Pelayanan Terpampang 9-12
jenis
8. Persyaratan pelayanan Terpampang
9. Biaya/tariff Ada di dinding , sesuai

10. Alur Pelayanan Ada, terpampang,


11. Peta wilayah kerja jelas
Terpampang
12. Denah Ada dan terpampang
bangunan/ruangan/lokasi
13. Kawasan bebas rokok Benar benar bebas

14. Papan nama ruangan sesuai Ada dan sesuai


jenis
15. Hak dan kewajiban pasien Terpampang
16. Hak dan kewajiban penyedia Tertulis dan bisa

Layanan diketahui oleh


penyedia layanan
17. SOP loket dan Tata Usaha dan
>80% SOP ada
18. Data dasar Puskesmas Ada, sesuai
19. Surat Pendelegasian Ada dokumen dan
Pengobatan
20. Penyimpanan inform consent Disimpan bersama

21. Indikator Kinerja Program Seluruh indikator

kinerja program ada


perencanaan

Proses 22. Pencatatan manajemen >80% pencatatan ada


23. Pelaporan manajemen >80% pelaporan ada
24. Evaluasi kinerja program Dilakukan setiap bulan
25. Rencana Usulan Kegiatan Ada RUK tahun 2022
(RUK)
26. Rencana Pelaksanaan Ada RPK Tahun 2023
Kegiatan
27. Lokakarya mini bulanan 10-12 kali/tahun, ada

28. Lokakarya mini tribulanan 4 kali/tahun, ada


(lintas
29. Dokumen undangan Lokmin, Ada, lengkap

30. Visualisasi data cakupan 6 Upaya Wajib


kegiatan
31. Laporan tahunan Ada selama 2 tahun

Output 32. Peningkatan kinerja program

33. Peningkatan Koordinasi Lintas


Program

34. Tertib Administrasi

Outcome 35. Kepuasan pasien

36. Jaminan Hukum bagi petugas

B 1.Sumber Daya Input 1. Luas lahan 400-500 m2


2. Luas bangunan 244-305 m2
Bangunan 3. Air mengalir pada ruang UGD, 5-6 ruang ada air
dan
tindakan, persalinan, poli mengalir
Ruang 4. umum,
Jumlahpoli
dangigi, polikamar
fungsi KIA-KB Ada, fungsi baik
mandi/WC
5. Kondisi bangunan Baik
6. Lua ruangan >80% ruang
memenuhi
7. Kondisi ruang >80% ruang tidak

memenuhi
8. Kebersihan ruang standar/rus
Bersih
9. Ventilasi ruangan >20% luas lantai
10. Sarana Pengolahan Limbah Ada, berfungsi baik
Padat
11. Sarana Pengolahan Limbah Ada, berfungsi baik
Proses Cair
12. Pengelolaan limbah padat Ada, dikelola dengan

13. Pengelolaan limbah cair Ada, berfungsi baik


Output 14. Peningkatan kualitas layanan
Outcome 15. Kepuasan pasien

16. Minimum resiko untuk pasien


dan lingkungan

B 2.Ketenagaan Input 1. Standar tenaga Puskesmas Ada, Kepala TU

2. Jumlah tenaga 36-46 orang


3. Standar kompetensi tambahan 13-20 orang
memenuhi
4. SOP Ketenagaan 4-6 SOP

Proses 5. Data ketenagaan Ada,lengkap


6. File kepegawaian Ada lengkap
7. Dokumen rencana kerja/program Ada,lengkap
8. Dokumen rencana Ada,lengkap
pengembangan
9. Data STR dan SIP tenaga Ada,lengkap

10. Data pelatihan yang pernah

11. pencatatan >80% ada


12. pelaporan >80% ada
Output 13. Pelayanan sesuai standar
14. Peningkatan kualitas layanan

15. Sistem up grading


Outcome 16. kompetensi tenaga berjalan
Kepuasan pasien
4 Peralatan Input 1. Daftar inventaris alat Ada,lengkap
2. Data alkes puskesmas Ada,lengkap
3. Data inventaris kendaraan dinas Ada,lengkap
4. Standar alat puskesmas Ada,koordinator tahu
5. Penanggungjawab alkes ada sk,uraian tugas
SK,uraian
6. Pemenuhan standar alat >80% memenuhi

7. Fungsi alat kesehatan >80%berfungsi baik


8. Kebersihan peralatan >80% bersih
9. Sop peralatan 5-7 sop
Proses 10. Pemantauan alkes dan Dilakukan, min 3bl
kondisi
11. Pemeliharaan Terjadwal.min 1x seta
peralatan/kalibrasi

Output 12. Pelayanan sesuai standar

13. Peningkatan kualitas layanan

14. Keselamatan Pasien dan


petugas
Outcome 15. Kepuasan pasien
5 Keuangan Input 1. SOP keuangan 4-5 SOP

Proses 2. Pencatatan bendahara >80% pelaporan


penerimaan
3. Pelaporan bendahara >80% pelaporan ada
penerimaan
4. Visualisasi data bendahara 3 data

penerimaan dan pengeluaran


B.

5. Pemantauan keuangan oleh Ada setiap bulan


kepala
6. Rencana anggaran Ada selama 2 tahun
tahunan,bulanan
Output 7. Akuntabilitas keuangan

Outcome 9. Kepuasan pasien

B. INDIKATOR MUTU PELAYANAN DAN KESELAMATAN PASIEN


1. Indikator Nasional Mutu

STANDAR
NO INDIKATOR
(TARGET)

1 Kepatuhan Kebersihan Tangan (KKT) 85%

2 Kepatuhan penggunaan APD 100%

3 Kepatuhan identifikasi pasien 100%

4 Keberhasilan pengobatan Pasien TB SO 90%

5 Pelayanan ANC sesuai standard 100%

6 Kepuasan pasien >76,60%

2. Indikator Mutu Pelayanan Klinis

JENIS STANDAR
NO. INDIKATOR
PELAYANAN (TARGET)

1 Ruang Tindakan a. Pelaksanaan TRIASE di UGD 100%


dan Gawat Darurat
Respon time pelayanan petugas
b. ≤ 5 menit
UGD

Prosedur pengobatan : bekerja


c. 100%
sesuai SOP

Pencegahan dan control infeksi :


d. kepatuhan hand hygiene , 100%
ketersedian APD

Pemberi pelayanan
kegawatdaruratan yang
e bersertifikat 100%
(ATLS/BTCLS/ACLS/) dan masih
berlaku

2 Pelayanan Rawat a Assisment pasien : angka ≤ 30 %


Jalan ( Ru. ketidaklengkapan assessment
Pelayanan Umum, awal medis
Ru.TB dan Kusta)
Prosedur Pengobatan : bekerja
b. sesuai SOP 100%

Ketersediaan isi dan penggunaan


rekam medis : kelengkapan
c informed consent setelah 100%
mendapatkan informasi yang
jelas.

Pencegahan dan control infeksi :


d. kepatuhan hand hygiene 100%
ketersediaan APD

3 Ruang Kesehatan Assisment pasien : angka


Gigi dan Mulut a. ketidaklengkapan assessment ≤ 30 %
awal medis

Prosedur pengobatan : bekerja


b. 100%
sesuai SOP

Ketersediaan isi dan penggunaan


rekam medis : kelengkapan
c informed consent setelah 100%
mendapatkan informasi yang
jelas.

Anastesi : komplikasi anastesi


d. 1%
karena reaksi anastesi

Pencegahan dan control infeksi :


e kepatuhan hand hygiene 100%
ketersediaan APD

Ruang Pelayanan
4 kesehatan a Waktu pelayanan ANC K1 dan K4 30 menit
keluarga

b Pencegahan kontrol infeksi 100%

Ruang Rekam Kelengkapan pengisian rekam


5 a 100%
Medik medis 24 jam selesai pelayanan

Waktu penyediaan dokumen RM


b pelayanan rawat jalan ≤ 10 menit

6 Ruang Farmasi/ a Waktu tunggu pelayanan obat jadi ≤ 3 menit


Apotik
Waktu tunggu pelayanan obat
b ≤ 5 menit
racikan

Kesalahan pengobatan dan


c KNC : tidak adanya kejadian 100%
kesalahan pemberian obat

7 Laboratorium a Tidak adanya kejadian kesalahan 100%


pemberian hasil pemeriksaan
laboratorium

Waktu tunggu hasil pemeriksaan


b ≤ 30 menit
Lab

Pengelolaan Adanya penanggung jawab


8 a 100%
Limbah pengelolah limbah puskesmas

Ketersediaan sarana pengelolaan


b 100%
limbah

3. Indikator Prioritas

JENIS STANDAR
NO. INDIKATOR
PELAYANAN (TARGET)

1
Tidak terjadinya pasien jatuh di
IKP 100%
fasilitas kesehatan

4. Indikator Keselamatan Pasien

JENIS STANDAR
NO INDIKATOR
PELAYANAN (TARGET)

Tidak terjadinya Kepatuhan melakukan Identifikasi


kesalahan pasien pada saat pendaftaran
1 100%
identifikasi pasien dan akan melaksanakan tindakan
dalam pelayanan maupun pemberian obat

Komunikasi efektif Kepatuhan melaksanakan


2 a. 100%
dalam pelayanan prosedur operan

Kepatuhan melakukan Situation,


Background, Assesment,
b. 100%
recommendation (SBAR) pada
pelaporan kasus

Tidak terjadinya
Kepatuhan pelabelan Look a like,
3 kesalahan a. 100%
Sound a Like (LASA)
pemberian obat

Kepatuhan pelabelan Obat High


b. 100%
Alert

Kepatuhan Pelaksanaan 5 benar


c. 100%
dalam pemberian obat

Tidak terjadinya
Kepatuhan terhadap pelaksanaan
4 kesalahan a. 100%
prosedur tindakan yang kritis
prosedur tindakan
Kepatuhan melakukan double
b. check pada tindakan agar tidak 100%
terjadi salah sisi

100%

Kepatuhan melakukan double


c. check pada tindakan agar tidak
terjadi salah orang

Pengurangan
Kepatuhan melakukan hand
5 terjadinya infeksi a. 100%
hygiene dengan benar
dalam pelayanan

Kepatuhan menggunakan alat


b. pelindung didi sesuai dengan 100%
ketentuan

Tidak terjadinya
Kepatuhan melakukan kajian
6 pasien jatuh di 100%
jatuh pada pasien
fasilitas kesehatan
5. Indikator PPI

STANDAR
NO INDIKATOR
(TARGET)

1 Kepatuhan Kebersihan Tangan (KKT) 85%

2 Kepatuhan penggunaan APD 100%

3 dekontaminasi peralatan perawatan pasien 100%

4. Pengelolaan Limbah Puskesmas 100%

5 Perlindungan kesehatan petugas 100%

6 Praktik menyuntik yang aman 100%


N INDIKATO SASARAN TARGET
O R
A UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
ESENSIAL
I Promosi Kesehatan
1 Cakupan Desa/Kelurahan Siaga Desa 15%
2 Cakupan Penjaringan kesehatan siswa Siswa 100%
SD (setingkat) dan SMP (setingkat)
3 Persentase rumah tangga sehat Rumah 70%
Tangga
4 Prosentase Posyandu Aktif Posyandu 80%
5 Prosentase Posyandu Aktif Mandiri Posyandu 30%
Mandiri
II Kesehatan Lingkungan
1 Persentase desa/kelurahan STBM desa 10%
2 Persentase tempat umum yang TTU 80%
memenuhi syarat kesehatan (Hotel,
Taman, rekreasi dan
tempat hiburan, dll).
3 TPM bersertifikat laik higiene sanitasi Sarana 60%
TPM
4 Cakupan penduduk akes air bersih penduduk 90%
5 Cakupan kualitas air minum penduduk 100%
memenuhi syarat
6 Cakupan Desa ODF Desa 100%
7 Cakupan Rumah Sehat Rumah 80%
III Kesehatan Ibu & Anak dan KB
1 Cakupan deteksi ibu hamil risiko tinggi Bumil risti 20%
2 Angka kematian nenonatal Neonatal 2,85/1.0
0
0 KH
3 Cakupan pelayanan kesehatan ibu Ibu hamil 100%
hamil sesuai standar pelayanan
antenatal
4 Cakupan pelayanan kesehatan ibu Ibu bersalin 100%
bersalin
5 Cakupan pertolongan persalinan Ibu bersalin 100%
oleh tenaga kesehatan yang memiliki
kompetensi
kebidanan
6 Cakupan kunjungan Ibu hamil K4. Ibu hamil 100%
7 Cakupan pelayanan nifas. Ibu nifas 100%
8 Cakupan komplikasi Kasus 100%
kebidanan yang ditangani. komplikas
i
kebidana
n
9 Pelayanan kesehatan bayi baru lahir bayi 100%
10 Cakupan pelayanan anak balita balita 100%
11 Angka Kematian Balita (AKaBa) balita 4,50/1.0
0
0 KH
N INDIKATOR SASARAN TARGET
O
12 Angka Kematian Ibu Melahirkan (AKI) Ibu Hamil 47,44 /
100.000
KH
IV Gizi
1 Persentase balita pendek/ sangat pendek anak 17%
(stunting)
2 Persentase Balita wasting desa 16%
3 Cakupan Balita Gizi Buruk anak 100%
mendapat perawatan
4 Prevalensi balita dengan berat badan anak 15%
rendah /
kekurangan gizi
5 Balita (6 – 59 bln) mendapat kapsul Balita 100%
vitamin A
6 Ibu hamil KEK yang mendapat bumil KEK 100%
makanan tambahan
7 Ibu hamil yang mendapat 90 tablet Bumil 95%
tambah darah (TTD)
8 Bayi usia kurang dari 6 bulan yang Bayi 55%
mendapat ASI Eksklusif
9 Bayi baru lahir mendapat Inisiasi Bayi 55%
Menyusu Dini (IMD)
10 Balita (5 – 59 bln) kurus yang mendapat balita 100%
makanan tambahan kurus
11 Remaja putri yang mendapat tablet remaja 40%
tambah darah putri
12 Balita ditimbang (D/S) Balita 95%
13 Rumah tangga konsumsi garam RT 98%
beryodium
V Pencegahan dan Pengendalian Penyakit
1 Persentase orang dengan resiko orang 100%
terinfeksi HIV yang mendapatkan
pelayanan HIV
sesuai standar
2 Cakupan Desa/ Kelurahan mengalami Desa 100%
KLB / Potensi KLB yang dilakukan
penyelidikan epidemiologi < 24 jam
3 Persentase bayi mendapat imunisasi bayi 90%
dasar lengkap
4 Cakupan deteksi Kanker Serviks Wanita 30%
usia 30-50
tahun
5 Persentase jumlah penderita DM usia Penderit 100%
15 tahun keatas yang mendapatkan a DM
pelayanan kesehatan sesuai standar
6 Persentase ibu hamil mengalami KEK. Ibu hamil 8,75%
7 Persentase jumlah penderita hipertensi Penderit 100%
usia 15 tahun keatas yang a HT
mendapatkan pelayanan kesehatan
sesuai standar
8 Pelayanan kesehatan orang ODGJ 100%
dengan gangguan jiwa (ODGJ)
Berat
9 Angka kejadian tuberkulosis (insiden Penderit 65/100.0
semua kasus/ 100.000 penduduk/thn) a TBC 00
(CNR = Case Penduduk
Notifikasi Rate )
10 Persentase jumlah orang terduga TBC Penderit 100%
yang mendapatkan pelayanan TBC a TBC

N INDIKATOR SASARAN TARGET


O
11 Tingkat kematian karena tuberkulosis Penderit 1.5/100.
Per a 0
100.000 penduduk TBC 00
Pendudu
k
12 Angka penemuan kasus kusta baru Penderit 100%
yang ditatalaksana sesuai standar a
Kusta
13 Angka kesakitan Demam Berdarah Penderita 23/100.
Dengue (DBD) 0
00 pddk
14 Persentase populasi rawan ( WPS, Populas 70%
Waria, i
LSL, Napi dll ), nakes dan Ibu Hamil rawan
mendapatkan tes dan pengobatan
Hepatitis
15 Cakupan balita pnemonia yang anak 45%
ditangani.
16 Cakupan Desa/ kelurahan Universal Desa 90%
Child Immunization (UCI).
17 Persentase orang usia produktif 15-59 orang 100%
tahun
yang mendapat pelayanan
skrining kesehatan sesuai
standar
VI Perawatan Kesehatan Masyarakat
1 Kegiatan asuhan keperawatan pada Keluarga 15%
keluarga
2 Kegiatan asuhan keperawatan Kelompok 15%
pada kelompok masyarakat
3 Indeks Keluarga Sehat KK 0,1
B UPAYA PENGEMBANGAN (menyesuaikan
UKM
pengembangan di puskesmas)
I Upaya Kesehatan Usia Lanjut
1 Pembinaan Kelompok usia lanjut kelompok 80%
sesuai standar
2 Pemantauan kesehatan pada Lansia 90%
anggota kelompok usia lanjut yang
dibina sesuai
standar
3 Usia 60 tahun ke atas mendapatkan Lansia 100%
skrining kesehatan sesuai standar
II Kesehatan Tradisional Komplementer
1 Pembinaan TOGA dan keluarga 30%
pemanfaatannya pada sasaran
masyarakat
2 Pembinaan pengobat tradisional orang 20%
yang menggunakan tanaman
obat
III Upaya Kesehatan Gigi Sekolah
1 pembinaan kesehatan gigi di TK sekolah 80%
2 Pembinaan dan bimbingan sikat gigi sekolah 80%
masal pada SD/MI
3 Perawatan gigi pada SD/MI sekolah 80%
IV Upaya Kesehatan Sekolah/Madrasah
1 Pembinaan UKS/M di Sekolah/ sekolah 90%
Madrasah
2 Guru UKS/M terlatih orang 60%
3 Sekolah/ Madrasah yang sekolah 60%
melaksanakan
kampanye kesehatan
V Kesehatan Indera
Penemuan kasus buta katarak pada orang 1,5%
usia > 50 tahun

NO INDIKATO SASARAN TARGET


R
VI Kesehatan Kerja dan Olahraga
1 Pos UKK berfungsi baik pos 50%
2 Cakupan skrining Pelayanan kesehatan orang 80%
oleh tenaga kesehatan pada pekerja di
Pos UKK
3 Pembinan kesehatan olahraga kelompok 15%
pada kelompok masyarakat
4 Pemeriksaan kesegaran jasmani orang 80%
anak sekolah
C UPAYA KESEHATAN PERSEORANGAN
I Rawat Jalan
1 Kunjungan rawat jalan umum orang 15%
2 Kunjungan rawat jalan gigi orang 1,5%
II Rawat Inap
1 BOR Puskesmas tempat tidur hari 60-80%
2 Hari rawat rata-rata (ALOS) di hari 3 hari
Puskesmas Tempat Tidur
III Pelayanan Kesehatan Dasar Masyarakat
Miskin
1 Masyarakat miskin yang mendapatkan Masyarak 46%
pelayanan kesehatan dasar at
miskin
2 Pelayanan kesehatan rujukan Masyarak 2,13%
pasien masyarakat miskin at
miskin
IV Jaminan Kesehatan Nasional
1 Penduduk yang memiliki Jaminan orang 90%
Kesehatan Nasioanal (JKN)
D PROGRAM INDONESIA SEHAT
DENGAN PENDEKATAN
KELUARGA
Keluarga dipantau status kesehatannya Keluarga 80%
melalui pendataan KS
E PELAYANAN KEFARMASIAN
1 Pasien memperoleh obat sesuai Orang 100%
dengan kebutuhan
klinis/pengobatan
2 Pasien memahami tujuan Orang 100%
pengobatan dan mematuhi intruksi
pengobatan
F PELAYANAN LABORATORIUM
1 Pemeriksaan hemoglobin pada ibu Ibu hamil 100%
hamil
2 Pemeriksaan sputum TB suspek 100%
3 Pemeriksaan urine protein pada ibu Ibu hamil 100%
hamil

Ditetapkan di : Pangian
Pada Tanggal : 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS PANGIAN

MARRY ELIS KAMOLAN, SKM, M.KES


PEMBINA
NIP. 19721223 199603 2 004

Anda mungkin juga menyukai