Anda di halaman 1dari 2

SBAR

SITUATION, BACKGROUND, ASSASSMENT, RECOMENDATION)


DILAKSANAKAN PADA SAAT PELAPORAN NILAI KRITIS/PERUBAHAN KONDISI PASIEN/KOMUNIKASI ANTAR PETUGAS

SITUATION Situasi Apa yang akan dilaporkan ?


• Saya ………. Perawat/Bidan ruang ……………
• Melaporkan pasien a.n ……….. umur …… th
• Masalah yang ingin disampaikan :
• TTV : TD, N, RR, Suhu
• Saya Khawatir tentang ………………………
BACKGROUND Memberikan Informasi Latar belakang yang relevan
dengan Situasi ?
• Datang ke RS tanggal ….. Jam ……. Hari Rawat ke ……….
• Riwayat Penyerta lain ……………..
• Alergi Makan/Obat …………………
ASSASSMENT Penilaian tentang Situasi tsb ?
• Keadaan Pasien sekarang ……………………
• Yang ingin saya tanyakan …………………….
RECOMENDATION Rekomendasi anda atau apa yang anda inginkan ?
• Tindakan asuhan keperawatan yang sudah dilakukan ……… ‘ada advice
selanjutnya dok’ ?
(Instruksi dari dokter/perawat/petugas yang dikonsulkan)
• Meminta Dokter/Perawat/Petugas mengulang perintah.
(Apabila ada kata yang sulit, maka wajib mengeja dengan kode alfabeth
(lihat daftar Code)
• Apakah dokter biSa datang untuk melihat pasien ?
• Dokter dapat menjelaskan kondisi pasien kepada keluarga
• Apakah perlu dilakukan pemeriksaan Tambahan ? (Rongten.. ? Lab ..?)
• Jawaban SBAR yang dilakukan via Telpon maka jawaban dokter ditulis oleh perawat di
CPPT dikolom instruksi dokter (TBAK) dengan dibubuhi STEMPEL READBACK

Code Alfabeth
DEMI KENYAMANAN
PASIEN DAN STAFF RUMAH SAKIT

DIMOHON UNTUK

DI AREA PELAYANAN RUMAH SAKIT TANPA IZIN


SESUAI DENGAN :
• UU NO 29 TAHUN 2004 TENTANG PRAKTEK KEDOKTERAN
PASAL 48 DAN 51
• UNDANG-UNDANG TELEKOMUNIKASI NO 36 TAHUN 1999
PASAL 40
• UU NO 11 TAHUN 2008 TENTANG ITE PASAL 27
• UU NO 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA

Mari Saling Menjaga Privasi dan Kenyamanan Staf Saat bertugas Demi Pelayanan Lebih Baik

TIM PKRS - 2023

Anda mungkin juga menyukai