Anda di halaman 1dari 2

URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB

1. Direktur Klinik

Identitas : Dr.dr. Sukma Sahadewa.SH.,MH.,M.Sos.,M.Kes.,CLA

Nama Jabatan : Direktur Klinik

Unit Organisasi : Klinik Pratama Rawat inap Mutiara Medika

Tujuan

Bertanggung jawab terhadap terlaksananya kegiatan pelayanan kesehatan sesuai dengan standar

mutu pelayanan yang telah ditetapkan

Tugas-Tugas dan Tanggung Jawab

1. Memastikan terlaksananya kegiatan pelayanan kesehatan sesuai dengan kebijakan dan

standar mutu pelayanan yang telah ditetapkan

2. Memastikan terciptanya komunikasi dan hubungan yang baik antar tenaga medis dan

paramedic yang melaksanakan pelayanan

3. Membuat SPO pelayanan

4. Menyusun program pelayanan dan mengevaluasi pelaksanaan program tersebut

5. Berkoordinasi dengan tim pengendalian mutu dan keselamatan pasien dalam upaya

peningkatan mutu pelayanan yang berkesinambungan

6. Berkoordinasi dengan penanggung jawab administrasi berkaitan dengan terpenuhinya

kebutuhan sarana, prasarana dan SDM untuk kelancaran jalannya pelayanan

7. Memberikan laporan dan masukan kepada direktur terhadap pelaksanaan program

pelayanan

8. Melaksanakan tugas lain diluar tugas pokok yang diintruksikan oleh manajemen klinik

Hubungan Kerja

1. Direktu, terkait dengan kebijakan dan pengadaan sarana prasarana

2. Koordinator unit, terkait dengan pelayanan dan pelaporan

3. Tim mutu, terkait dengan pelaksanaan, monev dan pelaporan mutu klinik

Spesifikasi

a. Kompetensi Teknis • Mempunyai kemampuan dan keahlian yang sesuai

dengan bidangnya
b. Kompetensi Perilaku • Berkelakuan baik dan berdedikasi untuk mengembangkan

Klinik Pratama Rawat Inap Mutiara Medika

Anda mungkin juga menyukai