Anda di halaman 1dari 5

Nama : Nashiruddin Muhammad Amin

NIM : 1214070085
Jurusan/Semester/Kelas : Manajemen Haji dan Umrah/5/B
MataKuliah : Metodologi Penelitian

SOAL
UTS
1. Jelaskan istilah berikut: (Poin 15)
a. Penelitian, Penelitian merujuk pada proses sistematis untuk mengumpulkan, menganalisis, dan
menginterpretasi data dalam rangka menjawab pertanyaan-pertanyaan penelitian atau
memverifikasi hipotesis. Penelitian juga bertujuan untuk menambah pengetahuan baru atau
memperdalam pemahaman tentang suatu fenomena.
b. Metode Penelitian, Metode penelitian merujuk pada langkah-langkah atau strategi konkret yang
digunakan untuk mengumpulkan dan menganalisis data dalam penelitian. Metode ini dapat
meliputi penggunaan teknik dan instrumen penelitian tertentu, seperti wawancara, angket,
observasi, atau analisis dokumen.
c. Metodologi Penelitian, Metodologi penelitian merujuk pada kerangka konseptual yang
digunakan dalam perencanaan dan pelaksanaan penelitian. Metodologi penelitian mencakup
langkah-langkah yang lebih abstrak, seperti pemilihan paradigma, pendekatan, jenis, dan
metode penelitian.
d. Paradigma, Paradigma penelitian merujuk pada orientasi dasar atau perspektif ontologis,
epistemologis, dan aksiologis yang mengarahkan cara pandang dan pendekatan penelitian. Ada
beberapa paradigma penelitian yang umum, seperti positivisme, interpretivisme,
konstruktivisme, dan kritis.
e. Pendekatan, Pendekatan penelitian merujuk pada strategi umum yang digunakan untuk
mengumpulkan dan menganalisis data dalam penelitian. Beberapa contoh pendekatan
penelitian termasuk pendekatan kualitatif, kuantitatif, campuran, deduktif, induktif, dan
pascakolonial.
f. Jenis, Jenis penelitian merujuk pada klasifikasi penelitian berdasarkan tujuan, sifat data yang
dikumpulkan, atau strategi analisis yang digunakan. Beberapa jenis penelitian yang umum
meliputi penelitian deskriptif, eksperimental, korelasional, komparatif, studi kasus,
fenomenologi, etnografi, dan grounded theory.
g. Metode, Metode merujuk pada teknik atau alat yang digunakan untuk mengumpulkan dan
menganalisis data dalam penelitian. Ada berbagai macam metode penelitian yang digunakan,
tergantung pada tujuan, jenis data, dan pendekatan penelitian yang digunakan.

2. Sebutkan macam-macam Paradigma, Pendekatan, jenis dan Metode dalam penelitian sosial!
(Poin 20)

No Paradigma Pendekatan Jenis Metode


1 Positivisme Kuantitatif Survei Analisis statistik,
Angket.
2 Konstruktivisme Kualitatif Studi kasus observasi, analisis
visual, studi
pustaka, dan
interview
3 Kritis Kualitatif Studi historis observasi, analisis
visual, studi
pustaka, dan
interview

*pilih salah satu paradigma, pendekatan, jenis, dan metode pada desain penelitian anda!

3. Kerangka Penelitian terdahulu yang relevan! (Poin 20)


No Judul Penelitian Penulis Tahun Jenis Penelitian Persamaan Perbedaan
1 Manajemen Dzul Kifli 2010 Skripsi
Pelayanan Jamaah
Haji dan Umrah PT.
Patuna Tour dan
Travel
2 Pengaruh Faktor Filza Izzati 2017 Skripsi
Pribadi terhadap
Keputusan
Konsumen dalam
memilih Travel Haji
dan Umrah
3 Haji dan Umrah Muhammad Noor 2018 Jurnal
4 Penerapan Almun Wakhida 2021 Jurnal
Manajemen Candra, Renny
Pelayanan Prima Oktavia
untuk Peningkatan
Kepuasan calon
Jamaah Haji dan
Umrah di PT
Mabruro Sidoarjo
5 Implementasi Eka Jusuf Singka 2015 Disertasi
Kebijakan
Kementerian
Kesehatan dalam
Penyelenggaraan
Kesehatan Haji di
Kabupaten/Kota
Pasca Reformasi
*Tuliskan 5 Penelitian terdahulu yang relevan dengan topik penelitian anda sesuai
dengan tabel di atas! Ketentuannya (2 bersumber dari skripsi, 2 bersumber dari jurnal,
dan 1 bersumber dari tesis/disertasi)

4. Wilayah Kajian Penelitian! (Poin 20)


No Core MHU Fenomena Permasalahan Topik Penelitian

1 Pembinaan Jamaah haji tidak Pembina haji dan umrah tidak Peran Pembina haji dan
peduli kepada menerapkan kesadaran dan umrah dalam meningkatkan
jamaah haji yang kepedulian sosial kepada kesadaran dan kepedulian
lain dan cenderung jamaah yang akan sosial jamaah.
individualis melaksanakn haji ataupun
umrah
2 Pelayanan Jamaah haji tidak Pembimbing kurang Kepuasan jamaah terhadap
puas terhadap berpengalaman dalam pelayanan haji dan umrah.
pelayanan dalam membimbing dan tidak
ibadah haji atau menguasai geografi di Arab
umrah Saudi.
3 Perlindungan Jamaah meragukan Kebijakan haji dan umrah Pengaruh kebijakan
perlindungan yang perlindungan haji dan
diberikan oleh umrah terhadap
pemerintah kepercayaan jamaah
terhadap penyelenggara
perjalanan.
*Silakan isi tabel rencana penelitian anda berdasarkan core jurusan!

5. Desain Penelitian! (Poin 25)


No Topik Judul Fokus Paradigma Pendekatan Jenis Metode
Penelitian
1 Pengaruh Kepuasan Kepuasan Jamaah Haji Positivisme Kuantitatif Survei Kuisioner
jamaah haji dan jamaah haji atau jamaah
umrah terhadap dan umrah umrah
pelayanan yang terhadap
diberikan oleh pihak pelayanan
penyelenggara
*Isi tabel tersebut berdasarkan rencana penelitian anda disertai dengan alasan
dan/atau argumentasinya!

Anda mungkin juga menyukai