Anda di halaman 1dari 1

Satuan Pendidikan : MI An-Nuha

Kelas / Semester : IV-VI / Genap


Sub Tema : Adab Bersin
Pembelajaran ke :
Alokasi Waktu : 2 hari

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melakukan kegiatan pembelejaran pada Bab ini, diharapkan peserta didik
dapat,
1. Menghayati bagaimana adab bersin yang benar.
2. Selesai mendengar penjelasan guru, peserta didik dapat menjelaskan kembali
tentang adab bersin dengan bahasanya sendiri.
3. Menunjukkan dalil adab bersin.
4. Memahami adab bersin.
5. Terbiasa menerapkan adab bersin untuk dirinya dan orang lain dalam
kehidupan sehari-hari.
B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Kegiatan 1. Guru memberi salam, menanyakan
Pendahuluan kabar serta mengecek kehadiran
siswa.
2. Dilanjutkan dengan do’a yang
dipimpin dengan seorang siswa.
3. Siswa diminta membaca judul
bacaan. Guru menanyakan perkiraan
isi bacaan kepada siswa berdasarkan
judul yang telah dibaca.
4. Guru mengadakan tes kemampuan
awal melalui pertanyaan singkat
5. Siswa yang akan menjawab
pertanyaan diminta untuk
mengangkat tangan.
6. Peserta didik memperhatikan contoh
adab bersin dalam kehidupan sehari-
hari.
7. Guru menjelaskan secara singkat
materi yang akan diajarkan dan
kompetensi dasar yang akan dicapai.
Kegiatan Inti 1.

Anda mungkin juga menyukai