Anda di halaman 1dari 2

PEMBERIAN OBAT ANTIRETROVIRAL

No. Dokumen No. Revisi Halaman


D/a/30/159/2022 1 1/2

RUMKIT
BHAYANGKARA
PALU

Ditetapkan
Tanggal terbit : Karumkit Bhayangkara Palu
SPO
PEMBERIAN 15 November 2022
OBAT
ANTIRETROVIRAL dr.I Made Wijaya Putra, Sp.PD
AKBP NRP 72090611
Pemberian obat ARV sesegera mungkin sehingga dapat
PENGERTIAN mengendalikan penyakit dan menurunkan angka kesakitan
dan kematian penderita.
1. Pemulihan dan/atau memelihara fungsi kekebalan tubuh
TUJUAN 2. Perbaikan kualitas hidup penderita HIV
3. Penurunan angka kesakitan dan kematian yang
berhubungan dengan HIV
4. Pengurangan laju penularan HIV di masyarakat

1. Kep Karumkit Bhayangkara Palu No. 800/64.961/Rs.


KEBIJAKAN Bhay tentang penetapan
Standar Operasional pemberian obat antiretroviral.
2. Pelaksana pelayanan pemberian obat retroviral adalah
bagian farmasi dari Tim Penanggulangan HIV dan AIDS.
3. Biaya obat retroviral di dibebanan oleh The Global Fand
ATM-AIDS Provinsi Sulawesi Tengah.

1. ODHA dengan stadium klinis 3 atau 4; atau dengan CD4


kurang dari 350 sel/ml.
2. Indikasi ARV tanpa melihan stadium klinis atau CD4:
a. Ibu hamil
PROSEDUR
b. Pasien ko-infeksi TB
c. Lelaki suka lelaki
d. Pasien ko-infeksi Hepatitis B dan C
e. Wanita penjaja seks
f. Pengguna narkoba suntik
g. ODHA dengan pasangan diskordan
UNIT TERKAIT 1. Konselor
2. Unit Rekam Medik
3. Instalasi Farmasi
4. Instalasi Laboratorium
5. Poliklinik CST

Anda mungkin juga menyukai