Anda di halaman 1dari 26

PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 SIDOARJO
Jl. Suko – Sidoarjo Telp. 031-89663734 Fax. 031-8969833 Sidoarjo 61219
KAB
UPATEN SID OARJ O
e-mail : smpn4sidoarjo1@gmail.com website : www.smpn4sidoarjo.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 4 Sidoarjo


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VIII / Ganjil
Tahun Ajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Pola Bilangan
Alokasi Waktu : 20 JP ( × 40 menit)

Tujuan Kompetensi Dasar 3 Kompetensi Dasar 4


Pembelajaran 3.3.1 Membuat generalisasi dari pola 4.1 Menyelesaikan masalah yang
pada barisan bilangan dan barisan berkaitan dengan pola pada barisan
Setelah mengikuti konfigurasi objek bilangan dan barisan konfigurasi
proses pembelajaran, objek
peserta didik dapat:
Indikator KD.3 Indikator KD. 4
1. Mengidentifikasi 3.1.1 Mengidentifikasi pengertian pola 4.1.1 Mengenal pola bilangan, barisan
pengertian pola bilangan dan pola umumnya untuk
bilangan dan 3.1.2 Mengidentifikasi pengertian pola menyelesaikan masalah nyata serta
konfigurasi objek konfigurasi objek menemukan masalah baru
2. Menjelaskan salah 3.1.3 Menjelaskan salah satu konteks 4.1.2 Melakukan eksperimen untuk
satu konteks yang yang terkait dengan pola menggeneralisasi pola bilangan
terkait dengan pola bilangan atau konfigurasi objek
bilangan 3.1.4 Menjelaskan salah satu 4.1.3 Menyajikanhasil pembelajaran
3. Mengidentifikasi konfigurasi objek yang terkait tentang pola bilangan
pola bilangan dari dengan
suatu barisan 3.1.5 Mengidentifikasi pola bilangan
4. Menjelaskan dari suatu barisan
keterkaitan antar 3.1.6 Memahami cara memilih strategi
suku-suku pola dan aturan-aturan yang sesuai
bilangan atau untuk memecahkan suatu
bentuk-bentuk permasalahan
pada konfigurasi 3.1.7 Menjelaskan keterkaitan antar
objek suku-suku pola bilangan atau
5. Mengenal pola bentuk-bentuk pada konfigurasi
bilangan, barisan objek
dan pola umumnya
untuk
menyelesaikan
masalah nyata serta
menemukan
masalah baru
6. Melakukan
eksperimen untuk
menggeneralisasi
pola bilangan atau
konfigurasi objek
Pola bilangan meliputi menentukan persamaan dari suatu barisan bilangan dan konfigurasi
Materi Pembelajaran
objek
Media Pembelajaran Langkah Pembelajaran
Powerpoint dan papan Pertemuan 1 : Mentukan Persamaan dari Suatu Barisan Bilangan
tulis. 1) Pendahuluan
a. Guru membuka pembelajaran dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
Sumber Belajar c. Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari yakni tentang cara
Buku paket BSE mengidentifikasi pengertian pola bilangan dan salah satu konteks yang
matematika, benda di terkait dengan pola bilangan
lingkungan sekitar,
PPT, dan sumber 2) Kegiatan Inti
belajar dari internet a. Peserta didik melihat tampilan materi tentang penerapan pola bilangan dalam
kehidupan sehari-hari melalui powerpoint
b. Peserta didik membuka buku paket masing-masing pada halaman 5 seperti
pada gambar berikut :

c. Peserta didik mencermati penjelasan yang disampaikan


d. Peserta didik diberikan beberapa gambaran lain atau contoh lain dalam bentuk
matematika sehingga memicu pertanyaan tentang ”bagaimana bentuk lain dari
pola bilangan?”
e. Peserta didik diberikan 1 latihan untuk diselesaikan bersama-sama
f. Peserta didik dibantu dengan guru menyelesaikan latihan tersebut
g. Peserta didik diberikan latihan kembali dan diberikan waktu tertentu untuk
menyelesaikannya
h. Guru mengecek hasil pekerjaan dengan melakukan tanya jawab secara acak

3) Penutup
a. Peserta didik bersama dengan guru menyimpulkan makna dari pola bilangan
dan cara menentukannya dalam beberapa contoh yang sudah dipelajari
b. Guru memotivasi peserta didik untuk mempelajari materi selanjutnya
c. Guru menutup dengan salam

Pertemuan 2 : Bilangan Fibonacci


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik bersama dengan guru me-review materi sebelumnya tentang
definisi pola bilangan dan cara menentukannya dalam beberapa contoh
d. Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari tentang bilangan fibonacci

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diberikan LKPD yang berisi tentang bentuk bilangan fibonacci
b. Peserta didik menyimak dengan seksama penjelasan yang diberikan
c. Peserta didik mencoba beberapa contoh yang telah disediakan
d. Peserta didik berdiskusi dengan guru untuk mencocokkan hasil yang telah
dikerjakan

3) Penutup
a. Guru mengapresiasi hasil kerja siswa dan memotivasi kembali agar mudah
memahami soal-soal matematika
b. Guru menyampaikan bahwa akan ada kuis untuk pertemuan selanjutnya
c. Guru menutup pembelajaran dengan salam

Pertemuan 3 : Latihan Menentukan Persamaan dari Barisan Bilangan dan


Bentuk Barisan Fibonacci

1) Pendahuluan
a. Guru memberikan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru me-riview materi sebelumnya dan meminta peserta didik membentuk
kelompok

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik mendapat nomor dan nama kelompok dari guru
b. Peserta didik berkumpul dengan kelompok masing-masing sesuai dengan
nama kelompok yang didapat
c. Guru membacakan aturan main dalam pembelajaran tersebut
d. Peserta didik diminta untuk memahami beberapa kuis yang sudah disiapkan
pada LKPD sebelumnya
e. Peserta didik mendiskusikan jawaban dari kuis yang diberkan
f. Guru memfasilitasi peserta didik dalam berdikusi
g. Guru memanggil salah satu nomor yang sudah didapat oleh masing-masing
anggota kelompok
h. Peserta didik yang nomornya terpanggil berdiri dan memberikan jawaban
dari kuis yang diberikan
i. Langkah tersebut berulang hinggan soal dalam kuis habis
j. Guru bersama peserta didik menyimpulkan jawaban akhir dari semua
pertanyaan yang diberikan

3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membuat rangkuman pembelajaran hari ini dan
dikumpulkan
b. Guru memberitahukan materi selanjutnya
c. Guru menutup pembelajaran dengan salam

Pertemuan 4 : Menentukan Persamaan dari Suatu Konfigurasi Objek Bilangan


Ganjil dan Genap
1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru menjelaskan tujuan yang akan dicapai yakni tentang mengidentifikasi
konfigurasi objek
2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta mengamati dan menyimak materi pada buku halaman
24 atau sepeerti gambar berikut

b. Peserta didik mencermati penjelasan yang disampaikan


c. Peserta didik diberikan beberapa gambaran lain atau contoh lain dalam
bentuk matematika sehingga memicu pertanyaan tentang ”bagaimana bentuk
lain dari konfigurasi bilangan?”
d. Peserta didik diberikan 1 latihan untuk diselesaikan bersama-sama
e. Peserta didik dibantu dengan guru menyelesaikan latihan tersebut
f. Peserta didik diberikan latihan kembali dan diberikan waktu tertentu untuk
menyelesaikannya
g. Guru mengecek hasil pekerjaan dengan melakukan tanya jawab secara acak

3) Penutup
a. Guru menyimpulkan bersama mengenai hal-hal tentang konfigurasi objek
b. Guru memotivasi peserta didik
c. Guru menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan 5 : Menentukan Persamaan dari Suatu Konfigurasi Objek Bilangan


Persegi
1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru menjelaskan tujuan yang akan dicapai yakni tentang mengidentifikasi
konfigurasi objek bilangan bentuk persegi

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta mengamati dan menyimak materi pada buku halaman
27 atau sepeerti gambar berikut
b. Peserta didik mencermati penjelasan yang disampaikan
c. Peserta didik diberikan 1 latihan untuk diselesaikan bersama-sama
d. Peserta didik dibantu dengan guru menyelesaikan latihan tersebut
e. Peserta didik diberikan latihan kembali dan diberikan waktu tertentu untuk
menyelesaikannya
f. Guru mengecek hasil pekerjaan dengan melakukan tanya jawab secara acak

3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membuat rangkuman pembelajaran hari
b. Peserta didik diberitahukan materi selanjutnya
c. Guru menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan 6 : Latihan Menentukan Persamaan Dari Barisan Konfigurasi


Objek

1) Pendahuluan
a. Guru memberikan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru me-riview materi sebelumnya dan meminta peserta didik membentuk
kelompok

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik mendapat nomor dan nama kelompok dari guru
b. Peserta didik berkumpul dengan kelompok masing-masing sesuai dengan
nama kelompok yang didapat
c. Guru membacakan aturan main dalam pembelajaran tersebut
d. Peserta didik diminta untuk memahami beberapa kuis yang sudah disiapkan
pada LKPD sebelumnya
e. Peserta didik mendiskusikan jawaban dari kuis yang diberkan
f. Guru memfasilitasi peserta didik dalam berdikusi
g. Guru memanggil salah satu nomor yang sudah didapat oleh masing-masing
anggota kelompok
h. Peserta didik yang nomornya terpanggil berdiri dan memberikan jawaban dari
kuis yang diberikan
i. Langkah tersebut berulang hinggan soal dalam kuis habis
j. Guru bersama peserta didik menyimpulkan jawaban akhir dari semua
pertanyaan yang diberikan
3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membuat rangkuman pembelajaran hari ini dan
dikumpulkan
b. Guru menutup pembelajaran dengan salam

Pertemuan 7 : pemantapan materi


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik melakukan tanya jawab beserta guru mengenai sebelumnya
2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk membaca kembali catatan dan latihan soal yang
telah mereka tulis pada buku catatan masing-masing
b. Guru membagikan kertas ulangan harian
c. Peserta didik diminta untuk mengerjakan dengan baik dengan waktu yang
ditentukan
3) Penutup
a. Peserta didik diberitahukan untuk membaca materi koordinat kartesius untuk
persiapan pembahasan materi berikutnya
b. Peserta didik diminta untuk menyiapkan buku kotak untuk materi selanjutnya
Penilaian
1) Sikap Spiritual dan Sosial
Dilakukan pengamatan dan dicatat pada Jurnal Mengajar Guru

2) Pengetahuan dan Keterampilan


Teknik Bentuk
Indikator Penilaian Instrumen Waktu Penilaian
Penilaian Penilaian
Menyatakan keterkaitan antar
suku-suku pola bilangan atau
bentuk-bentuk pada konfigurasi
objek
Menentukan suku selanjutnya Latihan soal
pada PPT
dari suatu bilangan dengan Akhir
Tes Tugas mandiri atau LKPD,
menggeneralisasi pola bilangan pembelajaran
Ulangan
sebelumnya Harian
Menyelesaikan permasalahan
pola bilangn dan konfigurasi
objek dalam kehidupan sehari-
hari

Mengetahui, Sidoarjo, 18 Juli 2022


Kepala SMP Negeri 4 Sidoarjo Guru Mata Pelajaran

Lilis Sulistyowati, S.Pd. M.Pd. Santi Nurul Khaninah, S.Pd.


NIP. 197302091997022002 NIP. -
PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 SIDOARJO
Jl. Suko – Sidoarjo Telp. 031-89663734 Fax. 031-8969833 Sidoarjo 61219
KAB
UPATEN SID OARJ O
e-mail : smpn4sidoarjo1@gmail.com website : www.smpn4sidoarjo.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 4 Sidoarjo


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VIII / Ganjil
Tahun Ajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Koordinat Kartesius
Alokasi Waktu : 15 JP ( × 40 menit)

Tujuan Kompetensi Dasar 3 Kompetensi Dasar 4


Pembelajaran 3.2 Menjelaskan kedudukan titik dalam 4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan
bidang koordinat Kartesius yang dengan kedudukan titik dalam bidang
Setelah mengikuti dihubungkan dengan masalah koordinat Kartesius
proses pembelajaran, kontekstual
peserta didik dapat: Indikator KD.3 Indikator KD. 4
1. Menggunakan 3.2.1 Menentukan kedudukan suatu titik 4.2.1 Memahami posisi garis terhadap
koordinat kartesius terhadap sumbu-X dan sumbu-Y sumbu-X dan sumbu-Y.
untuk menentukan 3.2.2 Menentukan kedudukan suatu titik
kedudukan suatu terhadap titik asal (0, 0) dan titik
titik terhadap tertentu (a,b).
sumbu-X dan
sumbu-Y
2. Menggunakan
koordinat kartesius
untuk menentukan
kedudukan suatu
titik terhadap titik
asal (0, 0) dan titik
tertentu (a,b)
3. Menggunakan
koordinat kartesius
untuk menentukan
posisi garis
terhadap sumbu-X
dan sumbu-Y

Materi ini meliputi bidang kartesius, koordinat suatu titik pada koordinat kartesius, posisi
Materi Pembelajaran
titik terhadap titik lain pada koordinat kartesius

Media Pembelajaran Langkah Pembelajaran


Powerpoint dan papan Pertemuan 1 : Sistem Koordinat dan Posisi Titik Terhadap Sumbu-X dan
tulis. Sumbu-Y
1) Pendahuluan
a. Guru membuka pembelajaran dengan ucapan salam
Sumber Belajar b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
Buku paket BSE c. Guru menjelaskan tujuan pembelajran yang akan dicapai dengan mengaitkan
matematika, benda di materi sebelumnya
lingkungan sekitar,
PPT, dan sumber 2) Kegiatan Inti
belajar dari internet a. Peserta didik melihat tampilan materi tentang sistem koordinat kartesius
seperti pada gambar berikut :

b. Peserta didik memahami dengan membaca pada buku paket halaman 45


c. Peserta didik mencoba memecahkan pertanyaan yang diberikan pada bacaan
d. Peserta didik kemudian diberikan pertanyaan “apakah hubungan koordinat
kartesius dengan denah diatas ?”
e. Peserta didik mencoba mengindentifikasi dari unsur-unsur bidang koordinat
kartesius yang mereka ketahui seperti adanya ordinat, absis, dan kuadran
beserta ciri masing-masing
f. Peserta didik memahami kembali tentang posisi titik terhadap sumbu-X dan
sumbu-Y dengan melihat pada buku paket masing-masing seperti pada
gambar berikut :

g. Peserta didik mencoba memahami dengan melakukan tanya jawab dengan


guru secara random mengenai posisi titik terhadap sumbu-X dan sumbu-Y
serta letak kuadrannya
h. Peserta didik mengisi tabel 2.2 halaman 50 atau seperti pada gambar berikut :
i. Guru mengecek hasil kerja peserta didik

3) Penutup
a. Peserta didik diberikan latihan pada halaman 52 sebagai tugas rumah
b. Guru memotivasi peserta didik
c. Guru menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan 2 : Posisi Titik Terhadap Titik Asal (0,0) dan Titik Tertentu (a,b)
1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik bersama dengan guru me-review materi sebelumnya tentang
posisi titik terhadap sumbu-X dan sumbu-Y
d. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dicapai

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik memahami gambar pada buku paket halaman 53 atau seperti
pada gambar :

b. Peserta didik diberikan pertanyaan “bagaimana posisi Pos 2 terhadap titik


pusat (0,0) ?” dan “bagaimana posisi Pos 2 terhadap Pos Utama ?”
c. Peserta didik mengamati kembali gambar tersebut
d. Peserta didik diberikan beberapa soal serupa dari gambar tersebut dengan
menghubungkan pengetahuan sebelumnya
e. Peserta didik melengkapi tabel pada buku paket halaman 55 sebagai latihan
f. Peserta didik bersama guru menyimpulkan pembelajaran hari ini
3) Penutup
a. Guru mengingatkan peserta didik untuk berlatih dengan soal-soal serupa
lainnya
b. Guru menutup dengan salam

Pertemuan 3 : Latihan
1) Pendahuluan
a. Guru memberikan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru me-review materi sebelumnya dan meminta peserta didik membentuk
kelompok

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik mendapat nomor dan nama kelompok dari guru
b. Peserta didik berkumpul dengan kelompok masing-masing sesuai dengan
nama kelompok yang didapat
c. Guru membacakan aturan main dalam pembelajaran tersebut
d. Peserta didik diminta untuk memahami beberapa latihan yang sudah
disiapkan pada lembar kuis yang disediakan
e. Peserta didik mendiskusikan jawaban dari kuis yang diberkan
f. Guru memfasilitasi peserta didik dalam berdikusi
g. Guru memanggil salah satu nomor yang sudah didapat oleh masing-masing
anggota kelompok
h. Peserta didik yang nomornya terpanggil berdiri dan memberikan jawaban dari
kuis yang diberikan
i. Langkah tersebut berulang hinggan soal dalam kuis habis
j. Guru bersama peserta didik menyimpulkan jawaban akhir dari semua
pertanyaan yang diberikan

3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membuat rangkuman pembelajaran hari ini dan
dikumpulkan
b. Guru memberitahukan materi selanjutnya
c. Guru menutup pembelajaran dengan salam

Pertemuan 4 : Memahami Posisi Garis Terhadap Sumbu-X dan Sumbu-Y


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru menjelaskan tujuan yang akan dicapai yakni tentang cara memahami
posisi garis terhadap sumbu-X dan sumbu-Y

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta mengamati dan menyimak materi pada buku halaman
58 mengenai macam-macam posisi garis, yakni sejajar, tegak lurus dan
berpotongan
b. Peserta didik menyebutkan garis-garis yang sejajar, tegak lurus, dan
berotongan dengan sumbu-X berdasarkan gambar halaman 58
c. Guru memberikan apresiasi dan umpan balik
d. Peserta didik dibagikan amplop kecil yang berisi 1 soal latihan seperti pada
halaman 61
e. Peserta didik mencoba menyelesaikannya dengan berpacu pada buku paket
halaman 61
f. Peserta didik diminta untuk mengumpulkan hasil pekerjaan mereka pada
buku masing-masing

3) Penutup
a. Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan pelajaran hari ini
b. Guru menutup dengan salam

Pertemuan 5 : Pemantapan Materi


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik melakukan tanya jawab beserta guru mengenai sebelumnya

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk membaca kembali catatan dan latihan soal yang
telah mereka tulis pada buku catatan masing-masing
b. Guru membagikan kertas ulangan harian
c. Peserta didik diminta untuk mengerjakan dengan baik dengan waktu yang
ditentukan

3) Penutup
a. Peserta didik diberitahukan untuk membaca materi relasi dan fungsi untuk
persiapan pembahasan materi berikutnya
b. Peserta didik diminta untuk menyiapkan buku kotak untuk materi selanjutnya
Penilaian

a. Sikap Spiritual dan Sosial


Dilakukan pengamatan dan dicatat pada Jurnal Mengajar Guru

b. Pengetahuan dan Keterampilan


Teknik Bentuk Waktu
Indikator Penilaian Instrumen
Penilaian Penilaian Penilaian
Menentukan kedudukan suatu titik
terhadap sumbu-X dan sumbu-Y
Menentukan kedudukan suatu titik Latihan soal pada
Tugas Akhir
terhadap titik asal (0, 0) dan titik Tes PPT atau Video di
mandiri pembelajaran
tertentu (a,b) Google Drive
Memahami posisi garis terhadap
sumbu-X dan sumbu-Y
Mengetahui, Sidoarjo, 18 Juli 2022
Kepala SMP Negeri 4 Sidoarjo Guru Mata Pelajaran

Lilis Sulistyowati, S.Pd. M.Pd. Santi Nurul Khaninah, S.Pd.


NIP. 197302091997022002 NIP. -
PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 SIDOARJO
Jl. Suko – Sidoarjo Telp. 031-89663734 Fax. 031-8969833 Sidoarjo 61219
KAB
UPATEN SID OARJ O
e-mail : smpn4sidoarjo1@gmail.com website : www.smpn4sidoarjo.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 4 Sidoarjo


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VIII / Ganjil
Tahun Ajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Relasi dan Fungsi
Alokasi Waktu : 20 JP ( × 40 menit)

Tujuan Kompetensi Dasar 3 Kompetensi Dasar 4


Pembelajaran 3.3 Mendeskripsikan dan manyatakan 4.3 Menyelesaikan masalah yang berkaitan
relasi dan fungsi dengan menggunakan dengan relasi dan fungsi dengan
Setelah mengikuti berbagai representasi (kata-kata, tabel, menggunakan berbagai representasi
proses pembelajaran, grafik, diagram, dan persamaan)
peserta didik dapat:
1. Menjelaskan
dengan kata-kata
dan menyatakan
masalah sehari-
hari yang
berkaitan denga
relasi dan fungsi Indikator KD.3 Indikator KD. 4
2. Mendefinisikan 3.3.1 Menjelaskan dengan kata-kata 4.3.1 Memahami bentuk penyajian relasi
relasi dan fungsi dan menyatakan masalah sehari- 4.3.2 Menggambar grafik fungsi pada
3. Memahami hari yang berkaitan denga relasi koordinat kartesius
perbedaan antara dan fungsi
relasi dan bukan 3.3.2 Mendefinisikan relasi dan fungsi
relasi 3.3.3 Memahami perbedaan antara
4. Mengamati fungsi relasi dan bukan relasi
dan bukan fungsi 3.3.4 Mengamati fungsi dan bukan
5. Memahami fungsi
bentuk penyajian 3.3.5 Memahami korespondensi satu-
relasi satu
6. Menggambar
grafik fungsi pada
koordinat
kartesius
Materi ini meliputi Relasi, Fungsi atau pemetaan, Ciri-ciri relasi dan fungsi, Rumus fungsi,
Materi Pembelajaran
dan Grafik fungsi
Media Pembelajaran Langkah Pembelajaran
Powerpoint dan papan Pertemuan 1 : Relasi dan Penyajian Relasi
tulis. 1) Pendahuluan
a. Guru membuka pembelajaran dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
Sumber Belajar
Buku paket BSE c. Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari hari ini yakni tentang relasi dan
matematika, benda di bagaimana cara menyatakannya
lingkungan sekitar,
PPT, dan sumber 2) Kegiatan Inti
belajar dari internet a. Peserta didik dimemahami bagan pada buku paket halaman 75 atau seperti
gambar berikut :

b. Peserta didik mendengarkan dan mencermati penjelasan yang diberikan


c. Peserta didik diberikan pertanyaan “apakah relasi yang menghubungkan
antara Pak Adhim dan Wafi ?” dan seterusnya
d. Peserta didik mencoba menyatakan relasi dalam sebuah kalimat
e. Peserta didik diminta untuk menyiapkan buku tulis masing-masing dan
menanyakan pada teman sekitar tempat duduknya mengenai hobi atau
makanan kesukaan, atau pelajaran favorit, dan sebagainya
f. Setelah mendapatkan data peserta didik diminta menyusunnya dalam tabel
seperti tabel 3.2 halaman 81
g. Peserta didik dengan panduan guru mencoba untuk menyajikan data masing-
masing dalam bentuk diagram panah, diagram kartesius, dan himpunan
pasangan berurutan
h. Guru memfasilitasi peserta didik selama pembelajaran
i. Peserta didik mengumpulkan hasil kerja masing-masing

3) Penutup
a. Guru mengulas sedikit materi hari ini
b. Guru memberikan motivasi
c. Guru menutup pembelajaran dengan salam

Pertemuan 2 : Karakteristik Fungsi


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik bersama dengan guru me-review materi sebelumnya tentang
cara penyajian relasi dan menentukan relasi dari suatu masalah
d. Guru menjelaskan tujuan pertemuan kali ini yaitu mengenal ciri-ciri fungsi
dan perbedaan dengan relasi
e. Guru meminta peserta didik dengan buku tulis masing-masing dan bulpoin
untuk melakukan wawancara terhadap 5-6 orang temannya

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diberikan topik untuk melakukan wawancara, yakni tentang
tanggal lahir, tempat lahir, dan ukuran sepatu.
b. Peserta didik melakukan wawancara
c. Peserta didik mengubah data tersebut dalam bentuk tabel
d. Peserta didik menyatakan data tersebut dalam bentuk diagram panah
e. Peserta didik diminta membandingkan diagram panah saat ini dengan
pertemuan sebelumnya
f. Peserta didik mengidentifikasi perbedaan yang mereka temukan
g. Peserta didik bersama dengan guru menentukan ciri-ciri fungsi berdasarkan
pernyataan yang sudah ditemukan

3) Penutup
a. Guru menyimpulkan pembelajaran hari ini
b. Guru meminta peserta didik untuk belajar materi selanjutnya
c. Guru menutup palajaran dengan salam

Pertemuan 3 : memahami bentuk penyajian fungsi


1) Pendahuluan
a. Guru memberikan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan kali ini,
yakni cara menyajikan fungsi dengan persamaan fungsi, tabel, dan grafik

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik membentuk kelompok dengan anggota 4 orang
b. Peserta didik diberikan LKPD tentang cara menyajikan fungsi
c. Peserta didik memahami soal pada LKPD
d. Peserta didik mendengarkan dan memahami penjelasan yang diberikan
e. Peserta didik menyelesaikan soal yang ada dengan berdiskusi kelompok
f. Salah satu peserta didik mempresentasikan hasil diskusi dan ditanggapi oleh
peserta didik dari kelompok lain
g. Guru memandu jalannya presentasi
h. Peserta didik menyimpulkan bersama hasil pelajaran kali ini dengan guru

3) Penutup
a. Guru memberikan motivasi kembali kepada peserta didik
d. Guru menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan 4 : korespondensi satu-satu


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik menjelaskan tujuan yang akan dicapai yakni tentang
korespondensi satu-satu

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik membentuk kelompok belajar seperti pertemuan sebelumnya
b. Masing-masing kelompok diberikan sebuah amplop yang berisi pertanyaan-
pertayaan yang harus diselesaikan
c. Masing-masing peserta didik diberikan tugas untuk menggali informasi baik
dari buku maupun internet mengenai contoh korespondensi satu-satu,
perbendaannya dengan fungsi, dan mencari banyak anggota himpunan yang
mungkin terbentuk antara satu himpunan A dan himpunan B
d. Peserta didik berdiskusi tentang hal-hal yang sudah diperoleh
e. Guru memanggil salah satu anggota dalam sebuah kelompok untuk
mempresentasikan hasil diskusinya di depan
f. Peserta didik dari kelompok lain menanggapi atau memberikan komentar
g. Peserta didik yang telah melakukan presentasi menunjuk peserta didik lain
untuk menggantikannya, bergilir hingga semua pertanyaan terjawab
h. Masing-masing peserta didik mencatat setiap hasil presentasi

3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membaca kembali hasil yang telah didapat
b. Guru memotivasi peserta didik
c. Guru menutup dengan salam

Pertemuan 5 : pemantapan materi


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik melakukan tanya jawab beserta guru mengenai sebelumnya

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk membaca kembali catatan dan latihan soal yang
telah mereka tulis pada buku catatan masing-masing
b. Guru membagikan kertas ulangan harian
c. Peserta didik diminta untuk mengerjakan dengan baik dengan waktu yang
ditentukan

3) Penutup
a. Peserta didik diberitahukan untuk membaca materi persamaan garis lurus
untuk persiapan pembahasan materi berikutnya
Penilaian
a. Sikap Spiritual dan Sosial
Dilakukan pengamatan dan dicatat pada Jurnal Mengajar Guru

b. Pengetahuan dan Keterampilan


Teknik Bentuk
Indikator Penilaian Instrumen Waktu Penilaian
Penilaian Penilaian
Menjelaskan dengan kata-kata dan
menyatakan masalah sehari-hari yang Latihan
berkaitan denga relasi dan fungsi Tugas soal pada Akhir
Tes
mandiri PPT atau pembelajaran
Memahami perbedaan antara relasi dan Video di
bukan relasi
Mengamati fungsi dan bukan fungsi Google
Drive
Memahami bentuk penyajian relasi
Menggambar grafik fungsi pada koordinat
kartesius

Mengetahui, Sidoarjo, 18 Juli 2022


Kepala SMP Negeri 4 Sidoarjo Guru Mata Pelajaran

Lilis Sulistyowati, S.Pd. M.Pd. Santi Nurul Khaninah, S.Pd.


NIP. 197302091997022002 NIP.
PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 SIDOARJO
Jl. Suko – Sidoarjo Telp. 031-89663734 Fax. 031-8969833 Sidoarjo 61219
KAB
UPATEN SID OARJ O
e-mail : smpn4sidoarjo1@gmail.com website : www.smpn4sidoarjo.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 4 Sidoarjo


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VIII / Ganjil
Tahun Ajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Persamaan Garis Lurus
Alokasi Waktu : 20 JP ( × 40 menit)

Tujuan Kompetensi Dasar 3 Kompetensi Dasar 4


Pembelajaran 3.4 Menganalisis fungsi linear (sebagai 4.4 Menyelesaikan masalah kontekstual
persamaan garis lurus) dan yang berkaitan dengan fungsi linear
Setelah mengikuti menginterpretasikan grafiknya yang sebagai persamaan garis lurus
proses pembelajaran, dihubungkan dengan masalah
peserta didik dapat: kontekstual

Indikator KD.3 Indikator KD. 4


1. Menggambar
grafik persamaan 3.4.1 Menganalisis persamaan garis 4.1.4 Menentukan kemiringan
garis lurus lurus persamaan garis lurus
3.4.2 Memahami sifat-sifat persamaan 4.1.5 Menyelesaikan persamaan garis
2. Menentukan
gradien garis lurus garis lurus lurus dengan kemiringan m dan
melalui titik (x1,y1)
3. Menentukan
persamaan garis
lurus

Persamaan garis lurus meliputi persamaan garis lurus, kemiringan garis, titik potong garis,
Materi Pembelajaran
dan kedudukan dua garis.

Media Pembelajaran Langkah Pembelajaran


Powerpoint dan papan Pertemuan 1 : Persamaan garis lurus
tulis. 1) Pendahuluan
a. Guru membuka pembelajaran dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
Sumber Belajar c. Guru menyampaikan tujuan materi yang akan dipelajari hari ini yakni tentang
Buku paket BSE grafik persamaan garis lurus
matematika, benda di 2) Kegiatan Inti
lingkungan sekitar, a. Peserta didik mengamati grafik pada buku paket halaman 139 atau seperti
PPT, dan sumber gambar berikut :
belajar dari internet
b. Peserta didik mengamati titik-titik yang dilewati masing-masing garis
c. Peserta didik mencermati hubungan titik-titik yang terbentuk dengan
persamaan garisnya
d. Peserta didik dipandu untuk membuat tabel sehingga memudahkan dalam
memecahkan masalah tersebut
e. Dilakukan hal yang sama sampai gambar 4
f. Guru membuka forum diskusi dengan memberikan pertanyaan “apakah
perbedaan dari gambar 1, 2, 3 dan 4 ?” dan “apakah persamaan dari gambar
1, 2, 3 dan 4 ?”
g. Peserta didik memberikan jawaban sesuai dengan hasil pengamatannya
h. Peserta didik lain diharapkan memberikan tanggapannya
i. Guru memandu jalannya diskusi

3) Penutup
a. Peserta didik menuliskan hasil dari diskusi kelas
b. Guru menyimpulkan bersama hasil diskusi
c. Guru mengapresiasi kinerja peserta didik
d. Guru menutup kelas dengan salam

Pertemuan 2 : Penerapan Persamaan Garis Lurus


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik bersama dengan guru me-review materi sebelumnya tentang
grafik persamaan garis lurus
d. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari hari ini
2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik membentuk kelompok belajar dengan anggota 4-5 orang
b. Peserta didik duduk melingkar sesuai dengan kelompok masing-masing
c. Masing-masing anggota kelompok mendapat nomor anggota dan soal
masing-masing
d. Peserta didik yang mendapat nomor yang sama berkumpul membentuk satu
kelompok lagi
e. Sebelum memulai, peserta didik mendengarkan arahan dan cara yang
diberikan untuk menyelesaikan masalah yang diberikan
f. Diberikan kertas yang berisi soal pada masing-masing kelompok dengan
masalah yang berbeda-beda
g. Peserta didik mengerjakan dengan memperhatikan contoh pada kertas yang
sudah dibagikan
h. Guru memfasilitasi peserta didik untuk berdiskusi menyelesaikan masalah
i. Jika sudah selesai peserta didik kembali ke kelompok semula dan
menjelaskan kepada anggota yang lain tentang hasil diskusinya
j. Guru mencocokkan kembali hasil diskusi yang telah dilakukan

3) Penutup
a. Peserta didik mencatat pelajaran pada buku masing-masing
b. Guru memberikan motivasi dan apresiasi kepada hasil usaha mereka
c. Guru menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan 3 : kemiringan persamaan garis lurus


1) Pendahuluan
a. Guru memberikan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk menyimak materi mengenai kemiringan suatu
garis dengan melihat tabel pada buku paket halaman 150
b. Peserta didik mencermati kalimat pada tabel tersebut
c. Peserta didik melengkapi tabel pada halaman 152 sebagai latihan
d. Guru memberikan bulpoin yang akan digilir dengan bernyanyi
e. Peserta didik yang memegang bolpoin ketika lagu berhenti, maka dialah yang
akan menjawab pertanyaan nomor 1
f. Langkah diatas berulang hingga soal terjawab seluruhnya
g. Peserta didik melengkapi catatan atau membenarkan jawaban jika terdapat
kesalahan pada buku tulis masing-masing
3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membuat rangkuman pembelajaran hari ini
b. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya
c. Guru menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan 4 : persamaan garis melalui m dan titik A (x1,y1)


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik mencermati tabel pada halaman 160 tentang bentuk persamaan
lain yang melewati gradien dan satu titik
b. Peserta didik mendengarkan uraian materi yang disampaikan oleh guru
c. Peserta didik diberikan beberapa soal serupa
d. Peserta didik berdiskusi dengan teman sebangkunya
e. Peserta didik diberikan tantangan untuk mempresentasikan hasil yang didapat
f. Guru mempersilahkan jika ada jawaban lain
g. Peserta didik mencatat hasil jawaban yang sudah dicocokkan

3) Penutup
a. Peserta didik diberikan beberapa latihan untuk dikerjakan di rumah
b. Guru menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan 5 : persamaan garis melalui titik A (x1,y1) dan titik B (x2,y2)


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari
2) Kegiatan inti
a. Peserta didik mencermati tabel pada halaman 165 tentang bentuk persamaan
lain yang melewati dua titik
b. Peserta didik mendengarkan uraian materi yang disampaikan oleh guru
c. Peserta didik diberikan beberapa soal serupa
d. Peserta didik berdiskusi dengan teman sebangkunya
e. Peserta didik diberikan tantangan untuk mempresentasikan hasil yang didapat
f. Guru mempersilahkan jika ada jawaban lain
g. Peserta didik mencatat hasil jawaban yang sudah dicocokkan

3) Penutup
a. Peserta didik diberikan beberapa latihan untuk dikerjakan di rumah
b. Guru menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan 6 : sifat-sifat garis lurus


1) Pendahuluan
d. Guru membuka dengan ucapan salam
e. Guru memeriksa kehadiran peserta didik

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik

3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membuat rangkuman pembelajaran hari
b. Peserta didik diberitahukan hal-hal yang perlu disiapkan untuk pertemuan
selanjutnya

Pertemuan 7 : pemantapan materi


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
c. Peserta didik melakukan tanya jawab beserta guru mengenai materi
persamaan garis lurus melalui gradien dan titik
2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk membaca kembali catatan dan latihan soal yang
telah mereka tulis pada buku catatan masing-masing
b. Guru membagikan kertas ulangan harian
c. Peserta didik diminta untuk mengerjakan dengan baik dengan waktu yang
ditentukan

3) Penutup
a. Peserta didik diberitahukan untuk membaca materi persamaan linier dua
variabel untuk persiapan pembahasan materi berikutnya
Penilaian
a. Sikap Spiritual dan Sosial
Dilakukan pengamatan dan dicatat pada Jurnal Mengajar Guru

b. Pengetahuan dan Keterampilan


Teknik Bentuk Waktu
Indikator Penilaian Instrumen
Penilaian Penilaian Penilaian
Menganalisis persamaan garis lurus
Memahami sifat-sifat persamaan garis lurus Latihan soal
pada PPT
Menentukan kemiringan persamaan garis Tugas Akhir
Tes atau Video di
lurus mandiri pembelajaran
Google
Drive
Menyelesaikan persamaan garis lurus dengan
kemiringan m dan melalui titik (x1,y1)

Mengetahui, Sidoarjo, 18 Juli 2022


Kepala SMP Negeri 4 Sidoarjo Guru Mata Pelajaran

Lilis Sulistyowati, S.Pd. M.Pd. Santi Nurul Khaninah, S.Pd.


NIP. 197302091997022002 NIP.
PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 4 SIDOARJO
Jl. Suko – Sidoarjo Telp. 031-89663734 Fax. 031-8969833 Sidoarjo 61219
KAB
UPATEN SID OARJ O
e-mail : smpn4sidoarjo1@gmail.com website : www.smpn4sidoarjo.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 4 Sidoarjo


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VIII / Ganjil
Tahun Ajaran : 2022 / 2023
Materi Pokok : Persamaan Linier Dua Variabel (SPLDV)
Alokasi Waktu : 15 JP ( × 40 menit)

Tujuan Kompetensi Dasar 3 Kompetensi Dasar 4


Pembelajaran 3.5 Menjelaskan sistem persamaan linear 4.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan
dua variabel dan penyelesaiannya yang dengan sistem persamaan linear dua
Setelah mengikuti dihubungkan dengan masalah variabel
proses pembelajaran, kontekstual
peserta didik dapat:
1. Memahami konsep
persamaan linear Indikator KD.3 Indikator KD. 4
dua variable 3.5.1 Memahami konsep persamaan 4.5.1 Menyelesaikan sistem persamaan
2. Menyelesaikan linear dua variabel linear dua variable dengan
sistem persamaan menggambar grafik
linear dua variable 4.5.2 Menyelesaikan sistem persamaan
dengan linear dua variable dengan
menggambar grafik substitusi
3. Menyelesaikan 4.5.3 Menyelesaikan sistem persamaan
sistem persamaan linear dua variable dengan
linear dua variable eliminasi
dengan substitusi 4.5.4 Menyelesaikan sistem persamaan
4. Menyelesaikan linear dua variable khusus
sistem persamaan
linear dua variable
dengan eliminasi
5. Menyelesaikan
sistem persamaan
linear dua variable
khusus

Konsep persamaan linear dua variabel, menyelesaikan SPLDV dengan metode


Materi Pembelajaran
grafik, substitusi, dan eliminasi, menyelesaikan SPLDV khusus

Media Pembelajaran Langkah Pembelajaran


Poweroint, papan tulis, Pertemuan 1 : Memahami Konsep Persamaan Linear Dua Variabel
dan internet
1) Pendahuluan
Sumber Belajar a. Guru membuka pembelajaran dengan ucapan salam
Buku paket BSE b. Peserta didik berdo’a memulai pembelajaran
matematika, benda di c. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
lingkungan sekitar, d. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yakni mengenai konsep persamaan
PPT, dan sumber linier dua variabel
belajar dari internet
2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diingatkan kembali tentang bab sebelumnya, yakni persamaan
garis lurus yang akan dihubungkan pada bab ini
b. Peserta didik diminta untuk membuka materi tentang konsep persamaan
linear dua variabel pada powerpoint
c. Peserta didik mendengarkan dan mencermati penjelasan materi yang dibeikan
d. Peserta didik diberikan masalah yang serupa seperti pada buku halaman 193
e. Peserta didik mencermati permasalahan yang diberikan
f. Peserta didik membaca dengan seksama maksud dari bacaan tersebut
g. Peserta didik menentukan variabel yang mampu mereka temukan
h. Peserta didik menentukan bentuk persamaan yang mampu mereka temukan
i. Peserta didik mencocokkan jawaban masing-masing dengan melihat cara
pada tabel di buku halaman 198

3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membuat rangkuman pembelajaran hari ini di
buku tulis masing-masing
b. Peserta didik diberitahukan untuk membaca materi selanjutnya tentang
menyelesaikan SPLDV dengan metode grafik
c. Guru memotivasi peserta didik
d. Guru menutup dengan ucapan salam

Pertemuan 2 : Menyelesaikan SPLDV dengan Metode Grafik


1) Pendahuluan
a. Guru memberikan ucapan salam
b. Peserta didik berdo’a memulai pembelajaran
c. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
d. Guru menjelaskan tujuan yang akan dicapai pada pertemuan kali ini

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk menyimak materi yang tentang cara
menyelesaikan SPLDV dengan metode grafik pada buku halaman 206
b. Peserta didik membentuk kelompok diskusi dengan anggota 4 orang dan
menyiapkan buku kotak
c. Peserta didik diberikan masalah dalam kehidupan sehari-hari tentang SPLDV
d. Peserta didik dengan kelompok diskusinya mencoba menyelesaikan masalah
yang diberikan
e. Guru memfasilitasi peserta didik dan memandu jalannya diskusi
f. Peserta didik mengecek kebenaran jawaban dengan berdiskusi langsung tiap
kelompok kepada guru
g. Setiap peserta didik mempunyai catatan dari pelajaran hari ini

3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk berlatih dengan soal-soal yang lain untuk
memperkuat pemahamannya
b. Peserta didik diberitahukan tentang materi berikutnya dan diminta
mempelajari sebelum pelajaran
c. Guru menutup dengan ucapan salam

Pertemuan 3 : Menyelesaikan SPLDVdengan Metode Substitusi


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam
b. peserta didik berdo’a memulai pembelajaran
c. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
d. Peserta didik diberikan penegasan bahwa akan ada kuis yang harus
diselesaikan
e. Guru menjelaskan tujuan yang akan dicapai pada pertemuan kali ini
2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk menyimak materi yang tentang cara
menyelesaikan SPLDV dengan metode substitusi pada buku halaman 215
b. Peserta didik membentuk kelompok diskusi dengan anggota 4 orang seperti
pertemuan sebelumnya
c. Peserta didik diberikan masalah dalam kehidupan sehari-hari tentang SPLDV
d. Peserta didik dengan kelompok diskusinya mencoba menyelesaikan masalah
yang diberikan
e. Guru memfasilitasi peserta didik dan memandu jalannya diskusi
f. Peserta didik mengecek kebenaran jawaban dengan berdiskusi langsung tiap
kelompok kepada guru
g. Setiap peserta didik mempunyai catatan dari pelajaran hari ini
3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk berlatih dengan soal-soal yang lain untuk
memperkuat pemahamannya
b. Peserta didik diberitahukan tentang materi berikutnya dan diminta
mempelajari sebelum pelajaran
c. Guru menutup dengan ucapan salam

Pertemuan 4 : Menyelesaikan SPLDV dengan Metode Eliminasi


1) Pendahuluan
a. Guru membuka pelajaran dengan ucapan salam
b. peserta didik berdo’a memulai pembelajaran
c. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
d. Guru menjelaskan tujuan yang akan dicapai yakni tentang cara
menyelesaikan SPLDV dengan metode eliminasi
2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk menyimak materi yang tentang cara
menyelesaikan SPLDV dengan metode eliminasi pada buku halaman 221
b. Peserta didik membentuk kelompok diskusi
c. Peserta didik diberikan masalah dalam kehidupan sehari-hari tentang SPLDV
d. Peserta didik dengan kelompok diskusinya mencoba menyelesaikan masalah
yang diberikan
e. Guru memfasilitasi peserta didik dan memandu jalannya diskusi
f. Peserta didik mengecek kebenaran jawaban dengan berdiskusi langsung tiap
kelompok kepada guru
g. Setiap peserta didik mempunyai catatan dari pelajaran hari ini
3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk mengumpulkan hasil diskusi
b. Peserta didik diberitahukan materi selanjutnya dan diminta untuk berlatih
supaya lebih paham

Pertemuan 5 : Menyelesaikan SPLDV Khusus


1) Pendahuluan
a. Guru membuka dengan ucapan salam dan mengajak peserta didik berdo’a
memulai pembelajaran
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik

2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik mendengarkan dan mencermati materi yang disampaikan dalam
bentuk powerpoint atau seperti pada buku paket halaman 230
b. Peserta didik mencermati metode yang digunakan untuk memecahkan
masalah pada halaman 232dan 233
c. Peserta didik membandingkan maing-masing metode
d. Peserta didik mecoba soal pada halaman 235
e. Peserta didik diminta untuk menuliskan hasilnya di papan tulis
f. Peserta didik lain memperhatikan dan memberikan tanggapan atas jawaban
tersebut
g. Guru memandu jalannya pembelajaran
3) Penutup
a. Peserta didik diminta untuk membuat rangkuman pembelajaran hari ini
b. Peserta didik diharapkan untuk berlatih kembali di rumah
c. Guru menutup dengan ucapan salam

Pertemuan 6 : Ulangan Harian


1) Pendahuluan
a. Guru membukan dengan ucapan salam dan mengajak peserta didik berdo’a
memulai pembelajaran
b. Guru memeriksa kehadiran peserta didik
2) Kegiatan Inti
a. Peserta didik diminta untuk membaca kembali catatan dan latihan soal yang
telah mereka tulis pada buku catatan masing-masing
b. Guru membagikan kertas ulangan harian
c. Peserta didik diminta untuk mengerjakan dengan baik dengan waktu yang
ditentukan
3) Penutup
a. Peserta didik diberikan motivasi untuk terus belajar
b. Guru menutup dengan ucapan salam
Penilaian
a. Sikap Spiritual dan Sosial
Dilakukan pengamatan dan dicatat pada Jurnal Mengajar Guru

b. Pengetahuan dan Keterampilan


Teknik Bentuk Waktu
Indikator Penilaian Instrumen
Penilaian Penilaian Penilaian
Menyelesaikan sistem persamaan linear
dua variable dengan menggambar grafik

Menyelesaikan sistem persamaan linear Latihan soal


dua variable dengan substitusi pada PPT di Akhir
Tes Tugas mandiri
Google pembelajaran
Menyelesaikan sistem persamaan linear
Drive
dua variable dengan eliminasi
Menyelesaikan sistem persamaan linear
dua variable khusus

Mengetahui, Sidoarjo, 18 Juli 2022


Kepala SMP Negeri 4 Sidoarjo Guru Mata Pelajaran

Lilik Sulistyowati, S.Pd., M.Pd. Santi Nurul Khaninah, S.Pd.


NIP. 197302091997022002 NIP.

Anda mungkin juga menyukai