Anda di halaman 1dari 2

APA ITU SENAM

SYARAT MENGIKUTI HAMIL?


SENAM HAMIL Senam hamil merupakan olahraga
yang dilakukan ibu hamil untuk
mempersiapkan dalam menghadapi
1. Telah dilakukan pemeriksaan
persalinan dengan melatih teknik
kesehatan dan kehamilan oleh dokter
pernapasan, sikap tubuh, dan
atau bidan.
melatih otot-otot yang berguna
2. Dianjurkan dilakukan setelah
dalam proses persalinan sehingga
kehamilan 24 minggu.
diharapkan ibu hamil siap
3. Latihan dilakukan secara teratur dan
menghadapi persalinan fisik ataupun
disiplin.
mental.
4. sebaiknya latihan dilakukan di rumah
sakit atau dibawah pimpinan instruktur
senam.
TUJUAN SENAM
HAMIL
1. Memperkuat dan mempertahankan
elastisitas otot-otot dinding perut,
otot-otot dasar panggul, ligament
dan jaringan yang berperan dalam
mekanisme persalinan. SENAM
HAMIL
2. Melonggarkan persendian yang
berhubungan dengan proses
persalinan.
3. Membentuk sikap tubuh yang prima
sehingga dapat membantu
mengatasi keluhan-keluhan, letak
janin dan sesak napas. "We exist because we care."
4. Memperoleh cara melakukan
kontraksi dan relaksasi yang
HILDA OKTAFIA SUKMAWATI
sempurna. 202206030033
5. Menguasai teknik pernapasan dalam D3 KEBIDANAN SEMESTER 2
persalinan. UNIVERSITAS KADIRI
6. Dapat mengatur diri pada
ketenangan.
GERAKAN
DASAR SENAM 3. Lakukan
merangkak
sikap
dengan
6. Berbaring
pegang
telentang,
kedua lutut

HAMIL
dengan kedua tangan
meletakkan kepala di
dan rileks. Lakukan
antara kedua tangan lalu kegiatan berikut:
menoleh ke samping
kanan/kiri,
1. Duduk bersila dan tegak, selanjutnya turunkan badan hingga dada Buka mulut secukupnya, tarik napas dalam
kedua lengan mengarah menyentuh kasur dengan menggeser siku semaksimal mungkin, ketupkan. Mengejanlah
kedepan dan santai. sejauh mungkin kesamping. bertahanlah pada seberti buang air besar, gerakkan badan ke
Lakukan sebanyak posisi tersebut selama 1 menit, kemudian bawah dan ke depan. Setelah tidak dapat
menahan lelah, kembali ke posisi awal. ulangi
mungkin dalam posisi tingkatkan menjadi 5-10 menit atau sesuai
gerakan ini 3-4 kali dengan interval 2 menit
sehari-hari. kekuatan ibu hamil.

2. Sikap merangkak, jarak


4. Berbaring miring ke kiri
(lebih baik kearah
HENTIKAN SENAM
antara kedua tangan punggung bayi), lutut HAMIL JIKA MENGALAMI
sama dengan jarak antara
kedua bahu. Keempat
kanan diletakkan di depan
lutut kiri (ganjal dengan
TANDA DAN GEJALA
anggota tubuh tegak lurus bantal). lengan kanan SEPERTI :
pada lantai dengan badan ditekuk didepan dan
sejajar lantai. Lakukan lengan kiri letakkan 1. Timbul rasa nyeri pada kepala,
gerakan ini : dibelakang. nyeri persendian, nyeri pada dada
Tundukkan kepala, lihat dan denyut jantung meningkat >
perut bagian bawah dan 5. Berbaring miring, kedua
lutut dan kedua lengan 140×/menit
pinggang diangkat sambil
ditekuk, bawah kepala 2. Kontraksi rahim yang lebih sering
mengempiskan perut dan
mengerutkan lubang anus. diberi bantal, demikian (interval < 20 menit)
juga bawah perut agar 3. Perdarahan , keluar cairan
perut tidak menggantung. ketuban
Tutup mata, tenang, atur
Selanjutnya turun kan 4. Mual muntah
napas dengan berirama.
pinggang dengan 5. Pembengkakan menyeluruh
mengangkat kepala 6. Aktivitas janin berkurang
sambil melemaskan otot-
otot dinding perut dan otot
dasar panggul. Lakukan
sebanyak 8 kali.

Anda mungkin juga menyukai