Anda di halaman 1dari 19

2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page i

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI .................................................................................................................................................... i


PENYUSUN .................................................................................................................................................... ii
PETA KONSEP ............................................................................................................................................... iii
GLOSARIUM ................................................................................................................................................ iv
PENDAHULUAN .......................................................................................................................................... 1
A. Identitas Modul ........................................................................................................................... 1
B. Kompetensi Dasar ..................................................................................................................... 1
C. Deskripsi ........................................................................................................................................ 1
D. Petunjuk Penggunaan Modul ................................................................................................ 2
E. Materi Pembelajaran ................................................................................................................ 2
KEGIATAN PEMBELAJARAN ............................................................................................................. 4
A. Tujuan ............................................................................................................................................. 4
B. Uraian Materi ............................................................................................................................... 4
C. Rangkuman .................................................................................................................................... 11
D. Penilaian Diri ................................................................................................................................ 11
EVALUASI ..................................................................................................................................................... 19
DAFTAR PUSTAKA ................................................................................................................................... 21

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page i
It’s Possible

BAHASA DAN SASTRA INGGRIS


KELAS XII

Oleh : MARNI HARTATI,M.Pd

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN MENENGAH
DIREKTORAT PSMA
2020

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page ii
PETA KONSEP

Struktur
Unsur Kebahasaan:
Teks
Fungsi sosial: -Memulai -Kalimat pernyataan dan pertanyaan
menyatakan -Menanggapi terkait konsensi
hasil yang (diharapkan/ -Kata untuk menyatakan konsensi: even
diluar dugaan. di luar though, although
dugaan) -Kosa kata: tindakan dan kegiatan yang
terkait dengan pembelajaran di SMA dan
kehidupan peserta didik sebagai remaja

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page iii
GLOSARIUM

Although : bagaimanapun
eventhough : walaupun
though : meskipun
despite : meskipun
In spite of : meskipun
Conjunction : kata penghubung
Contstrantive conjuction : Kata penghubung yang menghubungkan dua
kalimat yang berlawanan makna

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page iv
PENDAHULUAN

A. Identitas Modul
Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Inggris
Kelas/Semester : XII / Genap
Materi Pokok : Consensus
Alokasi Waktu : 5 Minggu x 4 Jam Pelajaran @45 Menit

B. Kompetensi Dasar
3.7.Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi
transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta
informasi terkait konsesi, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan
unsur kebahasaan even though, although)
4.7 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
memberi dan meminta informasi terkait konsesi, dengan memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

C. Deskripsi
Dalam bahasa keseharian baik yang lisan maupun tulis, kita akan sering
menggunakan conjuction atau kata sambung. Conjuction adalah kata sambung yang
memiliki fungsi yang berbeda. Conjunction berfungsi untuk dapat menghubungkan
sebuah kata dengan kata, frase dengan frase, klausa dengan klausa, atau sebuah
kalimat dengan kalimat lain dalam sebuah paragraf.

Pada modul ini, kita fokus mempelajari tentang Subordinate Conjunctions Indicating
Contrast yaitu kata penghubung yang digunakan untuk menggabungkan dua klausa
yang terkait namun saling bertentangan, yaitu antara klausa bebas
(main/independent clause) dan klausa terikat (subordinate/dependent clause).
Dengan adanya konjungsi, akan membantu menghindari kesalahpahaman atau
maksud yang timpang tindih.

Bacalah modul ini dengan seksama, ikuti petunjuk penggunaannya dengan


sistematis.

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 2
D. Petunjuk Penggunaan
Modul ini akan membantu Anda untuk mempermudah memahami, mempraktikkan
dan menganalisis materi dalam proses pembelajaran. Pada modul ini diharapkan
Anda benar-benar mampu memahami secara utuh materi yang ada pada modul ini.
Secara khusus, perhatikan petunjuk penggunaan modul berikut ini :

1. Modul ini dapat Anda pelajari secara mandiri atau kelompok, baik di sekolah
maupun diluar sekolah
2. Anda dapat mempelajari modul ini dengan membaca, melihat dan mengamati
contoh-contoh dari gambar atau Anda dapat mengakses video dan web, dengan
cara diskusi, demonstrasi , simulasi dan tanya jawab.
3. Diskusikan dengan teman Anda, atau membentuk kelompok diskusi yang efektif.
4. Kerjakan latihan-latihan dan evaluasi yang ada pada modul ini.
5. Pelajari sumber-sumber belajar lainnya tentang pembelajaran yang tepat dan
sesuai dengan kompetensi yang diharapkan.
6. Jika ada kendala dan Anda mengalami kesulitan, diskusikan kembali dengan
teman Anda. Jika masih belum mendapatkan jawaban yang kurang memuaskan
tanyakan kepada guru atau pakar lainnya.

E. Materi Pembelajaran
Apa itu Conjunction
Conjunction adalah konjungsi atau kata penghubung dalam Bahasa Inggris.
Sebuah Conjunction dapat menghubungkan antar kata, ungkapan dengan ungkapan,
serta kalimat dengan kalimat.
Di sini kita fokus pada penggunaan Conjunction untuk menghubungkan dua
kalimat menjadi satu kalimat efektif. Dengan adanya konjungsi, akan membantu
menghindari kesalahpahaman atau maksud yang timpang tindih.

Apa itu Contrastive


Setelah paham apa itu Conjunction, kita lanjut ke CONTRASTIVE ya. Dari melihat
katanya, apakah kamu bisa menebak artinya? Contrast. Kalau di Bahasa Indonesia
menjadi Kontras. Hm… apa ya artinya “Contrast”?
Munurut Oxford Dictionary, Contrast berarti the state of being strikingly different
from something else. Jadi kontras berarti memperlihatkan perbedaan nyata. Kontras
dapat juga dikatakan berlawanan atau Opposite. Seperti black & white, sad & happy,
beautiful & ugly, easy & hard, up & down, dan masih banyak lagi.

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 3
CONTRASTIVE CONJUNCTION ADALAH
Contrastive Conjunction adalah konjungsi yang menghubungkan dua kalimat
Bahasa Inggris yang bersifat kontra. Artinya hubungan antar kalimat pertama
dengan kedua sifatnya berbeda atau berlawanan.
Ada beberapa Contrastive Conjuction populer dan biasa digunakan dalam kalimat
Bahasa Inggris. Mereka adalah Though, Although, Even though, Even if, Unless, Yet,
But, However, Despite, In spite of, Whereas Nevertheless, & Notwithstanding. Apabila
diterjemahkan ke Bahasa Indonesia, berbagai konjungsi kontras itu memiliki arti
meskipun, bagaimanapun, walaupun, sedangkan, tapi, dsb. Hal ini nggak mutlak lho.
Kamu juga harus melihat konteks kalimatnya. Bukan menerjemahkan per kata ya.
Konjungsi Kontras dapat digunakan dalam Kalimat Bahasa Inggris berbagai
tenses. Cocok digunakan pada pola Present Tense, Past Tense, maupun Future Tense.
Memang masih ada konjungsi lainnya tergolong Konjungsi Kontras. Akan tetapi,
konjungsi di atas sudah mewakili Konjungsi Contrastive. Tentu ada kata penghubung
dalam Bahasa Inggris yang sudah pernah kamu dengar sebelumnya tapi ingin
dipahami lebih lanjut. Yuk simak penjelasan masing-masing berikut.
1. Although
Although memiliki arti meskipun atau walaupun, although juga digunakan pada
subordinate clause dan mengekspresikan suatu aksi pada main clause. Di dalam
Bahasa Inggris, though lebih umum digunakan untuk percakapan
informal.Namun, although lebih banyak dipakai untuk menghubungkan kedua
kalimat yang bersifat resmi ataupun formal.
Contoh:
 Although I know him so well, I never talk to him
(walaupun aku mengenalnya dengan baik, aku tidak pernah berbicara
padanya)
 Although you love me, you never be part of my life
(meskipun kamu mencintai ku, kamu tidak akan pernah menjadi bagian dari
hidupku)
 We can play this game although we never know it before
(kami dapat bermain permainan ini meskipun kami tidak pernah tahu
sebelumnya)
 Lala and Nina are bestfriends although they seldom to meet
(lala dan nina adalah sahabat baik meskipun mereka jarang bertemu).
 They come to my house although now is raining
(mereka datang kerumah ku meskipun sekarang hujan)

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 4
2. Eventhough
sama dengan although, eventhough juga memiliki arti walaupun ataupun
meskipun, eventhough dapat juga digunakan di awal sebuah kalimat. Kata hubung
ini seringkali digunakan untuk kalimat yang jauh lebih formal.
Contoh:
 Eventhough I am sick, I should to finish this work
(meskipun aku sakit, aku harus menyelesaikan pekerjaan ini)
 Eventhough you accompany me, I still feel so afraid
(meskipun kamu menemani ku, aku masih merasa sangat takut)
 Dona doesn’t use this dress eventhough she likes it
(Dona tidak akan memakai pakaian ini meskipun dia menyukainya)
 Kent will come back to Indonesia eventhough he still studies in Australia
(Kent akan kembali ke Indonesia meskipun dia masih belajar di Australia)
 He never knows my heart eventhough I tell to him
(dia tidak akan pernah tau hatiku meskipun aku berkata kepadanya)

3. Though
Penggunaan “though” dalam Bahasa Inggris lebih ke arah percakapan informal.
Bahkan konjungsi tersebut sering disingkat “tho” saja. Walaupun disingkat, ini
tidak mengubah artinya sama sekali.
Apabila sering menonton film atau serial tv berbahasa Inggris, pastinya familiar
banget dengan kata “tho”. Conjunction ini sering digunakan oleh para aktor
ataupun aktris saat melakukan percakapan dan ditempatkan pada akhir kalimat.
Dalam Bahasa Indonesia, Konjungsi THOUGH berarti meskipun, walaupun,
tetapi, namun, tergantung kalimatnya. Kata penghubung Though dapat
ditempatkan di awal, tengah ataupun di akhir kalimat Bahasa Inggris.
Lihat cara menggabungkan 2 kalimat menjadi satu dengan konjungsi Though.
Perhatikan penggunaan tanda baca koma (,) dalam contoh kalimat menggunakan
Conjunction contras yaitu Though.
Contoh:
 Though it is hot, I will drink it
(meskipun panas, aku akan tetap meminum nya)
 Though You are sick, you should do your work
(meskipun kamu sakit, kamu harus mengerjakan tugas)
 We should sing this song, though we forget the lyric
(kami harus bernyanyi lagu ini, walaupun kami lupa liriknya)

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 5
 Uncle Sam is so kind. I don’t like his wife though.
(Paman Sam sangat baik. Namun aku tak suka istrinya.)

4. Contrastive Preposition DESPITE & IN SPITE OF


Pernahkah kamu menggunakan Despite atau In Spite Of dalam Bahasa Inggris?
Penggunaan kata DESPITE dan IN SPITE OF selalu diikuti oleh kata benda
(noun), kata ganti (pronoun) & present participle (V-ing). Oleh sebab itu, mereka
tergolong Preposition.

Despite & In Spite Of masing-masing memiliki arti yang sama, yaitu meskipun,
walaupun, bagaimana pun, terlepas, kendatipun. Kata penghubung Despite
cenderung lebih formal. Tapi mereka memilik arti yang sama.

Jadi, Despite & In Spite Of adalah contoh Contrastive Preposition yang diikuti
oleh kata benda, kata ganti dan kata kerja Verb-ing. Tetap ingat penggunaan IN
dan OF hanya pada kata SPITE saja. Jangan sampai tertukar ya! Yuk baca contoh
Contrastive Preposition Despite dan In Spite Of berikut ini.

 I couldn’t sleep well.


I was in a comfortable room.
I couldn’t sleep well despite being in a comfortable room.
(Saya tak bisa tidur nyenyak walaupun berada di kamar yang nyaman.)
 She said everything to me.
I can’t stop thinking of her.
Despite everything she said to me, I can’t stop thinking of her.
(Terlepas dari semua yang ia katakana kepadaku, aku tak bisa berhenti
memikirkannya.)
 Diana is still doing her homework.
She is very tired.
Diana is still doing her homework in spite of being very tired.
(Diana masih mengerjakan pekerjaan rumahnya (PR) meskipun sangat
kelelahan.)
 Arif was totally unwell.
He came earlier than his friends to the football training.
In spite of the fact that he was totally unwell, Arif came earlier than his
friends to the football training. (Walaupun ia benar-benar tidak sehat, Arif
datang lebih awal daripada teman-temannya ke pelatihan sepakbola.

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 6
KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Tujuan
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Menirukan percakapan tentang memberi dan meminta informasi tindakan
memberi dan meminta informasi terkait konsesi sesuai dengan konteks
penggunaannya.
 Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan percakapan
tersebut.
 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang digunakan
dalam percakapan tersebut.
 Membandingkan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan beberapa
percakapantersebut.
 Melakukan tindakan komunikatif memberi dan meminta informasi terkait
konsesi sesuai dengan konteks yang berbeda.
 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
memberi dan meminta informasi terkait konsesi, dengan memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

2. Uraian Materi
Practice the following dialogue and answer the questions.
Lucy : Hi...Wayan . I heard you joined a camp. Is that true?
Wayan : Yes, that’s right. I joined kids’ camp in Batu.
Lucy : What is kids’camp?
Wayan : It is a camp for kids. We learn many things such as how to keep our faith
to God, how to be discipline and how to be responsible.
Lucy : How long was the camp held?
Wayan : For three days, but it didn’t feel too long because all the activities done
were interesting. Don’t you want to join it next year?
Lucy : Although the faculty was good but it needed more services.
Wayan : What happened there?
Lucy : The breakfast and dinner were excellent but the lunch was too late.
They failed to replenish soap and towelsin bath room too.
Wayan : Although it’s not large, the room was clean. Besides, there was
airconditioner which made the air fresher.

1. What does Lucy want to know?


2. What camp was joined by Wayan?
3. Why was the kid’s camp held?
4. How long was the kid’s camp held?
5. Did Wayan enjoy the kid’s camp? Show the reason.
6. What did wayan complain of?
7. How was the condition of Wayan’s room?
8. Is Lucy going to join the kid’s camp next year?
9. Look at the underlined sentence.
Although the facility was beautiful but it needed more services.
Although it’s not large, the room was clean.
What do you cal for those sentences?
10. Why did Wayan use such kinds of expression?

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 7
Bagaimana? Apakah Anda dapat menjawab seluruh pertanyaan dengan mudah?
Mari kita bahas bersama.
Dialog tersebut adalah antara Lucy dan Wayan dimana mereka sedang
berbincang tentang pengalaman Wayan mengikuti perkemahan. Wayan merasa
senag mengikuti perkemahan, itulah kenapa Wayan mengatakan bahwa walaupun
perkemahannya berlangsung selama 3 hari, namun terasa lebih singkat karena
aktivitas yang dilaksanakannya menarik, namun begitu, perhatikan kalimat yang
tercetak miring dan tebal pada bagian akhir dialog!. Kalimat Although the faculty
was good but it needed more services dan Although it’s not large, the room was
clean adalah kalimat yang akan lebih kita fokuskan pada pembahasan ini.
Pada kalimat Although the faculty was good but it needed more services,
terdapat dua kalimat yang bisa berdiri sendiri yaitu the faculty was good dan it
needed more services namun memiliki makna yang saling bertentangan. Untuk
menggabungkan keduanya maka digunakan dua kata penghubung yaitu although
dan but. Perhatikan bahwa kata although dapat diletakan di awal kalimat.
Pada kalimat Although it’s not large, the room was clean, terdapat 2 kalimat
yang bisa berdiri sendiri dan memiliki makna yang saling bertentangan yaitu it’s not
large dan the room was clean. Keduanya kemudian dihubungkan dengan kata
penghubung although. Perhatikan tanda baca koma diletakan setelah kalimat
pertama karena tidak ada lagi kata penghubung selain although.

Setelah mempelajari materi ajar diatas, Pilihlah salah satu emotikon berikut untuk
menunjukan sejauh mana pemahaman Anda terkait materi yang telah dipelajari.

1 11 2

Jika Anda memilih emotikon 1, maka Anda dapat melanjutkan tahap berikutnya. Jika
emotikon 2 yang and pilih, jangan putus asa, Anda dapat kembali mempelajari bagian
yang sulit berulang kali hingga Anda paham, lalu lanjutkan ke tahap berikutnya.

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 8
3. Latihan Soal
Task 1.
Combine the two sentences into a sentence using although/eventhough. See the
example.
That coat is nice. I don’t like the price.
Although that coat is nice, I don’t like the price.

1. We still went to the seaside and still had good time. It was really windy and
raining.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
2. We were all very tired. We managed to keep working for another two hours.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
3. It was starting to get late. We all decided to stay and chat a little more.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
4. Mrs Jones had to drive thirty-five minutes to get to his condo. She gave him a lift
home, which he was very grateful for.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
5. On Saturday we all decided to go for a walk in the park. It was snowing quite
hard.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
6. Mrs. Bean was starting to get impatient and wanted to leave. Mr. Bean stayed at
the bar talking to his friend for a little while longer.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
7. We decided to go to party anyway. The roads were bad due to the snow and,
many people decided not to drive that night.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
8. The cost of shopping is a little higher at that local corner shop. We like to go
shopping there as it saves travelling.

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 9
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
9. We were able to convince him to get on the plane. Mr. Bean is very scared of
travelling by aeroplane.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
10. Sarah said she was on diet. She had ice cream after her dinner.
________________________________________________________________________________________________
________________________________________________________________________________________________

Task 2.
Match the main clause and the appropriate subordinate clause of the following
sentences.
No. Main clause Subordinate Clause
1. He lives in a very small flat a. although he was interested
2. Peter still needs to put more works b. although she has a big problem
into Mathematick. with her family.
3. She is not very sad c. eventhough I earn much money
4. The patient is still not well enough to d. Even though he’s a millionaire
come off his medication
5 Harry always gets good score e. although he gets stronger
6 Ramon didn’t show any emotion when f. even though I had a big lunch
she invented him to go for a walk
7 Everyone enjoyed the trip to the final g. even though it was raining
heavily.
8 We finished the game of footbal h. although he never studies
9 Is still feel hungry i. although he works harder this
term
10 I could not afford to buy a house j. although we lost the match

Task 3
Fill the following dialogue using conjuction although or eventhough.
1. Maria : What do you think about our football match?
Rudy : __________________________________________________________________________________
Maria : But we lost in that competition. We were really dissapointed.
Rudy : Eventhough______________________________________________________
Anas : Thank you for your support.

2. Tom : I have watered all the flowers in my garden everyday. But they don’t
grow very well.
Kenzie : Although________________________________________________________________________
if you don’t give any fertilizer on the plants.
Tom : Oh, thank you for_______________________________________________________________
Kenzie : Don’t mention it.

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 10
Task 4
Combine the two sentences into a sentence using in spite of or despite. Look at the
Following examples.
Budi is sick today. He goes to school.
Budi goes to school today in spite of being sick.
1. He’s much older than the others. He won’t the race.
____________________________________________________________________________________________
2. He is millionaire. He is not arrogant.
____________________________________________________________________________________________
3. It rained a lot. I enjoyed the holiday.
____________________________________________________________________________________________
4. They have a lot of money. They are not happy.
____________________________________________________________________________________________
5. Our new neighbour are quite nice. Their dog is a bit of nuisance.
____________________________________________________________________________________________
6. She insisted on keeping her coat on it. It was extremelly warm in the house.
____________________________________________________________________________________________
7. The weather appaled. They succeded in walking to the top of Mount Semeru/
____________________________________________________________________________________________
8. We can do Mathematic problem on time. It is difficult job.
____________________________________________________________________________________________
9. I didn’t have breakfast this morning. I was very hungry.
____________________________________________________________________________________________
10. Sheny has a car. She cannot drive her car.
____________________________________________________________________________________________

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 11
4. Rangkuman
Subordinate conjunctions adalah kata-kata penghubung yang digunakan untuk
menggabungkan dua klausa yang berkaitan, yaitu klausa bebas (main/independent
clause) dan klausa terikat (subordinate/dependent clause).
Subordinate conjunctions adalah bagian dari klausa terikat dan letaknya biasanya
mengawali sebuah klausa terikat. Tanda koma (,) harus dicantumkan untuk setiap
susunan kalimat kompleks yang didahului oleh klausa terikat. Sementara, bila
kalimat kompleks didahului klausa bebas, tanda koma tidak dipergunakan.
Subordinate conjunctions dapat berfungsi sebagai penanda waktu, tempat,
kondisi/syarat, sebab/akibat, dan perbandingan (contrast). Subordinate
conjunctions dapat berupa kata tunggal (seperti: although, when, dll.) dan dapat pula
berbentuk rangkaian kata (seperti: as long as, due to the fact that, dll.)

5. Penilaian Diri
Setelah Anda menyelesaikan latihan soal dengan hasil minimal kategori baik, maka
disilahkan Anda mengisi penilaian diri berikut untuk menilai pencapaian
kompetensi selama Anda mempelajari modul ini.

1. Learning Journal
Complete the following statements to show your learning development.
 The materials I have learned are............................................................................................
 In my opinion, the ost difficult part in this unit is...........................................................
 It is difficult for me because....................................................................................................
 The other problem(s) I face im his unit is/are..................................................................
 The effort(s) I do to solve the problem is/are...................................................................
 The support(s) which I need to solve the problem is/are...........................................

Setelah Anda selesai dengan penilaian diri, perhatikan hasil jawaban Anda.
Jika sekiranya jawaban Anda menunjukan sebagaian belum tercapai, maka
Anda sangat dianjurkan untuk mengulang pembelajaran. Jika sebagian
besar jawaban Anda sudah tercapai, maka ‘SELAMAT’ Anda dapat
melanjutkan pada tahap Evaluasi.

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 12
EVALUASI
Setelah Anda mengerjakan latihan dengan hasil kategori baik, maka Anda disilahkan
untuk mengerjakan tes akhir modul berikut ini!

Choose the best answer by crossing a, b,c, d, or e in front of the correct answer.
1. The food in the restaurant is good; however_______________________
a. it can bea easily reached
b. its parking lotsis considerably big
c. the services needs to be improved
d. it is cheaper than any other restaurant
e. the atmosphere of the restaurant is very easy

2. ______________hree people have died of cholera, the old people of the village refused to
get an injection againts it.
a. Since
b. Despite
c. Although
d. In spite of
e. However

3. The river is heavily polluted by industrial wastes; nevertheless, many people __________
a. are greatly concern about it
b. are still washingtheir clothes there
c. have the victims of it
d. do not allow children to play there
e. complainabout the danger threatening them

4. My neighbour is an employee with a modest income; ____________, his four children are
all university students.
a. nevertheles
b. despite
c. more over
d. in spite of
e. however

5. He________________, despite his low income.


a. work very hard for it
b. is unabel to meet his daily neccesities
c. was careful in spending his money
d. can afford to make a trip to Europe
e. complains about his financial condition

6. ______________ the price of gold rises sharply, people keep buying it.
a. However
b. In spite of
c. Even though
d. Neverthless
e. On the other hand

7. He could win the badminton competition__________________getting sprained ankle.


a. although
b. however

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 13
c. neverthless
d. in spite of
e. eventhough

8. The hotel provides good facilities; how ever, my wife____________________


a. has enjoyed staying there
b. has her friend move to this hotel
c. has prolonged her stay there
d. has so much to complain about
e. has promoted its good service to others

9. Vera was recently been promoted to top position in her company. Although ___________
a. she has many years experience
b. she is relativelynew in company
c. she has a master’s degree in business
d. she has proved herselfto be a good manager
e. she seems to have much self confidence

10. ________________________ his good performances as a student, he is always nervous when


doing exams.
a. Unless
b. Although
c. Instead of
d. Therefore
e. Despite

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 14
DAFTAR PUSTAKA

Wijayanti, Ira, (2016), Be Smart in English, (SMA/MA) grade XII of natural and social
science programmes, Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional,
2008.

https://englishcoo.com/contrastive-conjunction-dan-preposition/

c2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN Page 15

Anda mungkin juga menyukai