Anda di halaman 1dari 9

Karya Tulis Ilmiah Sederhana

PENGARUH ROKOK BAGI REMAJA

Dibuat Dalam Rangka Memenuhi Tugas Pembelajaran Proyek Kelas VII


“Bangunlah Jiwa dan Raganya”

Disusun oleh :
Akmal Bondan F. (VII A)
Bayu Abib D. (VII A)
Arga Priyadi P. (VII A)
Aura cinta A. (VII A)

SMP NEGERI 1 NGADIREJO


Alamat : Demangan, Ngadirejo, Temanggung, No telp. (0293) 591091 Kode Pos 65255
TAHUN 2023
LEMBAR PENGESAHAN
Karya Ilmiah
PENGARUH BAHAYA ROKOK BAGI REMAJA

Dibuat Dalam Rangka Memenuhi Tugas Pembelajaran Proyek Kelas VII


“Bangunlah Jiwa dan Raganya”

SMP Negeri 1 Ngadirejo


Tahun 2023

Ngadirejo,2 oktober 2023

Pendamping, Penulis,

Siti Nurrochmah Dani,S.P.D Akmal Bondan F.

NIP : 199203162019032010

Mengesahkan
Kepala SMP N 1 Ngadirejo

Sigit Maryuanto, S. Pd. MM. Pd.


NIP : 19710824 199903 1 006
KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kepada Allah SWT atas hidayah dan
inayah yang telah dilimpahkan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan
karya ilmiah ini.

Dalam penyusunan karya ilmiah ini, penulis banyak menerima bimbingan,


petunjuk, bantuan, saran dan dorongan dari berbagai pihak. Oleh karena itu
pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada :

1. Sigit Maryuanto, S.Pd. MM.Pd. selaku Kepala Sekolah SMP N 1 Ngadirejo,


yang telah memberi kesempatan untuk melakukan penelitian dan
memberikan bimbingan sehingga karya ilmiah ini dapat terlaksana.
2. Ibu/bapak Siti nurrochmah Dani,S.P.D selaku Pembimbing yang telah
membantu sejak perencanaan, pelaksanaan sampai penyusunan laporan
penelitian sehingga selesai tepat waktu.
3. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan yang telah membantu
kelancaran penulisan laporan penelitian ini.
Semoga karya ini dapat bermanfaat bagi kemajuan pendidikan,
khususnya pembelajaran di SMP. Penulis menyadari bahwa penelitian ini masih
jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang
membangun dari berbagai pihak.

Ngadirejo, 2 Oktober 2023

Penulis
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN
KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

BAB I. PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG MASALAH.............................................................1
B. RUMUSAN MASALAH..........................................................................3
C. TUJUAN PENELITIAN...........................................................................3
D. MANFAAT PENELITIAN........................................................................4

BAB II. ISI


A. ALAT DAN BAHAN................................................................................5
B. PROSEDUR PENELITIAN....................................................................9
C. DATA HASIL PENELITIAN....................................................................11
D. ANALISIS DAN PEMBAHASAN............................................................13

BAB V. PENUTUP
A. SIMPULAN............................................................................................17
B. SARAN..................................................................................................17

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN
BAB 1
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG MASALAH


Menurut Badan Kesehatan Dunia (WHO) 1/3 populasi di dunia berusia 15
tahun ke atas merokok,yaitu sejumlah 1,25 miliar. Masa remaja adalah
transisi antara masa anak anak dan dewasa. Di masa inilah harus dilalui
sehingga tercapai identitas diri yang mantap. Misalnya transisi emosi hal ini
akan tercermin dalam sikap dan tingkah laku. Di Indonesia sendiri terdapat
18,8 persen pelajar usia 13-15 tahun yang merupakan perokok aktif,
sementara 57,8 persen pelajar 13-15 tahun terpapar asap rokok. Di kelas
7A SMP N 1 Ngadirejo ada sekitar 8 anak merokok.
(https://www.umy.ac.id/konsumsi-rokok-pelajar-masih-tinggi)

B. RUMUSAN MASALAH
Dari latar belakang diatas diperoleh rumusan masalah sebagai berikut :
1. Bagaimana pengaruh bahaya rokok bagi remaja?
2. Bagaimana cara mengindari rokok bagi Remaja?

C. TUJUAN PENELITIAN
Dari latar belakang dan rumusan maslah di atas diatas diperoleh tujuan
penelitian sebagai berikut :
1. Untuk menjelaskan pengaruh bahaya rokok bagi para remaja kelas 7A.
2. Untuk mengetahui cara menghindari rokok.

D. MANFAAT PENELITIAN
1. Sebagai pelajaran dan pengetahuan tambahan bagi siswa dalam proses
belajar dari lingkungan sekitar.
2. Mengetahui bahwa lingkungan di sekitar kita dapat mempengaruhi sikap
dan pengetahuan kita.
BAB II
ISI

A. ALAT DAN BAHAN


Alat : Bahan :
1.bolpoin 1.kertas catatan
2.pensil 2.buku
3.HP/internet 3.microsoft word

B. PROSEDUR PENELITIAN
1.Siapkan alat dan bahan
2.Menetukan tema
3.Mencatat hal-hal yang penting
4.Kenali tujuan
5.Membuat judul
6.Menentukan latar belakang masalah
7.Menentukan rumusan masalah
8.Menentukan manfaat
9.Pengumpulan data
C. HASIL PENELITIAN
NO. Pertanyaan SS S TS STS
1. Saya sudah paham akan bahaya merokok 8 22
2. Menghindari teman yang merokok 15 15
3. Merokok dapat menyebabkan kematian 18 11 1
4. Merokok dapat menyebabkan penyakit paru paru 17 13
5. Saya akan menhindari rokok 15 15
6. Saya sudah pernah merokok 2 6 8 14
7. Saya merokok karena diajak teman 2 4 9 15
8. Saya merokok diluar sekolah 4 3 7 16
9. Saya pernah melihat teman saya merokok 12 17 1
10. Saya selalu merokok dirumah 1 1 7 21
Jumlah 94 107 33 66

D. PEMBAHASAN
1. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa
kelas 7A banyak yang sudah tahu akan bahaya rokok, terbukti dari hasil
penelitian kami terdapat sebesar 8 anak sangat setuju, 22 anak setuju
2. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa kelas
7A banyak yang sudah menghindari teman yang merokok, terbukti dari hasil
penelitian kami terdapat sebesar 15 anak sangat setuju, dan 15 anak setuju
3. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa kelas
7A banyak yang setuju bahwa rokok dapat menyebabkan kematian, terbukti dari
hasil penelitian kami terdapat 18 anak sangat setuju, 11 anak setuju, dan 1 anak
tidak setuju
4. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa kelas
7A banyak yang setuju bahwa rokok dapat menyebabkan penyakit paru-paru,
terbukti dari hasil penelitian kami terdapat 17 anak sangat setuju, dan 13 anak
setuju
5. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa kelas
7A banyak yang sudah menghindari rokok, terbukti dari hasil penelitian kami
terdapat 15 anak sangat setuju, dan 15 anak setuju
6. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa kelas
7A sedikit yang sudah merokok, terbukti dari hasil penelitian kami terdapat 2
anak sangat setuju, dan 6 anak setuju, 8 anak tidak setuju, 14 anak sangat tidak
setuju
7. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa kelas
7A sedikit yang merokok karena diajak teman, terbukti dari hasil penelitian kami
terdapat 2 anak yang sangat setuju, 4 anak yang setuju, 9 anak yang tidak
setuju, dan 15 anak sangat tidak setuju
8. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa kelas
7A sedikit yang merokok di luar sekolah, terbukti dari hasil penelitian kami
terdapat 4 anak yang sangat setuju, 3 anak setuju, 7 anak tidak setuju, dan 16
sangat tidak setuju
9. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa kelas
7A banyak yang pernah melihat temanya merokok, terbukti dari hasil penelitian
kami, terdapat 12 anak sangat setuju, 17 anak setuju, dan 1 anak tidak setuju
10. Dari hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa sabagian besar siswa
kelas 7A sedikit yang selalu merokok dirumah, terbukti dari hasil penelitian kami,
terdapat 1 anak sangat setuju,1 anak setuju, 7 anak tidak setuju, dan 21 anak
sangat tidak setuju

BAB III
PENUTUP

A. SIMPULAN
Dari hasil pembahasan di atas dapat diperoleh simpulan sebagai berikut :
1. Masih banyak remaja yang sering merokok di kelas 7A.
2. Cara menghindari rokok yaitu dengan cara mencegah dan melawan.
Mencegah:hindari rokok jangan sampai terpengaruh oleh teman untuk
merokok.
Melawan:jika kepengen merokok berusaha melakukan aktifitas lain agar
bisa terhibur.

B. SARAN
1. Menghindari perokok agar kita tidak ketularan menjadi perokok
2. Jangan mencoba untuk merokok agar tidak menjadi suatu kebiasaan
3. Jika diajak teman untuk merokok maka jangan mau
DAFTAR PUSTAKA

1. https://www.umy.ac.id/konsumsi-rokok-pelajar-masih-tinggi

2. https://osf.io/wxhpm/download

3. https://repository.unja.ac.id/16133/4/DAFTAR%20PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai