Anda di halaman 1dari 5

Nama : ROSMALIDA, S.

Pd
No. UKG :
Mapel : MATEMATIKA
Unit Kerja : SMPN 6 WOJA KAB. DOMPU

LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah

Masalah yang
Analisis eksplorasi penyebab
No. telah Hasil eksplorasi
penyebab masalah
diidentifikasi
masalah
1 Rendahnya KAJIAN LITERATUR: Hasil Analisa :
kemampuan siswa 1. Menurut Susanti (2010) bahwa rendahnya hasil belajar matematika 1. Hasil Analisa dari kajian
(PEDAGOGIK) di duga karena : literatur dari hasil wawancara
a. Siswa kesulitan dalam memahami matematika. bahwa rendahnya
b. Siswa mempunyai persaan cepat bosan belajar matematika. kemampuan siswa di
c. Siswa kurang antusias belajar matematika. pengaruhi oleh faktor :
d. Siswa sering malu atau tidak percaya diri untuk mengemukakan A. Kecerdasan siswa rendah.
pendapatnya. B. Minat dan perhatian siswa

2. WAWANCARA : dalam belajar rendah.

Hasil wawancara dengan guru sejawat penyebab rendahnya C. Kesiapan siswa untuk

kemampuan siswa mempengaruhi : belajar kurang.


D. Siswa kurang suka mata
1. Sikap siswa yang kurang aktif dalam pembelajaran.
Pelajaran matematika.
2. Siswa tidak memahami materi Pelajaran.
3. Penjelasan guru yang sulit dipahami.
4. Takut bertanya apabila tidak memahami materi.
2. Semangat belajar HASIL ANALISIS
KAJIAN LITERATUR
siswa yang kurang.
Hasil analisis dari kajian literatur dan hasil
1. Menurut M. Tohimin Apriyanto dan Lilis Herlina
wawancara, bahwa semangat belajar siswa
(2020) Semangat Belajar siswa rendah dianataranya :
kurang dipengaruhi dua factor Yaitu :
a. Siswa kurang memperhatikan penjelasan materi. 1. Faktor Internal.
a. Perasaan tidak senang terhadap
b. Siswa kurang berpartisipasi dalam mengerjakan
Pelajaran
Latihan soal dan contoh soal.
b. Kurangnya focus dan perhatian Ketika
2. Menurut Amaliyah (2022) semnagat belajar siwa
belajar dikelas.
pada Pelajaran matematika kurang disebabkan
c. Kurangnya kemauan siswa dalam
karena siswa memandang matematika sebagai
belajar.
Pelajaran yang sulit.
d. Siswa lebih suka bermain dari pada
WAWANCARA belajar.
2. Faktor eksternal.
Hasil Wawancara dengan wakakur antara lain:
1. Faktor dari lingkungan belajar.
a. Faktor Internal.
a. Suasana kelas yang kurang nyaman.
- Kondisi Kesehatan siswa. Jika siswa kurang sehat b. Teman- teman kelas yang kurang
maka bisa menyebabkan keinginan belajar siswa mendukung.
kurng. c. Suasana gaduh dan keributan

- Siswa kurang suka cara penyampain guru dalam dikelas.

mengajara. 2. Faktor lingkungan keluarga.


a. Kurangnya perhatian dari pihak
- Rasa malas untuk belajar.
keluarga, terutama orang tuaterkait
b. Faktor eksternal. belajar siswa.
b. Penyediaan fasilitas belajar dirumah
- Kurangnya dukungan dari pihak keluarga untuk
yang masih kurang.
belajar seperti Ketika di rumah, siswa masih
dibebani pekerjaan yang banyak dalam membantu
orang tua.

- Dari dari lingkungan sekolah seperti suasana kelas


yang kurang nyaman, teman-teman sekelas kurang
menyenangkan, sering membuat gaduh atau
mengajak ngobrol.

3. Pemahaman
KAJIAN LITERATUR
Terhadap materi
1. Menurut fidi dwi anita, Pujia siti balkis dan Novi
matematika masih
Andri Nurcahyono (2022) factor yang menyebabkan
rendah.
rendahnya kemampuan pemahaman matematika
siswa antara lain:
a. Siswa terbiasa mempelajari konsep dan rumus
matematika dengan cara menghafal tanpa
memahami maksud isi dan kegunaannya.
b. Siswa dalam memahami materi berbeda-beda,
siswa cenderung hanya menghafal rumus tanpa
memahami konsep materi yang di ajarkan.
c. Pembelajaran matematika dianggap sulit dan
tidak mudah untuk dipahami.
d. Siswa kurang tertarik dalam pembelajaran
matematika, menimbulkan rendahnya
pemahaman terhadap materi matematika. HASIL ANALISIS
WAWANCARA Hasil analisis dari kejadian
2. Hasil wawancara dengan teman Guru Matematika. literatur dan hasil wawancara
Factor yang mempengaruhi rendahnya pemahan bahwa rendahnya pemahaman
terhadap materi matematika : siswa terhadap materi dapat
a. Siswa merasa bahwa matematika sulit. disebabkan :
b. Sisa tidak focus dalam kegaiatn pembelajaran. 1. Tingkat kecerdasan siswa yang
c. Siswa kurang mampu menanyakan Kembali kurang.
materi yang telah dipelajari. 2. Siswa kurang focus dalam
d. Kecerdasan siswa. kegaiatan pembelajaran
sehingga menyebabkan daya
tangkap terhadap materi
kurang.
3. Siswa belum mampu
menyatakan ulang konsep yang
telah dipelajari.
4. Guru belum mengkaitkan
materi yang dipelajari dengan
materi sebelumnya.
5. Penyamapaian Materi dari
guruyang kurang bisa
dimengerti siswa.

Anda mungkin juga menyukai