Anda di halaman 1dari 53

BUKU INFORMASI

MEMELIHARA KEBERSIHAN BAYI


DAN BALITA

Disusun Oleh:
Ham Idris Tumenggung Sis, S.ST, MM

BBPPMPV BISNIS DAN PARIWISATA


DAFTAR ISI 2
DAFTAR GAMBAR 3
BAB 1. PENDAHULUAN 4
A. Latar Belakang 4
B. Tujuan 5
C. Peta Kompetensi 6
D. Ruang Lingkup 6
E. Petunjuk Penggunaan Modul 9
BAB II. KEGIATAN PEMBELAJARAN 10
A. MENYIAPKAN PERLENGKAPAN 10
1. Tujuan Pembelajaran 10
2. Kriteria Unjuk Kerja 10
3. Uraian Materi 10
4. Aktivitas Pembelajaran 16
5. Latihan/Kasus/Tugas 16
6. Rangkuman 19
7. Umpan Balik dan Tindak Lanjut/Reflektif 19
B. MEMANDIKAN BAYI 20
1. Tujuan Pembelajaran 20
2. Kriteria Unjuk Kerja 20
3. Uraian Materi 20
4. Aktivitas Pembelajaran 24
5. Latihan/Kasus/Tugas 25
6. Rangkuman 28
7. Umpan Balik dan Tindak Lanjut/Reflektif 28
BAB III PENILAIAN 44
A. Penilaian Teori 44
B. Penilaian Praktik 45
C. Penilaian Sikap Kerja 49
REFERENSI 51
BAB I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Program Upskilling dan Reskilling Guru SMK Berstandar Industri merupakan salah satu
program prioritas dari Direktorat Kemitraan dan Penyelarasan dengan DUDI yang bertujuan
untuk meningkatkan kompetensi bagi guru kejuruan SMK sesuai dengan standar industri.
Program ini akan dilaksanakan bagi guru kejuruan SMK, termasuk Perawatan Bayi dan Balita
Upskilling bagi guru kompetensi keahlian Perawatan Bayi dan Balita dapat diartikan
sebagai pelatihan berbasis industri yang berorientasi pada peningkatan level kompetensi
teknis/kejuruan/kerja yang telah dimiliki sebelumnya. Sedangkan reskilling dapat diartikan
sebagai pelatihan berbasis industri bagi guru kompetensi keahlian Perawatan Bayi dan Balita
berorientasi pada penguasaan kompetensi teknis/kejuruan/kerja yang belum dikuasai
sebelumnya.
Modul Berjudul “Memelihara Kebersihan Bayi dan Balita” ini disusun sebagai salah
satu komponen pembelajaran Program Upskilling dan Reskilling Guru Berstandar Industri
berfokus pada peningkatan kompetensi teknis/kejuruan/kerja. Secara umum modul ini
membekali pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan dalam Mencegah
dan Menangani Kecelakaan pada Bayi dan Balita.
B. Tujuan
Setelah mempelajari modul ini peserta diharapkan mampu memelihara kebersihan tubuh
pada bayi dan balita
Tujuan khusus adalah:
1.Mengetahui cara memilih cara memilih Perlengkapan mandi bayi sesuai jenis
kelamin bayi
2.Menyiapkan Perlengkapan bayi diatas baby table.
3.Mengerti menyediakan Air hangat sesuai kondisi bayi serta paham memposisikan
bayi pada Babby table dengan aman.
4.Memahami Tahapan cara memandikan bayi dilakukan untuk menghindari reaksi
negative.
5.Wajah, kepala, dan badan bayi di bersihkan dari kotoran menggunakan perlengkapan
yang sesuai
6.Bagian kelamin bayi dibasuh dengan hati-hati
7.Pakaian pada Bayi dipakaikan dengan bersih dan rapi
8.Peralatan mandi bayi dirapikan ketempat semula
C. Peta Kompetensi
Kedudukan Modul dapat dilihat pada bagan berikut ini.

Modul Modul
2 3 Modul
4
Modul
1 Perawatan Bayi dan Balita
Modul
Modul Modul 5
7 6

Gambar 1. Peta Kedudukan Modul

Materi modul pelatihan ini mengacu pada unit kompetensi terkait yang disalin dari
Standar Kompetensi Kerja Bidang Pekerja domestik dengan uraian sebagai berikut:

D. Ruang Lingkup
Materi modul pelatihan ini mengacu pada unit kompetensi dari Standar Kompetensi
Kerja Bidang Pekerjaan Domestik Sub Bidang Pengasuhan Anak dengan uraian
sebagai berikut:

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA


1. Menyiapkan perlengkapan 1.1 Perlengkapan mandi bayi dipilih sesuai jenis
kelamin bayi.
1.2 Perlengkapan bayi disiapkan diatas baby
table.
1.3 Air hangat disediakan sesuai kondisi bayi.
1.4 Bayi diposisikan pada baby table dengan aman
2. Memandikan bayi 2.1 Tahapan cara memandikan bayi dilakukan
untuk menghindari reaksi negatif.
2.2 Wajah, kepala, dan badan bayi dibersihkan
dari kotoran menggunakan perlengkapan
yang sesuai.
2.3 Bagian kelamin bayi dibasuh dengan hatihati.
2.4 Bayi dipasangkan pakaian bersih dan rapi.
2.5 Peralatan mandi bayi dirapikan ketempat
semula

BATASAN VARIABEL
1. Konteks variable
1.1 Unit kompetensi ini termasuk menggunakan kosmetika selesai bayi dimandikan,
digunakan di lingkungan rumah, di tempat penitipan anak, ataupun di luar rumah
dalam ruangan yang aman.
1.2 Reaksi negatif yang dimaksud yaitu kondisi basah yang tiba-tiba dapat
menimbulkan kegugupan (kaget) pada bayi.
2. Peralatan dan perlengkapan
2.1 Peralatan
2.1.1 Bak mandi bayi
2.1.2 Ember
2.1.3 Washlap
2.1.4 Handuk
2.1.5 Pakaian bayi
2.1.6 Popok
2.2 Perlengkapan
2.2.1 Sabun mandi bayi
2.2.2 Shampo
2.2.3 Baby oil
2.2.4 Baby lotion
2.2.5 Baby powder
2.2.6 Baby cream
2.2.7 Baby cologne
2.2.8 Hair lotion
2.2.9 Minyak telon/kayu putih
2.2.10 Lampin/popok buang pakai
2.2.11 Gunting kuku
2.2.12 Kapas lidi
2.2.13 Kapas basah
3. Peraturan yang diperlukan
(Tidak ada.)

4. Norma dan standar


4.1 Norma
4.1.1 Agama
4.1.2 Budaya dan kebiasaan pengguna jasa
4.2 Standar
4.2.1 Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)
PANDUAN PENILAIAN
1, Konteks penilaian
1.1.Penilaian dilakukan untuk mengetahui kemampuan, yang meliputi aspek,
pengetahuan, keterampilan, dan sikap kerja dalam melaksanakan pekerjaan.
1.2 Penilaian dilakukan dengan tes lisan, tertulis, demonstrasi/praktek,
portofolio dan/atau simulasi.
1.3 Penilaian dilakukan di tempat kerja, dan/atau Tempat Uji Kompetensi
(TUK).
2. Persyaratan kompetensi
(Tidak ada.)
3. Pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan
3.1 Pengetahuan
3.1.1 Anatomi tubuh bayi
3.1.2 Jenis-jenis dan fungsi kosmetika bayi
3.1.3 Suhu air untuk memandikan bayi
3.1.4 Persiapan pemeliharaan kebersihan bayi sesuai dengan
peralatan
3.2 Keterampilan
3.2.1 Membersihkan bagian wajah dan kepala bayi
3.2.2 Memposisikan bayi selama dimandikan
3.2.3 Membersihkan kelamin bayi
3.2.4 Membersihkan BAB/BAK
4. Sikap kerja yang diperlukan
4.1 Terampil
4.2 Hati-hati
4.3 Sabar
4.4 Disiplin
5. Aspek kritis
5.1 Memandikan bayi dengan aman dan nyaman.
B. Kemampuan yang Harus Dimiliki Sebelumnya
1. T .970000.008.02: Menerapkan Prinsip-Prinsip Dasar Membersihkan Lingkungan
2. T.970000.009.02: Mengoperasikan Peralatan Pembersih
BAB II
Kegiatan Pembelajaran
A. Menyiapkan Perlengkapan
a. Perlengkapan mandi bayi dipilih sesuai jenis kelamin bayi.
Pengetahuan yang diperlukan untuk
a) Cara memilih perlengkapan mandi bayi sesuai jenis kelamin bayi
b) Cara menyiapkan perlengkapan bayi diatas baby table
c) Cara menyediakan air hangat sesuai kondisi bayi
d) Cara memposisikan bayi pada baby table dengan aman
a) Memilih perlengkapan bayi sesuai dengan jenis kelamin
Apabila anda bertugas mengasuh/merawat bayi hal-hal yang harus diingat
bahwa Untuk memenuhi kebutuhan bayi yang baik sangat tergantung kepada
orang lain yang merawat nya yaitu orang tua atau baby sitter yang
menjaganya. Hal-hal yang dibutuhkan bayi antara lain makan,minum
perawatan mandi, ganti popok,kasih sayang,rasa aman dan nyaman,selain itu
juga dibutuhkan kebersihan tubuh bayi terjaga dengan baik dan benar, serta
seorang perawat/baby sitter hendaknya peka terhadap perlengkapan baik
makan,mainan maupun mandi disesuaikan dengan jenis kelamin bayi.
Sebenarnya perlengkapan mandi bayi laki-laki maupun perempuan sama
hanya dibedakan dengan warna maupun model.

Alat-alat perlengkapan mandi bayi :

 Bak mandi

GAMBAR I

Bak mandi cocok untuk bayi perempuan


Gambar 2. Bak mandi cocok untuk bayi laki-laki
 Handuk Biasanya untuk membedakan handuk untuk bayi laki-laki maupun perempuan
dibedakan menurut warna dan corak gambar.

 Baby table

Gambar III

Cocok untuk Bayi Laki-laki


Cocok untuk Bayi perempuan

 Pakaian Bayi dan popok bayi ( dibedakan menurut jenis kelamin biasanya bayi
perempuan di pilih dengan warna terang sedangkan untuk bayi laki-laki cenderung
warna salem (Biru, Biru muda,kuning dll) dan juga bentuk pakaian.

Gambar IV
Gambar V
 Wash lap

GAMBAR VI
 Sisir Bayi
b. Perlengkapan bayi disiapkan diatas baby table.

\Perlengkapan Bayi diatas Baby table

 Minyak telon

 Sabun Baby

 Shampo Bayi

 Bedak Talk

 Baby Oil

 Peralatan perawatan tali pusar ( Kain Kasa,alkohol 70 %,Betadine)

Untuk bayi yang belum lepas tali pusar

 Baby lotion

 Kapas bulat

 Cotton but

 Parfum Baby

 Baby cream

 Hair Lotion

Gambar VII

Perlengkapan Bayi diatas Baby table


c. Air hangat disediakan sesuai kondisi bayi.
a) Menyediakan Air hangat sesuai kondisi bayi
Sebagai seorang perawat bayi/baby sitter sebaiknya mengerti dan paham
untuk menyiapkan suhu dan temperatur air yang di sesuaikan dengan kondisi
tubuh bayi dan cuaca, jika cuaca sangat dingin hendaknya baby sitter
menyesuaikannya dengan suhu air begitulah sebaliknya bila kondisi sangat
panas seorang baby sitter juga harus memahami untuk penyiapan suhu air
mandi bayi.

Gambar VIII Bak mandi yg ada stelan temperatur air.


d. Bayi diposisikan pada baby table dengan aman
1) Memposisikan Bayi pada baby table dengan aman
Pada saat memandikan maupun memakaikan baju bayi pada baby table ,
Perawat bayi/baby sitter hendaknya memposisikan bayi dalan keadaan aman
dan nyaman serta hati hati karena badan bayi masih dalam kondisi rentan dan
lemah. Pastikan memegang bagian badan bayi dengan benar agar bebas dari
cidera terkilir.
Gambar IX
B. Keterampilan yang diperlukan dalam Memelihara kebersihan tubuh bayi
 Memilih Perlengkapan mandi bayi sesuai jenis kelamin bayi
 Menyiapkan Perlengkapan bayi diatas baby table
 Menyediakan Air hangat sesuai kondisi bayi
 Memposisikan Bayi pada baby table dengan aman

C. Sikap Kerja yang diperlukan dalam memelihara kebersihan tubuh bayi

 Teliti, taat azas dalam memilih perlengkapan dan menyiapkan peralatan mandi sesuai
jenis kelamin bayi
 Terampil, teliti, hati-hati dalam menyediakan air hangat sesuai kondisi bayi serta taat
asas dalam memposisikan bayi pada baby table dengan aman.

4. Aktivitas Pembelajaran
Aktivitas pembelajaran modul ini dilakukan dengan mengikuti langkah-langkah
sebagai berikut:
a. Membaca uraian materi yang sudah di sediakan..
b. Mengerjakan latihan/kasus/tugas yang telah disediakan.
c. Melakukan umpan balik dan tindak lanjut/reflektif.
5. Latihan/Kasus/Tugas
a. Tugas Teori
Jawablah soal di bawah ini
1. Sebutkan 2 jenis jenis peralatan mandi sesuai jenis kelamin bayi
Jawaban

2. Sebutkan apa saja yang harus dipersiapkan Dalam memandikan bayi……..

Jawaban

3. Jelaskan cara membedakan perlengkapan bayi laki-laki dan perempuan

Jawaban
4. Bagaimana cara memposisikan bayi pada baby table dengan benar

Jawaban

5. Sebutkan 4 alat dan kegunaan nya


Jawaban

Lembar Evaluasi Tugas Teori Menyiapkan perlengkapan Bayi


Semua kesalahan harus diperbaiki terlebih dahulu sebelum ditandatangani.

No. Benar Salah


1.

2.

3.

4.

5.

Apakah semua pertanyaan Tugas Teori Menyiapkan perlengkapan Bayi dijawab


dengan benar dengan waktu yang telah ditentukan?

YA

TIDAK

Nama Tanda Tangan


Peserta
........................................ ...........................................
Penilai
........................................ ...........................................

B. Tugas Praktik I

1. Elemen Kompetensi : Menyiapkan perlengkapan mandi bayi


2. Waktu Penyelesaian : 20 menit
3. Capaian Unjuk Kerja :
Setelah menyelesaikan tugas memelihara kebersihan tubuh bayi Peserta
mampu:
a. memilih Perlengkapan mandi bayi sesuai jenis kelamin bayi
b. menyiapkan Perlengkapan bayi diatas baby table
c. menyediakan Air hangat sesuai kondisi bayi
d. memposisikan Bayi pada baby table dengan aman
4. Daftar Alat dan Bahan

NO. NAMA BARANG SPESIFIKASI KETERANGAN

A. ALAT
1. Terbuat dari plastik
termometer Untuk mengukur suhu
tubuh.
2. Terbuat dari bahan plastik
Bak mandi berisi air hangat Untuk memandikan
bayi
3. washlap Terbuat dari bahan kain Untuk mengelap tubuh
bayi
4. Kain berbahan katun
Pakaian bersih Untuk mengganti
pakaian
5. Terbuat dari bahan kain dan
Popok Untuk menampung
adapula jenis campuran plastik
BAK dan BAB bayi
dan kapas
6. Terbuat dari bahan kain
Handuk Untuk mengeringkan
berserat
badan bayi pasca
mandi
7. perlak Ada yang dari plastik dan karet
Untuk melapisi baby
table supaya tidak kena
air
B. BAHAN

1 Minyak telon/kayu puti cairan Menghangatkan tubuh bayi


2 Untuk membersihkan lobang
Babby oil cairan
telinga, hidung, kerak kerap kepala
dan lipatan-lipatan badan bayi
3
Sabun dan shampoo bayi Jelly dan Untuk membersihkan kulit bayi
cairan dan rambut bayi.
4 Alcohol 70%, betadine, Alcohol dan Peralatan perawatan tali pusat (untuk
kain kasa steril cairan dan bayi yang belum lepas pusar)
kain perban
5 Baby lotion untuk kulit bagian
Babby lotion/babby cream Cairan dan
cream kaki, tangan, badan. Sedangkan baby
cream untuk bagian wajah atau muka.

5. Indikator Unjuk Kerja (IUK):


a. Mampu menyiapkan dan memilih perlengkapan mandi sesuai jenis kelamin
b. Mampu memandikan bayi dengan baik dan benar dan memakai kan pakaian
bayi serta menyimpan peralatan mandi setelah digunakan
6. Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Keselamatan dan kesehatan kerja yang perlu dilakukan pada waktu
melakukan praktik kerja ini adalah :
a. Bertindak berdasarkan sikap kerja yang sudah ditetapkan sehingga
diperoleh hasil seperti yang diharapkan, jangan sampai terjadi kesalahan karena
ketidak-telitian dan tidak taat asas.
b. Waktu menggunakan peralatan mengikuti petunjuknya masing-masing yang
sudah ditetapkan.
7. Standar Kinerja
a. Dikerjakan selesai tepat waktu, waktu yang digunakan tidak lebih dari
yang ditetapkan.
b. Toleransi kesalahan 0% dari hasil yang harus dicapai, terutama pada
kesalahan kegiatan kritis.
8. Tugas
Abstraksi Tugas I
BLKLN kasih nurani mandiri akan melakukan praktek kerja memelihara
kebersihan tubuh bayi , untuk itu perlu disiapkan peralatan dan bahan
9. Instruksi Kerja
Setelah membaca tugas nomor 8 selanjutnya ikuti instruksi kerja sebagai
berikut:
 Menyiapkan bahan dan alat perlengkapan
10. Daftar Cek Unjuk Kerja Tugas I

NO DAFTAR TUGAS/INSTRUKSI POIN YANG DICEK PENCAPAIAN PENILAIAN

YA TIDAK YA TIDAK

1 Siapkan bahan dan alat Bak mandi, handuk, baju


bersih, shampoo, sabun,
dan lain-lain
2 Siapkan alat dan bahan sesuai Pakaian,sepatu, topi, bak
dengan jenis kelamin mandi, bedong dan lain-
lain
3 Sediakan air hangat . Air hangat disiapkan
sesuai kebutuhan
4 Posisikan bayi dibaby table dengan Posisi bayi pada baby
aman table aman

Apakah semua instruksi kerja tugas praktik Menyetrika pakaian dan linen/lena
dilaksanakan dengan benar dengan waktu yang telah ditentukan?
TIDAK

YA

Nama Tanda Tangan


Peserta
........................................ ...........................................
Penilai
........................................ ...........................................

Catatan Penilai :

CEK LIS PENGAMATAN SIKAP KERJA


Menyiapkan untuk menyetrika

INDIKATOR UNJUK KERJA NO. KUK K BK KETERANGAN

1. Harus cermat, teliti dan tepat 1.1


2. Harus tepat 1.2
3. Harus taat asas 1.3
4. Harus cermat, teliti dan hati hati 1.4

Apakah sikap kerja tugas Praktik Menyetrika pakaian dan linen/lena dilaksanakan
dengan benar?

YA

TIDAK

Nama Tanda Tangan


Pesert ....................................... ..........................................
a . .
Penilai ....................................... ..........................................
. .

6. Rangkuman
Dalam memberikan makanan dan minuman kepada bayi posisi bayi harus diposisikan
yang nyaman dan aman untuk diberikan makan dan minum. Setelah itu agar
dipasangkan celemek agar makanan tidak mudah tumpah langsung ke badan.
7. Umpan Balik dan Tindak Lanjut/Reflektif
Setelah menyelesaikan pembelajaran ini hal-hal penting yang telah saya peroleh adalah:
Hal-hal penting yang
No Aspek Tindak Lanjut
diperoleh

1 Aspek
Pengetahuan

2 Aspek
Keterampilan

3 Aspek Sikap
Kerja

b. Memandikan Bayi

A. Tahapan cara memandikan bayi dilakukan untuk menghindari reaksi negatif.


Pengetahuan yang diperlukan dalam Memandikan bayi
a. Cara melakukan Tahapan cara memandikan bayi dilakukan untuk menghindari
reaksi negative
b. Cara membersihkan Wajah, kepala, dan badan bayi dari kotoran menggunakan
perlengkapan yang sesuai
c. Cara membasuh bagian kelamin bayi dengan hati-hati
d. Cara memasangkan pakaian pada bayi bersih dan rapi
e. Cara merapikan peralatan mandi bayi ketempat semula
B. Wajah, kepala, dan badan bayi dibersihkan dari kotoran menggunakan
perlengkapan yang sesuai.
Identifikasi dalam memandikan bayi
a) Memandikan bayi hendaknya dilakukan 2 kali sehari atau 1 kali sehari sesuai
kebutuhan, namun yang perlu diingat sebelum memandikan bayi harus mengerti
tahapan yang perlu diperhatikan seperti menyiapkan alat-alat terlebih dahulu dan
memeriksa tanda-tanda fital yang paling utama seperti ukur suhu badan
bayisebelum dimandikan.serta mengetahui tata cara membersihkan
wajah,kepala.dan badan bayi dari kotoran menggunakan perlengkapan yang
sesuai

Alat-alat dan bahan yang diperlukan untuk memandikan bayi

Nama barang Gambar Fungsi


Termometer Untuk mengukur suhu
tubuh.

Bak mandi berisi air hangat Untuk memandikan bayi

Untuk membersihkan lobang

Babby oil dan cotton bud telinga,hidung,kerak-kerak


kepala dan lipatan-lipatan
badan bayi
Sabun dan shampoo bayi Untuk membersihkan kulit
bayi dan rambut bayi.

Alcohol 70 %,betadine,kain kasa Peralatan perawatan tali


steril. pusat

( untuk bayi yang belum


lepas pusar )
Washlap Untuk mengelap tubuh bayi

Babby lotion/babby cream Baby lation untuk kulit


bagian kaki,tangan,badan

Sedangkan baby cream


untuk bagian wajah atau
muka.
Kapas bulat dan air hangat Untuk membersihkan mata

Pakaian bersih Untuk mengganti pakaian

Popok Untuk menampung BAK dan


BAB bayi

Gurita Untuk mengencangkan tali


pusar supaya tidak bergese

Handuk Untuk mengeringkan badan


bayi pasca mandi
perlak Untuk melapisi baby table
supaya tidak kena air
Langkah-langkah memandikan bayi
 sebelum memandikan bayi jangan lupa cuci tangan sampai siku bila
perlu pakai sabun bila perlu keringkan
 periksa suhu ruangan,suhu tubuh bayi,jika ruangan nya dingin
segera matikan Ac,kipas,tutup jendela.
 Siapkan semua peralatan dan bahan untuk mandi
 Bentangkan handuk diatas perlak dan siapkan pakaian bersih
 Masukan air dingin dulu kemudian tuangkan air panas sampai
hangat-hangat kuku
 Letakkan bayi diatas meja bayi,dan periksa popok bila bayi BAB/BAK
dibersihkan dahulu.
 Bersihkan mata,hidung,mulut dan telinga.
 Basahi muka dengan waslap basah selanjut nya kepala bayi diberi
shampoo
 Lanjutkan bagian badan bayi dimulai dari tangan, dada, perut,
punggung kaki dan kelamin secara hati-hati tapi cepat.
 Angkat bayi kedalam bak mandi hati-hati dan bersihkan kepala
C. Bagian kelamin bayi dibasuh dengan hati-hati.
Cara membasuh bagian kelamin bayi dengan hati-hati
Setelah bayi kita periksa pampers/popok dan ternyata sudah penuh BAK maupun
BAB kita harus membasuh bagian kelamin bayi .adapun cara nya harus kita bedakan
dari jenis kelamin bayi tersebut Untuk bayi perempuan dengan cara membasuh nya
dari arah atas kemaluan ke dubur (atas ke bawah) Untuk bayi laki-laki dengan arah
sebaliknya dari bayi perempuan.

D. Bayi dipasangkan pakaian bersih dan rapi.


Mengganti pakaian sebaiknya dilakukan setiap habis mandi atau bila diperlukan
adapun cara-cara melepas dan memakaikan baju antara lain dan yang perlu di ingat
adalah
 Memakaikan pakaian
Pakaian pampers /popok terlebih dahulu. Pakaian harus melewati kepala, lengan
dan terakhir bagian bawah atau kaki. Jika bayi perlu dimiringkan saat memakai
pakaian pegang ketiak bayi dan miringkan dengan hati-hati.
 Melepas pakaian
Melepas pakaian bagian bawah atau kaki terlebih dahulu. Lepaskan bagian lengan
dan terakhir kepala.
E. Peralatan mandi bayi dirapikan ketempat semula
Sehabis memandikan bayi semua peralatan dan bahan memandikan bayi . Harus
disimpan ditempat semula yang telah ditentukan. Jangan lupa membersihkan tempat
area mandi bayi untuk menghindari kecelakaan kerja
B. Keterampilan yang diperlukan dalam memelihara kebersihan tubuh Bayi
dan Balita
a) Membersihkan bagian wajah dan kepala bayi
b) Memposisikan bayi selama dimandikan
c) Membersihkan kelamin bayi
d) Membersihkan BAB/BAK
C. Sikap Kerja yang diperlukan dalam memelihara kebersihan tubuh bayi
a)Teliti dan hati-hati dalam membedakan perlengkapan mandi bayi dalam
memelihara kebersihan tubuh bayi
b) Terampil dalam memandikan bayi, membasuh alat kelamin bayi dengan baik dan
benar serta merapikan / menyimpan semua peralatan mandi bayi

4. Aktivitas Pembelajaran
Aktivitas pembelajaran modul ini dilakukan dengan mengikuti langkah-langkah
sebagai berikut:
a. Membaca uraian materi yang sudah di sediakan..
b. Mengerjakan latihan/kasus/tugas yang telah disediakan.
c. Melakukan umpan balik dan tindak lanjut/reflektif.
5. Latihan/Kasus/Tugas
a. Tugas Teori
Jawablah soal di bawah ini
1 Bagaimana jika bayi memberi reaksi negatif pada saat akan
dimandikan
Jawaban

2. Bagaimana cara membersihkan bagian wajah terutama hidung


yang tersumbat
Jawaban

3. Bagaimana cara membasuh kelamin bayi perempuan dan laki laki


Jawaban

4. Bagaimana jika pada saat kelamin bayi dibersihkan reaksi negatif


bayi seperti menangis .
Jawaban

5. Apa saja yang harus diperhatikan saat memandikan bayi


Jawaban

Lembar Evaluasi Tugas Teori memandikan bayi


Semua kesalahan harus diperbaiki terlebih dahulu sebelum ditandatangani.

No. Benar Salah


1.

2.

3.

4.
5.

Apakah semua pertanyaan Tugas Teori memandikankan dijawab dengan


benar dengan waktu yang telah ditentukan ?

YA TIDAK

Nama Tanda Tangan


Peserta
........................................ ...........................................
Penilai
........................................ ...........................................

Tugas Praktik II
1. Elemen Kompetensi : Memandikan bayi

2. Waktu Penyelesaian : 60 menit


3. Capaian Unjuk Kerja :
Setelah menyelesaikan tugas memandikan bayi siswa mampu
a) melakukan Tahapan cara memandikan bayi dilakukan untuk menghindari
reaksi negative
b) membersihkan Wajah, kepala, dan badan bayi dari kotoran menggunakan
perlengkapan yang sesuai
c) Mampu membasuh Bagian kelamin bayi dengan hati-hati
d) memasangkan pakaian pada Bayi bersih dan rapi
e) merapikan Peralatan mandi bayi ketempat semula

4. Daftar Alat/Mesin dan Bahan :

NO. NAMA BARANG SPESIFIKASI KETERANGAN

A. ALAT
1. Terbuat dari plastik
termometer Untuk mengukur suhu
tubuh.
2. Terbuat dari bahan plastik
Bak mandi berisi air hangat Untuk memandikan
bayi
3. washlap Terbuat dari bahan kain Untuk mengelap tubuh
bayi
4. Kain berbahan katun
Pakaian bersih Untuk mengganti
pakaian
5. Terbuat dari bahan kain dan
Popok Untuk menampung
adapula jenis campuran plastik
BAK dan BAB bayi
dan kapas
6. Terbuat dari bahan kain
Handuk Untuk mengeringkan
berserat
badan bayi pasca
mandi
Ada yang dari plastik dan karet
perlak Untuk melapisi baby
table supaya tidak kena
air

B. BAHAN

1. Minyak telon/ kayu puti cairan Menghangatkan tubuh


bayi
2
Babby oil/ cairan Untuk membersihkan
lobang
telinga,hidung,kerak-
kerak kepala dan
lipatan-lipatan badan
bayi
3 Sabun dan shampoo bayi Untuk membersihkan Untuk membersihkan
kulit bayi dan rambut
bayi
4 Alcohol 70%, betadine, kain Alcohol dan cairan dan kain Peralatan perawatan tali
kasa steril perban pusat (untuk bayi yang
perban
kasa steril. belum lepas pusar)
5
Babby lotion/babby cream Cairan dan cream Baby lation untuk kulit
Bagian kaki, tangan,
badan
Sedangkan baby cream
untuk bagian wajah atau
muka.

5. Indikator Unjuk Kerja (IUK):


a. Dapat menjelaskan cara melakukan Tahapan cara memandikan bayi
dilakukan untuk menghindari reaksi negative
b. Mampu melakukan Tahapan cara memandikan bayi dilakukan untuk
menghindari reaksi negative
c. Dapat menjelaskan cara membersihkan Wajah, kepala, dan badan bayi
dari kotoran menggunakan perlengkapan yang sesuai
d. Mampu membersihkan Wajah, kepala, dan badan bayi dari kotoran
menggunakan perlengkapan yang sesuai
e. Dapat menjelaskan cara membasuh Bagian kelamin bayi dengan hati-hati
f. Mampu membasuh Bagian kelamin bayi dengan hati-hati
g. Dapat menjelaskan cara membasuh Bagian kelamin bayi dengan hati-hati
h. Mampu membasuh Bagian kelamin bayi dengan hati-hati
i. Harus hati-hati dan taat asas
j. Menjelaskan cara memasangkan pakaian pada Bayi bersih dan rapi .
Mampu memasangkan pakaian pada Bayi bersih dan rapi
k. Dapat menjelaskan cara merapikan Peralatan mandi bayi ketempat
semula
l. Mampu merapikan Peralatan mandi bayi ketempat semula
m Harus teratur dan taat asas
6. Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Keselamatan dan kesehatan kerja yang perlu dilakukan pada waktu
melakukan praktik kerja ini adalah :
a. Bertindak berdasarkan sikap kerja yang sudah ditetapkan sehingga
diperoleh hasil seperti yang diharapkan, jangan sampai terjadi
kesalahan
karena ketidak-telitian dan tidak taat asas.
b. Waktu menggunakan peralatan mengikuti petunjuknya masing-masing
yang sudah ditetapkan.
7. Standar Kinerja
a. Dikerjakan selesai tepat waktu, waktu yang digunakan tidak lebih
dari
yang ditetapkan.
b. Toleransi kesalahan 0% dari hasil yang harus dicapai, terutama pada
kesalahan aspek kritis.
8. Tugas
Abstraksi Tugas II Memelihara kebersihan tubuh bayi
Peserta pelatihan di BLKLN Kasih Nurani Mandiri sedang melakukan
Memandikan Bayi, pada tugas I telah menyiapkan perlengkapan bayi,
kemudian pada tugas berikutnya perlu memandikan bayi, hati-hati dalam
memandikan bayi dan membasuh kemaluan bayi serta memakaikan
pakaian pada bayi dan menyimpan pakaian setelah digunakan .
9. Instruksi Kerja
Setelah membaca tugas nomor 8 selanjutnya ikuti instruksi kerja sebagai
berikut:
a.Menyiapkan peralatan dan bahan
b.Memandikan bayi
10. Daftar Cek Unjuk Kerja Tugas II

NO DAFTAR TUGAS/INSTRUKSI POIN YANG DICEK PENCAPAIAN PENILAIAN

YA TIDAK YA TIDAK

1 Peralatan dan bahan di siapkan Perlak,handuk,kapas,b


edong,clemek,baby oil
sabun ,sampo,tisu
basah dll
2 Memandikan Bayi dimandikan
dengan benar dan
aman

Apakah semua instruksi kerja tugas Memelihara kebersihan tubuh bayi . Praktik telah
dilaksanakan dengan benar dan dalam waktu yang telah ditentukan?

YA TIDAK

Nama Tanda Tangan


Peserta
........................................ ...........................................
Penilai
........................................ ...........................................

Catatan Penilai

B. Pengamatan Sikap Kerja II

CEK LIS PENGAMATAN SIKAP KERJA

INDIKATOR UNJUK KERJA NO. KUK K BK KETERANGAN

1. Harus bertindak aman dan tepat 2.1


2. Harus bertindak aman, hati-hati dan 2.2
tepat
3. Harus bertindak higienis, aman dan 2.3
tepat

6. Rangkuman
Seorang pengasuh dalam memandikan bayi harus hati-hati dan banyak yang perlu
diperhatikan yaitu memposisikan bayi selama dimadikan harus benar-benar dalam
posisi aman dan dilakukan dengan hati-hati.
7. Umpan Balik dan Tindak Lanjut/Reflektif
Setelah menyelesaikan pembelajaran ini hal-hal penting yang telah saya peroleh
adalah:
Hal-hal penting yang
No Aspek Tindak Lanjut
diperoleh

1 Aspek
Pengetahuan

2 Aspek
Keterampilan

3 Aspek Sikap
Kerja

DAFTAR PUSTAKA

A. Dasar Perundang-undangan

1. Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan


2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2004 Tentang Penempatan dan Perlindungan
tenaga kerja indonesia di luar negeri

3. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2012 Tentang Kerangka


Kualifikasi Nasional Indonesia
4. Peraturan Pemerintah Reublik Indonesia Nomor 31 Tahun 2006 Tentang Sistem

Pelatihan Kerja Nasional

5. Keputusan Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan dan Produktivitas


Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi Republik Indonesia, Nomor
181/LATTAS/XII/2013 Tentang Pedoman Penyusunan Modul Pelatihan Berbasis
Kompetensi

B. Buku Referensi

1. Kementerian Tenaga Kerja RI, Pedoman Penyusunan Modul Pelatihan Berbasis


Kompetensi, Jakarta, 2013
2. Depnakertrans.RI, Diktat Pelatihan Caretaker (Penjaga Jompo), PUKS Taindo -
Stanserkomp, 2002

C. Referensi Lainnya

1. Browsing Internet ,http://dokterindonesiaonline.com/2013/11/08 ,jam 14.00 ,Tgl


25 nofember 2015.

2. Browsing Internet, www.perlengkapan mandi bayi.co.id , jam 13.00 ,Tgl 26


nofember 2015

3. Browsing Internet, http:www.alatkosmetikbayi.co.id , jam 10.30 , Tgl 27


nofember 2015.

Anda mungkin juga menyukai