Anda di halaman 1dari 21

02/06/2023

INTRODUCTION
 What is Corruption?
 Corruption Schemes?
 Definition and Scope of Money
Laundering?

1
02/06/2023

INTRODUCTION
 IntiSkema Penyuapan dan korupsi =
memberi keuntungan atau manfaat
lainnya secara illegal kepada dirinya
dan/atau pihak lain melalui
penyalahgunaan kekuasaan, jabatan
atau posisi yg dimiliki.

Corruption
Corruption

Conflict of Illegal Economic


Bribery
Interest Gratuties Extortion

Purchases Invoice
Schemes Kicbacks

Sales Bid
Schemes Rigging

Other Other

2
02/06/2023

Bribery and Corruption Schemes


• Bribery:
• pemberian atau penerimaan sesuatu yang
bernilai utk mempengaruhi atau memastikan
sesuatu akan terjadi di masa yang akan datang.
• Dilakukan sblm kegiatan/transaksi
• Misalnya: penyuapan utk memenangkan lelang

• Illegal gratuities: terjadi setelah suatu


transaksi telah dilakukan

Bribery and Corruption Schemes


• Economic Extortion = Pelaku meminta
uang/sesuatu yg bernilai dgn ancaman jika
tidak dipenuhi
• Conflicts of interest = karyawan memiliki
kepentingan ekonomi/pribadi atas transaksi
perusahaan.
• Kickbacks = karyawan menerima sesuatu
dalam menjalankan fungsi pembelian.
• Corporate espionage = pencurian atau
memperdagangan rahasia perusahaan
(intellectual property, copyright piracy)

3
02/06/2023

KORUPSI: ASPEK HUKUM


 Tindak Pidana Korupsi = tindak pidana
sebagaimana dimaksud dalam
 UU no 31 Tahun 1999: Pemberantasan
Tindak Pidana Korupsi
 diubah dengan UU No 20 Tahun 2001:
Perubahan atas UU No 31 Tahun 1999
tentang Pemberantasan Tindak Pidana
Korupsi.

PERATURAN PERUNDANGAN TERKAIT TPK

TIndak Pidana Korupsi (TPK) Menurut UU No. 31/1999 yo UU No.


20/2001 dirumuskan dalam 7 Jenis tindakan korupsi yang diatur dalam
13 pasal atau 30 pasal termasuk bagian dari pasal, yaitu:
NO. JENIS TPK PASAL TERKAIT

1. Kerugian Keuangan Negara Pasal 2 dan Pasal 3


2. Suap Menyuap Pasal 5 ayat (1) huruf a, huruf b, ayat 2.
Psl 6 ayat (1) Huruf a, b, ayar 2. Psl 11;
Psl 12 huruf a, b, c, dan d; dan Psl 13.
3. Penggelapan Dalam Jabatan Psl 8, 9 dan 10
4. Pemerasan Pasal 12, dan psl 12 huruf e.
5. Perbuatan Curang Pasal 7 (1); (2); dan Psal 12 (2) huruf h
6. Benturan Kepentingan dlm Pasal 12 huruf i
Pengadaan Barang/Jasa
7. Gratifikasi Pasal 12 B dan Pasal 12 C (UU No
20/2001) 8

4
02/06/2023

Pasal 12 B UU 20/2001
(1) Setiap gratifikasi …dianggap pemberian suap,
apabila berhubungan dengan jabatannya dan
yang berlawanan dengan kewajiban atau
tugasnya, dengan ketentuan sebagai berikut:
a. yang nilainya Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta
rupiah) atau lebih, pembuktian bahwa gratifikasi
tersebut bukan merupakan suap dilakukan oleh
penerima gratifikasi;
b. yang nilainya kurang dari Rp 10.000.000,00
(sepuluh juta rupiah), pembuktian bahwa
gratifikasi tersebut suap dilakukan oleh penuntut
umum.
9

Gratifikasi: Legal vs Ilegal

5
02/06/2023

Gratifikasi: Legal vs Ilegal

Tindak Pidana Lain yang berkaitan dengan


TPK :

1. Merintangi Proses pemeriksaan perkara Korupsi :


- Pasal 21
2. Tidak memberi keterangan atau memberi keterangan tidak benar
:
- Pasal 22 jo. Pasal 28
3. Bank yang tidak memberikan keterangan rekening tersangka:
- Pasal 22 jo. Pasal 29
4. Saksi atau ahli yang tidak memberi keterangan atau memberi
keterangan palsu :
- Pasal 22 jo.Pasal 35
5. Orang yang memegang rahasia jabatan tidak memberikan
keterangan atau memberi keterangan palsu
6. Saksi yang membuka identitas pelapor :
- Pasal 24 jo. Pasal 31

12

6
02/06/2023

KORUPSI MENURUT ACFE DAN UU TPK


NO ACFE UU NO 39/1999 JO UU NO 20/2001
1. Conflict of Interest Benturan kepentingan dalam pengadaan
(Pasal 12 huruf i) >>>>> 1 Pasal

2. Bribery Suap Menyuap (Pasal 5 ayat (1) huruf a; huruf b; Psl


5 ayat (2) huruf b; psl 6 ayat (1) huruf a; Huruf b: psl
6 ayat (2); psl 11; Pasal 12 huruf a; huruf b; huruf c;
huruf d; Pasal 13. >>>> 12 pasal
3. Illegal Gratuities Gratifikasi (Pasal 12 B jo. Pasal 12 C ) >>>>> 1 pasal
4. Economic Extortion Pemerasan (Pasal 12 huruf e; huruf f dan huruf g)
>>> 3 pasal
Kerugian Keuangan Negara (Psl 2 dan Psl 3) >>> 2
pasal
Penggelapan dalam Jabatan (Psl 8; psl 9; psl 10 huruf
a; huruf b; dan huruf c ) >>>>> 5 pasal

Perbuatan Curang (Pasal 7 ayat (1) huruf a; b; c; d;


Psl 7 ayat (2); dan psl 12 huruf h ) >>>>> 6 pasal

Pencegahan: Bribery and Corruption


• Pengawasan bagian pembelian dan fungsi
pelunasan hutang
• Pemisahan tugas bagian pembelian dan
fungsi pelunasan hutang
• Pengujian rutin thd dokumen (kertas dan
elektronik)
• Rotasi karyawan yg menangani kontrak
dgn pihak luar
• Kebijakan etika yang jelas
• Penggunan TI = e-budgeting, e-catalog, e-
procurement

7
02/06/2023

Pencucian Uang
UU NO. 8 TAHUN 2010 TENTANG
PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN
TINDAK PIDANA PENCUCIAN UANG:

“Upaya untuk menyembunyikan atau


menyamarkan asul usul uang yang
dihasilkan dari suatu tindakan
kejahatan sehingga tampak seolah-olah
berasal dari tindakan yang sah”
(Secara lengkap lihat Pasal 1 angka 1)

8
02/06/2023

What is Money Laundering?


 Sumber Money Laundering:
• Perdagangan narkoba
• Penyelundupan senjata, emas dan barang
antik
• Prostitusi
• Kejahatan keuangan
• Korupsi
• Penjualan illegal produk hewan langka dan
sejenisnya

Jenis Pencucian Uang


1. Mengubah atau memindah “properti” yang diketahuinya
berasal dari kejahatan, dengan tujuan menyembunyikan
asal usul gelap dari “properti” tersebut atau untuk membantu
seseorang menghindari akibat-akibat hukum dari
keterlibatannya dalam melakukan kejahatan.
2. Menyembunyikan keadaan yang sebenarnya dari
“properti” yang berasal dari kejahatan itu (baik
sumbernya, asal-usulnya, lokasinya, penempatan/
pembagiannya, pergerakan/penyalurannya, maupun hak-hak
yang berhubungan dengan “properti” itu
3. Menguasai/menerima, memiliki atau menggunakan
“properti” yang diketahuinya berasal dari kejahatan atau
dari keikutsertaanya dalam melakukan kejahatan itu.

Konvensi Vienna tahun 1988

18

9
02/06/2023

Mengapa melakukan Money Laundering?

• Menghindari tuntutan hukum


• Agar kelihatan legitimate (legal)
• Menghindari pajak
• Berusaha menyembunyikan asal usul uang
tunai

Faktor Penyebab Money Laundering


 Globalisasi sistem keuangan
 Kemajuan di bidang teknologi.
 Ketentuan rahasia bank yang sangat ketat pada suatu
negara
 Ketentuan perbankan di suatu negara yang
memperbolehkan penggunaan nama samaran atau anonim
bagi nasabah (individu dan korporasi) yang menyimpan
dana di suatu bank
 Munculnya jenis uang baru yang disebut electronic money
(e-money), dan electronic commerce (e-commerce)
 Berlakunya ketentuan hukum terkait kerahasiaan hubungan
antara lawyer dan kliennya, dan antara akuntan dan kliennya
 Karena tidak dikriminalisasikannya perbuatan pencucian
uang di suatu negara.

10
02/06/2023

PROSES PENCUCIAN UANG


BERDASARKAN TEORI
Placement
Penempatan dana dari tindak
kejahatan ke dalam sistem keuangan

Layering
Memindahkan atau mengubah bentuk dana melalui
transaksi keuangan yang kompleks dalam rangka
mempersulit pelacakan (audit trail) asal usul dana

Integration
Mengembalikan dana yang telah tampak sah kepada
si pelaku sehingga dapat digunakan dengan aman

22

11
02/06/2023

Mekanisme Money Laundering


Method 1 - Classic
1. Menjual kokain dapat jutaan dollar.
2. Bawa jutaan uang tunai ke beberapa pulau
3. Beli perusahaan legal (PT JAIZ) plus Direktur
dan karyawan.
4. Buka rekening bank atas nama PT JAIZ dan
setor sisa uang ke rekening tsb.
5. Nikmati pulau, berjemur, dan pulang ke rumah.
6. Sampai di rumah, pinjam $200,000 dari PT JAIZ
dan transfer ke rekening pribadi

12
02/06/2023

Method 1 – Classic….
7. Buka Restaurant.
8. Simpan uang hasil kejahatan narkoba
bersama2 uang hasil dr restauran setiap bulan
ke rekening bank yg sah (dgn jumlahyg wajar)
9. Bayar pajak restauran dg tertib….petugas
pajak tidak akan curiga
• HOREEEE ………TRANSAKSI “KELIHATAN
BERSIH” (LEGAL)

ASPEK-ASPEK PENEGAKAN HUKUM


DALAM UU NO. 8 TAHUN 2010
TENTANG PENCEGAHAN DAN
PEMBERANTASAN TINDAK PIDANA
PENCUCIAN UANG

13
02/06/2023

Pencucian Uang
UU NO. 8 TAHUN 2010 TENTANG
PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN
TINDAK PIDANA PENCUCIAN UANG
“Upaya untuk menyembunyikan atau
menyamarkan asul usul uang yang
dihasilkan dari suatu tindakan kejahatan
sehingga tampak seolah-olah berasal dari
tindakan yang sah” (Secara lengkap lihat
Pasal 1 angka 1)

KRIMINALISASI TPPU

PASAL 3
UU NO. 8 TAHUN 2010
Setiap Orang yang menempatkan, mentransfer, mengalihkan,
membelanjakan, membayarkan, menghibahkan, menitipkan,
membawa ke luar negeri, mengubah bentuk, menukarkan
dengan mata uang atau surat berharga atau perbuatan lain
atas Harta Kekayaan yang diketahuinya atau patut diduganya
merupakan hasil tindak pidana sebagaimana dimaksud dalam
Pasal 2 ayat (1) dengan tujuan menyembunyikan atau
menyamarkan asal usul Harta Kekayaan dipidana karena
tindak pidana pencucian uang dengan pidana penjara paling
lama 20 (dua puluh) tahun dan denda paling banyak
Rp10.000.000.000,00 (sepuluh miliar rupiah).

14
02/06/2023

TPPU Pasal 3

Mens Rea (Unsur


Kesalahan-kondisi
Jiwa):
Diketahui,
Subyek: Patut Diduga
dari hasil tindak pidana Obyek :
Orang perseorangan
korporasi Harta Kekayaan

Mens Rea
Menyembunyikan asal usul
Menyamarkan asal usul

Actus Reus (perbuatan lahiriah): Actus Reus :


 menempatkan  membawa ke luar negeri
 mentransfer  mengubah bentuk
 mengalihkan  menukarkan dengan mata uang atau
 membelanjakan surat berharga
 membayarkan  menghibahkan
 menitipkan  perbuatan lain

KRIMINALISASI TPPU
PASAL 4
UU NO. 8 TAHUN 2010

Setiap Orang yang menyembunyikan atau menyamarkan


asal usul, sumber, lokasi, peruntukan, pengalihan hak-hak,
atau kepemilikan yang sebenarnya atas Harta Kekayaan
yang diketahuinya atau patut diduganya merupakan hasil
tindak pidana sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat
(1) dipidana karena tindak pidana pencucian uang dengan
pidana penjara paling lama 20 (dua puluh) tahun dan
denda paling banyak Rp5.000.000.000,00 (lima miliar
rupiah).

15
02/06/2023

TPPU Pasal 4

Mens Rea
Diketahui,
Patut Diduga
dari hasil tindak pidana
Subyek:
Orang perseorangan Obyek :
korporasi Harta Kekayaan

Perbuatan (Actus Reus) :


-Menyembunyikan
-Menyamarkan

• asal usul, • pengalihan hak-hak,


• sumber, • kepemilikan yang
sebenarnya
• lokasi,
• peruntukan,

KRIMINALISASI TPPU

PASAL 5
UU NO. 8 TAHUN 2010

Setiap Orang yang menerima atau menguasai


penempatan, pentransferan, pembayaran, hibah,
sumbangan, penitipan, penukaran, atau
menggunakan Harta Kekayaan yang diketahuinya
atau patut diduganya merupakan hasil tindak
pidana sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat
(1) dipidana dengan pidana penjara paling lama 5
(lima) tahun dan denda paling banyak
Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah).

16
02/06/2023

TPPU Pasal 5

Mens Rea
Diketahui,
Patut Diduga,
dari hasil tindak pidana

Subyek:
Obyek :
Orang perseorangan
Actus Reus (Perbuatan) Harta Kekayaan
korporasi
Menggunakan (Commision)

Menerima atau Menguasai


(Ommision)

 penempatan,  sumbangan,
 pentransferan,  penitipan,
 pembayaran,
 hibah,  penukaran

TINDAK PIDANA ASAL (TPPU)


PASAL 2 UU NO. 8 TAHUN 2010
1. korupsi; 17. penggelapan;
2. penyuapan; 18. penipuan;
3. narkotika; 19. pemalsuan uang;
4. psikotropika; 20. perjudian;
5. penyelundupan tenaga 21. prostitusi;
kerja; 22. di bidang perpajakan;
6. penyelundupan imigran; 23. di bidang kehutanan;
7. di bidang perbankan; 24. di bidang lingkungan hidup;
8. di bidang pasar modal; 25. di bidang kelautan dan
9. di bidang perasuransian; perikanan; atau
10. kepabeanan; 26. tindak pidana lainnya yang
11. cukai; diancam dengan pidana penjara
12. perdagangan orang; 4 (empat) tahun atau lebih;
13. perdagangan senjata gelap; yang dilakukan di wilayah Negara Kesatuan
14. terorisme; Republik Indonesia atau di luar wilayah
Negara Kesatuan Republik Indonesia dan
15. penculikan; tindak pidana tersebut juga merupakan
16. pencurian; tindak pidana menurut hukum Indonesia.

17
02/06/2023

Transaksi Keuangan Mencurigakan


1. Setoran tunai cukup besar dalam satu/kumpulan
transaksi
2. Nasabah atau kuasanya menghindari untuk
berhubungan secara langsung dengan PJK
3. Penggunaan banyak rekening dengan alasan yang tidak
jelas
4. Penyetoran dalam nominal kecil dengan frekwensi yang
cukup tinggi, dan kemudian ditarik sekaligus
5. Sering melakukan pemindahan dana antar rekening
pada negara/wilayah yang berbeda;
6. Adanya jumlah uang yang hampir sama antara dana
yang ditarik dengan yang disetor secara tunai pada hari
yang sama atau sebelumnya;
35

Transaksi Keuangan Mencurigakan


8. Penarikan dalam jumlah besar terhadap rekening yang
tidak aktif
9. Penarikan dalam jumlah besar terhadap rekening yang
baru menerima dana yang tidak diduga dan tidak biasa
dari luar negeri;
10. Nasabah yang memperlihatkan kehati-hatian yang
berlebihan ttg kerahasiaan identitas atau kegiatan
usahanya
11. Nasabah yang berasal dari atau yang mempunyai
rekening di negara yang dikenal sebagai tempat
pencucian uang atau negara yang kerahasiaan
banknya sangat ketat;
12. Pembayaran atas pembelian saham yang dilakukan
melalui transfer dari rekening atas nama pihak lain.

36

18
02/06/2023

DAMPAK MONEY LAUNDERING


 Ekonomis
o Instabilitas sistem keuangan
o Distorsi terhadap sistem persaingan bebas
o Mempersulit pengendalian moneter

o Meningkatnya country risk


 Hukum dan Sosial

o Meningkatnya kejahatan baik jenis maupun kualitasnya


o Meningkatnya kerawanan sosial

37

Penalties imposed on banks


• Jan. 2006 ABM AMRO US$ 80 mio
• Aug. 2005 Arab Bank US$ 24 mio
• Feb. 2005 City National Bank US$750,000
• Jan. 2005 Riggs Bank US$ 41 mio
• Oct. 2004 AmSouth Bank US$ 50 mio
• Sep. 2004 City Bank Japan Licence cancelled
• May. 2004 Riggs Bank US$ 25 mio

19
02/06/2023

ANTI-MONEY LAUNDERING (AML)


 Anti–money laundering (AML) =
sistem dan pengendalain formal dan
informal yang dirancang utk
1. Mencegah atau mempersulit TPPU
2. Melaporkan adanya/kecurigaan TPPU .

The Five-Point Program For AML-


regulated Businesses
 Program Kepatuhan tertulis
 Standar minimum Customer Due
Diligence (KYC)
 Monitoring dan Pelaporan Aktivitas
 Pelatihan
 Pencatatan yang sistematis

20
02/06/2023

Elements of a comprehensive AML


solution
FINANCIAL INSTITUTION
• KYC/account set-
up
Legacy Systems/Data Sources • Watch list filtering
• Transaction
Transaction
Monitoring
Data Analysis monitoring
GOVERNMENT AGENCIES

Alerts
Record • Workflow/case
Keeping
FinCen Other
management
Reporting
• Reporting
Data
Warehouse Watch List
Monitoring Office of Foreign Assets
Control (OFAC)
AML SYSTEMS Watch Lists

KYC/account set-up

21

Anda mungkin juga menyukai