Anda di halaman 1dari 3

MAKANAN POKOK

Manfaat makanan pokok adalah sebagai sumber


energi. karena mengandung karbohidrat yang
berfungsi sebagai bahan bakar tubuh dan sumber
energi. Di samping itu, kandungan vitamin dan
mineral pada makanan pokok juga berfungsi
memicu meningkatkan energi.

LAUK PAUK
Manfaat lauk pauk:
Lauk pauk adalah pendamping makanan pokok
yang berfungsi untuk sumber zat pembangun
tubuh. Lauk pauk biasanya memiliki
kandungan protein yang berguna sebagai
pembangun dan pengatur bagi tubuh. Selain
itu, protein juga dapat digunakan untuk sumber
cadangan energi dan sistem kekebalan tubuh.

SAYURAN
manfaat sayur-sayuran :
1. Meningkatkan daya ingat. 6. Meningkatkan daya tahan
2. Membantu tubuh menjadi lebih tubuh.
sehat. 7. Menjaga kesehatan tulang dan
3. Membantu mengatasi obesitas. gigi.
4. Memperlancar buang air besar. 8. Menurunkan kolesterol.
5. Membuat perasaan lebih 9. Melancarkan pencernaan.
bahagia.
manfaat buah-buahan :
BUAH-BUAHAN
1. dapat mencegah penyakit
jantung
2. dapat mencegah kerusakan hati
dan stroke
3. dapat mencegah penyakit kanker
4. dapat mencegah tekanan darah
tinggi
5. dapat menjaga kekebalan tubuh
6. dapat menjaga kebugaran tubuh

SUSU
manfaat susu :
1 Memperkuat Tulang
2 Memelihara Kesehatan
Jantung
3.Mendukung Berat Badan Ideal
4.Meningkatkan Kinerja Otak
5.Meningkatkan Kualitas Tidur

KELOMPOK 6
Nama Anggota: - Trianda Najla
- Salwaa Naura Larasati - Widi Kartini
- Sheza Revita Putri - Abhista Radi Kurniawan
- Sylvi Amelia
4 Sehat
5 Sempurna
Pengertian
Anjuran 4 sehat 5 sempurna dapat diartikan sebagai makanan
yang mengandung gizi lengkap di dalamnya, mulai dari protein,
karbohidrat, lemak, vitamin, serta mineral. Adapun komponen
makanan yang termasuk ke dalam konsep 4S5S meliputi
makanan pokok, lauk-pauk, sayuran, dan buah-buahan, yang
disempurnakan dengan susu sebagai nutrisi pelengkap.

Anda mungkin juga menyukai