Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Sel merupakan kesatuan kecil bersalut selaput tipis, yang di dalamnya berisi larutan kental
senyawa kimia.Sel memiliki sifat istimewa,yaitu dapat membuat duplikatnya sendiri dengan
jalan membelah.Bentuk kehidupan yang paling sederhana berupa sel-sel tunggal.

Secara umum,maka sel akan terbagi menjadi dua tipe penting yang berdasarkan struktur
yaitu:sel prokariotik dan sel eukariotik.Sel prokariotik merupakan sel dengan struktur
sederhana yang meliputi membran plasma, tidak memiliki inti sel,dan hanya memiliki
organel sel yang relatif sederhana.Prokariotik sangat beragam dengan tingkat adaptasi yang
bervariasi.Banyak sel prokariotik dapat ditemukan pada kedalaman 7 mil dalam laut dan 40
mil dari ketinggian atmosfer.Sel eukariotik berbeda dari prokariotik,terutama dengan
dimilikinya nukleus yang terbungkus dengan membran nukleus dan organel-organel sel.
seluruh daerah antara nukleus dan membran sel disebut sitoplasma,yang terdiri dari medium
semi cair yang disebut sitosol.

1.2 Rumusan Masalah

1. Apa saja komponen utama penyusun sel

2. Apa saja fungsi dari masing-masing komponen utama penyusun sel tersebut?

3. Dimanakah letak komponen utama penyusun sel tersebut didalam tubuh?

1.3 Tujuan Penulisan

1. Untuk menyelesaikan tugas dari matakuliah Biologi Sel

2. Berbagi wawasan kepada pembaca

3. Membagi informasi mengenai komponen utama penyusun sel

1.4 Manfaat Penulisan

1. Dapat mengetahui apa saja komponen utama penyusun sel

2. Dapat mengetahui fungsi dari masing-masing komponen utama penyusun sel

3. Dapat mengetahui letak komponen utama penyusun sel didalam tubuh

Anda mungkin juga menyukai