Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI PAT GEOGRAFI KELAS XII

TAHUN 2023/2024
NO MATERI INDIKATOR
1 Pemanfaatan peta, penginderaan Siswa dapat menjelaskan pengertian peta menurut para ahli
Jauh, dan Sistem Informasi Geografi Siswa dapat menyebutkan komponen peta
dalam bidang transportasi dan Siswa dapat mengidentifikasi jenis peta untuk menganalilis daerah banjir
pengembangan wilayah Siswa dapat menjelaskan syarat simbol yang benar
Siswa dapat menjelaskan kegunaan proyeksi peta
Siswa dapat menjelaskan jenis proyeksi peta
Siswa dapat menyebutkan jenis jalan berdasarkan statusnya
Siswa dapat mengitung jarak sebenarnya di lapangan
Siswa dapat menghitung skala peta
Siswa dapat mengidentifikasi jenis peta untuk menentukan lokasi bisnis
Siswa data menyebutkan jenis simbol yang tepat
Siswa dapat menyebutkan jenis lettering yang tepat
Siswa dapat menyebutkan alat untuk merekam obyek-obek di alam
Siswa dapat menjelaskan bagian atmosfer yang mampu meneruskan spectrum elektromagnetik
Siswa dapat menjelaskan bentuk dari hasil interpretasi citra
Siswa dapat menyebutkan unsur interpretasi citra
Siswa dapat menyebutkan satelit untuk SDA
Siswa dapat menyebutkan komponen PJ
Siswa dapat menyimpulkan dari hasil ciri-ciri di PJ
Siswa dapat menjelaskan salah satu macam sensor
Siswa dapat menjelaskan salah satu citra foto berdasarkan spectrum elektromagnetik yang digunakan
Siswa dapat menjelaskan manfaat PJ di bidang meteorologi
Siswa dapat menjelaskan manfaat PJ di bidang oseanografi
Siswa dapat menjelaskan subsistem SIG
Siswa dapat menyebutkan komponen SIG
Siswa dapat menyebutkan hasil output SIG
Siswa dapat menngidentifikasi jenis data tersetrial
Siswa dapat menngidentifikasi jenis data yang digunakan dalam SIG
Siswa dapat menjelaskan keunggulan data vektor
Siswa dapat menjelaskan keunggulan SIG
Siswa dapat menjelaskan manfaat SIG
Siswa dapat menjelaskan manfaat SIG dalam bidang lingkungan
Siswa dapat mengidentifikasi manfaat SIG dalam bidang sumber daya alam
Siswa dapat mengidentifikasi manfaat SIG dalam bidang bencana alam
2 Negara Maju dan Berkembang Siswa dapat mengidentifikasi ciri ciri negara maju
Siswa dapat mengidentifikasi ciri ciri negara berkembang
Siswa dapat mengidentifikasi indikator negara maju
Siswa dapat menjelaskan faktor geografis negara berkembang di Afrika
Siswa dapat membuktikan kemandirian negara maju
Siswa dapat menjelaskan faktor yang menyebabkan negara di Asia Timur tumbuh menjadi negara maju
Siswa dapat menjelaskan ciri kependudukan di negara berkembang
Siswa dapat menjelaskan fenomena perekonomian di negara berkembang
Siswa dapat menjelaskan mata pencaharian penduduk negara maju
Siswa dapat menjelaskan upaya yang dilakukan untuk memajukan perindustrian di negara maju
Siswa dapat menjelaskan langkah yang perlu dilakukan agar Indonesia menjadi negara maju
Siswa dapat menjelaskan faktor yang menyebabkan negara di Eropa Barat tumbuh menjadi negara maju
Siswa dapat menjelaskan faktor yang menyebabkan penghambat pertumbuhan ekonomi di negara
berkembang
Siswa dapat menyebutkan negara maju di Amerika Utara
Siswa dapat menyebutkan contoh negara berkembang
Siswa dapat menyebutkan contoh negara maju
Siswa dapat menyebutkan contoh negara berkembang di Asia Tenggara
Siswa dapat menunjukkan negara berkembang di dunia melalui peta
Siswa dapat menyebutkan ciri ciri negara maju dan berkembang

Anda mungkin juga menyukai