Anda di halaman 1dari 2

PERMINTAAN REHABILITASI MEDIS

RSUD SERUI Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman


KABUPATEN 1/2
03/445.SPO.1.6/
KEPULAUAN
YAPEN RS/2019
Tanggal Terbit Ditetapkan oleh,
Direktur RSUD Serui
11 April 2019
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL

dr. Johnny B. Abaa, M.Kes


Pembina Utama Muda/Golongan IVc
NIP. 19690712 200012 1 007
PENGERTIAN Permintaan yang berasal dari unit rawat inap dan
rawat jalan untuk pasien yang akan dikonsulkan ke
bagian Rehab Medis.
TUJUAN Agar informasi permintan konsultasi segera sampai ke
bagian Rehab Medis dan tindakan dapat segera
dilakukan.
KEBIJAKAN SK Direktur RS Umum Daerah Serui Nomor
03/445.SK.01/RS/2019 tentang Kebijakan
Keseragaman Pelayanan Keperawatan di Rumah Sakit
Umum Daerah Serui.
PROSEDUR 1. DPJP atau dokter konsulen harus membuat
permintaan dan ditanda tangani oleh dokter
tersebut
2. Perawat meminta surat persetujuan pada
pasien/keluarga
3. Perawat yang menerima instruksi memberitahukan
ke bagian Rehabilitasi Medik melalui telpon (nama
pasien & nomor rekam

1
medik/diagnosa/kamar/nama dokter)
4. Perawat yang menerima instruksi tersebut
melakukan refer ke rehabilitasi medik di komputer
5. Petugas bagian Rehabilitasi Medis akan
memberitahukan dokter Rehabilitasi Medis
6. Dokter Rehab Medik memeriksa pasien dan
membuat instruksi untuk petugas rehab Medik.
7. Bagi pasien khusus yang tidak memungkinkan ke
unit Rehabilitasi karena kondisi dan keterbatasan
lain atau sesuai order dokter, dapat dikoordinasikan
ke petugas Rehabilitasi untuk dilakukan tindakan di
tempat.
8. Pasien yang dilakukan tindakan Rehabilitasi Medik
lebih dari satu kali, untuk itu tidak perlu pendaftaran
ulang karena bagian Rehabilitasi Medik sendiri akan
mengatur jadwalnya dan akan memanggil pasien
atau mengunjunginya sesuai dengan permintaan
dokternya.
UNIT 1. Unit Rehabilitasi Medis
TERKAIT
2. Unit Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai