Anda di halaman 1dari 8

SMAN 11 PANGKEP

Tugas Presentasi Biologi


BUKTI ADANYA EVOLUSI
Disusun oleh :
Kelompok 1
1. Andi Nurfadillah Farhana
2. Annisa Tri Ramadhani
3. Maryam Manuela Suitela
4. Muh. Rafly Fatikha Al Resky
5. Nazwah Aryuni Putri
6. Nur Isyatil Asma
Teori evolusi adalah salah satu teori ilmiah yang paling berpengaruh dalam sejarah biologi.
Teori ini memahami hubungan kekerabatan antara makhlus hidup, asal-usul spesies baru,
dan adaptasi terhadap lingkungan. Teori evolusi meninggalkan tanda-tanda yang dapat
diamati yang merupakan bukti pengaruh pada kehidupan di masa lalu dan sekarang.
BUKTI ADANYA EVOLUSI
3. ANOTOMI
1. PALEONTOLOGI 2. TAKSONOMI
PERBANDINGAN

5. BIOKIMIA &
4. EMBRIOLOGI 6. FILOSOFI
SEROLOGI
PERBANDINGAN PERBANDINGAN
PERBANDINGAN
1. PALEONTOLOGI
Paleontologi merupakan ilmu yang memperlajari tentang fosil. Fosil adalah replika atau peningkatan bersejarah
organisme dari masa lalu yang mengalami mineralisasi di dalam batuan. Pandangan darwin mengenai kehidupan
juga memperkirakan bahwa transisi evolusioner harus meninggalkan tanda-tanda dalam catatan fosil, khususnya
para ahli paleontologi telah menemukan banyak bentuk transisi yang menghubungkan fosil yang lebih tua
dengan spesies modern. Para ilmuwan menentukan umur fosil dan mengkategorikannya di seluruh dunia untuk
menentukan kapan organisme tersebut hidup relatif satu sama lainSebagai contoh, serangkaian fosil
mendokumentasikan perubahan bentuk dan ukuran tengkorak yang terjadi ketika mamalia berevolusi dari reptilia

Gambar di samping adalah fosil kuda yang ditemukan oleh Marsh and
Osborn, fosil ini lebih lengkap urutan evolusinya dari fosil yang lain. Dari
gambar di samping dapat dijelaskan bahwa terdapat perubahan dan
perkembangan yang mengarah pada evolusi bentuk dan fungsi, antara lain
yaitu tubuh bertambah besar; kepala bagian depan semakin memanjang; leher
semakin panjang sehingga gerakannya semakin bebas; perubahan geraham
depan dan geraham besar, anggota tubuh yang lain semakin bertambah
panjang, jari kaki mereduksi dari lima menjadi satu.
2. TAKSONOMI
Taksonomi adalah cabang dari biologi yang berhubungan dengan penamaan dan klasifikasi spesies yang
didasarkan pada skema yang lebih formal. Sistem taksonomi ini dipelopori oleh seorang ahli botani Swedia,
Carolus Linnaeus. Linnaeus memakai suatu sistem untuk pengelompokkan spesies yang mirip ke dalam jenjang
suatu kategori yang semakin umum, contohnya spesies yang mirip dikelompokkan ke dalam genus yang sama,
genus yang mirip dikelompokkan ke dalam famili yang sama dan selanjutnya.
KINGDOM > FILUM > KELAS > ORDO > FAMILI > GENUS > SPESIES
Bagi para ahli evolusi, skema Linnaeus tersebut merefleksikan geneologi bercabang dari pohon kehidupan
dengan organisme pada level taksonomik yang beberda dihubungkan melalui turunan dari nenek moyang yang
sama. Misalnya, singa dan harimau ternyata memiliki hubungan yang erat dan ternyata garis turunan nenek
moyangnya yang sama. Analisis genetik memaparkan bahwa spesies singa dan harimau merupakan kerabat yang
sangat dekat dengan latar belakang hereditas yang mirip kekerabatan dari genus yang sama untuk suatu ordo atau
lebih dekat jika dibandingkan dengan orang yang berbeda
3. ANATOMI PERBANDINGAN
Perbandingan struktur tubuh antara makhluk hidup yang berbeda untuk mengetahui kemiripan dan perbedaannya.

1. Struktur homolog
Struktur tubuh yang memiliki asal-usul dari nenek moyang yang sama dan tetap
mempertahankan tata letak keseluruhan yang sama. Contohnya, tulang-tulang
pelengkap manusia, anjing, burung, dan ikan paus yang memiliki konstruksi
keseluruhan yang sama
Tungkai depan semua mamalia mempunyai
struktur tulang dasar yang sama

2. Struktur analog
Struktur tubuh yang memiliki asal-usul dari nenek moyang yang beda, namun
fungsi dari organismenya serupa atau bersesuaian. Contohnya, sayap pada
burung yang tidak bisa terbang (yang mungkin memiliki fungsi lain), daun
pada beberapa kaktus, jejak tulang panggul pada ikan paus dan mata hewan
gua yang tidak dapat melihat

Sayap kelelawar dan burung mempunyai fungsi yang sama . namun berevolusi
secara independen pada kedua kelompok hewan tersebut
4. EMBRIOLOGI PERBANDINGAN
Embriologi merupakan ilmu yang mempelajari perkembangan anatomi suatu organisme hingga menjadi dewasa.
Embriologi perbandingan sering kali membentuk homologi pada beberapa struktur, seperti kantung insang yang
menjadi sedemikian berubah pada perkembangan selanjutnya sehingga asal mulanya yang sama tidak lagi terlihat
dengan jelas saat membandingkan dengan bentuknya yang telah berkembang secara lengkap. Misalnya, semua
embrio vertebrata, termasuk manusia yang menunjukkan celah insang dan ekor pada tahap awal perkembangannya
yang akan menghilang pada kelompok dewasa terstrial namun tetap bertahan pada kelompok dewasa perairan,
seperti ikan dan beberapa amfibi.

Pada vertebrata terdapat persamaan perkembangan embrio dimulai dengan


perkembangan zigot menuju fase morula, blastula, gastrula dan akhirnya
membentuk embrio. Embrio kemudian mengalami pertumbuhan dan
perkembangan seperti yang terlihat pada gambar di samping. Dengan persamaan
tersebut menunjukkan adanya hubungan kekerabatan di antara golongan
vertebrata. Berdasarkan fakta ini, Ernest Haeckel mengemukakan teori
rekapitulasi yang menyatakan bahwa ontogeni merupakan ulangan dari filogeni.
5. BIOKIMIA & SEROLOGI PERBANDINGAN 6. FILOSOFI PERBANDINGAN
Studi biokimia dari macam-macam organisme juga telah Fisiologi adalah ilmu dari cabang biologi yang mempelajari
mengungkapkan homologi biokimia. Persamaan biokimia fungsi dari alat- alat tubuh. Ada faktor tak terkendali dalam
organisme hidup adalah satu ciri yang mencolok dari membuat hubungan evolusioner dengan cara
kehidupan. Hubungan evolusi di antara spesies dicerminkan mengevaluasi tingkat kemiripan. Ternyata tidak semua
dalam DNA dan proteinny (gen dan produk gen). Jika dua tingkat kemiripan diwariskan dari nenek moyang yang
spesies memiliki pustaka gen dan protein dengan urutan sama. Spesies dari cabang evolusi yang berbeda bisa saja
monomer yang sangat bersesuaian, urutan itu disalin pasti pada kenyataannya mirip satu sama lainnya jika mereka
dari nenek moyang yang sama. Jika ada dua paragraph memiliki peranan lingkungan yang mirip dan seleksi alam
panjang sama yang hanya beda satu atau dua huruf di telah membentuk adaptasi yang analog. Hal seperti ini
beberapa tempat berasal dari sumber yang sama. disebut sebagai evolusi konvergensi, dan kemiripan akibat
Biologi molekular merupakan pendukung Darwin yang konvergensi disebut dengan analogi.
paling berani bahwa semua bentuk kehidupan saling Sirip depan dan ekor ikan hiu dengan sirip depan dan ekor
berhubungan sampai tingkat tertentu melalui cabang-cabang paus misalnya, adalah organ renang analog yang
keturunan dari organisme yang paling awal. Bahkan, berevolusi secara independen dan dibangun dari struktur
organisme yang secara taksonomi berbeda jauh seperti yang berbeda secara keseluruhan. Evolusi konvergen juga
manusia dan bakteri yang memiliki beberapa protein yang menghasilkan kemiripan analog antara marsupial Australia
sama, misalnya sitokrom C, suatu protein yang terlibat dalam tertentu dengan hewan berplasenta yang mirip dan telah
respirasi seluler pada semua spesies aerob. berevolusi secara independen pada benua lain.

Anda mungkin juga menyukai