Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang

Membelajarkan anak usia dini gampang-gampang susah. Kadang kita


memberikan fasilitas belajar yang mahal dan berharap anak belajar banyak, tetapi
kenyataannya malah anak tidak belajar. Kadang dengan mainan yang amat
sederhana dan murah anak-anak sangat tertarik dan ingin tahu banyak tentang
mainan itu dan mekanisme kerjanya. Bermain sambil belajar, dimana esensi
bermain menjiwai setiap kegiatan pembelajaran amat penting bagi SD.

Pembelajaran anak usia din menggunakan esensi bermain. Esesnsi


bermain meliputi perasaan senang, demokratis, aktif, tidak terpaksa, dan merdeka.
Pembelajaran hendaknya disusun sedemikian rupa sehingga menyenangkan,
membuat anak tertarik untuk ikut serta dan tidak terpaksa. Guru memasukkan
unsur-unsur edukatif dalam kegiatan bermain tersebut, sehingga anak secara tidak
sadar telah belajar berbagai hal.

Materi pembelajaran SD juga amat variatif. Ada pendapat yang


menyatakan bahwa SD hanya mengembangkan logika berpikir, berprilaku, dan
berkreasi. Adapula yang menyatakan bahwa SD juga mempersiapkan anak untuk
siap belajar, yaitu siap belajar berhitung, membaca, menulis. Ada pula yang
menyatakan bahwa materi pembelajaran bebas. Yang penting SD
mengembangkan aspek moral, emosional, social, fisik motork dan intelektual.
Banyak pertanyaan dari guru dan orang tua tentang bagaiman mengajarkan anak
agar sesuai tingkat perkembangannya mampu mengenal bilangan, berhitung,
membaca dan menulis.

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas, maka identifikasi masalah pada


penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Kurangnya waktu belajar siswa di sekolah, sehingga siswa diharapkan


belajar dirumah.

2. Banyaknya siswa yang tidak belajar dirumah.

1
3. Sudah baiknya siswa belajar di rumah dgn aktif agar mendapat nilai yg
memuaskan

1.3 Rumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah, maka peneliti mengankat permasalahan


sebagai berikut : “Bagaimanakah pengaruh aktivitas belajar di rumah terhadap
hasil belajar siswa di sekolah

1.4 Tujuan Penelitian

Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu :

1. Utuk mengetahui aktivitas belajar siswa di Rumah.

2. Untuk mengetahui hasil belajar siswa di Rumah

3. Untuk mengetahui hubungan aktivitas belajar di Rumah terhadap hasil


belajar siswa di sekolah

1.5 Manfaat Penelitian

Adapun manfaat penelitian yang dimaksud adalah sebagai berikut :

1. Bagi Siswa

Memberikan informasi kepada siswa betapa pentingnya belajar di Rumah


terhadap hasil belajar yang akan dicapa, sehingga siswa bisa mengatur
kegiatan belajarnya dirumah.

2. Bagi Guru

Sebagai bahan masukan untuk dapat memberikan pengarahan dalama


belajar dengan memperhatikan fasilitas belajar siswa atau dengan
mengadakan kegiatan-kegiatan yang menyebabkan siswa melakukan
aktivitas belajar di rumah, Misalnya memberikan Pekerjaan Rumah (PR)
atau mengadakan kegiatan belajar kelompok malam.

3. Bagi Sekolah

Sebagai bahan pertimbangkan untuk meningkatkan mutu pendidkan dan


memaksimalkan peningkatan prestasi belajar siswa sebagai peserta didik.

2
4. Bagi Masyrakat/Orang Tua

Sebagai bahan masukan agar lebih memberikan perhatian dalam proses


belajar baik anak di rumah dengan dapat mendampangi anak dalam
mengulangi pelajaran yang ada di sekolah lalu di pelajari di rumah.

5. Bagi Peneliti

Menambah wawasan dan pengetahuan peneliti mengenai hubungan


aktivitas belajar di Rumah terhadap hasil belajar siswa.

Anda mungkin juga menyukai