Anda di halaman 1dari 7

TA 2021

EXECUTIVE SUMMARY
PELAKSANAAN PENYEDIAAN SARANA DAN
PRASARANA SANITASI DI LEMBAGA PENDIDIKAN
KEAGAMAAN (LPK)
TAHUN ANGGARAN 2021
Desa Darangdan, Kecamatan Darangdan
Kabupaten Purwakarta, Provinsi Jawa Barat

Tim Pelaksana Al Islah

KATA PENGANTAR
2021 Executive Summary: Pelakasanaan Penyediaan Sarana dan Prasarana Sanitasi di
Lembaga Pendidikan Keagamaan (LPK)

Sebagai salah satu bentuk laporan pertanggungjawaban Tim Pelaksana Al Islah yang
terkontrak dengan pihak PPK Sanitasi Satuan Kerja Pelaksanaan Prasarana Permukiman
Wilayah I Provinsi Jawa Barat pada Tanggal 23 Juni 2021 sampai dengan 9 November
2021, maka dengan ini kami TPL Al Islah membuat Executive Summary yang berisi
ringkasan pelaksanaan kegiatan yang dilakukan selama masa kontrak baik pada kegiatan
konstruksi maupun pada kegiatan lainnya yang berada pada Tahap Pelaksanaan
Penyediaan Sarana dan Prasarana Sanitasi di Lembaga Pendidikan keagamaan (LPK) T.A
2021.

Demikian laporan ini dibuat untuk menginformasikan ringkasan kegiatan yang berlangsung
di lapangan sebagai laporan pertanggungjawaban, bahan evaluasi, dan masukan bagi
pelaksanaan kegiatan kedepannya.

Purwakarta, ……………….. 2021

Ketua Tim Pelaksana Al Islah

(Ust. Ade Abdul Rohim)


2021 Executive Summary: Pelakasanaan Penyediaan Sarana dan Prasarana Sanitasi di
Lembaga Pendidikan Keagamaan (LPK)

Profil lokasi

 Nama Pesantren : Pondok Pesanten Al Islah


 NSPP : 510032140057
 Alamat : Kp. Wangunsari RT 022 RW 06 Ds. Darangdan Kec.Darangdan
Kab. Purwakarta
 Koordinat : -6.638631, 107, 42863.
 Desa/Kelurahan : Darangdan
 Kecamatan : Darangdan
 Kabupaten/Kota : Kabupaten Purwakarta
 Jumlah Santri Putra : 67 orang
 Jumlah Santri Putri : 71 orang

1. Data Tim Pelaksana


 Nama Tim Pelaksana : Al Islah
 Periode Kontrak : 23 Juni 2021 s.d 9 November 2021
 Keanggotaan:

No Nama Jabatan No.Kontak

1 Ust. Ade Abdul Rohim Ketua +62 817 0226 700

2 Lilis Nurjamilah Bendahara +62 877 7998 4484

3 Tatang Hidayat Seksi Pembangunan +62 838 1627 5633

2. Resume Kegiatan Tahap Pelaksanaan (Konstruksi)


 Rekapitulasi Pelaksanaan Kegiatan
 Persiapan
 Pekerjaan Pembersihan area
 Pekerjaan Bowplank
2021 Executive Summary: Pelakasanaan Penyediaan Sarana dan Prasarana Sanitasi di
Lembaga Pendidikan Keagamaan (LPK)

 Pekerjaan Struktur
 Pekerjaan Tanah
 Pekerjaan Pondasi
 Pekerjaan Sloof 15 x 20
 Pekerjaan Urugan pasir di bawah lantai kerja
 Pekerjaan Lantai Kerja
 Pekerjaan Kolom beton 15 x 15
 Pekerjaan Balok 15 x 20 (BL2 / Elv. 2,75m)
 Pekerjaan Balok 15 x 20 (BL1 / Elv. 1,8m dan 2,25m)
 Pekerjaan Rangka Atap
 Pekerjaan Arsitektur
 Pekerjaan Dinding
 Pekerjaan Penutup Lantai dan dinding
 Pekerjaan Penutup Atap
 Pekerjaan Pintu dan Ventilasi
 Pekerjaan Pengecatan
 Pekerjaan Sanitary
 Pekerjaan Logo dan tulisan
 Pekerjaan Eleltrikal dan Plumbing
 Pekerjaan Elektrikal dan Plambing
 Pekerjaan pipa air non kakus
 Pekerjaan pipa air limbah kakus
 Pekerjaan Torn Air (asumsi sudah ada pompa transfer menuju tangki air)
 Pekerjaan IPAL Non Fabrikasi
 PEKERJAAN PERSIAPAN
 PEKERJAAN TANAH DAN LANDASAN
 PEKERJAAN BAK INLET
 PEKERJAAN BAK SETLLER & AF
 PEKERJAAN BAK DESINFEKTAN
2021 Executive Summary: Pelakasanaan Penyediaan Sarana dan Prasarana Sanitasi di
Lembaga Pendidikan Keagamaan (LPK)

 PEKERJAAN LAIN LAIN


 Strategi Percepatan

Kegiatan pelaksanaan penyediaan sarana dan prasarana sanitasi di LPK di dalam


perjalanannya menemui berbagai kendala di lapangan baik teknis atau pun non teknis. Tim
pelaksana Al Islah menerapkan strategi percepatan agar pekerjaan di lapangan tidak
melewati masa kontrak yang telah disepakati bersama PPK Sanitasi. Upaya percepatan yang
telah dilakukan diantaranya dengan menambah tenaga kerja di lapangan serta meniadakan
libur agar pekerjaan lebih padat, selain itu lebih selektif dalam pemilihan tenaga kerja yang
terampil supaya kualitas pekerjaan dan efisiensi waktu dapat tecapai.

3. Permasalahan dan Tindak lanjut

No Permasalahan Tindak lanjut


Di lahan yang akan di bangun MCK Pihak Ponpes membuat surat pernyataan
1 terdapat pondasi dan perbedaan Kesanggupan melakukan perataan lahan
ketinggian tanah sebeum dimulai konstrusi MCK

4. Saran dan Rekomendasi

Pembangunan penyediaan sarana dan prasarana sanitasi di Lembaga Pendidikan


Keagamaan (LPK) merupakan kegiatan pembangunan untuk dapat menyediakan sarana
prasarana sanitasi yang layak khususnya di LPK dan turut meningkatkan kesadaran para
penghuni LPK dan masyarakat sekitar terhadap pentingnya hidup bersih dan sehat.
Kegiatan pembangunan tersebut memberikan manfaat yang sangat besar bagi para santri
yang sangat membutuhkan sarana sanitasi yang layak.

Saran dan rekomendasi untuk perbaikan ke depannnya yaitu lebih diperbanyak lagi
pelatihan mengenai teknis konstruksi dan non-teknis untuk membekali tim pelaksana dan
para pekerja dalam mendukung kelancaran kegiatan pembangunan dan pelaporan serta
kegiatan keberlanjutan. Tim pelaksana Al Islah sangat berterima kasih dengan adanya
kegiatan ini dan berharap program penyediaan sarana dan prasarana sanitasi di LPK ini ke
2021 Executive Summary: Pelakasanaan Penyediaan Sarana dan Prasarana Sanitasi di
Lembaga Pendidikan Keagamaan (LPK)

depannya akan terus berkelanjutan dalam mendukung sanitasi yang layak di pondok
pesantren.

DOKUMENTASI KEGIATAN

Pelatihan Tukang Pemantauan Lapangan

Diskusi RKM Diskusi LPJ


2021 Executive Summary: Pelakasanaan Penyediaan Sarana dan Prasarana Sanitasi di
Lembaga Pendidikan Keagamaan (LPK)

Kampanye PHBS Ceklis Opname 100% bersama KI


Kab. Purwakarta

Anda mungkin juga menyukai