Anda di halaman 1dari 6

JSI 7 (2) (2018)

Jurnal Sastra Indonesia

http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jsi

Pengaruh Pelecehan Seksual Terhadap Pembentukan Perilaku Transgender pada


Tokoh Sasana dalam Novel Pasung Jiwa Karya Okky Madasari: Kajian Psikologi
Sastra

Noor Van Ardi Basuki , Mulyono, U’um Qomariyah

Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Semarang,
Indonesia

Info Artikel Abstrak


________________ ___________________________________________________________________
Sejarah Artikel: Novel Pasung Jiwa merupakan novel psikologis karena mengandung gejala-gejala kejiwaan yang
Diterima April 2018 direfleksikan pada kehidupan tokoh utama. Novel ini menampilkan persoalan yang komplek
Disetujui Mei 2018 mengenai kehidupan seseorang traumatik dan menjadi transgender akibat dari pelecehan seksual.
Dipublikasikan Juli 2018 Fenomena tersebut merupakan cerminan dari kehidupan nyata pada zaman sekarang, misalnya
________________ ambisi, trauma, perilaku delikuen (menyimpang), atau frustasi. Gejala kejiwaan ditampilkan
Keywords: bersama alur cerita yang runtut. Banyaknya aspek kejiwaan yang ditampilkan serta didukungan
Novel; psychology kemiripan masalah yang tercermin pada kehidupan nyata masyarakat zaman sekarang menjadi
literature; sexual alasan peneliti memilih novel ini sebagai objek kajian dalam penelitian psikologi sastra.
harassment.
____________________ Abstract
__________________________________________________________________
Novel “Pasung Jiwa” is a psychological because it consists of some psychiatric indications which are reflected
in the main characters life. This novel presents complex problems of a traumatic living person and be
transgender because of sexual harassment. This phenomenon is a reflection of recent real life, for example
ambition, trauma, diverge behavior or frustration. Psychiatric indications are showed by the coherent of the
storyline. So many psychiatric aspect which are showed and the problem similiarities which reflected in the real
life society be the main reason researcher chose this novel as the object’s study in literature psycology research.

© 2018 Universitas Negeri Semarang


Alamat korespondensi: ISSN 2252-6315
Gedung B1 Lantai 1 FBS Unnes
Kampus Sekaran, Gunungpati, Semarang, 50229
E-mail: opan.basuki@yahoo.co.id

95
Noor Van Ardi Basuki dkk. / Jurnal Sastra Indonesia 7 (2) (2018)

PENDAHULUAN bahkan neurosis. Oleh karena itu, karya sastra


disebut sebagai suatu gejala kejiwaan.
Fananie (2002:193) memaparkan bahwa Selain itu, Jatman (dalam Endraswara
karya sastra merupakan sebuah fenomena 2010:97) berpendapat bahwa karya sastra dan
produk sosial sehingga yang terlihat dalam karya psikologi memiliki hubungan yang erat secara
sastra sebuah entitas masyarakat yang bergerak, tidak langsung dan fungsional. Hubungan tidak
baik yang berkaitan dengan pola struktur, fungsi, langsung yaitu baik sastra maupun psikologi
maupun aktivitas dan kondisi sosial budaya memiliki objek yang sama yaitu kehidupan
sebagai latar belakang kehidupan masyarakat manusia. Psikologi sastra tidak bertujuan untuk
pada saat karya sastra itu diciptakan. Ratna memecahkan masalah psikologis praktis.
(2004: 60) mengatakan bahwa pada dasarnya Menurut Ratna (2010:342), tujuan psikologi
antara sastra dengan masyarakaat terdapat sastra adalah memahami aspek-aspek kejiwaan
hubungan yang hakiki. Hubungan-hubungan yang terkandung dalam karya sastra, bukan
yang dimaksudkan disebabkan oleh a) karya untuk membuktikan keabsahan teori psikologi,
sastra dihasilkan oleh pengarang, b) pengarang misalnya dengan menyesuaikan yang dilakukan
itu sendiri adalah anggota masyarakat, c) oleh tokoh imajiner dalam teks yang dilakukan
pengarang memasyarakatkan kekayaan yang manusia riil dalam kehidupan nyata.
ada dalam masyarakat, dan d) hasil karya itu Dengan demikian, dalam menganalisis
dapat dimanfaatkan kembali oleh masyarakat. tokoh seorang peneliti harus berpijak pada teori
Pelecehan seksual merupakan sebuah dan hukum-hukum psikologi yang menjelaskan
fenomena yang kerap terjadi dalam masyarakat berbagai hal mengenai perilaku dan kepribadian
yang memberikan dampak negatif bagi korban. manusia.
Seseorang yang sering sekali mendapatkan Novel yang dapat dikaji menggunakan
perlakuan kekerasan dari orang terdekat mereka, pendekatan psikologi sastra adalah novel
seperti perlakuan pelecehan seksual yang psikologis, yaitu novel yang syarat dengan
dilakukan oleh guru, teman dan saudaranya, gejala-gejala kejiwaan yang dialami para
akan memberi trauma psikologis dan memberi tokohnya. Beberapa karya Okky Madasari
pengaruh negatif bagi pembentukan merupakan novel psikologi yang
kepribadianya. menggambarkan keadaan kejiwaan dan konflik
Permasalahan yang muncul sebagai batin para tokohnya. Salah satu novel karya
akibat dari pelecehan seksual tertuang pada Okky Madasari yang layak dikaji menggunakan
salah satu novel karya Okky Madasari, yang teori psikologi sastra adalah novelnya yang
berjudul Pasung Jiwa. Novel Pasung Jiwa berjudul Pasung Jiwa.
merupakan salah satu novel yang menonjolkan Novel Pasung Jiwa merupakan salah satu
aspek kejiwaan pada tokoh-tokohnya. Hal ini novel yang menonjolkan aspek kejiwaan pada
tampak pada kisahnya mengenai seorang Sasana tokoh-tokohnya. Novel ini merupakan novel
yang mengalami pelecehan seksual oleh aparat psikologis yang layak dikaji menggunakan teori
penegak hukum saat di penjara. Sasana psikologi sastra, karena mengisahkan berbagai
mendapatkan pengalaman buruk dan pergolakan batin tokoh utamanya yaitu, Sasana.
mengalami traumatik psikologis yang Hal ini tampak pada kisahnya mengenai
disebabkan oleh pelecehan tersebut. Hal ini seseorang yang mengalami pelecehan seksual
menyebabkan Sasana depresi hingga akhirnya ia oleh aparat penegak hukum saat dipenjara.
mengalami penyimpangan seksual dan menjadi Sasana mendapatkan pengalaman buruk dan
transgender saat dewasa. traumatik psikologi yang disebabkan oleh
Ratna (2004:62) menyatakan bahwa pelecehan tersebut. Hal ini menyebabkan Sasana
tokoh-tokoh yang diciptakan pengarang dalam depresi hingga Ia mengalami penyimpangan
suatu karya fiksi selalu mengalami gejala-gejala seksual dan menjadi transgender saat dewasa.
kejiwaan, seperti obsesi, kontemplasi, sublimasi,
96
Noor Van Ardi Basuki dkk. / Jurnal Sastra Indonesia 7 (2) (2018)

Novel Pasung Jiwa merupakan novel menggunakan pendekatan psikologi sastra


psikologis karena mengandung gejala-gejala sebagai alat bantu untuk mengkaji aspek
kejiwaan yang direfleksikan pada kehidupa psikologis tokoh utama yang dialami tokoh
tokoh utama. Novel ini menampilkan persoalan dalam novel.
yang komplek mengenai kehidupan seseorang Sasaran penelitian ini memfokuskan pada
traumatik dan menjadi transgender akibat dari wacana bentuk pelecehan seksual yang
pelecehan seksual. Fenomena tersebut mempengaruhi pembentukan perilaku
merupakan cerminan dari kehidupan nyata pada transgender pada tokoh Sasana, pengaruh
zaman sekarang, misalnya ambisi, trauma, pelecehan seksual tersebut terhadap perubahan
perilaku delikuen (menyimpang), atau frustasi. kepribadian tokoh Sasana, dan dampak
Gejala kejiwaan ditampilkan bersama alur cerita kepribadian Sasana terhadap konflik dan
yang runtut. Banyaknya aspek kejiwaan yang mekanisme pertahanannya terhadap konflik
ditampilkan serta didukungan kemiripan yang terjadi dalam novel Pasung Jiwa karya
masalah yang tercermin pada kehidupan nyata Okky Madasari. Pada novel ini konflik-konflik
masyarakat zaman sekarang menjadi alasan yang timbul sebagai akibat dari pengaruh
peneliti memilih novel ini sebagai objek kajian pelecehan seksual telah menjadi fenomena yang
dalam penelitian psikologi sastra. kerap terjadi dalam kehidupan nyata.
Teknik pengumpulan data yang
METODE PENELITIAN digunakan dalam penelitian ini adalah data
reduction atau data selection. Endraswara
Metode deskriptif dapat diartikan sebagai (2010:74) Tindakan mereduksi data bertujuan
prosedur pemecahan masalah yang diselidiki untuk menyeleksi data dengan cara
dengan menggambarkan atau melukiskan memfokuskan diri pada data yang dibutuhkan
keadaan subjek atau objek penelitian (novel, sesuai dengan criteria atau parameter yang telah
drama, cerita pendek, dan puisi) pada saat ditentukan, data yang tidak relevan diabaikan.
sekarang berdasarkan fakta-fakta yang tampak Hal ini dilakukan agar proses pengambilan data
atau sebagaimana adanya. Selain menggunakan berjalan sistematis.
metode deskriptif, penelitian ini juga
menggunakan pendekatan yang pendekatan HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
psikologi sastra.
Pendekatan yang digunakan dalam Hasil penelitian ini mengenai Pengaruh
penelitian ini adalah pendekatan psikologi Pelecehan Seksual terhadap Pembentukan
sastra. Pendektan psikologi sastra menurut Semi Perilaku Transgender pada Tokoh Sasana dalam
(1984:46) adalah pendekatan penelaah sastra Novel Pasung Jiwa Karya Okky Madasari akan
yang menekankan pada segi-segi psikologis yang disajikan dalam tiga pokok permasalahan.
terdapat dalam suatu karya sastra. Ketiga pokok permasalahan tersebut adalah (1)
Pendekatan ini digunakan untuk mengetahui bentuk pelecehan seksual yang
menganalisis jiwa seorang pengarang lewat mempengaruhi pembentukan perilaku
karya sastranya dan juga menganalisis transgender pada tokoh Sasana, (2) mengetahui
pengetahuan tentang persoalan-persoalan dan pengaruh pelecehan seksual terhadap
lingkuangan psikologi untuk menafsirkan suatu kepribadian tokoh Sasana, dan (3) mengetahui
karya sastra tanpa menghubungkannya dengan mekanisme pertahanan Sasana terhadap konflik
biografi pengarang. Pendekatan ini bertujuan yang terjadi dalam novel Pasung Jiwa karya
untuk mengetahui bentuk pelecehan seksual, Okky Madasari. Analisis di lakukan dari sudut
pengaruh pelecehan seksual, dan mekanisme pandang psikologi.
pertahanan tokoh Sasana terhadap konflik yang
terjadi pada Novel Pasung Jiwa karya Okky
Madasari. Terkait dengan hal tersebut, peneliti
97
Noor Van Ardi Basuki dkk. / Jurnal Sastra Indonesia 7 (2) (2018)

Bentuk Pelecehan Seksual yang Mempengaruhi halaman


98-100
Kepribadian Tokoh Sasana
5 Ditelanjangi Sasana Terdapat
Ada beberapa bentuk pelecehan seksual ditelanjangi oleh dalam
yang biasa dilakukan seseorang terhadap orang-orang yang novel
korban. Pelecehan Seksual yang terjadi pada berjubah putih dan Pasung Jiwa
bersorban saat karya Okky
Sasana mempengaruhi pembentukan berada di Madasari
kepribadiannya menjadi seorang Transgender. panggung halaman
Sasana mengalami pelecehan seksual beberapa 292
kali, yaitu ketika mengamen di warung Cak
Pengaruh Pelecehan seksual Terhadap
Man, saat bekerja pada malam hari di warung
Kepribadian Tokoh Sasana
lesehan alun-alun, ketika berada di Kantor
Pengaruh pelecehan seksual membentuk
Koramil yang dilakukan oleh aparat hukum,
kepribadian seseorang terutama perkembangan
dan yang terjadi pada saat Sasa (Sasana) pentas
psikososialnya, yaitu Sasana melampiaskan
di panggung yang megah yang dilakukan oleh
dendamnya terhadap orang-orang, Sasana
orang-orang berjubah dengan cara menelanjangi
melampiaskan dendamnya terhadap Marsini,
Sasana. Berikut adalah Tabel bentuk-bentuk
Sasana mengalami kondisi yang memicu sikap
pelecehan seksual yang dialami oleh Sasana
depresi, Sasana kembali menjadi Sasa si
dalam dalam Novel Pasung Jiwa Karya Okky
penyanyi dangdut, dan Sasana mengenakan
Madasari.
pakaian perempuan sebagai biduan dangdut.
Tabel 4.1 Bentuk-bentuk pelecehan seksual yang
Tabel 4.2. Pengaruh Pelecehan seksual terhadap
dialami oleh Sasana
perubahan kepribadian tokoh Sasa (Sasana)
Bentuk
No. Pelecehan Deskripsi Data Jenis
No. Deskripsi Data
Seksual tindakan

1. Dipandang Pengunjung Terdapat 1. Sasana Dari peristiwa Terdapat


dengan warung yang dalam melampiaskatau kejadian dalam
pandangan matanya jelalatan novel an dendam demonstran wujud novel
Pasung Jiwa terhadap pelampiasan Pasung Jiwa
mata melihat melihat
jelalatan Sasana dari ujung karya Okky orang- dendam pada karya
kaki ke ujung Madasari, orang orang-orang yang Okky
kepala. halaman telah merobek Madasari
64 harga dirinya. Hal halaman
tersebut dapat 232, 243-
2. Diremas Pengunjung Terdapat
memantik Sasana 244
tonjolan warung lesehan di dalam
menjadi
dada alun-alun saat novel
transgender.
Sasana dan Cak Pasung Jiwa
Jek bekerja pada karya Okky 2. Sasana Sasana ingin Terdapat
malam hari. Madasari membalask membalaskan dalam
halaman an dendam dendam terhadap novel
terhadap Marsini dan luka Pasung Jiwa
61
Marsini dihatinya. Sasana karya
3. Digoda Pelecehan yang Terdapat
mengacungkan Okky
dengan dilakukan saat dalam
sebuah parang. Madasari
siulan dan Sasana sedang novel
Sasana tidak ingin halaman
rayuan berorasi di tengah Pasung Jiwa
2terkalahkan 126-127
jalan. karya Okky
kembali. Sasana
Madasari
mengayun-
halaman
ayunkan parang
94, 97
untuk mengusir
4 Disodomi Pelecehan yang Terdapat
orang-orang yang
dilakukan para dalam
ada
penegak hukum novel
disekelilingnya.
saat Sasana Pasung Jiwa
3. Sasana Pada awalnya Terdapat
ditahan di Kantor karya Okky
mengalami hanya sebuah dalam
Koramil. Madasari

98
Noor Van Ardi Basuki dkk. / Jurnal Sastra Indonesia 7 (2) (2018)

kondisi pikiran-pikiran novel Psichophysiological, penolakan, dan represi


yang yang dianggap Pasung Jiwa nomadisme.
memicu irasional atau karya
sikap ketidakwarasan Okky
depresi yang memicu Madasari Tabel 4.3 Mekanisme pertahanan diri Sasana
sikap depresi. halaman pada konflik yang terjadi
Pikiran itu 120-121
mengakibatkan Mekanisme
No. Data
gerakan tubuhnya Pertahanan
mengikuti. Kaki
1. Represi Terdapat dalam novel Pasung
yang mulai
Represi fobia Jiwa karya Okky Madasari
menendang-
Represi Psicho- halaman 51, 64, 110, 113,
nendang tembok
physiological 114
yang seolah-olah
2. Pengingkaran Terdapat dalam novel Pasung
orang-orang yang
menyiksa dan Jiwa karya Okky Madasari
memperkosa halaman 112
Sasana. 3. Reaksi Agresi Terdapat dalam novel Pasung
4 Sasana Bersama Cak Jek, Terdapat Jiwa karya Okky Madasari
kembali temannya ia mulai dalam halaman 61, 62, 95, 126, 236,
menjadi mendapat kan alat novel 35, 39, 53
Sasa si untuk mengambil Pasung Jiwa 4 Primitif Terdapat dalam novel Pasung
penyanyi hasratnya. Tapi, karya Jiwa karya Okky Madasari
dangdut sayang sekali Okky halaman 116, 282, 46
Sasana kembali Madasari 5 Suicide Terdapat dalam novel Pasung
mengalami halaman Jiwa karya Okky Madasari
kekerasan 100 halaman 107, 121
5 Sasana Sasana Terdapat 6 Free Floating Terdapat dalam novel Pasung
mengena- menginginkan dalam Anger Jiwa karya Okky Madasari
kan tubuh perempuan novel halaman 154
pakaian melekat pada Pasung Jiwa 7 Turning Around Terdapat dalam novel Pasung
perempuan dirinya juga karya Upon The Self Jiwa karya Okky Madasari
sebagai mengidamkan Okky halaman 30
biduan dapat pentas Madasari
dangdut sebagai biduan halaman
dangdut. Mimpi 59 SIMPULAN
Sasana ini
menunjukkan
bahwa ada Simpulan dari hasil analisis dan
Indikasi pembahasan penelitian Pengaruh Pelecehan
menyimpang dari Seksual terhadap Pembentukan Perilaku
atribut sosial yang
seharusnya Transgender pada Tokoh Sasana dalam Novel
melekat pada Pasung Jiwa Karya Okky Madasari: Kajian
dirinya sebagai Psikologi Sastra adalah bentuk pelecehan
laki-laki.
seksual yang terdapat dalam novel Pasung Jiwa
Mekanisme Pertahanan terhadap Konflik yang karya Okky Madasari dialami oleh tokoh
Terjadi dalam Novel Pasung Jiwa Karya Okky Sasana. Bentuk pelecehan seksual yang dialami
tokoh, yaitu mata jelalatan melihat Sasana dari
Madasari
ujung kaki ke ujung kepala, meremas tonjolan
Kepribadian Sasana yang dipengaruhi
dada yang dilakukan pengunjung warung
oleh pelecehan seksual membentuk mekanisme
lesehan di alun-alun saat Sasana dan Cak Jek
pertahanan untuk melindungi dirinya saat
bekerja pada malam hari, siulan dan rayuan
mengalami kecemasan atau konflik. Mekanisme
dilakukan orang-orang yang lewat saat Sasana
pertahanan diri yang digunakan Sasana sebagai
sedang berorasi di tengah jalan, sodomi oleh
cara untuk mereduksi kecemasan adalah seperti
para penegak hukum, serta ditelanjangi pada
represi, pengingkaran, identifikasi, represi
saat Sasana berada di panggung pertunjukkan.
phobia, reaksi agresi, intelektualitas, Represi

99
Noor Van Ardi Basuki dkk. / Jurnal Sastra Indonesia 7 (2) (2018)

Pengaruh pelecehan seksual membentuk


kepribadian seseorang terutama perkembangan
psikososialnya, yaitu menjadi pribadi yang
mudah cemas, depresi, mudah marah, matirasa,
pelamun, fantasi berlebihan, merasa bersalah,
stress, dan sensitif.
Kepribadian Sasana yang dipengaruhi
oleh pelecehan seksual membentuk mekanisme
pertahanan untuk melindungi dirinya saat
mengalami kecemasan atau konflik. Mekanisme
pertahanan diri yang digunakan Sasana sebagai
cara untuk mereduksi kecemasan adalah seperti
represi, pengingkaran, identifikasi, represi
phobia, reaksi agresi, intelektualitas, Represi
Psichophysiological, penolakan, dan represi
nomadisme.

DAFTAR PUSTAKA

Endraswara, Suwardi. 2008. Metode Penelitian


Psikologi Sastra. Yogyakarta: Med Press.
_________. 2010. Metodologi Penelitian Sastra.
Yogyakarta: CAPS.
Fananie. 2002. Telaah Sastra. Surakarta:
Muhammadiyah University Press.
Hasan. 2016. Bentuk-bentuk Pelecehan Seksual dalam
http://hasanxch.blogspot.co.id/2016/09/bent
uk-bentuk-pelecehan-seksual.html (diunduh
pada tanggal 12 Agustus 2017)
Ratna, Nyoman Kutha. 2010. Teori, Metode, dan
Teknik Penelitian Sastra. Yogyakarta: Pustaka
Pelajar.
Semi, M. Atar. 1993. Metode Penelitian Sastra.
Bandung: Penerbit Angkasa.

100

Anda mungkin juga menyukai