Anda di halaman 1dari 1

SOAL MUTASI

1. Jelaskan pengertian mutasi!


2. Jelaskan perbedaan mutasi somatik dengan mutasi gametik!
3. Jelaskan akibat apabila mutasi somatik terjadi pada sel yang aktif membelah dan jika
terjadi pada sel dewasa!
4. Jelaskan pengertian mutasi gen!
5. Mutasi apa saja yang disebut dengan mutasi pergeseran rangka (frameshift mutations)?
Jelaskan!
6. Jelaskan perbedaan mutasi subtitusi transisi dengan mutasi subtitusi transversi!
7. Mutasi subtitusi berdasarkan pengaruh yang ditimbulkan dibedakan menjadi tiga
yaitu silent mutation (mutase diam), missense mutation (mutase salah
arti), dan nonsense mutation (mutase tanpa arti). Jelaskan pengertiannya masing-
masing!
8. Bagaimanakah kelainan gen pada hemoglobin penderita penyakit sel sabit anemia
(sickle-cell anemia)?
9. Jelaskan pengertian mutasi kromosom!
10. Jelaskan pengertian mutasi delesi!
11. Jelaskan perbedaan mutasi delesi terminal dengan mutasi delesi interkalar/intersial!
12. Jelaskan pengertian mutasi inversi!
13. Jelaskan pengertian mutasi inversi perisentris!
14. Jelaskan pengertian mutasi translokasi!
15. Jelaskan pengertian mutasi katenasi!
16. Bagaimana dampak poliploidi jika terjadi pada tumbuhan dan hewan?
17. Jelaskan perbedaan Autopoliploid dengan Alopoliploid!
18. Sebutkan 7 kelainan yang dikarenakan mutasi kromosom!
19. Kelainan apa yang akan terjadi jika sel telur yang tidak mengandung kromosom X
dibuahi oleh sperma yang mengandung kromosom X? Apa ciri-ciri kelainan tersebut?
20. Bagaimana terjadinya Sindrom Metafemale? Sebutkan ciri-ciri kelainan tersebut!
21. Mutagen dapat dibedakan menjadi tiga golongan. Sebutkan dan berikan contohnya!
22. Salah satu bahan kimia yang meyebabkan mutasi yaitu kolkisin. Apakah kolkisin itu?
23. Berdasarkan cara terjadinya, mutasi dibedakan menjadi mutasi alami (spontan) dan
mutasi buatan (induksi). Jelaskan perbedaannya!
24. Mutasi memberikan dampak positif dan negatif bagi kehidupan manusia. Sebutkan
contoh dampak positif dan negatif dari mutasi!
25. Jelaskan hubungan antara mutasi dengan proses evolusi!

Anda mungkin juga menyukai