Anda di halaman 1dari 11

“PERAN BANGSA INDONESIA DALAM PERDAMAIAN DUNIA MELALUI

ORGANISASI KONFRENSI ASIA AFRIKA (KAA)”

MUHARI RAHMAN

SEJARAH, SOSIOLOGI DAN PERPUSTAKAAN

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

SINGARAJA, INDONESIA

ABSTRAK

Konfrensi Asia Afrika merupakan organisasi yang dicetus oleh 5 tokoh Dunia salah
satunya yaitu Perdana Mentri Ali Sastramidjojo dari Indonesia. Konfrensi Asia Afrika
didirikan untuk menciptakan perdamaian Dunia dan menciptakan kemerd ekaan
dikawasan Asia dan Afrika. Konfrensi Asia Afrika dibentuk sebab dilatar belakangi
kawasan Asia dan Afrika yang masih belum mendapatkan kemerdekaannya dan masih
di infasi oleh kaum kolonialisme Barat oleh sebab itulah, Ali Satramidjojo beserta 4
tokoh lainnya ingin membentuk Organisasi Konfrensi Asia Afrika selain untuk
memerdekakan kawasan Asia dan Afrika dari kaum kolonialisme juga ingin
menciptakan perdamaian dunia supaya tidak terjadi kerugian yang amat besar di
Eropa bahkan Dunia.

Kata Kunci:KAA, Perdamaian dan Peran.

The Asia-Africa Conference is an organization initiated by 5 world leaders, one of


which is Prime Minister Ali Sastramidjojo from Indonesia. The Asia-Africa Conference
was established to create world peace and create independence in the Asian and
African regions. The Asian-African Conference was formed because of the backdrop of
the Asian and African regions which have not yet obtained their independence and are
still being invaded by Western colonialists. For this reason, Ali Satramidjojo and 4 other
figures want to form the Organization of the Asian-African Conference in addition to
liberating the Asian and African regions from colonialism. also wants to create world
peace so that there will be no huge losses in Europe and even the world.

Password:. KAA, Peace and Role


Pendahuluan

Indonesia tidak boleh pasif penulis banyak buku. Diantara karya-


dalam kancah politik di dunia karya beliau, terdapat satu karya
internasional, tetapi harus selalu dengan judul yang penuh kiasan
berperan aktif, berhak dan berdaulat “Mendajung antara dua karang”. Buku
penuh untuk memutuskan nasibnya tersebut merupakan pidato beliau
sendiri. Hal ini sebagaimana dalam sidang Badan Pekerja Komite
diungkapkan oleh Bung Hatta, tokoh Nasional Pusat (BPKNP) di
proklamator, wakil presiden, dan juga Yogyakarta, 2 September 1948. Melalui
pidato tersebut, Bung Hatta sedangkan Blok Timur dipimpin oleh
menggariskan dasar kebijakan politik Uni Sovyet. Masing-masing blok
luar negeri “bebas aktif” yang tetap berusaha menarik negara-negara Asia
relevan sampai sekarang. Dengan dan Afrika agar menjadi pendukungnya.
menerapkan politik luar negeri Akibatnya, permusuhan terselubung
Indonesia yang Bebas dan Aktif, tetap hidup bahkan bertumbuh di
Indonesia tidak memihak salah satu antara kedua blok dan para
blok barat ataupun blok timur akan pendukungnya. Suasana ini dikenal
tetapi negara Indonesia itu netral tanpa dengan nama Perang Dingin.
memihak blok manapun
blok dan turut serta dalam Penjajahan di Asia dan Afrika
perseteruan kedua blok dalam Selain Perang Dingin, pergolakan di
perang dingin, dan memposisikan dunia juga terjadi akibat masih adanya
diri sebagai wadah penengah penjajahan terutama di Asia dan Afrika.
sebagai penengah dan berperan aktif Sebelum 1945, umumya Asia dan
untuk menjaga perdamaian dunia. Afrika menjadi daerah jajahan negara-
Seperti apa peran yang dimainkan negara Barat. Tetapi sejak 1945,
Indonesia untuk ikut menciptakan banyak daerah di Asia dan Afrika
perdamaian dunia pada masa perang menjadi negara merdeka tetapi masih
dingin? Indonesia telah berperan aktif banyak menghadapi masalah-masalah
pada masa perang dingin, peran sisa penjajahan seperti Indonesia
Indonesia dapat dilihat pada tentang Irian Barat, India dan Pakistan.
penyelenggaraan Konferensi Asia Beberapa negara Asia dan Afrika yang
Afrika T ahun 1955 di Bandung karena telah merdeka masih mengalami konflik
Indonesia menjadi penggagas dan tuan antar kelompok masyarakat sebagai
rumah Penyelenggaraan Konferensi akibat masa penjajahan (politik divide
Asia Afrika, memprakarsai pendirian et impera). Meski masih ada yang
GNB, ikut serta menjaga perdamaian berjuang bagi kemerdekaan bangsa
dunia dengan mengirimkan pasukan dan negaranya seperti Aljazair, Tunisia,
Garuda ke negara negara yang dan Maroko di Afrika Utara, Vietnam di
berkonflik serta menjadi pendiri Indo Cina, dan di ujung selatan Afrika.
ASEAN. kekhawatiran akibat pengembangan
senjata nuklir Bangsa-bangsa di dunia,
Latar Belakang Konfrensi Asia Afrika terutama di Asia dan Afrika
mengkhawatirkan pengembangan
Berakhirnya Perang Dunia II senjata nuklir yang dapat berakibat
pada Agustus 1945 bukan berarti pemusnahan umat manusia. PBB
situasi permusuhan di antara bangsa- belum berhasil menyelesaikan berbagai
bangsa di dunia berakhir dan langsung persoalan dunia Pada masa ini telah
tercipta perdamaian dan keamanan ada badan internasional yaitu
dunia. Di belahan dunia, terutama di Perserikatan Bangsa-bangsa atau PBB
wilayah Asia dan Afrika masih ada (United Nations atau UN) yang
masalah bahkan muncul masalah baru berfungsi menangani masalah-masalah
yang mengakibatkan permusuhan dunia. Tetapi nyatanya badan ini belum
bahkan pada tingkat perang terbuka. berhasil menyelesaikan berbagai
Seperti yang terjadi di Korea, Indo persoalan dunia, seperti Perang Dingin,
Cina, Palestina, Afrika Selatan dan pengembangan senjata nuklir, dan
Afrika Utara. Penyebabnya penjajahan suatu bangsa atas bangsa
permasalahan tersebut adalah lahirnya lain.
dua blok kekuatan yang bertentangan
secara ideologi maupun kepentingan, Setelah berakhirnya Perang
yaitu Blok Barat dan Blok Timur. Blok Dunia II, telah muncul dua kekuatan
Barat dipimpin oleh Amerika Serikat adidaya baru yang saling berhadapan,
yaitu Amerika Serikat dan Uni Soviet.
Amerika Serikat mempelopori
berdirinya Blok Barat atau Blok Perdana Mentri Ali
Kapitalis (Liberal), sedangkan Uni Sastroamidjojo pun mengundang
Soviet memelopori kemunculan Blok kembali empat perdana menteri lain ke
Timur atau Blok Sosialis (Komunis). Istana Bogor. Dalam Konferensi Bogor
Dalam upaya meredakan ketegangan pada Desember 1954 inilah tujuan dari
dan untuk mewujudkan perdamaian KAA disepakati oleh kelima negara
dunia, pemerintah Indonesia pemrakarsa penyelenggaraan KAA.
memprakarsai dan menyelenggarakan Oleh Perdana Mentri Ali Sastroamidjojo
Konferensi Asia – Afrika. Usaha ini kemudian bertanggung jawab
mendapat dukungan dari negara- melaksanakan persiapan KAA dan,
negara di Asia – Afrika. yang paling penting, mengirimkan
undangan kepada negara-negara Asia
Pada tahun 1954, Perdana dan Afrika. Keberhasilan
Menteri Sri Lanka (dulu bernama penyelenggaraan KAA di Bandung
Ceylon) mengundang perwakilan pada 1955 sedikit banyak ialah buah
negara Burma, India, Indonesia dan pikiran dan kerja keras dari Ali
Pakistan untuk mengadakan pertemuan Sastroamidjojo.
membahas masalah tersebut yang
dikenal dengan Konferensi Kolombo. Pelaksanaan Konfrensi Asia Afrika
Indonesia diwakili oleh Perdana Menteri Sebagai Peran Aktif Bangsa
Indonesia saat itu Ali Sastroamidjojo. Indonesia Dalam Perdamaian Dunia.
Presiden Soekarno pun menekankan
pada Ali Sastroamidjojo untuk Konferensi Asia Afrika yang
menyampaikan ide untuk menggelar pertama di gelar di Bandung pada
Tahun 1955 adalah salah satu warisan
Konferensi Asia Afrika. Pertemuan
Indonesia untuk perdamaian dunia.
tersebut diharapkan akan membangun
Secara diplomatik Indonesia mencoba
solidaritas negara negara dikawasan
melakukan pendekatan kepada 18
Asia dan Afrika untuk bisa lepas dari
konflik yang terjadi di negara masing- Negara Asia Afrika untuk mengetahui
masing. Konferensi Kolombo yang apakah ide pelaksanaan Konferensi
dihadiri 5 negara tersebut berlangsung Asia Afrika diterima atau ditentang.
Gayung bersambut kebanyakan dari
antara 28 April sampai 2 Mei 1954 dan
mereka menyambut baik ide ini dan
membicarakan masalah-masalah yang
menjadi kepentingan bersama. Usulan memilih Indonesia sebagai tuan rumah
Ali Sastroamidjojo untuk menggelar konferensi tersebut. Konferensi Asia
Afrika yang dipelopori oleh 5 tokoh
Konferensi Asia Afrika pun disetujui
oleh 4 perwakilan negara lain. Dalam yang berasal dari perwakilan 5
negara yang mengikuti Konferensi
Konferensi Kolombo pada akhir April
sampai awal Mei 1954, untuk pertama Kolombo yaitu Ali
kali Sastroamidjojo mengemukakan ide Sastroamidjojo (Perdana
penyelenggaraan KAA. Gagasan ini tak Menteri Indonesia), Jawaharlal
langsung bersambut. Empat perdana Nehru (Perdana Menteri India),
Mohammad Ali Bogra (Perdana Menteri
menteri lain skeptis untuk menjalankan
Pakistan), Sir John Kotelawala
konferensi internasional besar seperti
itu. Namun, dengan menyatakan (Perdana Menteri Ceylon) dan UNu
momentum menyelenggarakan (Perdana Menteri Burma) yang diikuti
oleh 29 negara berlangsung antara
konferensi ini sangat tepat, ditambah
tanggal 18 April sampai 24 April 1955 di
kesanggupan Indonesia untuk menjadi
Gedung Merdeka yang ada di kota
tuan rumah, Nehru dan Perdana
Menteri Burma U Nu akhirnya Bandung, Jawa Barat. Konferensi ini
menerima dan mendukung usulan itu.
juga dikenal sebagai Konferensi semua bangsa, besar maupun
Bandung. kecil.
4. Tidak melakukan intervensi atau
Pelaksanaan Konferensi Asia Afrika di campur tangan dalam soalan-
Bandung Tahun 1955. Indonesia soalan dalam negeri negara
menjadi salah satu pemrakarsa dan lain.
penyelenggara konferensi pertama 5. Menghormati hak-hak setiap
negara-negara Asia dan Afrika yang bangsa untuk mempertahankan
tujuannya adalah menghimpun diri secara sendirian ataupun
persatuan Negara-negara Asia-Afrika kolektif yang sesuai dengan
yang pada saat itu baru memperoleh Piagam PBB.
kemerdekaan, mempromosikan serta 6. Tidak menggunakan peraturan-
meningkatkan kerja sama antar negara peraturan dari pertahanan
serta menentang segala bentuk kolektif untuk bertindak bagi
penjajahan. Indonesia mempersiapkan kepentingan khusus dari salah
kota Bandung untuk menjadi tuan satu negara besar dan tidak
rumah pertemuan tingkat tinggi. melakukannya terhadap negara
Gedung Concordia dan Gedung Dana lain.
Pensiun disiapkan sebagai tempat 7. Tidak melakukan tindakan-
konferensi. Demi memperkuat identitas tindakan ataupun ancaman
dan semangat, nama Gedung Dana agresi maupun penggunaan
Pensiun diubah menjadi gedung kekerasan terhadap integritas
Dwiwarna dan Gedung Concordia wilayah maupun kemerdekaan
diganti menjadi Gedung Merdeka. politik suatu negara.
Konferensi yang dipelopori oleh menteri 8. Menyelesaikan segala
luar negeri Indonesia pada saat itu, Ali perselisihan internasional
sastromidjojo, beserta 4 pemimpin dengan jalan damai, seperti
Negara lainnya Pakista, India, perundingan, persetujuan,
Bangladesh, dan Myanmar arbitrasi, ataupun cara damai
dilaksanakan di Indonesia yaitu di lainnya, menurut pilihan pihak-
Gedung Merdeka Bandung. Untuk pihak yang bersangkutan sesuai
mengabadikan peristiwa sejarah dengan Piagam PBB.
penting tersebut, jalan protokol di 9. Memajukan kepentingan
Bandung yang terbentang di depan bersama dan kerja sama.
Gedung Merdeka diberi nama Jalan 10. Menghormati hukum dan
Asia Afrika. kewajiban–kewajiban.
Konferensi Asia Afrika tahun 1955 di internasional. Dasasila Bandung bagai
Bandung menghasilkan 10 poin harapan baru bagi semua peserta yang
kesepakatan dan pernyataan yang hadir dalam KAA, karena sebagian
dikenal dengan Dasasila Bandung besar negara yang hadir juga pernah
yaitu: merasakan penjajahan. Secara umum
hasil konferensi tersebut berisi tentang
1. Menghormati hak-hak dasar pernyataan mengenai dukungan bagi
manusia dan tujuan-tujuan serta
kedamaian dan kerjasama dunia.
asas-asas yang termuat di
Bandung sebagai hasil dari KAA 1955
dalam piagam PBB memiliki nilai historis tinggi dan sangat
(Perserikatan Bangsa-Bangsa). berharga bagi masyarakat Asia-Afrika
2. Menghormati kedaulatan dan
karena telah memasukkan prinsip-
integritas teritorial semua
prinsip dalam Piagam PBB dan prinsip-
bangsa.
prinsip Jawaharlal Nehru. Terlihat jelas
3. Mengakui persamaan semua bahwa Indonesia telah berperan dalam
suku bangsa dan persamaan
memberikan dukungan bagi kedamaian Garuda ke negara negara yang
dan kerjasama dunia. berkonflik serta menjadi pendiri
ASEAN. Adapun tujuan didirikannya
Tujuan Didirikannya Konfrensi Asia Konfrensi Asia Afrika (KAA) yaitu:
Afrika (KAA)
 Menciptakan perdamaian dan
Indonesia adalah negara Non-Blok ketenteraman hidup bangsa-
dan juga negara bagian PBB sehingga bangsa Asia dan Afrika.
tidak boleh pasif dalam kancah politik di  Memajukan kehendak luhur
dunia internasional, tetapi harus selalu dengan meningkatkan kerja
berperan aktif, berhak dan berdaulat sama antara bangsa-bangsa
penuh untuk memutuskan nasibnya Asia dan Afrika dalam bidang
sendiri. Hal ini sebagaimana sosial, ekonomi, dan
diungkapkan oleh Bung Hatta, tokoh kebudayaan untuk kepentingan
proklamator, wakil presiden, dan juga bersama, persahabatan, dan
penulis banyak buku. Diantara karya- hubungan bertetangga yang
karya beliau, terdapat satu karya baik.
dengan judul yang penuh kiasan
 Meninjau kedudukan dan
“Mendajung antara dua karang”. Buku kedaulatan negara-negara Asia
tersebut merupakan pidato beliau dan Afrika terhadap bentuk
dalam sidang Badan Pekerja Komite imperialisme dan kolonialisme
Nasional Pusat (BPKNP) di serta mempertimbangkan
Yogyakarta, 2 September 1948. segala bentuk permasalahan
Melalui pidato tersebut, Bung Hatta diskriminasi ras dan rasialisme.
menggariskan dasar kebijakan politik  Memperluas peranan bangsa-
luar negeri “bebas aktif” yang tetap bangsa Asia dan Afrika dalam
relevan sampai sekarang. Dengan kerja sama internasional dan
menerapkan politik luar negeri ikut serta mengusahakan
Indonesia yang Bebas dan Aktif, perdamaian dunia.
Indonesia tidak memihak salah satu
Dampak Konfrensi Asia Afrika
blok barat ataupun blok timur akan
(KAA).
tetapi negara Indonesia itu netral tanpa
memihak blok manapun Konferensi Asia Afrika yang
blok dan turut serta dalam pertama di gelar di Bandung pada
perseteruan kedua blok dalam Tahun 1955 adalah salah satu warisan
perang dingin, dan memposisikan Indonesia untuk perdamaian dunia.
diri sebagai wadah penengah Secara diplomatik Indonesia mencoba
sebagai penengah dan berperan aktif melakukan pendekatan kepada 18
untuk menjaga perdamaian dunia. Negara Asia Afrika untuk mengetahui
Seperti apa peran yang dimainkan apakah ide pelaksanaan Konferensi
Indonesia untuk ikut menciptakan Asia Afrika diterima atau ditentang.
perdamaian dunia pada masa perang Gayung bersambut kebanyakan dari
dingin? Indonesia telah berperan aktif mereka menyambut baik ide ini dan
pada masa perang dingin, peran memilih Indonesia sebagai tuan rumah
Indonesia dapat dilihat pada konferensi tersebut. Konferensi Asia
penyelenggaraan Konferensi Asia Afrika yang dipelopori oleh 5 tokoh
Afrika T ahun 1955 di Bandung karena yang berasal dari perwakilan 5
Indonesia menjadi penggagas dan tuan negara yang mengikuti Konferensi
rumah Penyelenggaraan Konferensi Kolombo yaitu Ali
Asia Afrika, memprakarsai pendirian Sastroamidjojo (Perdana
GNB, ikut serta menjaga perdamaian Menteri Indonesia), Jawaharlal
dunia dengan mengirimkan pasukan Nehru (Perdana Menteri India),
Mohammad Ali Bogra (Perdana Menteri Konferensi Asia Afrika atau KAA
Pakistan), Sir John Kotelawala merupakan konferensi antar negara-
(Perdana Menteri Ceylon) dan UNu negara Asia dan Afrika sekaligus
(Perdana Menteri Burma) yang diikuti konferensi antar kulit berwarna pertama
oleh 29 negara berlangsung antara di dunia. KAA diselenggarakan di
tanggal 18 April sampai 24 April 1955 di Bandung, Indonesia pada tanggal 18-
Gedung Merdeka yang ada di kota 24 April 1955. Tujuan dari KAA adalah
Bandung, Jawa Barat. Konferensi ini mengidentifikasi dan mendalami
juga dikenal sebagai Konferensi masalah-masalah dunia waktu itu serta
Bandung. Dengan berhasilnya berusaha memformulasikan kebijakan
diselenggarakan konfrensi Asia Afrika bersama negara-negara yang baru
maka juga ada beberapa Dampak yang merdeka pada tataran hubungan
timbul sebagai berikut: internasional.

 Konferensi Asia Afrika mampu Keberhasilan KAA kemudian


menjadi penengah dua blok menginspirasi Josep Broz Tito untuk
yang saling berseteru sehingga mengembangkan konsep tentang Non-
dapat mengurangi Blok, Tito kemudian bertemu dengan
ketegangan/détente akibat Gamal Abdul Nasser untuk
Perang Dingin dan mencegah membicarakan sebuah organisasi yang
terjadinya perang terbuka. menentang adanya dominasi antara
 Gagasan Konferensi Asia Afrika Blok Barat dan Blok Timur. Hasil
berkembang lebih luas lagi dan pertemuan keduanya kemudian dapat
diwujudkan dalam Gerakan Non terealisasi dengan adanya Konferensi
Blok. GNB pertama di Belgrade, Yugoslavia
 Politik bebas aktif yang pada 1 September 1961. Terdapat lima
dijalankan Indonesia, India, negara yang mempelopori berdirinya
Burma (Myanmar), dan Sri GNB yaitu Yugoslavia (Josep Broz
Lanka tampak mulai diikuti oleh Tito), Mesir (Gamal Abdul Nasser),
negara-negara yang tidak India (Sir Pandit Jawaharlal Nehru),
bersedia masuk Blok Timur Ghana (Nkawme Krumah), dan
ataupun Blok Barat. Indonesia (Soekarno). Serta diikuti 26
 Belanda cemas dalam Negara lain yang juga sebagian besar
menghadapi kelompok Asia terlibat dalam KAA.
Afrika di PBB sebab dalam
Maka, dapat disimpulkan bahwa
Sidang Umum PBB, kelompok
KAA memberikan inspirasi bagi
tersebut mendukung tuntutan
berdirinya organisasi GNB, Joseph
Indonesia atas kembalinya Irian
Barat ke pangkuan RI. Broz Tito dan Gamal Abdul Nasser
sebagai inisiator yang memandang
 Australia dan Amerika Serikat
semangat solidaritas negara-negara
mulai berusaha menghapuskan
peserta Konfrensi Asia Afrika (KAA)
diskriminasi ras di negaranya.
dan merupakan simbol dari Gerakan
 Konferensi Asia Afrika dan
Non Blok.
pengaruhnya terhadap
solidaritas antarbangsa tidak Metode Pembahasan.
hanya berdampak pada negara-
negara di Asia dan Afrika, tetapi Mengenai tentang metode yang
juga bergema ke seluruh dunia. saya gunakan dalam menyusun jurnal
ini yaitu dengan menggunakan suatu
Hasil Dari Konfrensi Asia Afrika metode pendekatan yang saya cari
(KAA) melalui media internet dalam hal ini
saya banyak mengambil dari media
internet dikaranakn mudah digapai dan Hasil dan Pembahasan
sumbernyapun melimpah sehingga
memudahkan saya dalam mencari Hasil: Peran Indonesia dalam
suatu materi untuk saya jadikan perdamaina Dunia.
sebagai acuan dalam menyusun suatu
jurnal ataupun artikel tentang Peran
Indonesia dalam perdamaian Dunia Sebagai negara
melalui gerakan Konfrensi Asia Afrika. pemrakarsa
Konfrensi Asia
Dalam hal ini saya banyak Afrika(KAA)
mecari sumber-sumber ataupun materi-
materi dari sumber google, jurnal, Buku
E-book dan juga artikel hal itu tentunya
memiliki kelebihan tersendiri bagi saya
untuk menyusun suatu jurnal tentang
Peran Indonesia dalam perdamaian Memperkuat
Dunia melalui gerakan Konfrensi Asia Menciptakan
Kedudukan KAA
kerjasama antar
Afrika yang tentunya jika saya mencari dalam
kawasan
perdamaian Dunia
sumbernya dengan data lapangan atau
data wawancara tentunya hal tersebut
sangat memerlukan banyak sekali Pembahasan:
waktu yang sangat lama untuk
mengumpulkannya sehingga saya A. Peran Indonesia dalam Koferensi
sendiripun memilih mencari sumber- Asia Afrika cukup besar. Indonesia
sumber melalui internet disebabkan menjadi salah satu penggagas
oleh banyaknya sumber-sumber yang dilaksanakannya pertemuan ini. Bagi
bisa digapai dan juga bisa Indonesia, Konferensi Asia Afrika
mempermudah dan mempercepat merupakan bentuk implementasi
penyusunan jurnal yang saya buat Pembukaan Undang-Undang Dasar
ataupun saya susun denga tema Peran Negara Republik Indonesia Alinea
Indonesia dalam perdamaian Dunia keempat. Dalam Pembukaan UUD 1945
melalui gerakan Konfrensi Asia Afrika. dijelaskan bahwa Indonesia akan ikut
Tema ini saya ambil karna banyak dari
serta dalam melaksanakan ketertiban
teman-teman yang belum mengetahui
peran dari Konferensi Asia Afrika dan
dunia yang berdasarkan kemerdekaan,
juga negara Indonesia terhadap perdamaian abadi, dan keadilan sosial.
perdamaian Dunia. Tentunya dengan Maka dari itu, negara Indonesia terus
dibuatnya artikel ini tentunya harapan menjalin kerja sama inetrnasional demi
saya para teman-teman yang membaca mewujudkan impian tersebut. Salah satu
artikel ini dapat mengetahui peran yang bentuknya yaitu dengan
sangat sentral bangsa Indonesia menyelenggarakan Konferensi Asia
khususnya Konfrensi Asia Afrika Afrika (KAA).
terhadap perdaimaian Dunia. Perang
dingin yang terajdi pada saat itu juga Indonesia merupakan pengagas
telah mengakibatkan banyaknya korban terselenggaranya KAA bersama dengan
jiwa sehingga organisasi Konfrensi Asia India, Pakistan, Myanmar, dan Sri
Afrika gencar ingin memperdamaikan Lanka. Sebelum adanya KAA,
kedua Blok yaitu blok barat dan timur
Indonesia bersama keempat negara
yang sedang berseteru. Oleh sebab
itulah Konfrensi Asia Afrika hadir
tersebut melakukan pertemuan yang
menengahi perseteruan kedua blok didalamnya membahas rencana
tersebut guna menghilangkan korban diadakannya KAA. Pertemuan tersebut
jiwa dan juga menciptakan perdamaian. dilangsungkan di Kolombo sehingga
disebut sebagai Konferensi Kolombo. Perang Dunia II. Selain itu, perjuangan
Setelah Konferensi Kolombo berakhir, bangsa-bangsa terjajah untuk
diadakan kembali pertemuan kedua di memperoleh kemerdekaannya setelah
Bogor. Pertemuan tersebut bertujuan Perang Dunia II terus meningkat.
untuk membicarakan persiapan Negara-negara berkembang yang
Konferensi Asia Afrika. Pertemuan di melihat suasana tersebut terdorong
Bogor ini menghasilkan kesepakatan untuk mencari jalan keluar membantu
tentang agenda, tujuan, dan negara- meredakan ketegangan dan
negara yang akan diundang dalam menciptakan perdamaian dunia.
Konferensi Asia Afrika. Kelima negara Pertemuan yang berlangsung selama 8
yang hadir dalam pertemuan itu hari itu menghasilkan beberapa
kemudian menjadi sponsor resmi KAA keputusan yang cukup penting, seperti
dan Indonesia dipilih sebagai tuan memajukan kerja sama negara-negara
rumah. Presiden Soekarno menunjuk Asia-Afrika di bidang sosial, ekonomi,
Kota Bandung sebagai tempat dan budaya, membantu perjuangan
berlangsungnya KAA. melawan imperialisme, menjunjung
tinggi hak asasi manusia, dan ikut aktif
Selain sebagai tuan rumah, dalam menciptakan perdamaian dunia.
peran Indonesia dalam Konferensi Asia Selain keputusan-keputusan penting,
Afrika lainnya adalah sebagai panitia KAA juga melahirkan sepuluh prinsip
pelaksana. Menjelang pelaksanaan yang tercantum ke dalam “Declaration
mempersiapkan KAA, dibentuk on The Promotion of World Peace and
Sekretariat Bersama yang diwakili oleh Coorporation” atau yang lebih dikenal
lima negara penyelenggara. Indonesia dengan istilah “Dasasila Bandung”.
diwakili oleh Sekretariat Jenderal
Kementerian Luar Negeri Roeslan Berhasilnya KAA di Bandung
Abdugani, yang kemudian ditunjuk mendongkrak nama Indonesia yang
sebagai ketua badan tersebut. baru berusia 10 tahun ke kancah dunia.
Pemerintah Indonesia sendiri juga Tidak hanya itu, KAA membawa
membentuk Panitia Interdepartemental banyak sekali dampak positif bagi
yang diketuai oleh Sekretaris Jenderal Indonesia, negara-negara Asia-Afrika,
Sekretariat Bersama dengan anggota dan juga dunia. Negara-negara Asia-
dan penasehat dari beragam Afrika turut mendukung Indonesia
departemen. Panitia ini dibentuk untuk dalam rangka pembebasan Irian Barat.
membantu perisapan menuju KAA. Tak Konferensi juga memperkuat hubungan
hanya itu, menuju KAA juga dibentuk kerja sama negara-negara dari kedua
Panitia Setempat yang diketuai oleh benua tersebut. Selain itu, dunia pun
Sanusi Hardjadinata, Gubernur Jawa ikut terdampak seperti berkurangnya
Barat pada saat itu. Panitia Setempat ketegangan dunia, negara kolonialis-
memiliki tugas untuk mempersiapkan imperialis mulai melepaskan daerah
dan melayani hal-hal yang berhubungan jajahannya, dan penghapusan politik
dengan akomodasi, logistik, diskriminasi rasial. Pada intinya, KAA
transportasi, kesehatan, komunikasi, telah menunjukkan bahwa Indonesia
keamanan, hiburan, protokol, bukanlah negara biasa. Indonesia telah
penerangan, dan lain-lain. turut berperan aktif dalam menciptakan
perdamaian dunia. Ketegangan dunia
B. Latar belakang diadakannya pun mulai berkurang akibat lahirnya
konferensi ini adalah kesamaan nasib
negara-negara di Asia-Afrika pasca-
paham dunia ketiga (non-aligned), dan kapitalis dipimpin oleh Amerika
itu berkat peran dari Indonesia. Serikat) dan Blok Timur (negara
komunis Dipimpin oleh Uni Sovyet).
C. Pada 15 April 1955, surat undangan Dua negara besar, yaitu Amerika
KAA dikirimkan kepada 25 Kepala Serikat dan Uni Soviet yang memiliki
Pemerintahan negara Asia dan Afrika. perbedaan paham atau ideologi
Tetapi ada satu negara yang menolak berkeinginan untuk berkuasa.
yaitu Federasi Afrika Tengah (Central
African Federation) karena masih 2. Konferensi Asia Afrika
dikuasai orang-orang bekas merupakan sebuah konferensi tingkat
penjajahnya. Sebanyak 24 negara tinggi yang diadakan oleh negara-
menerima baik undangan meski pada negara dari Asia dan Afrika. Konferensi
mulanya ada negara yang masih ragu- ini diadakan pada tanggal 18-24April
ragu. Sebagian besar delegasi tiba di 1955 dan sering disebut Konferensi
Bandung lewat Jakarta pada 16 April Bandung karena diselenggarakan
1955. Gedung Dana Pensiun diGedung Merdeka, Bandung.
dipersiapkan sebagai tempat sidang-
sidang konferensi. 3. Konferensi Asia Afrika
merupakan gagasan yang diajukan
Hotel Homann, Hotel Preanger dalam Konferensi Kolombo, yang
dan 12 hotel lain serta perumahan dihadiri oleh Indonesia, India, Birma,
perorangan dan pemerintah Pakistan dan Srilangka pada bulan April
dipersiapkan sebagai tempat menginap 1954. Selanjutnya usul tersebut di
para tamu yang berjumlah 1300 orang. tindak lanjuti dalam Konferensi Bogor
Saat memeriksa persiapan terkahir di yang diadakan akhir bulan Desember
Bandung pada 17 April 1955, Presiden 1954 dan bertujuan untuk mempererat
Soekarno meresmikan penggantian solidaritas negara-negara di Asia dan
nama beberapa tempat dengan tujuan Afrika serta melawan kolonialisme
menciptakan suasana yang sesuai tujuan barat.
konferensi. Gedung Concordia diubah
namanya menjadi Gedung Merdeka, 4. Pada bulan April 1955
Gedung Dana Pensiun menjadi Gedung Konferensi Asia Afrika diselenggarakan
Dwi Warna, dan sebagian Jalan Raya yang dihadiri oleh 29 negara yang
Timur menjadi Jalan Asia Afrika. Pada menghasilkan suatu keputusan yang
18 April 1955, KAA berlangsung di dikenal dengan “Dasasila Bandung”.
Gedung Merdeka Bandung mulai jam Konferensi Asia Afrika sebagai
09.00 WIB dengan pidato pembukaan momentum histroris yang sangat
oleh Presiden RI, Soekarno. Sidang- penting dalam sejarah dunia karena
sidang selanjutnya dipimpin oleh Ketua mempunyai dampak yang tak ternilai
Konferensi PM RI Ali Sastroamidjojo terhadap gerak perjuangan dalam usaha
membebaskan diri dari kaum imperialis.
Rangkuman dan Saran.
5. Semangat Bandung menaikkan
Rangkuman citra di dunia Internasional khususnya
bagi bangsaAfrika.
1. Perang Dingin adalah periode yang
berlangsung dari setelah Perang Dunia 6. Konferensi ini akhirnya
II hingga runtuhnya Uni Sovyet yang membawa kepada terbentuknya
ditandai dengan perseteruan antara Gerakan Non-Blok pada tahun 1961.
kelompok Blok Barat (negara-negara
Saran.

Perlu kiranya kita kembali https://kemlu.go.id/portal/id/read/91/


membongkar dan menelaah perjuangan halaman_list_lainnya/indonesia-dan-
Gerakan Konfrensi Asia Afrika ini dan misi- pemeliharaan-perdamaian-pbb
juga peran bangsa Indonesia dalam (diakses tanggal 2 september 2020)
perdamaian Dunia, agar kita dapat
mengetahui perjuangan mereka. https://kemlu.go.id/portal/id/list/hala
Bagaimana mereka berupaya sekuat man_list_lainnya/95/gerakan-non-
tenaga untuk menciptakan sebuah blok-gnb (diakses tanggal 2
perdamaian di Dunia, antar blok barat september 2020)
dan timur yang selalu bersiteru sehingga
Abdulgani, Roeslan, The Bandung
mengakibatkan banyaknya korban Connection, Konferensi Asia-Afrika di
berjatuhan. Selain itu juga terdapat
Bandung Tahun1955 (Jakarta: Gunung
negara-negara yang belum merasakan Agung, 1980)
perdamaian ataupun kemerdekaan oleh
sebab itu negara Indonesia Anonim, Ictisar Peristiwa Dalam dan
memprakarsai terbentuknya gerakan Luar Negeri, No. 1 Djanuari 1954
Konfrensi Asia Afrika untuk (Jakarta: Penerbit Kementerian
menciptakan perdamaian dimuka bumi Penerangan bagian Dokumentasi, 1954)
dan juga menciptakan kemerdekaan
bagi negra-negara yang terjajah. Saran Anonim, Panduan Museum Konferensi
dari saya kepada para pembaca yaitu Asia-Afrika, Departemen Luar Negeri
marilah kita telusuri lebih jauh hal-hal RI Direktorat Jenderal Informasi,
yang berkaitan dengan Konfrensi Asia Diplomasi Publik, Dan Perjanjian
Afrika dan perannya karna dari kita Internasional Museum Konferensi Asia-
banyak yang belum mengetahui peran Afrika, 2004
dari Konfrensi Asia Afrika oleh sebab
itu marilah kita pelajarai bersama. Anwar, Rosihan, Sejarah Kecil, Petite
Selain itu juga saya meminta kepada Histoire Indonesia Jilid 2, (Jakarta:
para pembaca untuk sama-sama Kompas, 2009)
memberikan penilaian yang bersifat Bandoro, Kamarsjah ST., Asia-
membangun sehingga kedepannya Afrika Antara Dua Pertentangan
Artikel ini dapat saya sempurnakan lagi. (Jakarta: Penerbi Soeroengan, tt)

Bulletin Asian African Conference, No.


DAFTAR PUSTAKA 1, Maret 1955

http://setnas-asean.id/news- Daryan, Yayan dan Hardi Suhardi,


events/read/peran-indonesia-di-asia- Terminologi Kearsipan Indonesia
(Bandung: LembagaPengembangan dan
tenggara(diakses tanggal 3 september
Pengelolaan Arsip, 1998).
2020)
Diah, B.M., Arti Konferensi Bandung
https://www.kompas.com/skola/read/
25 Tahun (tt,th)
2020/02/17/080000369/konferensi-
asia- afrika-1955--sejarah-peserta- Dunia Internasional, tahun V. No. 6-7
dan-hasilnya (diakses tanggal 2 September-Oktober
september 2020)
Ekadjati, Edi S. (ed), Himpunan
Dokumen Konferensi Asia-Afrika 18-24
April 1955 (Jakarta: Panita Nasional
Peringatan 30 Tahun Konferensi Asia-
Afrika, 1985)

Anda mungkin juga menyukai