Anda di halaman 1dari 7

MODUL AJAR

1. Informasi Awal

Mata Pelajaran Bahasa Inggris

Nama Penyusun Nazirothul Fazria

Sekolah Madrasah Aliyah Al-Khairat Biromaru

Tahun 2023/2024

Fase/Kelas Fase E/Kelas 10

Alokasi Waktu 2 X 45 Menit

A. Identitas Modul

B. Kompetensi Awal

- Siswa memahami bagaimana cara menyusun sebuah kalimat


- Siswa memahami kosa kata yang berkaitan dengan makanan

C. Profil Pelajar Pancasila

- Beriman, Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak Mulia

- Gotong Royong

- Mandiri

- Bernalar Kritis

- Kreatif
D. Sarana dan Prasarana

Pembelajaran menggunakan media/Alat: Laptop/komputer, Video, Audio, HP,

Jaringan Internet, LKPD, and ,Proyektor.

E. Target Peserta didik

 Murid regular: Secara umum, tidak ada masalah dalam mengintegrasikan dan

memahami bahan ajar.

 Siswa dengan ketidakmampuan belajar memiliki gaya belajar yang terbatas,

seperti suara. Kesulitan memahami bahasa dan bahan ajar, kurang percaya diri,

sulit berkonsentrasi jangka panjang, dll.

 Siswa berprestasi memiliki pencernaan dan pemahaman yang cepat, HOTS tinggi,

dan keterampilan kepemimpinan.

F. Model Pembelajaran

- Project Based Learning

- Cooperative Learning

II. Kompetensi Inti

A. Tujuan Pembelajaran

Element Menulis – Mempresentasikan


Capaian Pembelajaran Pada akhir Fase E, peserta didik menulis berbagai
jenis teks fiksi dan non-fiksi, melalui aktivitas yang
dipandu, menunjukkan kesadaran peserta didik
terhadap tujuan dan target pembaca. Mereka
membuat perencanaan, menulis, mengulas dan
menulis ulang berbagai jenis tipe teks dengan
menunjukkan strategi koreksi diri, termasuk tanda
baca dan huruf besar. Mereka menyampaikan ide
menggunakan kosakata dan kata kerja umum dalam
tulisannya. Mereka menyajikan informasi
menggunakan berbagai mode presentasi untuk
menyesuaikan dengan pembaca/pemirsa dan untuk
mencapai tujuan yang berbeda-beda, dalam bentuk
cetak dan digital.
Tujuan Pembelajaran  Peserta didik mampu menulis Procedure
Text dengan baik dan benar.
 Peserta didik mampu menganalisis struktur
teks dan unsur kebahasaan Procedure Text
secara mandiri.

B. Pemahaman Bermaknan

Setelah mempelajari materi ini peserta didik diharapkan mengetahui :

1. Cara menulis Procedure Text sesuai dengan kaidah penulisan yang baik dan

benar.

2. Penggunaan jenis teks prosedur dalam kehidupan sehari-hari.

C. Persiapan Pembelajaran

- Ruang kelas di susun letter U

- Siswa dalam kondisi nyaman dan siap untuk mengikuti Pembelajara


E. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Awal 1. Menyiapkan peserta didik untuk 10 Menit


Orientasi peserta mengikuti proses pembelajaran
didik pada masalah seperti berdoa, absensi, menyiapkan
materi pembelajaran
2. Memberikan pertanyaan sebagai
asesmen diagnostic non kognitif dan
Konitif (Mandiri)
(How do you feel today?)
3. Menjelaskan tujuan pembelajaran
atau kompetensi dasar yang akan
dicapai.

Kegiatan Inti  Peserta didik diminta untuk menebak 70 Menit


Mengorganisasikan beberapa gambar yang di tampilkan
peserta didik untuk di proyektor.
belajar (What kind of food do you see in the
picture?)
 Peserta didik diberi penjelasan
tentang struktur teks dan fungsi teks
oleh guru.
Membimbing 1. Peserta didik di bagi dalam beberapa
penyelidikan individu kelompok yang berjumlah 4-5 orang.
atau kelompok. (Gotong Royong)
2. Peserta didik diberikan lembar kerja
untuk dikerjakan.
3. Peserta didik diminta untuk
menjawab so’al yang ada di LKPD
tersebut. (Bernalar Kritis)
4. Peserta didik menyimpulkan dan
menulis hasil identifikasi dan diskusi
mereka
.
Mengembangkan dan Di akhir proses pembelajaran peserta didik di
menyajikan hasi minta untuk membuat procedure text dalam
bentuk sebuah project video dengan
berkelompok. Kemudian video tersebut di
upload di youtube (Gotong Royong)
Kegiatan Penutup  Memberikan umpan balik terhadap 10 Menit
proses pembelajaran: You did a great
job everyone, Thanks for being active
during the lesson. I really appreciate
it.
 How do you feel during the lesson? Is
there anyone asking something?
 Menyimpulkan apa yang dipelajari
hari ini.
 Menyampaikan agenda pertemuan
berikutnya

G. Assesment

H. LKPD Kelompok
- Buatlah procedure text dalam bentuk sebuah project video, Kemudian
video tersebut di upload di youtube !
I. LKPD Mandiri
- Tuliskan Procedure Text dari makanan kesukaanmu !
HOW TO MAKE FRIED RICE

Ingridients Sequence of Steps


1 plate of White rice  Prepare a frying pan and pour the
2 Eggs cooking oil according to your taste
Tea spoon of Salt  Heat the frying pan by using a medium
2 cloves of Onions flame
3 cloves of Garlic  After the cooking oil is hot, put the
1/2 stick of Leeks garlic, onion and chili
Chili  Stir all the materials until ripe and
Pepper fragrant
Cooking oil  Put the supplementary materials
Tomato sauce according to your taste
 Use Spatula to Stir until evenly cooked
 Put eggs and scramble until cooked
 Put white rice and stir until mixed with
all ingredients
 Add tomato sauce, pepper, and salt
 After everything on the frying pan was
fragrant, serve into the plate. all
materials are blended

Identify the characteristics of the procedure text in this text !


Language Features :
 Simple Present ( Imperative Verbs ):
 Connotative of Sequence :
 Numbering :
 Conjunction :

Anda mungkin juga menyukai