Anda di halaman 1dari 11

Desak Putu Indah Aristia

Dewi (04)
Fanny Ardi Wibawa (06)
I Gede Damar Kori Mahesya
(07)
I Gusti Agung Bagus Revito
Nugraha Sutha (10)
I Komang Windayana (18)
bank syariah adalah bank yang beroperasi sesuai dengan prinsip syariah
yang mengacu pada syariat Islam, dengan berpedoman utama kepada
Alquran dan hadis. Terdapat dua jenis bank syariah, yaitu Bank Umum
Syariah (BUS) dan Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS)
Prinsip Syariah adalah prinsip hukum Islam
dalam kegiatan perbankan berdasarkan fatwa
yang dikeluarkan oleh lembaga yang memiliki
kewenangan dalam penetapan fatwa di bidang
syariah sebagaimana dimaksud dalam Undang-
Undang Nomor 21 Tahun 2008 tentang
Perbankan Syariah
Tujuan Bank Syariah
mengarahkan kegiatan ekonomi umat untuk
bermuamalat secara islami, khususnya
muamalat yang berhubungan dengan
perbankan agar terhindar dari praktek-
praktek riba atau jenis usaha/perdagangan
lain
1.Musyarakah 2.Mudharabah 3.Murabahah
Musyarakah adalah bentuk Mudharabah adalah bentuk Murabahah adalah transaksi
umum dari kegiatan usaha kerja sama antara pemilik antara pihak bank dan
bagi hasil. Nantinya, modal dengan pengelola nasabah dengan menetapkan
keuntungan yang diperoleh yang membagi keuntungan batas pembayaran pada
akan dibagi sesuai perjanjian berdasarkan bagi hasil periode tertentu. Dalam hal ini,
sebelumnya antara semua sesuai dengan pihak bank bertindak sebagai
pihak yang terlibat, kesepakatan awal. Jika penjual, sedangkan nasabah
sedangkan untuk beban terjadi kerugian, maka yang
kerugian akan dihitung
selaku pembeli. Biasanya,
dibebankan hanyalah pembayaran yang dilakukan
berdasarkan banyaknya
pemilik modal. dalam bentuk cicilan.
modal.
4.Wadiah 5.Istishna 6.Salam
Dalam prinsip wadiah, pihak Istishna dapat diartikan Prinsip bank syariah yang satu
bank boleh menggunakan sebagai kegiatan jual beli yang ini merupakan kegiatan jual
dana yang dititipkan atas proses pembayarannya dapat beli dimana barang yang
seizin nasabah, namun dicicil selama beberapa kali.
diperjualbelikan belum
dengan syarat bahwa pihak Adapun ketentuan dari
transaksi ini adalah spesifikasi tersedia. Dalam pelaksanaan
bank dapat mengembalikan
barang harus jelas dan harga salam barang yang telah
dana tersebut secara utuh
yang disepakati tidak boleh diserahkan pada pihak bank
kepada pemiliknya.
Umumnya, prinsip bank
berubah. Prinsip bank syariah akan dijual kembali secara
ini kerap dimanfaatkan dalam cicilan.
syariah ini diterapkan dalam
pembiayaan konstruksi dan .
produk rekening giro.
manufaktur.
7.Qardh 8.Ijarah 9.Wakalah
Qardh adalah bentuk Ijarah merupakan Dalam perbankan, wakalah
kesepakatan peminjaman penyediaan layanan jasa
uang yang dilakukan tanpa
adalah perjanjian antara
yang nantinya nasabah pemilik modal dan pihak
adanya tambahan keuntungan.
akan membayar biaya
Namun, pihak bank selaku bank untuk diwakilkan
pemberi pinjaman dapat sewa atas jasa tersebut.
meminta jaminan atas dana Dalam perbankan, prinsip dalam pelaksanaan suatu
yang dipinjam oleh nasabah. bank syariah ini diterapkan perkara sesuai dengan
Biasanya, prinsip bank syariah pada layanan penyewaan permintaan nasabah pada
ini dipergunakan hanya untuk
keperluan mendesak.
safe deposit box atau jangka waktu tertentu.
kotak simpanan. .
.
10.Hiwalah
Hiwalah dapat diartikan
sebagai transaksi pengalihan
utang dari pihak yang berutang
kepada pihak lain yang wajib
menanggungnya. Dalam
prinsip bank syariah, transaksi
ini biasanya digunakan untuk
membantu para supplier
mendapatkan modal agar
dapat melanjutkan kegiatan
produksi.

Anda mungkin juga menyukai