Anda di halaman 1dari 2

AKSI NYATA TOPIK 1

Nama : Galuh Hegmatiyar Nourillah

NIM : 220351917667

Mata Kuliah : Proyek Kepemimpinan I

Intruksi: Pada bagian ini, Anda akan melihat kembali visi yang telah dibuat di tahap

Eksplorasi Konsep. Perhatikan pilihan kata diksi yang Anda gunakan. Lakukan

revisi yang diperlukan untuk menguatkan makna dan rasa sedemikian rupa

sehingga Anda akan terus termotivasi untuk bergerak kapan pun Anda melakukan

inisiatif perubahan sebagai guru masa mendatang.

Visi (manifesto) pribadi:

“Menjadi pendidik yang menyenangkan, berpengetahuan luas, adil, berjiwa sosial

dan bermanfaat bagi peserta didik, sekolah, masyarakat dan lingkungan sekitar”

Revisi:

“Menjadi pendidik yang berpengetahuan luas, adil, kreatif, inovatif kompeten

dalam menyelenggarakan pembelajaran berpusat pada peserta didik yang

berlandaskan nilai Pancasila”

 Pemilihan kata “menyenangkan” diganti dengan kompeten dalam

menyelenggarakan pembelajaran yang berpusat pada peserta didik, hal ini

maknanya sama yakni menyelenggarakan pembelajaran yang berpusat pada

peserta didik secara inovatif dan kreatif supaya peserta didik tidak mudah

bosan

 Kata bermanfaat bagi peserta didik, sekolah, masyarakat dan lingkungan

sekitar diganti dengan berlandaskan nilai Pancasila, maknanya adalah

sebagai pendidik di sekolah kita juga harus memperhatikan perkembangan


sikapnya yakni hendaknya peserta didik dapat melakukan kegiatan sehari-

hari yang bercermin pada nilai-nilai Pancasila sebagaimana dijadikan dasar

pengembangan pembelajaran paradigma baru saat ini. Sehingga budi

pekerti luhur yang dimiliki oleh peserta didik dapat menempatkan ia sesuai

kodratnya di masyarakat dan memperoleh kemerdekaan sebagai manusia.

Anda mungkin juga menyukai