Anda di halaman 1dari 15

KONTAMINASI MIKOTOKSIN

PADA BIJI-BIJIAN

1
MIKOTOKSIN

“adalah senyawa organik beracun yang


berasal dari sumber hayati berupa hasil
metabolisme sekunder dari kapang”

2
POTENSI MIKOTOKSIN

This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC-ND

3
MIKOTOKSIN PADA BIJI-BIJIAN

This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY

This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC

4
JENIS-JENIS MIKOTOKSIN
Mikotoksin Sumber Wabah utama
Aflatoksin Biji-bijian, kacang tanah Kanker hati

Okhratoksin Gabah, jagung, gandum Abortif, liver


, lada hitam
Patulin Biji-bijian, jus apel, Pembengkakan otak,
silase ginjal, gangguan syaraf

Islanditoksin, Beras, sorgum, jewawut Hepatitis


luteoskirin, rugulosin
Zearalenon Jagung, gandum Abortif
Trikhotesen Biji-bijian Keguguran
Sterigmatosistin Gandum Liver
Asam penisilat Biji-bijian, tembakau Gangguan syaraf

Sitrinin Beras kuning Gangguan ginjal dan


hati 5
Aflatoksin

6
Ochratoxin dan Sterigmatocystin

7
Citrinin dan Patulin

8
Zearalenone dan Penicillin acid

9
Fumonisin and Trichothecene

10
KONDISI PRODUKSI MIKOTOKSIN

1. Sifat toksinogenik kapang


2. Jenis substrat (sumber)
3. Nilai aw (aflatoksin, 0,78-0,80)
4. Suhu (aflatoksin, 25-30 C)
5. Komposisi atmosfir (O2 5% dan
CO2 20%)
6. Komposisi kimia substrat

11
PENGENDALIAN DAN
DETOKSIFIKASI
1. Pencegahan kontaminasi dengan mikroba
(kapang). Dilakukan dengan :
pengeringan, penyimpanan dan
pengawetan, komposisi atmosfir.

1. Pengembangan varietas yang resisten


terhadap kapang toksinogenik

12
3. Detoksifikasi
◆ Cara biologi (menggunakan
mikroba tertentu, kunyit dan
bawang)
◆ Cara kimia (NaCl, amonium
hidroksida)
◆ Cara Fisik (proses
ekstrusi+kalsium hidroksida
+100-110 C ).

13
DAFTAR PUSTAKA
◆ Haryadi, Y. 2007. Teknologi Penyimpanan
dan Pengendalian Serangga Hama
Pascapanen Biji-bijian. Bahan Ajar. Dept.
ITP. Fateta, IPB, Bogor.

◆ Syarief, R dan Haryadi , H. 1990.


Teknologi Penyimpanan Pangan. Buku dan
Monograf. Lab. Rekayasa Pangan. PAU
Pangan dan Gizi, IPB, Bogor.

14
15

Anda mungkin juga menyukai