Anda di halaman 1dari 10

KISI – KISI SUMATIF AKHIR SEMESTER

KELAS 1 SEMESTER 1 TAHUN 2023– 2024

MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA


KELAS/SEMESTER : I / 1

N TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR TUJUAN BENTUK NO SOAL


O PEMBELAJARAN SOAL
1. Menyimak
Peserta didik mampu bersikap menjadi 1.1 Peserta didik mampu bersikap menjadi pendengar yang 1.1.2. Peserta didik menyimak dengan Pilihan ganda 2
pendengar yang penuh perhatian. penuh perhatian. saksama dan memahami informasi yang
Peserta didik menunjukkan minat pada dibacakan dengan bantuan gambar
tuturan yang didengar serta mampu
memahami pesan lisan dan informasi 1.1.4. Peserta didik menyimak dengan isian 4
dari media audio, teks aural (teks yang saksama dan memahami informasi dalam teks
dibacakan dan/atau didengar), instruksi yang disajikan
lisan, dan percakapan yang berkaitan 1.1.5 peserta didik dapat menyimak bunyi Pilihan ganda 6
dengan tujuan berkomunikasi yang terdapat di sekitar

1.2 Peserta didik menunjukkan minat pada tuturan yang 1.2.4.Peserta didik dapat menyebutkan uraian 2
didengar serta mampu memahami pesan lisan dan informasi dari identitas dasar buku dan unsur intrinsik
media audio, teks aural (teks yang dibacakan dan/atau didengar), penokohan dari buku yang dibacakan. (judul
instruksi lisan, dan percakapan yang berkaitan dengan tujuan buku, nama pengarang, nama tokoh
berkomunikasi utama,latar, dan inti cerita).

2. MEMBACA DAN MEMIRSA


Peserta didik mampu bersikap menjadi 2.1 Peserta didik bersikap menjadi pembaca dan pemirsa yang 2.1.2 Peserta didik duduk dengn posisi isian 8
pembaca dan pemirsa yang menunjukkan minat terhadap teks yang dibaca atau dipirsa. punggung lurus/ tegak
menunjukkan minat terhadap teks yang
dibaca atau dipirsa. Peserta didik 2.2 Peserta didik membaca kata-kata yang dikenalinya sehari-hari 2.2.2 Peserta didik mengenali dan mengeja Pilihan ganda 13
mampu membaca kata-kata yang dengan fasih. kombinasi abjad pada suku kata dan kata
dikenalinya sehari-hari dengan fasih. yang sering ditemui
Peserta didik mampu memahami 2.2.3 Peserta didik membaca kombinasi abjad
informasi dari bacaan dan tayangan pada suku kata dan kata yang sering ditemui. Pilihan ganda 8
yang dipirsa tentang diri dan lingkungan, 2.2.4.Peserta didik dapat membaca kata yang Pilihan ganda 4
narasi imajinatif, dan puisi anak. Peserta sering ditemui.
didik mampu memaknai kosakata baru
dari teks yang dibaca atau tayangan . 2.2.5 Menunjukkan huruf vokal dan konsonan Pilihan ganda 5
yang dipirsa dengan bantuan ilustrasi

Pilihan ganda 7
2.3 Peserta didik mampu memahami informasi dari bacaan dan 2.3.1 Peserta didik Pilihan ganda 1
tayangan yang dipirsa tentang diri dan lingkungan, narasi menemukan,menyimpulkan dan merefleksi
imajinatif, dan puisi anak. informasi dengan bantuan gambar.

uraian 3
2.3.2 Peserta didik mampu memahami Isian 3
informasi dari teks bacaan sederhana yang
dibaca
Pilihan ganda 15

2.4 Peserta didik memaknai kosakata baru dari teks yang dibaca 2.4.1 Peserta didik dapat memaknai isian 9
atau tayangan yang dipirsa dengan bantuan ilustrasi gambar atau ilustrasi dalam sebuah
teks secara tepat.

Pilihan ganda 12

2.4.2 Peserta didik memahami hubungan Pilihan ganda 10


antara tulisan dengan ilustrasi/gambar pada
buku cerita atau teks non fiksi sederhana
(denah rumah dan sekolah, gambar hewan,
benda, lingkungan sekitar
2.4.4 Peserta didik dapat memahami makna pilihan ganda 12
aneka kata yang sering digunakan
dalam keseharian dan lingkungannya
(berhubungan dengan tubuh dan diri
sendiri, lingkungan sekitar, keluarga,
konsep waktu, rutinitas harian di
rumah, sekolah, dan tempat umum
sekitar
isian 5

Peserta didik mampu berbicara 3.1.1Peserta didik dapat memahami konteks Pilihan ganda 11
dengan santun tentang beragam topik 3.1 Peserta didik berbicara dengan santun tentang beragam topik dasar saat berbicara
yang dikenali menggunakan volume yang dikenali menggunakan volume dan intonasi yang tepat
dan intonasi yang tepat sesuai sesuai konteks.
konteks. Peserta didik mampu .
merespons dengan bertanya 3.1.4.Peserta didik berbicara dengan sikap isian 6
tentang sesuatu, menjawab, dan santun sesuai konteks dan tempat berbicara
menanggapi komentar orang lain 3.2 Peserta didik merespons dengan bertanya tentang sesuatu, 3.2.1 Peserta didik menjawab pertanyaan
(teman, guru, dan orang dewasa) menjawab, dan menanggapi komentar orang lain dengan baik dan guru dengan volume suara yang cukup jelas
dengan baik dan santun dalam suatu santun dalam suatu percakapan.
percakapan. Peserta didik mampu
mengungkapkan gagasan secara 3.2.2 Peserta didik dapat bertanya tentang Pilihan ganda 14
lisan dengan atau tanpa bantuan sesuatu dengan sikap santun
gambar/ilustrasi. 3.2.3.Peserta didik menjawab pertanyaan
Peserta didik mampu menceritakan kembali guru dengan volume suara yang cukup jelas
suatu isi informasi yang dibaca atau 3.2.4.Peserta didik mampu menanggapi uraian 1
didengar; dan menceritakan kembali teks aneka informasi yang mereka terima dengan
narasi yang dibacakan atau dibaca dengan reaksi yang tepat atau sesuai
topik diri dan lingkungan 3.3Peserta didik mengungkapkan gagasan secara lisan dengan
atau tanpa bantuan gambar/ilustrasi.

3.4 Peserta didik menceritakan kembali suatu isi informasi yang


dibaca atau didengar; dan menceritakan kembali teks narasi yang
dibacakan atau dibaca dengan topik diri dan lingkungan

4. MENULIS
Peserta didik mampu menunjukkan 4.1 Peserta didik menunjukkan keterampilan menulis permulaan 4.1.1Peserta didik mampu menunjukkan cara
keterampilan menulis permulaan dengan benar. memegang pensil yang benar saat menulis. isian 1
dengan benar (cara memegang alat
tulis, jarak mata dengan buku,
menebalkan garis/huruf, dll.) di atas
kertas dan/atau melalui media digital. 4.1.3Peserta didik menuliskan huruf awal isian 10
Peserta didik mengembangkan pada kata-kata yang sering ditemui
tulisan tangan yang semakin baik. 4.1.4 Peserta didik mampu melengkapi kata uraian 4
Peserta didik mampu menulis teks yang sering ditemui
Pilihan ganda 9
deskripsi dengan beberapa kalimat
4.1.4 Peserta didik menuliskan kata-kata yang isian 2
sederhana, menulis teks rekon tentang
sering ditemui
pengalaman diri, menulis kembali 4.2 Peserta didik mengembangkan tulisan tangan yang semakin 4.2.3Peserta didik menulis huruf kapital dan uraian 5
narasi berdasarkan teks fiksi yang baik. huruf kecil untuk mengenali perbedaan bentuk
dibaca atau didengar, menulis teks dan letaknya dalam kalimat.
prosedur tentang kehidupan sehari-hari,
dan menulis teks eksposisi tentang 4.2.5 peserta didik dapat menuliskan tanda Pilihan ganda 3
kehidupan sehari- hari seru ( !) yang tepat dalam kalimat

isian 7
4.3 Peserta didik menulis teks deskripsi dengan beberapa kalimat
sederhana, menulis teks rekon tentang pengalaman diri,
menulis kembali narasi berdasarkan teks fiksi yang dibaca
atau didengar, menulis teks prosedur tentang kehidupan
sehari-hari, dan menulis teks eksposisi tentang kehidupan
seharihari

Yogyakarta, 3 November 2023

Guru kelas 1

Anda mungkin juga menyukai