Anda di halaman 1dari 2

Macam-macam senam Hijaiyah Indonesia

Senam hijaiyah memiliki 30 jurus dalam Teknik pernafasannya karena berlandaskan 30 huruf
hijaiyah yang kita ketahui,itulah mengapa Teknik senam hijaiyah ini keseluruhannya ada 30
jurus. Sebelum memulai senam hijaiyah ini kita terlebih dahulu memulai nya dengan nafas
tiga.Nafas tiga merupakan nafas penyelang atau nafas jeda,yang dilakukan pertama kali
adalah menarik nafas melalalui hidung dan dikeluarkan melalui hidung sebanyak 2 kali,lalu
Tarik nafas melalui hidung dan keluarkan melalui mulut.Setelah kita melakukan Gerakan
nafas tiga ini.
1.Jurus Alif
Cara melakukan jurus alif;
yang pertama kita lakukan dalam jurus Alif ini adalah menarik nafas sedalam dalamnya,
kemudian tahan sejenak lalu keluarkan nafasnya melalui mulut, sembari menurunkan tangan
sejajar dengan paha dan pandangan menghadap ke bawah. Kemudian tarik nafas Kembali
angkat tangan keatas perlahan sampai keatas kepala kemudian tundukan kepala dan
sebutkan huruf Alif.
Manfaat Jurus alif:
1. Melatih kelenturan badan
2. Melatih pernafasan masuknya oksigen kedalam tubuh
3. Memperbaiki seluruh fungsi saraf
4. Menyehatkan kulit
5. Memperbaiki indra penciuman
6. Memperbaiki bacaan makhrajul huruf
2.Jurus Ba
Cara melalukan jurus ba;
Sejajarkan kaki dengan bahu dan posisi tangan di depan dada seperti orang yang ingin
bersalaman,Tarik nafas yang dalam sembari menggerakan tangan ke atas kepala kemudian
buka jari jari tangan, lalu Tarik nafas Kembali kemudian buang nafas melalui mulut sembari
menurun kan tangan hingga sejajar dengan bahu.Tarik lebih dalam lagi dan tahan nafas yang
kuat sampai terasa di perut Tarik Kembali nafas lalu renggangkan kaki lalu tahan nafas
dengan mulut,seperti kembungkan mulutnya tahan sebentar lalu keluar kan dengan
mengucapkan huruf BA .
Manfaat jurus ba
1. Memperbaiki sirkulasi peredaran darah,dari kaki hingga kepala
2. Dapat menyembukan dari darah tinggi dan darah rendah
3. Dapat melatih kekuatan pinggang
4. Menguatkan jantung.
Penjelasan diatas hanya Sebagian kecil contoh dari jurus senam hijaiyah yang lainnya.Semua
jurus senam hijaiyah memiliki manfaat yang banyak untuk Kesehatan tubuh terutama dalam
memperlancar peredaran darah dan juga mempermudah pernafasan.

Anda mungkin juga menyukai