Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH

SMAIT DARUL QURAN BOGOR


TAHUN PELAJARAN 2023 - 2024

Mata Pelajaran/ Kelas : Bahasa Indonesia/XII


Penyusun : Khadijah Nurhikmah, S.Pd.
Jumlah Soal : 50 Butir Soal
Alokasi Waktu : 120 Menit

No Kompetensi Dasar IPK Materi Pokok Indikator Soal Lev Bent No


. el uk .
KD Soal So
al
3.1 Mengidentifikasi teks 3.1.1 Menemukan struktur teks Isi pokok laporan hasil Disajikan teks hasil laporan C2 PG 1
laporan hasil observasi Laporan Hasil Observasi observasi: observasi, siswa mampu
yang dipresentasikan 3.1.2 Menemukan kaidah teks 1. pernyataan umum; menentukan struktur teks laporan
dengan lisan dan tulis. Laporan Hasil Observasi 2. hal yang dilaporkan; hasil observasi.
3. deskripsi bagian;
4. deskripsi manfaat; dan
maksud isi teks (tersirat
dan tersurat).
3.4 Menganalisis struktur 3.4.1 Mengidentifikasi Struktur teks eksposisi: Disajikan teks, siswa mampu C6 PG 2
dan kebahasaan teks kelengkapan struktur teks 1. pernyataan tesis (pendapat menentukan permasalahan yang
eksposisi. eksposisi tentang suatu akan muncul dalam teks eksposisi.
3.4.2 Mengidentifikasi ketepatan permasalahan);
penggunaan bahasa pada teks 2. argumen (data, fakta, dan
eksposisi pendapat untuk
3.4.3 Menyimpulkan kekurangan menguatkan tesis); dan
dan kelebihan teks eksposisi 3. pernyataan ulang.

Kebahasaan: kalimat nominal


dan kalimat verbal (aktif
transitif dan aktif intransitif)

Pola penalaran: deduksi dan


induksi
3.6 Menganalisis struktur 3.6.1 Menjelaskan isi teks anekdot 1. Isi anekdot Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 3
dan kebahasaan teks 3.6.2 Mengidentifikasi struktur Peristiwa/sosok yang menganalisis kalimat yang
anekdot. anekdot berkaitan dengan berhubungan dengan struktur teks
3.6.3 Mengidentifikasi kebahasaan kepentingan publik. anekdot.
(kata dan frasa) teks anekdot 2. Sindiran.
3.6.4 Mengidentifikasi sindiran 3. Unsur humor.
dalam anekdot 4. Kata dan Frasa idiomatik
3.6.5 Mengidentifikasi humor
dalam anekdot
3.7 Mengidentifikasi 3.7.1 Menentukan ciri 1. Karakteristik hikayat. Siswa mampu mengidentifikasi C3 PG 4
nilainilai dan isi yang ciri/karakteristik hikayat 2. Isi hikayat. unsur dalam cerita rakyat.
terkandung dalam cerita 3.7.2 Menentukan unsur intrinsik 3. Nilai-nilai dalam hikayat
rakyat (hikayat) baik dan ekstrinsik hikayat (moral, sosial, agama,
lisan maupun tulis. 3.7.3 Menentukan nilai-nilai budaya, dan pendidikan).
hikayat
3.1 Mengevaluasi 3.10.1 Menganalisis isi, struktur Isi teks negosiasi: Siswa mampu menentukan bagian C3 PG 5
0 pengajuan, penawaran (orientasi, pengajuan, penawaran, 1. permasalahan; teks negosiasi.
dan persetujuan dalam persetujuan, penutup) dan 2. pengajuan;
teks negosiasi lisan kebahasaan teks negosiasi. 3. penawaran;
maupun tertulis. 3.10.2 Menentukan bagian 4. persetujuan/ kesepakatan
(struktur) teks negosiasi yang tercapai.
3.10.3 Mengidentifikasi pasangan
tuturan dalam teks negosiasi
3.1 Menganalisis isi debat 3.13.1 Memahami isi debat Isi debat: Siswa mampu menentukan tujuan C2 PG 6
3 (permasalahan/ isu, 3.13.2 Menemukan 1. mosi/ topik permasalahan dari teks debat.
sudut pandang dan permasalahan /isu dari debat yang diperdebatkan;
argumen beberapa pihak, 3.13.3 Menemukan sudut pandang 2. pernyataan sikap
dan simpulan). dari debat (mendukung atau
3.13.4 Menemukan simpulan dari menolak);
debat 3. argumentasi untuk
mendukung sikap.

Pihak-pihak pelaksana debat:


1. pihak yang mengajukan
mosi/topik permasalahan
yang diperdebatkan;
2. tim afirmatif (yang setuju
dengan mosi);
3. tim oposisi yang tidak
setuju dengan mosi);
4. pemimpin/ wasit
debat(yang menjaga tata
tertib)’
5. Penonton/ juri
3.1 Menilai hal yang dapat 3.14.1 Mengidentifikasi struktur 1. Pola penyajian cerita ulang Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 7
4 diteladani dari teks teks biografi Menuliskan data-data (biografi). menganalisis nilai yang terkandung
biografi. kepribadian unggul tokoh 2. Hal-hal yang patut dalam teks biografi.
3.14.2 Menemukan pola penyajian diteladani dari tokoh
cerita ulang (biografi) dalam biografi.
3.1 Mengidentifikasi 3.16.1 Mengidentifikasi suasana, Puisi: (semua jenis puisi) Siswa mampu mengetahui makna C1 PG 8
6 suasana, tema, dan tema, dan makna pada beberapa 1. isi; puisi.
makna beberapa puisi puisi yang diperdengarkan atau 2. tema;
yang terkandung dalam dibaca 3. makna;
antologi puisi yang 3.16.2 Membedakan suasana pada 4. amanat; dan
diperdengarkan atau beberapa puisi yang 5. suasana.
dibaca. diperdengarkan atau dibaca
3.16.3 Menemukan perbedaan
tema pada beberapa puisi yang
diperdengarkan atau dibaca
3.16.4 Menemukan perbedaan
makna pada beberapa puisi yang
diperdengarkan atau dibaca
3.2 Menganalisis struktur 3.2.1. Mengidentifikasi struktur Teks Prosedur: Disajikan teks, siswa mampu C1 IS 9
dan kebahasaan teks teks prosedur 1. struktur; menentukan struktur teks
prosedur 3.2.2. Mengidentifikasi kebahasaan 2. kebahasaan; prosedur.
teks prosedur 3. konjungsi ; Disajikan teks, siswa mampu C1 PG 10
4. jenis kalimat; dan menentukan struktur teks
5. verba material dan verba prosedur.
tingkah laku
3.3 Mengidentifikasi 3.3.1. Menganalisis teks eksplanasi Teks Eksplanasi: Disajikan teks, siswa mampu C2 IS 11
informasi (pengetahuan dengan memerhatikan isi, urutan 1. pengertian; 2. menentukan informasi yang
dan urutan kejadian) kejadian, hubungan kausalitas, 2. isi; dan terdapat dalam teks eksplanasi.
dalam teks ekplanasi dan topik. 3. kejadian yang Disajikan teks, siswa mampu C1 PG 12
lisan dan tulis 3.3.2. Menemukan makna tersirat menunjukkan hubungan menentukan pola teks eksplanasi.
dalam teks eksplanasi secara lisan kausalitas.
dan tulis.
3.5 Mengidentifikasi 3.5.1. Menentukan unsur unsur Ceramah: Disajikan teks, siswa mampu C3 PG 13
informasi berupa ceramah, isi informasi, dan 1. unsur-unsur; memahami isi teks ceramah.
permasalahan aktual kebahasaan, 2. kebahasaan; dan Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 14
yang disajikan dalam 3.5.2. Menemukan informasi dan 3. isi. menentukan informasi penting teks
ceramah permasalahan aktual dalam teks ceramah.
ceramah
3.8 Mengidentifikasi nilai- 3.8.1. Menentukan unsur intrinsik Cerpen: Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 15
nilai kehidupan yang dan ekstrinsik cerpen 1. Isi cerpen menentukan nilai kehidupan pada
terkandung dalam 3.8.2. Menemukan nilai nilai 2. Nilai-nilai kehidupan cerpen.
kumpulan cerita pendek kehidupan dalam cerita pendek dalam cerpen Disajikan teks, siswa mampu C2 PG 16
yang dibaca 3. Unsur intrinsik dan menanggapi nilai kehidupan pada
ekstrinsik cerpen cerpen.
4. Kebahasaan cerpen
a. Majas
b. peribahasa
c. ungkapan
3.1 Menganalisis isi, 3.13.1. Mengidentifikasi isi, Proposal: Disajikan teks, siswa mampu C2 PG 17
3 sistematika, dan sistematika, dan kebahasaan 1. isi proposal; menentukan sistematika penulisan
kebahasaan suatu proposal. 2. sistematika proposal; dan proposal.
proposal 3. unsur kebahasaan Disajikan teks, siswa mampu C3 PG 18
proposal. menentukan suatu rumusan
masalah yang tepat berdasarkan
topik proposal.
3.1 Mengidentifikasi 3.14.1. Menentukan Informasi, Karya Ilmiah: Disajikan teks, siswa mampu C2 PG 19
4 informasi, tujuan dan tujuan dan esensi sebuah karya 1. unsur-unsur karya ilmiah; menentukan struktur karya ilmiah.
esensi sebuah karya ilmiah yang dibaca. 2. isi dan kebahasaan dalam Disajikan teks, siswa mampu C2 IS 20
ilmiah yang dibaca 3.14.2. Merancang karya ilmiah karya ilmiah; menentukan struktur karya ilmiah.
sesuai dengan unsur-unsur dan isi 3. tujuan dan esensi karya
karya ilmiah. ilmiah; dan
4. membuat karya ilmiah.
3.1 Membandingkan isi 3.16.1. Menentukan persamaan Resensi: Disajikan teks, siswa mampu C4 IS 21
6 berbagai resensi untuk dan perbedaan isi dan sistematika 1. isi dan kebahasaan dalam menentukan masalah pada resensi.
menemukan sistematika beberapa resensi. resensi; Disajikan teks, siswa mampu C3 PG 22
sebuah resensi 2. membuat resensi; menentukan struktur pada resensi.
3. unsur-unsur resensi; dan
4. sistematika resensi.
3.1 Mengidentifikasi alur 3.18.1. Mendata, alur, konfliks, Drama: Disajikan teks, siswa mampu C2 PG 23
8 cerita, babak demi penokohan, dan hal yang menarik 1. Alur dalam drama menentukan masalah pada drama.
babak, dan konflik dalam drama yang dipentaskan. 2. Babak dalam drama Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 24
dalam drama yang 3. Konflik dalam drama menentukan konflik pada drama.
dibaca atau ditonton. 4. Penokohan dalam drama
3.1 Mengidentifikasi isi dan 3.1.1. Mendata isi dan sistematika Surat Lamaran Pekerjaan: Disajikan teks, siswa mampu C3 PG 25
sistematika surat lamaran dalam surat lamaran pekerjaan 1. identifikasi surat menentukan struktur pada surat
pekerjaan yang dibaca. 2. Isi lamaran pekerjaan.
3.1.2. Menemukan hal-hal penting 3. Sistematika Disajikan teks, siswa mampu C2 IS 26
dalam surat lamaran pekerjaan 4. Bahasa menentukan struktur pada surat
5. Lampiran lamaran pekerjaan.
6. Kalimat efektif. Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 27
menentukan unsur kebahasaan
pada surat lamaran pekerjaan.
3.3 Mengidentifikasi 3.3.1. Mendata informasi penting Teks cerita (novel) sejarah Disajikan teks, siswa mampu C2 PG 28
informasi, yang dalam novel sejarah 1. struktur teks cerita sejarah; menentukan sudut pandang pada
mencakup orientasi, 3.3.2. Menentukan struktur teks 2. isi teks cerita sejarah; teks cerita sejarah.
rangkaian kejadian yang novel sejarah. 3. nilai-nilai cerita (novel) Disajikan teks, siswa mampu C2 PG 29
saling berkaitan, 3.3.3. Membandingkan novel sejarah; dan menentukan nilai pada teks cerita
komplikasi dan resolusi, sejarah dengan teks sejarah 4. kebahasaan teks cerita sejarah.
dalam cerita sejarah lisan sejarah. Siswa mampu memaknai C4 IS 30
atau tulis pribahasa.
3.6 Menganalisis struktur 3.6.1. Menentukan struktur dalam Teks Editorial: Disajikan teks, siswa mampu C3 PG 31
dan kebahasaan teks teks editorial 1. struktur; menentukan ringkasan pada teks
editorial 3.6.2. Menentukan unsur 2. unsur kebahasaan; editorial.
kebahasaan dalam teks editorial 3. topik; dan Disajikan teks, siswa mampu C4 IS 32
4. kerangka karangan. menentukan jenis kalimat pada teks
editorial.
Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 33
menentukan tesis pada teks
editorial.
3.1 Membandingkan isi 3.16.1. Menentukan persamaan Resensi: Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 34
6 berbagai resensi untuk dan perbedaan isi dan sistematika 1. isi dan kebahasaan dalam menentukan persamaan isi pada
menemukan sistematika beberapa resensi. resensi; teks novel.
sebuah resensi 2. membuat resensi; Disajikan teks, siswa mampu C2 PG 35
3. unsur-unsur resensi; dan menentukan karakter tokoh pada
4. sistematika resensi. teks novel.
Disajikan teks, siswa mampu C3 PG 36
menentukan amanat pada teks
novel.
3.1 Mengevaluasi informasi, 3.10.1. Menemukan informasi 1. Artikel. Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 37
0 baik fakta maupun opini, dalam artikel opini. 2. masalah menentukan fakta pendukung pada
dalam sebuah artikel 3.10.2. Membedakan antara 3. fakta dan opini teks artikel.
yang dibaca informasi (fakta) dan opini penulis. 4. penyusunan opini Disajikan teks, siswa mampu C5 PG 38
5. topik menentukan argumentasi pada teks
6. masalah artikel.
7. kerangka Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 39
menentukan jenis kalimat pada teks
artikel.
3.1 Membandingkan kritik 3.12.1. Menentukan unsur unsur Kritik dan Esai: Disajikan teks, siswa mampu C6 PG 40
2 sastra dan esai dari aspek kritik dan esai. 1. pengertian kritik; melengkapi kalimat pada kutipan
pengetahuan dan 3.12.2. Membandingkan kritik dan 2. jenis-jenis esai; kritik sastra.
pandangan penulis esai berdasarkan pengetahuan dan 3. bagian bagian esai Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 41
sudut pandang penulisnya. (pembukaan, isi, penutup); menentukan kelebihan pada kritik
4. perbedaan kritik dan esai; novel.
dan Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 42
5. penyusunan kritik dan menentukan ungkapan yang
esai. terdapat dalam teks esai.
Disajikan teks, siswa mampu C4 IS 43
menentukan ungkapan yang
terdapat dalam teks esai.
Disajikan teks, siswa mampu C3 PG 44
menentukan kalimat esai yang
terdapat dalam teks cerpen.
3.8 Mengidentifikasi nilai- 3.8.1. Menentukan unsur intrinsik Cerpen: Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 45
nilai kehidupan yang dan ekstrinsik cerpen 1. Isi cerpen menentukan pembuktian watak
terkandung dalam 3.8.2. Menemukan nilai nilai 2. Nilai-nilai kehidupan tokoh yang terdapat dalam cerpen.
kumpulan cerita pendek kehidupan dalam cerita pendek dalam cerpen Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 46
yang dibaca 3. Unsur intrinsik dan menentukan pendeskripsian watak
ekstrinsik cerpen tokoh yang terdapat dalam cerpen.
4. Kebahasaan cerpen Disajikan teks, siswa mampu C2 PG 47
a. Majas menentukan sudut pandang teks
b. peribahasa cerpen.
c. ungkapan Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 48
menentukan konflik pada teks
cerpen.
Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 49
menentukan penyebab konflik
pada teks cerpen.
Disajikan teks, siswa mampu C4 PG 50
menentukan dampak kejadian pada
teks cerpen.

Bogor, Februari 2024

Mengetahui,
Kepala SMAIT Darul Quran Guru Mata Pelajaran
Veranita Rizal, S. Si Khadijah Nurhikmah, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai