Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH KABUPATEN BURU SELATAN

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 07 NAMROLE
Alamat : Jl. Pendidikan,Desa Oki Baru,Kecamatan Namrole.Kabupaten Buru Selatan

MODUL AJAR
KURIKULUM MERDEKA

INFORMASI UMUM

IDENTITAS MODUL
Nama Penyusun : BOY Suriani Lesnussa,S.Kom Alokasi Waktu : 2 JP
Satuan Pendidikan : SMP Negeri Satap 07 Tahun Penyusunan : 2024
Namrole
Kelas / Semester : VII/Ganjil Fase : D
Mata Pelajaran : Informatika Elemen Mapel : SK

KOMPETENSI AWAL
 Menjelaskan bagianbagian sebuah sistem computer
 Menjelaskan bagaimana sistem komputer bekerja.
 Menjelaskan bagaimana data dikodifikasi.

SARANA DAN PRASARANA


1. Laptop/Komputer PC 3. Buku Teks .
2. Buku Teks 4 Papan tulis/White Board 5. Infokus/Proyektor/Pointer

MODEL PEMBELAJARAN
Project Based Learning (PBL) terintegrasi pembelajaran berdiferensiasi

PROFIL PELAJAR PANCASILA TARGET PESERTA DIDIK


1. Beriman dan bertakwa kepada Tuhan yang Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak
maha Esa ada kesulitan dalam mencerna dan
2. Bergotong royong memahami materi ajar.
3. Berkebinekaan global
4. Mandiri
5. Bernalar Kritis, dan
6. Kreatif

KOMPETENSI INTI
I. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Peserta didik mampu Menjelaskan bagianbagian sebuah sistem computer
 Peserta didik mampu Menjelaskan bagaimana sistem komputer bekerja.
 Peserta didik Menjelaskan bagaimana data dikodifikasi.

II. PEMAHAMAN BERMAKNA


 Mampu memahami apa itu Perangkat Keras dan Perangkat Lunak.
 Mampu memahami fungsi Interaksi Antarperangkat
 Mampu mengetahui dan memahami Permasalahan pada perangkat keras dan pemilihan
spesifikasi perangkat yang tepat
 Mampu mengetahui apa itu Bilangan Biner

III. PERTANYAAN PEMANTIK


1. Pertanyaan Pemantik Pembelajaran
 Pada era digital saat ini, banyak kegiatan kita yang bergantung pada peralatan komputer.
Tahukah kalian bahwa komputer bisa membantu kegiatan kita karena adanya sistem
komputer? Bagaimana kerja sistem komputer?

Pertemuan Ke-1
Pendahuluan (10 Menit)
1. Doa; absensi; menyampaikan tujuan pembelajaran; dan menyampaikan penilaian hasil pembelajaran
2. Memotivasi siswa untuk tercapainya kompetensi dan karakter yang sesuai dengan Profil Pelajar Pancasila;
Pertemuan Ke-1
Pendahuluan (10 Menit)
yaitu 1) beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak mulia, 2) mandiri, 3) bernalar
kritis, 4) kreatif, 5) bergotong royong, dan 6) berkebinekaan global, yang merupakan salah satu kriteria
standar kelulusan dalam satuan pendidikan.
Kegiatan  Pada kegiatan pengenalan perangkat keras, ada tiga aktivitas yang akan dilakukan siswa.
Inti
(90 Menit)

 Aktivitas 1: Pada aktivitas ini, siswa akan mengenal berbagai perangkat keras komputer.
Guru me nunjukkan perangkat keras yang akan dipelajari pada aktivitas ini, berupa benda
nyata atau hanya gambar dalam bentuk image atau video. Siswa akan belajar mengenali
bentuk, dan ciri benda yang ditunjukkan. Siswa mengerjakan aktivitas SKK701 sebagai
aktivitas kelompok.
 Penutup aktivitas 1: Guru memberikan review atas latihan yang telah berikan dengan
memberikan jawaban yang benar. Jawaban untuk aktivitas ini adalah seperti berikut.
Jawaban:
1. Prosesor (AMD Ryzen)
2. Storage (MicroSD)
3. Output (Printer)
4. Input (Micropohone)
5. Storage (Hard Disk)
6. Input (Drawing Tablet Pen)
7. Prosesor (Kartu Jaringan
8. Input (keyboard virtual)
9. Input (joystick games)
10. Output (speaker bluetooth)
 Aktivitas 2: Kegiatan ini adalah kegiatan mengenal spesifikasi perangkat keras yang
dilakukan dengan memilih menggunakan komputer nyata atau menggunakan lembar
spesifikasi perangkat keras yang dicetak.
Pertemuan Ke-1
Pendahuluan (10 Menit)

 Guru akan memberikan sebuah perangkat keras/gambar sebagai objek yang harus
diinvestigasi, dan akan menyampaikan cara untuk mendapatkan spesifikasi perangkat keras
yang ada. Setelah siswa diajak untuk menentukan spesifikasi perangkat keras dari sebuah
komputer dengan aktivitas SKK702 berikut
 Penutup aktivitas 2: Guru memberikan review atas latihan yang telah berikan dengan
membahas jawaban siswa.
 Jawaban spesifikasi komputer mungkin akan berbeda tergantung spesifikasi hardware dari
komputer, spesifikasi komputer dapat dilihat pada: Control Panel > System and Security >
System dan di Device Manager.
 Aktivitas 3: Kegiatan ini adalah kegiatan untuk kembali mengenal perangkat keras dalam
bentuk permainan. Siswa diajak bermain dalam aktivitas SKK7 03U yang deskripsi lengkap
dapat dilihat pada buku siswa berikut:

 Penutup aktivitas 3: Pada akhir permainan, guru memberikan review dan penjelasan dan
jawaban yang tepat. Jawaban yang benar ditentukan oleh gambar dan fungsi yang tercetak
Pertemuan Ke-1
Pendahuluan (10 Menit)
pada card.
Penutup (10 Menit)
1. Siswa dan guru menyimpulkan pembelajaran hari ini.
2. Refleksi pencapaian siswa/formatif asesmen, dan refleksi guru untuk mengetahui ketercapaian proses
pembelajaran dan perbaikan.
3. Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan berikutnya.
4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan dan motivasi tetap semangat belajar dan
diakhiri dengan berdoa.

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK (LKPD)


Satuan Pendidikan : SMP Negeri Satap 07 Namrole Hari :
Mata Pelajaran : Informatika Tanggal :
Kelas/Semester : VII / Ganjil Fase :D
Nama Kelompok :
1…………………………………………
……
2…………………………………………
…..
3……………………………….
………………
4…………………………………………
……
5…………………………………………
…….

A Materi Pengenalan Perangkat Keras


B Tujuan Pembelajaran Peserta didik mampu Menjelaskan bagianbagian sebuah sistem
computer dan mampu Menjelaskan bagaimana sistem komputer
bekerja.

C Alat dan Bahan 1. Alat Tulis


2. Satu set PC/computer (Perangkat keras)
D Permasalahan Sudahkan kamu Mengenali dan memahami berbagai macam perangkat
keras beserta dengan kegunaan masing-masing?
E Langkah Kerja 1. Amati dengan baik perangkat-perangkat keras yang ada di
depan kamu
2. Berikan tanda ceklis pada (V) kolom yang kamu anggap benar
di bawah ini
3. Diskusilah hasil pengamatanmu dengan kelompok belajarmu
F Data Pengamatan

No Nama Objek Kegunaan


Perangkat Masukan (Input)
1
2
3
4
5
Perangkat Pemroses
1
2
3
Perangkat Keluaran(output)
1
2
3
4
Perangkat penyimpanan sekunder
1
2
3
G. Pertanyaan Diskusi
1. Dari hasil pengamatan yang di lakukan apakah semua perangkat keras memiliki fungsi yang sama
atau tidak?
Jawab :
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………….…
2. Kelompokkan objek yang kamu amati dan masukan pada tabel di bawah ini sesuai dengan jenis
perangkat masing-masing!
Nomo Perangkat Masukan(input device) Perangkat Perangkat keluaran
r Proses (Output Divice)

1
2
3
4
5
6
7
8

3. Mengapa kamu mengolompokkan objek yang kamu amati ke dalam perangkat masukan,
perangkat proses damn perangkat output?
jawab
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
...............
4. Menurut pengamatan kamu, apabila perangkat masukan,perangkat pemrosesan,dan perangkat
keluaran di pisahkan apakah dapat berfungsi atau berikan alasanmu!
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
...............
H. Kesimpulan
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
.............................................................................................................................................................
...............
POST TEST
1. Perangkat keras computer dalam Bahasa inggris di sebut dengan…
a. Software b. Hardware c. Brainware d. Malware
2. Yang merupakan komponen utama yang biasa di sebut otak dari pada computer adalah…
a. CPU b. Keyboard c. Mouse d. RAM
3. Ani di perintahkan untuk membuat surat panggilan terhadap seorang siswa,setelah selesai
mengetik surat tersebut Ani kemudian harus mencetak lembaran itu. Maka langkah yang di
lakukan oleh ani adalah menghubungkan Komputer/Laptopnya dengan……
a. Mouse b. printer c. keyboard d. speaker
4. Sebuah papan yang terdiri dari tombol-tombol untuk mengetikkan kata-kata dan symbol lainnya
ke dalam computer disebut…
a. Keyboard b.Mouse c. Hardisk d. CPU
5. Nama perangkat yang terdapat pada Gambar di bawah ini adalah ….

a. Monitor,Mouse,CPU,Keyboard c. Monitor, Speaker,


Hardisk,Printer
b. Spekaker, RAM,Joistik, Mouse d. Flasdisk,Keyboard,
Mouse,printer

6. Gambar di samping ini adalah …..


a. Proyektor
b. mouse
c. printer
d. hardisk

7. Syifah mengerjakan tugas sekolahnya di komputer temannya dan ingin mengambil file aslinya
dan menyimpannya pada laptopnya. Perangkat keras yang harus di gunakan syifah untuk
memindahkan file dari komputer temannya adalah…
a. Flashdisk b. keyboard c. CPU d. Speaker
8. Scanner merupakan perangkat keras yang mempunyai cara kerja yang hampir sama seperti fotokopi.
Scanner termasuk dalam perangkat keras…..
a. Output )pengeluaran) b. input (pemasukan) c. proses d. semuanya
9. Data yang disimpan pada penyimpanan sekunder dapat bertahan lama dan dapat
dimanfaatkan kembali oleh penggunanya saat dibutuhkan. Perangkat penyimpanan sekunder
diantaranya adalah...
a. Hardisk b. keyboard c. speaker d. monitor
10. Berikut gambar hardisk di tujukkan pada gambar….
a. c.
b.
b. d.

LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP SPIRITUAL

Petunjuk
1. Bacalah pernyataan yang ada dalam kolom dengan teliti
2. Berilah tanda ceklist(V ) sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian sehari-hari

Nama Peserta didik :…………………………………………………………………………..


Kelas :………………………………………………………………………….
Materi Pokok : Pengenalan Perangkar Keras
Tanggal : …………………………………………………………………………

N Pernyataan TP KD SR SL
o
1 Saya berdoa sebelum dan sesudah melakukan suatu kegiatan
2 Saya mengucapkan rasa syukur atas segala karunia Tuhan
3 Saya memberi salam sebelum dan sesudah mengucapkan pendapat di
depan umum
4 Saya mengungkapkan keagungan Tuhan apabila melihat kebesaranNya

Keterangan
 SL : Selalu, apabila selalu melakukan sesui pernyataa
 SR : Sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
 KD : Kadang-kadang ,apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
 TP : Tidak Pernah,apabila tidak pernah melakukan
LEMBAR PENILAIAN DIRI DAN SIKAP DISIPLIN
Nama Peserta didik :…………………………………………………………………………..
Kelas :………………………………………………………………………….
Materi Pokok : Pengenalan Perangkar Keras
Tanggal : …………………………………………………………………………

PETUNJUK :

Lembaran ini di isi oleh peserta didik untuk menilai sikap disiplin diri peserta didik, Berilah tanda cek
Pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang kamu miliki sebagai berikut :
YA : Apabila kamu menunjukkan perbuatan sesuai pernyataan
TIDAK : Apabila kamu tidak menunjukkan perbuatan sesuai pernyataan

NO Sikap Yang Diamati Melakukan


Ya Tidak
1 Saya masuk kelas tepak waktu
2 Saya mengumpulkan tugas tepat waktu
3 Saya memakai seragam sesuai tata tertib
4 Saya mengerjakan tugas yang diberikan
5 Saya tertib dalam mengikuti pembelajaran
6 Saya mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang di tetapkan
7 Saya membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
8 Saya membawa buku teks mata pelajaran
LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP GOTONG ROYONG

Nama Peserta didik :…………………………………………………………………………..


Kelas :………………………………………………………………………….
Materi Pokok : Pengenalan Perangkar Keras
Tanggal : …………………………………………………………………………

Petunjuk :
1. Cermati kolom-kolom sikap di bawah ini!
2. Jawablah dengan jujur sesuai dengan sikap yang kamu miliki
3. Lingkari salah satu angka yang ada di dalam kolom yang sesuai dengan keadaanmu
4 : jika sikap yang kamu milliki sesuai dengan selalu positif
3: jika sikap yang kamu miliki positif tetapi sering sering positif kadang-kadang muncul sikap
negative
2 : jika sikap yang kamu milliki sering negative tapi kadang-kadang muncul sikap positif
1 : jika sikap yang kamu miliki selalu negatif

Rela Berbagi 4 3 2 1 Egois


Aktif 4 3 2 1 Pasif
Bekerja sama 4 3 2 1 Individualistic
Ikhlas 4 3 2 1 pamrih

Anda mungkin juga menyukai