Anda di halaman 1dari 6

Jurnal Pendidikan TeknologiInformasi

BITNET
JURNAL PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI
http://journal.umpalangkaraya.ac.id/index.php/bitnet
UMP
Volume 5 Nomor 1, Maret 2020 (49-54)

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI MENGENAL KOSA


KATA DAN UNGKAPAN PERKENALAN DIRI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA
KARTU HURUF PADA SISWA KELAS 1 SD NEGERI 8 MENDAWAI
Improve Student Learning Outcomes In The Material About Words And
Express Yourself Introduce Through The Use of Letter Media in Student grade
1 to State 8 Mendawai
Marmini
SD Negeri 8 Mendawai , Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah, Indonesia

ARTIKEL INFO ABSTRAK


Diterima Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas
Februari (Classroom Action Research). Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 8 Mendawai.
Penelitian ini berlangsung selama satu bulan (4 minggu). Hasil penelitian siklus I
adalah proses pembelajaran materi Mengenal Kosa Kata Dan Ungkapan Perkenalan
Diri, sudah sesuai dengan rencana pelaksanaan pembelajaran yang sudah dirancang,
pembelajaran materi Mengenal Kosa Kata Dan Ungkapan Perkenalan Diri melalui
media kartu huruf sudah dilaksanakan dengan baik dan sistematis, dan sebagian besar
siswa sudah tampak aktif, namun masih terdapat beberapa siswa terlihat pasif
Dipublikasi (kurang menunjukkan partisipasi) dalam kegiatan pembelajaran. Siklus II . siswa
tampak sudah mampu melakukan kegiatan pembelajaran dengan baik, menunjukkan
Maret
keaktifan dan berusaha untuk menyelesaikan semua tugas yang diberikan oleh guru,
hasil observasi hasil belajar siswa meningkat dibandingkan dengan keaktifan sebelum
menggunakan media kartu huruf, sebagian besar anggota kelompok sudah tampak
aktif, anggota kelompok yang semula (pada siklus I) belum mampu berpartisipasi
secara aktif sudah terbiasa dengan media kartu huruf sehingga tampak menunjukkan
keaktifannya, proses pembelajaran lebih interaktif antara guru dengan siswa, dan
siswa juga sudah tidak tampak canggung untuk bertanya ataupun menggukakan
pendapatnya.

Kata kunci: Hasil Belajar, Kosa Kata, Ungkapan Perkenalan Diri, Media Kartu Huruf.

ABSTRACT
This type of research used in this research is classroom action research.This research was
conducted in SDN 8 Mendawai. Atahis Research lasted for one month(4 weeks). The
results of the first cycle research is the process of learning material process of learning
material to recognize vocabulary and self-introduction expressions. Already seshai with the
learning implementation plan that has been designed learning material to recognixe
vocabulary and self-introduction expressions through letter media. media has been
implemented well and systematically. And most students look passive (lacking
participation) in learning activities. Cycle 2 students seem to have been able to show
*e-mail : activity and try to complete all the tasks given by the teacher, observations of student
learning outcomes improved compared to activeness before using the media card letters,
most group members already seemeds active, group members hangs first (in cycle 1) have
not beem able to actively participate,have become accustomed to the letter card media so
Orcid : that it seems to show its activity, the learning process is more interactive between the
teacher and students and students also do not seem awkward to ask questions or use
their opinions.

Keywords: Learning outcomes, Vocabulary, Expressions Self Introduction,Media Card letters.

© Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Marmini 49
Issn:2502-1923
E-Issn:2685-8177
Jurnal Pendidikan TeknologiInformasi
PENDAHULUAN sesuatu yang berhubungan dengan gambar itu,
Guru adalah mereka yang memiliki dapat digunakan untuk melatih anak dalam
kewajiban mentransfer ilmu yang dimilikinya. mengeja dan memperkaya kosakata.Kartu
Oleh karenanya para pendidik harus faham huruf biasanya berukuran 8 x 12 cm, atau
dengan materi yang diajarkannya. Semakin dapat disesuaikan dengan besar kecilnya kelas
banyak ilmu yang dimiliki seorang guru, maka yang dihadapi.
semakin besar pula kesempatan bagi siswa 1. Hasil Belajar
untuk mendapatkan ilmu yang lebih. Namun Belajar dan mengajar merupakan konsep
demikian, selain guru harus faham dan yang tidak bisa dipisahkan. Beajar merujuk
mengerti dengan materi yang dipegangnya, ia pada apa yang harus dilakukan seseorang
juga harus tahu metode-metdoe dalam sebagai subyek dalam belajar. Sedangkan
kegiatan pembelajaran. Ilmu yang ditransfer mengajar merujuk pada apa yang seharusnya
dengan metode yang benar akan menghasilkan dilakukan seseorang guru sebagai pengajar.
sesuatu yang positif, akan tetapi jika sang guru Dua konsep belajar mengajar yang dilakukan
tidak mampu menerapkan metode dengan oleh siswa dan guru terpadu dalam satu
tepat maka ilmu yang dibagikannya tidak akan kegiatan. Diantara keduannya itu terjadi
maksimal tersalurkan. interaksi dengan guru. Kemampuan yang
Dalam belajar siswa SD terkadang dimiliki siswa dari proses belajar mengajar saja
mengalami kesulitan dalam mengingat sesuatu. harus bisa mendapatkan hasil bisa juga melalui
Ditambah lagi jika materinya banyak, pasti lebih kreatifitas seseorang itu tanpa adanya
sulit lagi. intervensi orang lain sebagai pengajar. Oleh
Anak yang berada di kelas awal SD karena itu hasil belajar yang dimaksud disini
adalah anak yang berada pada rentangan anak adalah kemampuan-kemampuan yang dimiliki
usi dini. Masa usia dini ini merupakan masa seorang siswa setelah ia menerima perlakukan
yang pendek, tetapi merupakan masa yang dari pengajar (guru), seperti yang
sangat penting bagi seseorang anak. Oleh dikemukakan oleh Sudjana.
karena itu, pada masa ini seluruh potensi yang Hasil belajar yang dicapai siswa
di miliki anak perlu di dorong sehingga akan dipengaruhi oleh dua faktor yaitu yang berasal
berkembang secara optimal. Salah satu hal dari dalam diri siswa dan faktor dari luar diri
yang utama untuk dipahami oleh guru adalah siswa. Menurut Caroll (dalam Sudjana
karakteristik perkembangan anak pada usia SD. 2009:40) terdapat lima faktor yang
Karakteristik perkembangan anak pada usia SD mempengaruhi hasil belajar siswa antara lain:
biasanya pertumbuhan fisiknya telah mencapai (1) bakat siswa; (2) waktu yang tersedia bagi
kematangan. Mereka telah mampu mengontrol siswa; (3) waktu yang diperlukan guru untuk
tubuh dan keseimbangannya. Mereka telah menjelaskan materi; (4) kualitas pengajaran;
dapat melompat dengan kaki secara dan (5) kemampuan siswa.
bergantian, dapat mengendarai sepeda roda
dua, dapat menangkap bola dan telah 2. Media Kartu Huruf
berkembang koordinasi tangan dan matanya Kartu huruf merupakan media yang
untuk dapat memegang pensil maupun termasuk pada jenis media grafis atau media
memegang gunting. dua dimensi, yaitu media yang mempunyai
Arsyad (2011:121) menjelaskan bahwa ukuran panjang dan lebar. Menurut Wibawa
kartu huruf adalah kartu kecil yang berisi (Ratnasari, 2003:16) kartu huruf biasanya berisi
gambar-gambar, teks atau simbol yang huruf-huruf, gambar atau kombinasinya dan
mengingatkan atau menuntun Anak kepada dapat digunakan untuk mengembangkan

Marmini 50
Issn:2502-1923
E-Issn:2685-8177
Jurnal Pendidikan TeknologiInformasi
perbendaharaan kata dalam pelajaran bahasa mengatasi kesulitan-kesulitan yang mereka
pada umumnya dan bahasa asing khususnya. hadapi kegiatannya.
Arsyad (2011:121) menjelaskan bahwa Mengutip definisi yang dikemukakan
kartu huruf adalah kartu kecil yang berisi oleh Stephen Kemmis seperti dikutip dalam D.
gambar-gambar, teks atau simbol yang Hopkins dalam bukunya yang berjudul A
mengingatkan atau menuntun Anak kepada Teacher’s Guide To Classroom Reaserch,
sesuatu yang berhubungan dengan gambar itu, Bristol, PA. Open University Press, 1993,
dapat digunakan untuk melatih anak dalam dapat dijelaskan pengertian PTK adalah sebagai
mengeja dan memperkaya kosakata. Kartu suatu bentuk kajian yang bersifat reflektif oleh
huruf biasanya berukuran 8 x 12 cm, atau pelaku tindakan, yang dilakukan untuk
dapat disesuaikan dengan besar kecilnya kelas meningkatkan kemantapan rasional dari
yang dihadapi. tindakan-tindakan mereka dalam melaksanakan
Kartu gambar tersebut disimpan dalam tugas, memperdalam pemahaman terhadap
satu kotak yang menunjukkan jumlah kartu tindakan-tindakan yang dilakukan itu,
dari sebuah kelompok gambar. Kelompok memperbaiki kondisi di mana praktek-praktek
gambar menunjukkan tema gambar (binatang, pembelajaran tersebut dilakukan serta
sayuran, buah-buahan, bagian-bagian tubuh, dilakukan secara kolaboratif.
nama bilangan, nama kendaraan). Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 8
3. Mengenal Kosa Kata Dan Mendawai. Penelitian ini berlangsung selama
Ungkapan Perkenalan Diri satu bulan (4 minggu). Pada minggu pertama
Kosakata dan Ungkapan Perkenalan Diri digunakan untuk kegiatan persiapan, yaitu
Setibanya kamu disekolah, kamu bertemu dengan melakukan penentuan siswa yang
dengan teman baru. Kamu tentu senang diteliti, mengkondisikan tempat untuk praktik,
mempunyai teman baru. Ayo, berkenalan dan persiapan administrasi, dan juga digunakan
dengan teman baru. Perhatikan cara-cara untuk kegiatan pembelajaran siswa tentang
berkenalan berikut. Mengenal Kosa Kata Dan Ungkapan
Sikap tubuh yang baik Perkenalan Diri (siklus I), yaitu melaksanakan
a. Tubuh tegak pembelajaran oleh guru di kelas dengan
b. Lihatlah wajah temanmu menggunakan metode ceramah kemudian
c. Jabatlah tangan temanmu dengan tangan dilengkapi dengan menggunakan kartu huruf
kanan Mengenal Kosa Kata Dan Ungkapan
d. Tangan kiri disamping tubuh Perkenalan Diri, pertama menggunakan kartu
e. Wajah tersenyum ceria secara satu per satu Mengenal Kosa Kata Dan
Ungkapan Perkenalan Diri. Contohnya satu
kartu hanya sifat Wujud atau sifat yang lain.
METODOLOGI PENELITIAN Minggu kedua melaksanakan evaluasi siklus I,
Jenis penelitian yang digunakan dalam yaitu dengan mengadakan tes materi Mengenal
penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas Kosa Kata Dan Ungkapan Perkenalan Diri
(Classroom Action Research). Penelitian secara bersama-sama kemudian dilanjutkan
tindakan merupakan suatu proses yang dengan praktik secara individu.
memberikan kepercayaan pada pengembangan
kekuatan berpikir reflektif, diskusi, penentuan HasilPenelitiandan Pembahasan
keputusan dan tindakan oleh orang- orang 1. Siklus I
biasa, berpartisipasi penelitian kolektif Berdasarkan hasil observasi terhadap
hasil belajar dalam mengikuti kegiatan

Marmini 51
Issn:2502-1923
E-Issn:2685-8177
Jurnal Pendidikan TeknologiInformasi
pembelajaran materi Mengenal Kosa Kata Dan proses sudah dilaksanakan dengan baik
Ungkapan Perkenalan Diri melalui media kartu dan sistematis. Hasil observasi hasil
huruf pada siklus I, adalah sebagai berikut: belajar siswa meningkat dibandingkan
a. Proses pembelajaran materi Mengenal dengan keaktifan sebelum menggunakan
Kosa Kata Dan Ungkapan Perkenalan media kartu huruf.
Diri, sudah sesuai dengan rencana c. Sebagian besar anggota kelompok sudah
pelaksanaan pembelajaran yang sudah tampak aktif, anggota kelompok yang
dirancang. Namun, pada pertemuan I semula (pada siklus I) belum mampu
masih banyak siswa yang masih tampak berpartisipasi secara aktif sudah terbiasa
berbicara sendiri dengan teman, tidak dengan media kartu huruf sehingga
menyimak penjelasan guru, dan masih tampak menunjukkan keaktifannya.
tergantung pada teman yang pandai d. Proses pembelajaran lebih interaktif
dalam kelompoknya. antara guru dengan siswa. Terlihat dari
b. Pembelajaran materi Mengenal Kosa data aspek aktifitas siswa meningkat
Kata Dan Ungkapan Perkenalan Diri dibanding sebelum menggunakan media
melalui media kartu huruf sudah kartu huruf. Siswa juga sudah tidak
dilaksanakan dengan baik dan sistematis. tampak canggung untuk bertanya
Hasil observasi hasil belajar siswa ataupun menggukakan pendapatnya.
meningkat dibandingkan dengan hasil
belajar sebelum menggunakan media KESIMPULAN
kartu huruf. Berdasarkan penelitian tindakan kelas
c. Sebagian besar siswa sudah tampak aktif, yang telah dilaksanakan, maka dapat
namun masih terdapat beberapa siswa disimpulkan bahwa: Pembelajaran materi
terlihat pasif (kurang menunjukkan Mengenal Kosa Kata Dan Ungkapan
partisipasi) dalam kegiatan pembelajaran. Perkenalan Diri yang dilakukan di SD Negeri 8
2. Siklus II Mendawai pada semester I dilakukan dengan
Berdasarkan hasil perbaikan beberapa proses yang disusun dalam bentuk
pembelajaran pada siklus II, pembelajaran telah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang
di laksanakan dengan baik. Penerapan Media memuat langkah-langkah proses pembelajaran
kartu huruf sudah sesuai dengan perencanaan yaitu:
dan suasana belajar sangat kondusif. Berikut a. Guru mengajak siswa untuk saling
hasil siklus II: berkenalan.(nasionalis dan integritas).
a. Proses pembelajaran materi Mengenal b. Guru menunjukkan cara berkenalan.
Kosa Kata Dan Ungkapan Perkenalan (guru mencontohkan seperti yang
Diri sudah sesuai dengan rencana dilakukan Edo dan Beni di buku siswa
pelaksanaan pembelajaran yang sudah halaman 3)
dirancang. Siswa tampak sudah mampu c. Kemudian siswa diajak untuk saling
melakukan kegiatan pembelajaran berkenalan melalui sebuah permainan
dengan baik, menunjukkan keaktifan dan lempar bola dan guru menjelaskan
berusaha untuk menyelesaikan semua aturan bermainnya. (siswa diminta
tugas yang diberikan oleh guru. membentuk posisi melingkar, boleh
b. Pembelajaran materi Mengenal Kosa duduk atau berdiri, lalu guru
Kata Dan Ungkapan Perkenalan Diri mencontohkan cara melempar dan
melalui pendekatan keterampilan menangkap bola dengan tepat).
saintifik metode diskusi dan Tanya jawab d. Permainan dimulai dari guru dengan
memperkenalkan diri, “Selamat pagi,

Marmini 52
Issn:2502-1923
E-Issn:2685-8177
Jurnal Pendidikan TeknologiInformasi
nama saya Ibu/Bapak...biasa dipanggil variasi mengajar. Hal ini untuk
Ibu/Bapak... kemudian, melempar bola mengantisipasi kejenuhan yang dialami
pada salah satu siswa (melempar bola oleh peserta didik. Dan selalu memantau
dengan pelan, hindari dengan keras) perkembangannya terutama dari
e. Siswa yang menangkap lemparan bola perilaku, pemikiran dan pemahaman
harus menyebutkan nama lengkap dan terhadap materi yang diajarkan.
panggilannya. Kemudian dia melempar d. Pelaksanaan pembelajaran dengan
bola kepada teman yang lain. Teman menggunakan kartu huruf pada materi
yang menangkap lemparan bola, juga Mengenal Kosa Kata Dan Ungkapan
menyebutkan nama lengkap dan Perkenalan Diri agar dapat dilakukan
panggilannya.(Gotong-royong). tidak hanya sampai pada selesainya
f. Demikian seterusnya hingga seluruh penelitian ini saja, akan tetapi dilanjutkan
siswa memperkenalkan diri. dan dilaksanakan secara kontinu sebagai
g. Setelah semua siswa memperkenalkan program untuk meningkatkan semangat
diri, guru mengajak siswa untuk dan mengurangi kejenuhan pada waktu
bernyanyi sambil menyebutkan kembali melaksanakan pembelajaran.
nama masing-masing. Guru 2. Pihak sekolah
menggunakan lagu yang ada di buku a. Hendaknya seluruh pihak sekolah
siswa halaman 6. mendukung dalam kegiatan
Mengingat pentingnya Mengenal Kosa pembelajaran yang berlangsung.
Kata Dan Ungkapan Perkenalan Diri untuk b. Memfasilitasi proses pembelajaran
umat Islam lebih-lebih untuk siswa, maka guru dengan melengkapi sarana dan prasarana
harus lebih giat dalam melaksanakan yang dibutuhkan.
pembelajaran tentang Mengenal Kosa Kata Kepada semua pihak sekolah terutama para
Dan Ungkapan Perkenalan Diri untuk guru, sudah seharusnya meningkatkan
meningkatkan kesadaran akan pentingnya kompetensi termasuk kompetensi professional
materi Mengenal Kosa Kata Dan Ungkapan serta membekali diri dengan pengetahuan yang
Perkenalan Diri pada peserta didik, peneliti luas, karena sesungguhnya kompetensi yang
mengharapkan beberapa hal yang berhubungan dimiliki oleh guru sangat mempengaruhi
dengan masalah tersebut diatas sebagai keberhasilan proses pembelajaran, yang
berikut. akhirnya akan dapat menghasilkan peserta
1. Kepada Guru didik yang berprestasi, berbudi pekerti luhur,
a. Hendaknya dalam proses belajar dan berakhlaqul karimah yang mampu
mengajar, guru harus benar-benar berdampak positif pada perkembangan dan
paham menyiapkan pembelajaran dengan kemajuan sekolah.
sebaik mungkin, agar materi
tersampaikan secara maksimal. DAFTAR PUSTAKA
b. Dalam pembelajaran, guru harus mampu Abubakar Muhammad,1998,Terjemah Subulus
memilih model dan metode Salam, Surabaya : Al Ikhlas
pembelajaran yang sesuai dengan materi Anselm,dkk,1997,Dasar-dasar Penelitian
yang akan disampaikan kepada peserta Kualitatif (Prosedur, Tehnik danTeori
didik agar peserta didik merasa mudah Grounded). Penyadur Junaidi Ghony, P
dalam memahami materi. T Bina Ilmu, hlm. 11
c. Hendaknya pembelajaran dirancang Arikunto, Suharsimi, 2010. Prosedur Penelitian
sedemikian rupa dan memperkaya Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta:
Penerbit Rineka Cipta.

Marmini 53
Issn:2502-1923
E-Issn:2685-8177
Jurnal Pendidikan TeknologiInformasi
Armai Arief,2002Pengantar Ilmu dan Metodologi Motivasi Anak Untuk Berwirausaha.
Pendidikan Islam, Jakarta : Ciputat Pers, Pedagogik: Jurnal Pendidikan, 14(1):35-42.
Azhar Arsyat,2003,Media Pembelajaran, Jakarta Karyanti, Muhammad Andi Setiawan. 2018.
: PT. Grafindo Persada,Basyiruddin Model Konseling Kelompok Teknik
Usman, Media Pembelajaran, Jakarta: Expresif Writing Berlandaskan Falsafah
Ciputat Pers : 2002 Dandang Tingang Untuk Meningkatkan
Bungin, Burhan, 2003. Analisis Data Penelitian Perilaku Respect. JURKAM: Jurnal
Kualitatif, Jakarta: PT Rajagrafindo Konseling Andi Matappa, 2(2):129-136.
Persada Koentjaraningrat,1991,Metode-metode
Bungin, Burhan, 2007. Penelitian Kualitatif: Penelitian Masyarakat, Jakarta: PT.
Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik, Gramedia.
dan Ilmu Sosial, Jakarta: Kencana M. Arifin,1996,Filsafat Pendidikan Islam, Jakarta:
Prenama Media Group. Bumi Aksara.
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, MuhammadAli,1993,StrategiPenelitian
Kamus Besar Bahasa Indonesia, Bandung Pendidikan Statistik Bandung, Bumi
: Balai Pustaka,1990 Aksara, 1993
Diplan. Peningkatan Kemampuan Membaca Muhibbin Syah,2002,Psikologi Pendidikan Dengan
Pemahaman dengan Strategi Pemecahan Pendekatan Baru, Bandung: Remaja
Masalah Siswa Kelas V SDN 5 Panarung Rosdakarya Offset.
Palangka Raya.(Tesis). DISERTASI dan Mukhtar,2003,Desain Pembelajaran Pendidikan
TESIS Program Pascasarjana UM, 2009. Agama Islam, Jakarta : Mizaka Gazila.
http://carapedia.com/model_pembelajaran_jigs Nana Sudjana, Ibrohim,1989,Penelitian dan
aw_info587.html : Diakses pada tanggal Penilaian Pendidikan, Bandung: Sinar
07 Maret 2012 Baru,
http://infoini.com/2012/pengertian- Nana Syaodih Sukmadinata,2005,Metode
metode-jigsaw.html : Diakses pada Penelitian Pendidikan, Bandung : Remaja
tanggal 07 Maret 2012 Silberman, Mel. Rosda Karya,
2010. Cara Pelatihan & Pembelajaran Pius A. Partanto dan M. Dahlan Al Barry,
Aktif. Jakarta: PT Indeks. 1994,Kamus Ilmiah Populer, Surabaya:
http://gurupkn.wordpress.com/category/pemb Arloka,
elajaran/page/3/tanggal 13 juni 2015 Ramli, Muhamad & Isnawati. 2016. Upaya
Imam Nawawi, Terjemah Riyadhus Meningkatkan Hasil Belajar IPS dengan
Shalihin, Jakarta: Pustaka Amani,1999 Menggunakan Model Pembelajaran
http://ian43.wordpress.com/2010/12/17/penge Course Review Horay. Bitnet: Jurnal
rtian-media-gambar/, tanggal 13 juni Pendidikan Teknologi Informasi, 1(1):6-10.
2015 Riadin, Agung, dkk. 2017. Karakteristik Anak
http://islamicahaya.blogspot.com/2015/06/peng Berkebutuhan Khusus di Sekolah Dasar
ertian-dan-sifat-sifat-mustahil-bagi.html Negeri (Inklusi) di Kota Palangka Raya.
http://www.nu.or.id/post/read/87676/dalil-dan- Anterior Jurnal, 17(1):22-27.
penjelasan-tentang-20-sifat-mustahil- Soedarsono, F.X, Aplikasi Penelitian Tindakan
bagi-allah Kelas. Departemen Pendidikan Nasional,
Iqbal Hasan,2004,Analisis Data Penelitian hlm. 2
Dengan Statistik, Jakarta: Bumi Aksara,
Jailani, Muhammad. 2019. Hubungan Status
Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap

Marmini 54
Issn:2502-1923
E-Issn:2685-8177

Anda mungkin juga menyukai