Anda di halaman 1dari 4

PANDUAN MENGGUNAKAN APLIKASI PEMILIHAN

MATA PELAJARAN PEMINATAN


TAHUN PELAJARAN 2023-2024

1. Buka Link pemilihan minat :


http://103.159.221.53:7285/login

tampilan login :

Isi username dan


password sesuai dengan
kartu login yang
diberikan oleh sekolah

2. Pilih Menu Mapel


3. Akan tampil pilihan menu dan keterangan lain yang mendukung seperti tampilan di bawah
ini:

Pilihan menu yang


bisa dipilih siswa

Daftar mata pelajaran


yang ada dalam paket
tersebut

Total kuota yang


tersedia di paket
peminatan tersebut

Peringkat siswa
berdasarkan
Nilai rata-rata semester I rata-rata mata
sesuai dengan menu paket pelajaran di
mata pelajaran paket tersebut
4. Selanjutnya silahkan pilih Prodi (Program Studi) yang kalian minati. Pilihan prodi ini merupakan
rancangan prodi yang nantinya akan kalian pilih saat melanjutkan ke universitas/pendidikan yang
lebih tinggi.

Siswa bisa memilih tiga Prodi yang


diminati sebagai acuan dalam
menentukan mata pelajaran
pilihan

Contoh tampilan setelah memilih prodi :


5. Setelah memilih prodi, akan muncul tampilan mata pelajaran yang direkomendasikan untuk dipilih

Silahkan pilih paket mata pelajaran pilihan


6.
sesuai menu paket yang disediakan, siswa
wajib memilih 3 pilihan yang berbeda. Dalam
memilih, siswa harus berkonsultasi dengan
orang tua, guru BK, dan atau wali kelas

7. Langkah terakhir, klik simpan perubahan.

Anda mungkin juga menyukai