Anda di halaman 1dari 1

Nama : Iqbal Mudri Khatikno S.

Pd

Nim : 9233610372

Diskusi Tantangan, Kesulitan, Hambatan, Dan Solusi Dalam Mengatasi Pada Saat Praktek
Pembelajaran Terbimbing Siklus 3

Tantangan, Kesulitan, Hambatan:

 Situasi kelas yang bervariasi sebagian besar peserta didik terlibat aktif, sementara
sebagian lagi kurang responsive.
 Sulit menugaskan dan menyajikan materi pembelajaran sesuai dengan kebutuhan
dan gaya peserta didik.
 Motivasi belajar mulai menurun dijam terakhir

Solusi:

 Harus terampil dalam mengelola kelas dengan menerapkan metode atau strategi
pembelajaran yang dapat meningkatkan motivasi peserta didik dalam belajar.
 Membuat rancangan belajar semenarik mungkin yang dapat mencairkan suasana dan
tentunya dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik.
 Perlu mengetahui dan melihat keterampilan dasar dari peserta didik.
 Mengunakan perangkat pembelajaran yang tepat dan inovatif sesuai dengan
karakeristik peserta didik dan materi pembelajaran.

Anda mungkin juga menyukai